Anda di halaman 1dari 4

SATUAN ACARA PENDIDIKAN (SAP) KESEHATAN

TERAPI MUSIK

OLEH :
M.E. Inggrid Ayu Crismawati
9102319003

PROFESI KEPERAWATAN
UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA
2020
FAKULTAS KEPERAWATAN No. Dok
UNIKA WIDYA MANDALA
SURABAYA
Revisi ke 1
FORM SATUAN ACARA
Halaman 1 dari 2
PENYULUHAN

SATUAN ACARA PENDIDIKAN KESEHATAN


( Rencana Kegiatan Pendidikan Kesehatan )

A. ANALISA SITUASI : Ada pasien yang menderita kanker yang merasakan


nyeri hebat dan mengalami stress akibat
penyakitnya.
B. POKOK BAHASAN : Terapi music untuk mengurangi rasa sakit dan
stress.
C. SASARAN : Pasien paliatif
D. TEMPAT : Di rumah pasien
E. HARI, TANGGAL : Kamis, 11 Juni 2020
F. WAKTU : 07.00 WIB.
G. STANDAR KOMPETENSI (Tujuan Umum Pendidikan Kesehatan/Tujuan Jangka
Panjang) :
Setelah diberikan pendidikan kesehatan tentang terapi musik diharapkan
pasien paliatif mengerti tentang terapi musik.
H. KOMPETENSI DASAR (Tujuan Khusus Pendidikan Kesehatan/Tujuan Jangka
Pendek) :
Setelah diberikan pendidikan kesehatan tentang terapi musik peserta dapat
melakukan terapi musik secara mandiri.
I. METODE PENDIDIKAN KESEHATAN :
1. Ceramah
2. Demonstrasi (memutarkan musik)
3. Diskusi dan tanya jawab
J. MEDIA YANG DIGUNAKAN :
1. Musik
2. Leaflet
K. URAIAN KEGIATAN PENDIDIKAN KESEHATAN
TAHAP URAIAN KEGIATAN MEDIA
I 1. Memberi salam dan
Pendahuluan memperkenalkan diri
(5 menit) 2. Menjelaskan tujuan dari
pendidikan kesehatan
-
3. Melakukan kontrak waktu
dan menjelaskan
mekanisme pendidikan
kesehatan
II 1. Menjelaskan materi
Menyampaika 2. Memberikan waktu kepada
n pasien untuk melakukan
isi materi terapi musik Leaflet, musik
(15 menit) 3. Memberi kesempatan
pendengar untuk bertanya
4. Diskusi dengan pasien
III
Meringkas materi yang telah
Penutup
disampaikan
(10 menit)

L. EVALUASI
1. Evaluasi Proses :
1) Penyaji memberi salam dan memperkenalkan diri, menjelaskan tujuan
dari tindakan yang akan dilakukan, melakukan kontrak waktu dan
menjelaskan mekanisme tindakan yang akan dilakukan.
2) Penyaji menjelaskan materi, memberikan waktu kepada pasien untuk
melakukan terapi musik.
3) Penyaji melakukan diskusi dan tanya jawab dengan pasien.
b. Evaluasi Hasil :
1) Penyaji menanyakan perasaan pasien setelah dilakukan terapi musik

Anda mungkin juga menyukai