Anda di halaman 1dari 37

SOAL TYR OUT UJIAN KOMPETENSI REKAM MEDIS

TAHUN 2018

1. Ringkasan pulang dan persetujuan tindakan medis harus disimpan untuk jangka waktu tertentu.
Berapa lamajangka waktu tersebut
a. 2 tahun
b. 3 tahun
c. 5 tahun
d. 10 tahun
e. 15 tahun

2. Seorang bayi baru lahir disebuah rumah sakit bersalin, diketahui oleh bidan penolong bahwa bibir
bayi tersebut dalam kondisi terbelah.
Apa terminology medis yang tepat pada kasus tersebut ?
a. Cleft lip
b. Cleft Dental
c. Abnormal labial
d. Malformasi gingiva
e. Malformasi Kranial

3. Perekam medis harus mempu berkolaborasi inter dan intra profesi yang terkait dengan pelayanan di
dahului dengan kompetensi memahami:
Perekam medis harus mampu berkolaborasi inter dan intra profesi yang terkait dengan pelayanan
kesehatan di dahului dengan kompetensi memahami:
a. Leadership
b. Organisasi Profesi
c. Komunikasi Efektif
d. Penguasaan bahasa asing
e. Informasi efektif dan efisien

4. Rekam medis setiap dibutuhkan harus dapat disediakan dengan cepat dan tepat. Oleh karena itu,
pada saat mengambil dokumen rekam medis harus menggunakan suatu formulir untuk mencatat
informasi tentang kapan dan dimana rekam medis dipinjam.
Formulir apa yang digunakan ?
a. KIB
b. KIUP
c. Guide
d. Tracer
e. Kartu Kendali

5. Seorang pasien berkunjung ke rumah sakit pada tanggal 9 februari 2017 dan diberi nomor rekam
medis 000123. Pada kunjungan selanjutnya, pasien diberi nomor rekam medis baru yaitu000256.
Pada kunjunganselanjutnya, pasien selalu diberi nomor rekam medis baru.
Apa nama sistem penomoran yang digunakan ?
a. Administrasion numbering system
b. Serial unit numbering system
c. Serial numbering system
d. Straight numerical filling
e. Unit numbering system
6. Direktur suatu rumah sakit telah membuat kebijakan berdasarkan informasi tentang pengisian
tempat tidur selama 10 tahun . Direktur memerintahkan PMIK untuk menyajiakn data BOR tahun
2014 s/d 2017
Apa bentuk penyajian data yang paling tepat ?
a. Histogram
b. Diagram Grafis
c. Diagram Tebar
d. Diagram Batang
e. Diagram Lingkaran

7. Sesuai dengan peraturan kementrian kesehatan RI tentang penggunaan Klasifikasi dan Kodefikasi
Penyakit dengan ICD 10. Buku ini juga sebagai pedoman yang terdiri dari volume 1, volume 2 dan
volume 3.
Volume ICD 10 berapakah untuk cara penggunaannya ?
a. Volume 1
b. Volume 2
c. Volume 3
d. Volume 4
e. Volume 5

8. Data tidak terstruktur berisi obyek atau dokumen baik ukuran maupun tipenya bebas.
Manakah yang merupakan tipedata SIRS yang tidak terstruktur ?
a. Vital Sign
b. Hasil Pemeriksaan Lab
c. Diagnosis Tindakan
d. Dokumtasi Keperawatan
e. Anamnesis

9. Sebuah rumah sakit dengan nilai BTO 15 Pasien dalam 1 bula, rata-rata setiap pasien menempati
TT selama 2 hari. Kondisi tersebut kemungkinan besar dapat mempengaruhi keelamatan paien
Statistic keselamatan pasien manakah untuk kondisi tersebut ?
a. Angka kejadian penyulit/ infeksi karena tranfusi darah
b. Angak kejadian infeksi dengan jarum infuse
c. Angka kejadian infeksi Nosokomial
d. Angka infeksi luka operasi
e. Angka pasien dekubitus

10. Terdakwa korupsi sedang dirawat disebuah rumah sakit. Petugas dari kepolisian meminta data
riwayat penyakit pasien yang ada di rekam medis untuk penyelidikan perkara.
Apa yang anda lakukan sebagai PMIK ?
a. Memberikan sesuai permintaan
b. Memberikan dokumen dalam bentuk fotocopy
c. Meminta surat perintah kepolisian dan memberikan foto copy dokumen
d. Meminta surat bukti perintah keluarga dan memberikan foto copy dokumen
e. Meminta surat bukti perintah pengadilan dan memberikan foto copy dokumen.
11. Pasien wanita umur 35 tahun 7 anak anak, kondisiseorang sadar datang sendiri ke Rumah Sakit
untuk melakukan operasi tubectomy. Dokter memberikan penjelasan sebelum pelaksanaan operasi,
antara lain adalah wajib menandatangani informed consent ?
Siapa yang seharusnya menandatangani informed consent ?
a. Pasien
b. Dokter
c. Pasien dan Suami
d. Orang Tua Pasien
e. Perawat

12. Pelaksanaan komunikasi dengan teknologi mutakhir dapat dilakukan dengan internet. Untuk
mengirim laporan SIRS (Sistem Informasi Rumah Sakit) diberlakukan mulai tahun 2012 dengan
membuka website.
Alamat manakah yang harus dibuka ?
a. http://bbuk.depkes.go.id
b. http://bukk.depkes.go.id
c. http://ubk.depkes.go.id
d. http://kub.depkes.go.id
e. http://buk.depkes.go.id

13. Saudara sedang bertugas dibagian analisis rekam medis, menemukan beberapa rekam medis pasien
dokter A tidak lengkap. Dokter tersebut sangat sibuk dan minta rekam medis kosong dibawa ke
rumah sakit untuk dilengkapi.
Apa yang saudara lekukan dengan permintaan dokter tersebut ?
a. Meminta izin kepada Ka. Unit Rekam Medis
b. Menyiapkan rekam medis yang tidak lengkap dari dokter A dan menyerahkan ke dokter A untuk
dilengkapi dirumah.
c. Menjelaskan kedokter A bahwa rekam medis tidak boleh dibawa keluar rumah sakit kalau tidak
ada surat permohonan tertulis dari dokter A
d. Menyiapkan rekam medis yang tidak lengkapdari dokter A dan mencatatnya buku peminjaman
dan menyerahkan ke dokter A untuk dilengkapi dirumah
e. Menjelaskan ke dokter A bahwa rekam medis tidak boleh dibawa keluar rumah sakit tanpa
seizing direktur dan menganjurkan untuk melengkapinya diruang rekam medis saja.

14. Petugas assembling menemukan beberapa formulir yang sebenarnya sudah tidak digunakan lagi
dalam rekam medis pasien rawat inap yang dikembalikan dari ruang perawatan. Oleh karena itu,
unit rekam medis harus terlibat dalam pengendalian formulir di RS.
Bagaimana cara pengendalian formulir yang harus dilakukan ?
a. Mengeluarkan setiap formulir lama dalam rekam medis pasien
b. Mengeluarkan setiap formulir rekam medis yang sudah tidak digunakan
c. Menunjuk satu orang petugas yang diberi wewenang untuk mengambil setiap formulir rekam
medis yang tidak diisi
d. Melaporkan kepada Manajer Rekam Medis jika ada formulir yang sudah tidak digunakan masih
dipakai oleh bagian rawat inap.
e. Melakukan rapat koordinasi antara Paniti Rekam Medis, Unit Rekam Medis dan unit terkait
secara rutin untuk memantau penggunaan formulir yang berlaku di RS
15. Sering kali petugas assembling menemukan beberapa formulir yang sebenarnya sudah tidak
digunakan lagi dalam rekam medis pasien rawat inap yang dikembalikan dari ruang perawatan. Oleh
karena itu, unit rekam medis harus terlibat dalam pengendalian formulir di RS.
Bagaimana cara pengendalian formulir yang harus dilakukan ?
a. Mengeluarkan setiap formulir lama dalam rekam medis pasien
b. Mengeluarkan setiap formulir rekam medis yang sudah tidak digunakan
c. Menunjuk satu orang petugas yang diberi wewenang untuk mengambil setiap formulir rekam
medis yang tidak diisi
d. Melaporkan kepada manajer Rekam Medis jika ada formulir yang sudah tidak digunakan masih
dipakai oleh bagian rawat inap
e. Melakukan rapat koordinasi antara panitia Rekam Medis , Unit Rekam Medis dan unit terkait
secara rutin untuk memantau penggunaan formulir yang berlaku di RS

16. Hasil Observasi dari 100 pasien didaptkan kesimpulan bahwa rerata waktu penyediaan rekam medis
pasien rawat jalan sebesar 20 menit, kondisi ini tidak sesuai dengan standar pelayanan medis
sehingga dilakukan penelitian untuk mencari penyebab-penyebab permasalahan berdasarkan factor-
faktor seperti Man/People/ staf, Machine/ Equipment, Methods/Operating procedure, Material,
Measurement, Enviroment, Management, Money.
Manahakah tool teknik manajemen mutu yang paling tepat ?
a. Kuisioner
b. Wawancara
c. Diagram Pareto
d. Lembar Checklist
e. Diagram Tulang Ikan

17. Selama tahun 2016 sebuah rumah sakit melaporkan bahwa jumlah pasien maternal yang keluar ada
200 diantara pasien yang keluar tersebut terdapat yang keluar dalam keadaan meninggal, yaitu: 4
meninggal karena carcinoma uterine yang dipicu oleh kehamilan 5 meninggal setelah proses aborsi,
2 meninggal dengan cerebral hematoma karena kecelakaan lalu lintas.
Berapa nilai maternal death rate dari data tersebut ?
a. 1
b. 2
c. 2.5
d. 4.5
e. 5.5

18. Seorang pasien dengan diabetes mellitus, merasakan gatal-gatal diseluruh tubuhnya. Hasil
laboratorium terhadap gula darah setelah makan (kurang lebih 2 jam ) menunjukan tingginya kadar
gula dalam darah.
Disebut apa gejala tersebut ?
a. Edema
b. Alergi
c. Algia
d. Incontinence
e. Pruritus
19. Mata juling adalah keadaan kedudukan kedua bola mata dimana sumbu penglihatannya tidak
sejajar.
Apa istilah medis pada penyebab diatas ?
a. Petosis
b. Strabismus
c. Blepharitis
d. Diplopia
e. Retina
20. Suatu rumah sakit pada bagian rekam medis dan informasi kesehatan telah mendesain folder rekam
medis pada nomor perimennya terdapat kode warna yang berbeda setiap angka.
apa tujuan pemberian kode warna tersebut ?
a. Memudahkan penyusutan
b. Memudahkan pemusnahan
c. Memperindah folder dokumen rekam medis
d. Mencegah kerusakan dokumen rekam medis
e. Mencegah misfile dokumen rekam medis di rak filling

21. Pasien berhak mendapatkan informasi sebelum menyetujui pelayanan kesehatan yang diberikan.
Proses tersebut dikenal dengan informed consent, dan terdapat hal yang tidak perlu detail
disampaikan.
Apa hal yang dimaksud ?
a. Identitas lengkap petugas kesehatan yang merawat
b. Tindakan medis yang hendak dilakukan
c. Tindakn untuk mengatasinya
d. Alternative terapi lainnya
e. Penyakit yang diderita

22. Sebuah rumah sakit ibu dan anak dengan kapasitas tempat tidur 125 buah dengan jumlah kunjungan
rata-rata per-hari 200 pasien. Kunjungan pasien rawat jalan dan rawat inap disimpan dalam satu
folder dengan satu nomor dan rekam medisnya dismpan dalm satu area penyimpanan.
Rumah sakit tersebut menggunakan sistem penyimpanan.
a. Terminal digit filing
b. Middle digit filing
c. Desentralisasi
d. Serial Number
e. Sentralisasi

23. Bayi permpuan telah dilahirkan kemarin. Bayi tersebut telah dipindahkan ke ruang perawatan
khusus karena ia menderita pneumonia akibat operasi mekonium ketika pewrsalinan dengan
komplikasi. (pneumonia due to aspiration of meconium during a complited delivery).
Kode pada kasusu tersebut berada pada chapter apa ?
a. Sistem pernapasan
b. Sistem kelemahan, persalinan dan nifas
c. Kondisi tertentu bermula pada masa perinatal
d. Malformasi deformitas dan abnormalitas kromosomal
e. Factor-faktor yang mempengaruhi kesehatan yang berhubungan dengan yankes.

24. Suatu rumah sakit memiliki 100 tempat tidur. Laporan statistic efisiensi penelolaan tempat tidur
bayi (bassinet). Periode bulan juni tahun 2018 menyebutkan bahwa total hari perawatan (HP) sama
dengan 1200 hari total lama dirawat (LD) = 1250 hari, total bayi pulang (hidup + meninggal) = 600
pasien.
Berapakah nilai persentase penggunaan tempat tidur pada periode bulan juni tahun 2016 tersebut
diatas.
a. 20 %
b. 30%
c. 40%
d. 50%
e. 60%
25. Koder sedang menjalankan tugas pokoknya untuk menentukan kode penyakit pasien dari berkas
rekam medis. Pada rekam medis pasien laki-laki tertulis diagnosis utama, commotion cerebrie
(gagal otak) sedangkan diagnosis sekundernya excoriasis pipi kanan, luka terbuka lengan bawah
dan compound fracture femur sinistra dengan tindakan ORIF.
Diagnosis manakah yang harus dikode sebagai diagnosis utama ?
a. Tindakan ORIF
b. Commotio cerecbrie
c. Excoriasis pipi kanan
d. Compound fracture femur
e. Luka terbuka dengan lengan bawah

26. Rumah sakit tipe A di bandung pada Maret 2016 kedatangan tim evaluasi kinerja dari kemenkes.
Hasilnyadidaptkan 80% penilain kinerja dan evaluasi beban kerja sangat buruk dibagian unit kerja
RM dan Kemenkes mengharapkan dari temuan ini segera ada perbaikan evaluasi kinerja unit RM
dan hasilnya dikirmkan ke Kemenkes pada januari 2017.
Metode pelatihan apa yang digunakan oleh kepala rumah sakit tipe A tersebut ?
a. Seminar
b. Workshop
c. Interview
d. On job training
e. Off job training

27. Fungsi rekam medis terdiri dari beberapa aspek. Satu diantaranya adalah isi rekam medis dapat
menggambarkan perjalanan penyakit yang dapat dijadikan sebagai salah astu bahan dalam
pembelajarandalam dunia kedokteran.
aspek apa yang dimaksud ?
a. Legal
b. Riset
c. Edukasi
d. Finansial
e. Administrasi

28. Seorang pasien perempuan usia 58 tahun control ke dokter spesialis mata. Riwayat operasi katarak
Phakoemulsifikasi debngan pemasangan Intra Okuler Lens 1 minggu yang lalu. Hasil pemeriksaan
dokter pada lensa mata : IOL (+)
Apa istilah medis yang tepat untuk menjelaskan diagnosis pasien tersebut ?
a. Aphakia
b. Pseudophakia
c. Nytagmus
d. Anophtalmia
e. Trichiasis

29. Setiap tenaga kesehatan yang bekerja dirumah sakit harus melaksanakan kegiatannya sesuai dengan
etika profesi. Hal ini sesuai kebijakan yang tertuang dalam undang-undang tentang rumah sakit.
a. Undang-undang No. 44 tahun 2009
b. Undang-Undang No.36 tahun 2009
c. Undang-undang No.36 tahun 2008
d. Undang-undang No.44 tahun 2008
e. Undang-undang No.29 tahun 2004
30. Dalam rangka melengkapi rekam medic, ditemukan kendala nama dokter tidak dapat diinput karena
tidak terdapat didalam pilihan nama dokter. Akibatnya data diagnosis dan pemeriksaan lainnya juga
diidi karena pengisian nama dokter bersifat wajib.
Tindakan apa yang harus dilakukan oleh petugas entri data dalam menangani hal tersebut ?
a. Menghapus data dokter pada menu yang master
b. Mengentri data dokter yang bersangkutan pada menu master dokter
c. Mengelompokkan data dokter yang bersangkutan pada menu master
d. Menuliskan kata kunci pencarian pada combo box untuk data dokter yang bersangkutan
e. Menyeragamkan penulisan data dokter yang bersangkutan pada menu master dokter

31. Bab yang meliput klarifikasi dari kejadian (event) lingkungan dan keadaaan sekitarnya sebagai
kausa suatu cedra, keracunan dan efek yang merugikan, pertentangan atau permusuhan,
ktidakcocokan, atau berlawanan.
a. Kode Karakter (huruf) S
b. Kode Karakter (huruf) T
c. Kode Karakter (huruf) V
d. Kode Karakter (huruf) W
e. Kode Karakter (huruf) X

32. Seorang kepala unit rekam medis dan informasi kesehatan bertugas mengelola seluruh sumber daya
yang ada. Untuk mengelola agar unit kerja dapat mencapai tujuan yang diharapkan, perlu
menerapkan fungsi-fungsi manajemen yang baik.
Apa saja fungsi-fungsi manajemen ?
a. Perencanaan, Penggerakkan, Pengorganisasian, Pengawasan Dan Evaluasi.
b. Perencanaan, Pengorganisasian, Pengawasan, Penggerakan Dan Evaluasi.
c. Perencanaan, Pengorganisasian, Pengawasan, Penggerakan Dan Evaluasi
d. Perencanaan, Pengorganisasian, Penggerakan, Pengawasan Dan Evaluasi
e. Pengorganisasian, Perencanaan, Penggerakan, Pengawasan Dan Evaluasi

33. Data statistic Rumah Sakit pada tahun 2016 memberikan informasi sebagai beriku : jumlah pasien
keluar (hidup + mati) = 10000, jumlah pasien dirujuk = 100, jumlah pasien mati < 48 jam = 100,
jumlah pasien mati > 48 jam = 50
Berapa Net Death Rate ?
a. 0.05 %
b. 1 %
c. 1.5 %
d. 2 %
e. 2.5 %

34. Seorang coder mengkode diagnosis untuk klaim BPJS. Hasil Kodefikasi yang diberikan i63.9 yaitu
stroke infrank. Tetapi oleh verivikator BPJS kode tersebut ditolak walaupun hasil resume medis
yang ditulis dokter sudah sesuai. Menurut verivikator BPJS gejala stroke dengan hipoglikemia itu
mirip, oleh sebab itu verifikator menerima hasil penunjang medis untuk memastikan itu stroke atau
bukan.
Hasil penunjang medis apa yang digunakan untuk menegakkandiagnosis tersebut ?
a. USG
b. EKG
c. Visus
d. Laboratorium
e. ECT – Scan dan MRI
35. Bagian rekam medis suatu rumah sakit akan menambah ruang baru. Dalam merencanakan isi
ruangan kepala RM menggunakan analisis SWOT. Hasil analisis diantaranya adalah petugas RM
masih kurang dan keadaan folder RM banyak yang rusak.
a. Threats
b. Planning
c. Strengths
d. Weaknesses
e. Opportunities

36. Seorang ibu dengan riwayat kehamilan Primigravida. Diketahui menderita Diabetes Melitus yang
berkembang menjadi Megaloblastic Anemia. Induksi/ Induction delivery persalinan pada minggu
ke-38. Persalinan spontan tanggal 25 juni 2005 bayi laki-laki. Bayi mengalami Hypoglicaemia dan
meninggal pada hari ke-2. Dari hasil Autopsi yang tercatat ditemukan Truncus Arteriosus.
Apakah diagnosis yang menjadi Underlying Cause of Death pada Bayi ?
a. Hypoglikemia
b. Spontan Delivery
c. Introduction Delivery
d. Truncus Arteriosus
e. Megaloblastic Anemia

37. Seorang anak berumur 5 tahun mengeluh gatal-gatal disekitar anusnya. Setelah diperiksa, anak
tersebut ternyata mengalami cacingan kremi ascariasis.
Apa istilah medis untuk kasus tersebut ?
a. Ascariasis
b. Hookworm
c. Enterobiasis
d. Taenia Saginata

38. Tertera kode W00-Y34 (kecuali Y06 & Y07), subdivisi 4 karakter, merupakan Other Eksternal
causes of accidental injury.
Apa nama blok kode tersebut ?
a. Jenis Korban
b. Kode aktifitas
c. Penyebab luar cidera
d. Tempat terjadi cidera
e. Kecelakaan lalu lintas

39. Suatu rumah sakit memiliki 50 bassinet. Laporan statistic efesiensi pengelolaan Bassinet periode
bulan Juni tahun 2016 menyebutkan bahwa : total hari perawatan (HP) = 600 HP, total lama dirawat
(LD) = 610 hari, total pasien pulang (hidup+meninggal) = 300 pasien
Berapakah BTO pada periode tersebut diatas ?
a. 2
b. 3
c. 4
d. 12
e. 5
40. Rumah sakit A mempunyai kuota 200 tempat tidur (TT) dengan jumlah TT yang terpakai adalah
185 tahun 2017. Hasil perawatan dalam tahun tersebut sebanyak 45.250 hari. Efisiensi penggunaan
tempat tidur pada periode itu mengalami penurunan dari 5 tahun sebelumnya. Rata-rata lama rawat
pasien adalah 6 hari dengan banyaknya penggunaan tempat tidur 25 kali. (1 tahun = 365 hari).
Berapakah besar presentase penggunaan tempat tidur pada tahun tersebut !
a. 69%
b. 67%
c. 63%
d. 63%
e. 61%

41. Seorang pasien yang di diagnosis dokter denganHyperthyrodism memiliki penampilan bola mata
seperti membesar dan seperti akan keluar dari tempatnya. Dokter ahli spesialis apakah yang paling
berkompeten untuk untuk menangani kasus diatas ?
a. Spesialis Bedah
b. Endocrinologist
c. Cardiologist
d. Urologist
e. Internist.

42. persiapan proses akreditasi disuatu rumah sakit sedang berlangsung. Namun di unit rekam medis
masih banyak ditemukan dokumen - dokumen untuk keperluan akreditasi yang belum lengkap dan
belum tersedia. Melihat kondisi tersebut kepala rekam medis mengadakan pertemuan yang dihadiri
seluruh staff unit rekam medis. Kepala rekam medis memberikan motivasi dan pembagian tugas
untuk menyiapkan akreditasi.
a. Planning
b. Actuiting
c. Directing
d. Organizing
e. Controlling

43. Untuk menentukan apakah sikap dan perilaku seorang profesi baik atau buruk, benar atau salah,
ditentukan oleh suatu pedoman (sebelum terjadi) dan sebagai suatu alat menilai (sesuadah terjadi).
Disebut apakah pedoman seperti tersebut diatas ?
a. Etika
b. Etiket
c. Moral
d. Norma
e. Moralitas.

44. Jika deiketahui jumlah pasien awal hari ini di Bangsal A sebanyak 35 pasien. Pada jam 14.00 ada
13 pasien pulang sembuh. Pada jam 18.00 masuk 9 pasien karena keracunan dan 5 diantaranya
dirujuk ke rumah sakit lain pada jam 23.00.
Berapa jumlah hari perawatan pada waktu dilaukan sensus ?
a. 17
b. 22
c. 26
d. 30
e. 31

45. Indicator AvLOS perlu dihitung untuk mengetahui angka produktivitas sebuah rumah sakit. Nilai
AvLOS disuaturumah sakit pada 2017 adalah 5 hari.
Apa makssud dari pernyataan tersebut ?
a. Rata-rata lama rawat pasien pada tahun tersebut
b. Pasien pulang setelah dirawat selam 5 hari
c. Pada tahun 2015 pasien dirawat selama 5 hari
d. Banyaknya pasien yang pulang dalam 5 hari
e. Jarak pemakaian tempat btidur adalah 5 hari

46. Pemeriksaan terhadap pelaksanaan cara penyelesaian masalah, tim menggunakan alat bantu berupa
formulir untuk mencatat secara periodik setiap penyimpanan yang terjadi pada ketidaklengkapan
pengisian rekam medis.
Disebut apa alat bantu tersebut ?
a. Checksheet
b. Run Chart
c. Grafik Pareto
d. Diagram Kendali
e. Histogram
47. Isian tanggal lahir pada SIMPUS tidak boleh dikosongkan. Karena itu, atribut tanggal lahir pasien
pada struktur basis data diberikan constraint khusus.
Constraint apa yang digunakan pada kasus tersebut ?
a. Null
b. Main
c. Unique
d. Not Null
e. Auto Increament

48. Petugas rekam medis sedang melayani pasien yang meminta surat keterangan medis sebagai bukti
pasien telah dirawat inap dirumah sakit tersebut. Surat tersebut nantinya akan digunakan sebagai
syarat pengajuan klaim asuransi swasta.
a. Surat ijin
b. Surat rujukan
c. Resume medis
d. Visum et repertum
e. Surat keterangan medis.

49. Seorang pasien alki-laki 25 tahun status mahasiswa kondisi sadar diantar temannya ke rumah sakit.
Pasien tersebut korban tabrak lari. Dan oleh dokter dilakukan anamnesa, pemeriksaan fisik
didiagnosa fraktur femur kanan direncanakan operasi. Suatu hari dari pihak kepolisian mendatangi
rumah sakit untuk visum et repertum.
Siapa yang boleh membuatnya ?
a. Direktur rumah sakit
b. Perawat
c. Semua dokter umum
d. Dokter yang memeriksa pasien
e. Dokter Bedah

50. Seorang PMIK sedang mengakses file data diagnosis pasien untuk mendapatkan informasi 10 besar
penyakit.
Contoh: *display all
Disebut apa operasi file pada kasus tersebut.
a. Retrieva
b. Create
c. Up-date
d. Modify
e. Share

51. Hasil telahan pada rekam medis psien “Y” yang dirawat di ruang Mawar gejala dan tanda pada
pasien menunjukan : pada hari pertama pasien mengaku muntah darahsebanyak 2 kali, selain itu
pada hari ketiga perawatan, tercatat pasien mengalami BAB bercampur darah berwarna coklat
kehitaman.
Apa sebutan dari tanda / gejala pada kasus tersebut ?
a. Hematoma
b. Melena
c. Hematemesis
d. Hemorrhoids
e. Hemangioma

52. Seorang perawat suatu bangsal telah melakukan kesalahan dalam pencatatan hasil pemeriksaaan
tekanan darahpasien pada dokumen rekam medis. Dan perawat tersebut telah melakukan proses
pembetulan kesalahan.
Apa yang seharusnya dilakukan oleh perawat ?
a. Bagian yang salah, di tpe-x, dihganti dengan tulisan yang benar, kemudian diberi paraf.
b. Bagian yang salah, dicoret-coret, diganti dengan tulisan yang benar, kemudia diberi paraf.
c. Bagian yang salah, ditempel dengan guntingankertas baru, diganti dengan tulisan yang benar,
kemudian diberi paraf.
d. Bagian yang salah dicoret tetapi tulisan masih dapat terbaca, ditulis pembetulannya
disebelahnya, kemudian diberi paraf.
e. Bagian yang salah dicoret dengan penggaris, diganti dengan tulisan yang benar, kemudian diberi
paraf, nama yang melakukan perbaikan.

53. Pada saat pasien brobat ulang ke fasilitas pelayanan kesehatan, isi rekam medis lengkap wajib
disiapkan untuk menjadi dasar pengambilan keputusan dokter yang menangani pasien. Fakta di
lapangan masih belum memperhatikan hal-hal demikian sehingga pelayanan tidak efisien.
Petugas bagian mana yang harus menyiapkannya ?
a. Pendaftaran Pasien
b. Penyimpanan
c. Assembling
d. Pelaporan
e. Distribusi

54. Seorang pasien datang berobat disebuah rumah sakit yang sehari seblumnya sudah mendaftar via
telvon. Pasien diterima dibagian pendaftaran dan diberikan nomor urut sesuai kedatangannya.
Pasien dipersilakan menuju ruang pemeriksan dokter dan mendapat pelayanan di poliklinik rawat
jalan. Dipoliklinik perawat mencatat identitas, cara kunjungan, asal pasien, keadaan pasien, cara
pembayaran pada buku.
Apa nama buku tersebut ?
a. Register pelayanan penujang
b. Register pasien rawat jalan
c. Register pelayanan pasien rawat inap
d. Register pelayanan pasien rawat jalan
e. Register pendaftaran pasien rawat jalan.

55. Pada proses evaluasi kelengkapan rekam medis rawat inap ditemukan ketidaklengkapan pada
formulir resume medis, diketahui bahwa dokter penanggung jawab pasien tersebut adalah dr. sahrul
bahrun, Sp. BS dan diketahui juga bahwa orang tersebut telah meninggal dunia
Bagaimana sikap petugas rekam medis tehadap kasus tersebut ?
a. Meretensi rekam medis pasien tersebut
b. Membiarkan kosong sampai masa aktifnya berakhir
c. Meminta panitia rekam medis untuk melengkapinya
d. Mengajukan ke direktur untuk Pendelegasian Pengisiannya
e. Meminta kelengkapan kepada dokter bedah syaraf yang lain

56. Statistic rumah sakit memberikan informasi bahwa pada bulan November, total hari perawatan
sebesar 2.000. jumlah pasien pulang (hidup + mati) sebanyak 1.000 pasien, dan jumlah tempat tidur
tersedia 100.
Berapa turn of interval rumah sakit tersebut ?
a. 1
b. 2
c. 34
d. 10
e. 20

57. Pada saat melakukan transaksional data pasien ditemukan kendala kegagalan sistem dalam
menyimpan data kedalam database. Terdapat pesan eror ditampilan layar computer “connection
time out”.
Apa tindakan pertama yang harus dilakukan petugas perekam medis pada kasus tersebut ?
a. Memeriksa aplikasi SIMRSnya apakah ada kenadala atau tidak
b. Memriksa sistem operasinya apakah ada kendala atau tidak
c. Memeriksa tanda icon computer pada taskbar apakah ada tanda silang atau tidak
d. Memeriksa kabel jaringan apakah terputus atau tidak
e. Memeriksa setting jaringan terutama local area connection apakah ada kendala atau tidak

58. Pada kategori tiga karakter Coder menemukan peringatan bahwa beberapa jenis diagnosis
tertentudari kondisi yang tercantum rubric, bisa saja terdapat pada klasifikasi lain.
Apa istilah yang ditemukan pada buku ICD WHO 10 ?
a. Asterisk
b. Dagger
c. Inclusion
d. NEC (Not Else Classified)
e. NOS (Not Other Specified)

59. Seorang coder mengkode diagnosis untuk klaim BPJS, hasil kodefikasiyang diberikan i63.9 yaitu
stroke infrank. Tetapi oleh verivikator BPJS kode tersebut ditolak walaupun hasil resume medis
yang ditulis dokter sudah sesuai.menurut verivikator BPJS gejalastroke dengan hipoglikemia itu
mirip, oleh sebab itu pihak verivikator meminta hasil penunjang medis untuk memastikan stroke
atau bukan ?
a. EKG
b. Tonometri
c. Spirometri
d. Laboratorium cek gula darah
e. Laboratorium pathologi jaringan

60. Seorang petugas rekam meis baru sedang mendapatkan orientasi di awal kerja. Petugas tersebut
telah membaca dan mencoba untuk memahami SPO penyelenggaraan rekam medis. Suatu saat
dalam melakukan pekerjaannya, petugas tersebut mengalami kesulitan.
apa yang seharusnya petugas tersebut lakukan ?
a. Menghindari pekerjaan tersebut
b. Bertanya kepada petugas yang lain
c. Mengerjakan kegiatan yang ia ketahui saja
d. Melakukan kegiatan seadanya asalkan selesai
e. Mempelajari SPO dan mempraktikannya sesuai SPO

61. Petugas rekam medis bagian pelaporan setiap tahunmembuat grafik barber Johnson untuk melihat
efisiensi pelayanan rawat inap, sumber data yang digunakan adalah Formulir sensus harian rawat
inap. Formulir tersebut harus diisi dengan tepat dan akurat.
Profesi apa yang melaksanakan pengisian form di atas ?
a. Dokter
b. Perawat
c. Apoteker
d. Dokter Gigi
e. Fisioterapis

62. Pertumbuhan fasilitas pelayanan kesehatan semakin mengikat di Indonesia. Dengan mengikatnya
harapan masyarakat akan pelayanan kesehatan, pemerintah berupaya terus meningkatkan kualitas
tenaga kesehatan.
Kebijakan manakah yang mengatur tentang penyelenggaraan pekerjaan Perekam Medis ?
a. Permenkes No.15 Tahun 2013
b. Permenkes No.55 Tahun 2013
c. Permenkes No.50 Tahun 2013
d. Permenkes No.51 Tahun 2013
e. Permenkes No.25 Tahun 2013

63. Seorang ibu tampak merasa kesal terhadap pelayanan yang ada dirumah sakit X, Krena telah
menunggu lamatetapi belum juga dipanggil untuk masuk kedalam ruangan dokter, setelah ditelusuri
, ternyata berkas rekam medis ibu tersebut belum sampai diruangan dokternya sehingga belum bisa
dipanggil untuk diperiksa dikarenakan berkas rekam medisnya belum berhasil ditemukan.
Apakah yang menjadi permasalahan didalam pelayanan tersebut ?
a. Sistem Pendaftaran Pasien
b. Sistem Penyimpanan
c. Sistem Assembling
d. Sistem Pelaporan
e. Sistem Distribusi
64. Berdasarkan rekam medis di RS tertulis bahwa pasien mengeluh mengalami nyeri pada perut bagian
kanan atas. Dokter menuliskan diagnosis Cholecystitis.
Apa yang dimaksud dengan diagnosis tersebut ?
a. Peradanan pada hati
b. Peradangan pada rectum
c. Peradangan pada sigmoid
d. Peradangan pada lambung
e. Peradangan pada kantung empedu

65. Lima dokumen rekam medis memiliki nomor rekam medis 025403, 015503,015401,035501,
135403 akan dijajarkan dengan terminal digit filing.
Bagaimana urutan kedua dari dokumen tersebut ?
a. 25403
b. 15503
c. 15401
d. 35501
e. 135403

66. Dalam permenkes 269/2008 dijelaskan bahwa fisik rekam medis milik rumah sakit. Sedangkan
informasi dalam rekam medis milik pasien. Rekam medis dalam kasus tertentu boleh diakses oleh
umum.
Rekam medis apa yang dimaksud ?
a. Wabah
b. Bencana alam
c. Kasus luar biasa
d. Kejadian luar biasa
e. Keadaan luar biasa

67. Berdasarkan rekam medis dirumah sakit tertulis seorang anak masuk UGD dengan hasil anamnesa
dari perawat anak tersebut bermain dihalaman rumah dan terpeleset dengan posisi kaki tertindih
badannya sehingga mengakibatkan patah tulang pada pergelangan kaki.
Apa sistilah yang menunjukan diagnosis penyebab luar dari kasus tersebut ?
a. Fall on and from stairs
b. Fall involving wheelchair
c. Fall on same level from slipping
d. Fall while being carried by other person
e. Slipping on same level with fall and collision with another person

68. Seorang ibu membawa anak balitanya untuk berobat ke klinik tumbuh kembang anak
denganmembawa rujukandari dokter anak. Diagnosis yang tercantum dalam rujukan tersebut adalah
gangguan bicara atau sulit menggunakan kata.
Apa lead term yang dicari pada buku indeks ICD 10 untuk mencari kode tersebut ?
a. Aphonia
b. Aphasia
c. Dysphonia
d. Dysarthria
e. Dyslexia

69. Pasien datang ke rumah sakit untuk berobat, setelah mendaftar pasien diberi nomor rekam medis.
Dan pada tiga bulan berikutnya pasien tersebut berkunjung lagi ke rumah sakit yang sama untuk
berobat. Petugas pendaftaran telah memberikan nomor rekam medis yang berbeda dari kunjungan
sebelumnya.
Apa nama sistem penomoran yang diterapkan di rumah sakit tersebut ?
a. Sistem seri
b. Sistem unit
c. Sistem Seri Unit
d. Sistem Semi Unit
e. Sistem Semi Unit

70. Seorang Pasien datang pertama kali dirumah sakit untuk berobat jalan. Pada saat pasien mendaftar
oleh petugas pendaftaran pasien di wawancara untuk mengidentifikasi identitas pasien
menggunakan identitas pasien. Namun pasien saat diminta salah satu kartu identitasnya pasien tidak
membawa satu identitas pun.
Apa yang harus dilakukan seorang petugas pendaftaran tersebut ?
a. Mewawancarai identitas pasien dengan baik, jelas dan menasehati agar selalu membawa
identitas saat datang ke rumah sakit lagi.
b. Menyuruh pulang untuk mengambil identitas
c. Menolak untuk melayani pasien
d. Menyuruh pasien menunggu dan telpon keluarganya untuk membawakan kartu identitas pasien
ke rumah sakit
e. Mengidentifikasi identitas pasien seadanya

71. Petugas rekam medis mengalami kendala, saat menginput kode diagnosis,selalu kosong, tidak bisa
terisi, dan nama pasien tidak bisa terpanggil. Virus menyerang computer dan saat computer
operasional terjadi mati lampu sehingga computer tiba-tiba mati. Hal tersebut menyebabkan
database INA-CBGs rusak “corrupt”
Apa langkah yang anda lakukan ?
a. Instal ulang software INA-CBGs
b. Instal antivirus dan update antivirus
c. Install ulang aplikasi ICD 10 elektronik
d. Perbaikan jaringan computer di server dan client
e. Perbaikan database INACBGs secara manual melalui MSQL administrator

72. Pada suatu lembar sertifikat kematian bayi baru lahir, dokter menuliskan: Liveborn, death at 24
hours 9 (a)Prematurity (b)Hydrocephalus (c)Obstructed labour dan Premature rupture of membrane
(d)Severe pre-eclampsia.
Berdasarkan informasi tersebut, manakah kondisi yang merupakan sebab utama kematian bayi ?
a. Prematury
b. Hydrocephalus
c. Obstructed Labour
d. Severe pre-eclampsia
e. Premature rupture of membrane

73. Pada proses kodefikasi lembar ringkasan masuk dan keluar tercatat: seorang perempuan berusia 24
tahun, pasien rawat jalan di poliklinik umum rumah sakit, dilakukan pemeriksaan efek samping
akibat penggunaaan cream yang telah dibelinya di took kecantikan. Pencatatan rekammedis
mengguanakan sistem manual.
a. Disease of skin and subcutaneous system
b. Symptoms, sign and abnormal clinical and laboratory finding
c. Injury, poisoning and certainconsequences of external cause
d. External causes of morbidity and mortality
e. Factors influencing health status and contact with health services
74. Saudara bertugas di pelaporan dan statistic disebuah rumah sakit dengan kapasitas 200 tempat tidur.
Pada 10 maret tercatat hari perawatannya adalah 170 pasien.
Berapa angka BOR pada hari tersebut ?
a. 78 %
b. 80%
c. 85%
d. 83.50%
e. 78.50%

75. Dalam proses retensi rekam medis, ada beberapa info rmasi yang harus disimpan permanen dan tidak
permanen.
Informasi apa saja yang disimpan tidak permanen ?
a. Nama orang tua
b. Tanggal pasien dirawat
c. Nama dan tanggal lahir pasien
d. Nama dokter yang menangani pasien
e. Diagnose penyakit dan operasi yang pernah dilakukan

76. Salah satu tahap dalam proses pengajuan klaim sistem jaminan social adalah melakukan pengkodean
berdasarkan kode pada sistem CBG’s. tingkat severity level untuk kondisi lain-lainditunjukan oleh kode
paling akhir.
Apa kode untuk melambangkan severity level tersebut ?
a. Huruf A
b. Huruf B
c. Angka Nol (0)
d. Angka Tiga (3)
e. Angka Empat (4)

77. Pada proses pengodean di rumah sakit, diketahui seorang pasien, perempuan, 30 tahun mengalami
kecelakaan lalu lintas ganda (motor dengan motor) di jalan raya ketika akan berangkat kerja.akibat
kecelakaan tersebut pasien mengalami patah tulang pada paha kiri. Dokter kemudian melakukan
pembedahan untuk penyanggan akibat patah tulang pada paha kiri.
Apa leadtern untuk tindakan pada pasien tersebut ?
a. Fracture femur
b. Multiple fracture
c. Open reduction internal fixation
d. Open reduction external fixation
e. Closure reduction internal fixation

78. Pelayanan rekam medis dapat memanfaatkan teeknologi informasi, namun harus selaras peraturan
perundang undangan yang berlaku. Salah satu peraturan yang menunjukan teknologi informasi adalah
UU ITE No.11 yahun 2008. Pada BAB III mengatur tentang informas, dokumen dan tanda tangan
elektronik.
Apa pernyataan dalam peraturan tersebut ?
a. Transaksi elektronik adalah perbuatan hukum yang dilakukan dengan menggunakan computer,
jaringan Komputer, dan/atau media elektronik lainnya.
b. Setiap orang berhak menggunakan jasa penyelenggara sertifikasi elektronik untuk pembuatan tanda
tangan elektronik
c. Informasi elektronk dan/ atau dokumen elektronik dan/ atau hasil cetaknya merupakan alat bukti
hukum yang sah
d. Penyelenggaraan sistem elektronik bertanggung jawab terhadappenyelenggaraan sistem
elektroniknya
e. Informasi elektronik dan/ atau dokumen elktronik dan/ atau hasil cetaknya merupakan bukti alat
hukum yang sah
79. Seorang ibu usia 24 tahun datang kerumah sakit diantar oleh suaminya. Pasien tidak sadar, langsung
masuk ke UGD suatu rumah sakit. Pada rekam medis pasien tertulis dalam formulir anamnesa: GI
P0000 UK 38/39 mg/T/H. dalam resume medis pasien, dokter menulis diagnosis Pre Eclampsia
Berat, Partus Spontan, bayi lahir sehat.
Termasuk bab apa dalam ICD 10 ?
a. Pregnanacy and tehe puerperium
b. Pregnancy, Childbirth and Pureperium
c. Maternal Health care
d. Maternal and heath problem
e. Partus spontan

80. Dari riwayat pada rekam medis, seorang wanita awalnya didiagnosis dengan gangguan bipolar.
Guna mengobati kondisi ini, ia diberikan tiga resep obat, termasuk didalam obat anti kejang.
Sebelum mengkonsumsi obat tersebut muncul ruam dan kulit bibirnya mulai mengelupas. Dokter
mendiagnosisnya dengan stevens Jhonson Syndrome. Saat itu kulit pasien telah mengelupas
semakin luas dan menimbulkan luka terbuka. Kode soal: 18-716/02/13
Apa blok kode penyebabluar kasus tersebut ?
a. X40-X-49
b. X60-X69
c. X85-X90
d. Y10-Y19
e. Y40-Y59

81. Perawat Poliklinik jantung telah memberitahu kepada saudara bahwa terjadi salah input nama pasien
pada saat pendaftaran.
Apa yang saudara akan lakukan ?
a. Meminta maaf kepada pihak terkait dengan segera memperbaiki nama
b. Meminta maaf kepada pihak terkait dan memperbaiki setelah selesai pelayanan
c. Mengucapkan terima kasih kepada perawat dan memperbaiki nama
d. Mengucapkan terima kasih kepada perawat dan meminta bantuannya untuk menggantikan
namanya
e. Pura-pura tidak tahu tapi secara diam-diam langsung memperbaiki nama

82. Rekam medis adalah berkas yang berisikan catatan dan dokumen tentang identitas pasien,
pemeriksaan,pengobatan, tindakan dan pelayanan lain yang telah diberikan kepada pasien. Oleh
karena itu, isi rekam medis dapat dimanfaatkan oleh mahasiswa dan peneliti untuk pengembangan
ilmu
Aspek apakah rekam medis tersebut dimanfaatkan ?
a. Hukum
b. Financial
c. Pendidikan
d. Administrasi
e. Dokumentasi

83. Ada beberapa istilah jaminan social. Salah satu istilah yang harus dikuasai adalah PMIK adalah sifat
case mix yang dikenal dengan istilah “Universal Grouper”
Apakah yang dimaksud dengan istilah tersebut ?
a. Mencakup semua pasien
b. Mencakup semua pembayaran
c. Mencakup seluruh jenis perawatan pasien
d. Dapat dikelompokan sesuai pengembangan yang dilakukan
e. Dapat digunakan jika terdapat perubahan dalam pengkodean diagnosis dan prosedur
84. Rumah sakit harus mengirim laporan tentang identitas rumah sakit, data ketenagaan, data morbiditas
danmortalitas. Laporan ada yang harus dilaporkansetiap bulan secara rutin
Apa nama laporan tersebut ?
a. RL 1
b. RL 2
c. RL 3
d. RL 4
e. RL 5

85. Data statistic rumah sakit dalam satu bulan adalah sebagai berikut. BTO sebesar 15 rata-rata waktu
tempat tidur kosong adalah 20 jam. Kondisi ini akan sangat berpengaruh kepada keselamatan
pasien.
Indicator apakah yang digunakan untuk melihat gambaran tingkat keselamatan pasien ?
a. Angka Pasien dikubitus
b. Angka infeksi luka operasi
c. Angka kejadian infeksi nosokomial
d. Angka kejadian infeksi dengan jarum infuse
e. Angka kejadian infeksi karena tranfusi darah

86. Seorang ibu melahirkan bayi pertamanya disebuah rumah sakit. Pasien mengalami rupture perineum
pada spontaneous vertex delivery. Dokter kemudian melakukan tindakan penjahitan perineum. Bayi
lahir hidup dengan bobot 3.500 gram dan apgar skor 8. Tidak ada gangguan pernapasan maupun
kelainan pada bayi.
Berapakah jumlah kode ICD-10 yang dituliskan oleh koder pada berkas rekam medis bayi ?
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5

87. Seorang pasien perempuan usia 50 tahun periksa ke dokter spesialiskulit. Pasien merasa kulitnya
menebal 2 hari sebelum datang periksa. Stelah dilakukan pemeriksaaan oleh dokter, kondisi kulit
pasien normal. Dokter memberikan edukasi kepada pasien bahwa kondisi kulit pasien, normaldan
pasien hanya mengalamigangguan perasaan saja.
Apakah lead term yang tepat untuk mencari kode diagnosis pada ICD-10 Volume 3 ?
a. Disturbance
b. Sensation
c. Abnormality
d. Gangrene
e. Change

88. Dalam pengurusan klaim asuransi pada fasilitas pelayanan kesehatan, baik yang diolah secara
manual maupun komputerisasi wajib melengkapi semua data sebagai bukti atas tindakan pada
pelayanan yang diberikan kepada pasien. Permasalahan yang ditemukan adanya data dalam rekam
medis yang belum lengkap, sehingga klaim dikembalikan.
Apa langkah yang harus dilakukan supaya pengurusan klaim berjalan lancer ?
a. Diserahkan kepada petugas keuangan
b. Memastikan data apa saja yang dibutuhkan
c. Melengkapi sesuai data yang tersedia di rekam medis
d. Melengkapi formulir klaim tanpa melengkapi rekam medis
e. Memastikan data rekam medis tersebut lengkap dan akurat untuk proses klaim

89. Seorang pasien korban kecelakaan dalam keadaan sadar, umur 12 tahun, belum menikah, sehat
akan. Setelah pemeriksaan dokter menyampaikan informasi kepada orang tuanya bahwa pasien
perlu dilakukan tindakan operasi. Sebelum dilakukan tindakan operasi, harus ada informed consent.
Berdasarkan kasus diatas, siapa yang berhak menandatangani informed consent ?
a. Orang tua pasien
b. Pasien sendiri
c. Tetangga
d. Paman
e. Dokter

90. Pasien di rumah sakit “X” sedang merawat pasienumur 80 tahun dengan kondisi medis yang tidak
mungkin disembuhkan. Sehingga pelayanan medis dan non medis atas permintaan keluarga dan ijin
rumah sakit dilakukan perawatan pasien dirumah atau tempat tinggalnya.
Apa jenis perawatan tersebut ?
a. Respite care
b. Ambulatory care
c. Long term care
d. Home care
e. Rehabilitasi medis

91. Resume medis pasien laki-laki berumur 23 tahun, berobat ke sebuah rumah sakit, pasien merasa
nyeri pada perut terutama bagian kanan bawah, demam tinggi. Hasil pemeriksaan laboratorium
menunjukan kadar sel darah putih meningkat melebihi normal. Dokter telah mendiagnosis
penyakitnya yaituperadangan appendiks dengankondisi sudah pecah dan menyebabkan komplikasi
peradangan pada appendiks dengan kondisi sudah pecah dan menyebabkan komplikasi peradangan
pada dinding perut. Dokter melakukan tindakan operasi dengan membuka dinding perut.
Apakah jenis tindakan operasi pada kasus tersebut ?
a. Appendectomy
b. Reseksi usus
c. Laparoectomy
d. Laparotomy
e. Colenoctomy

92. Ada seseorang yang menelpon ke bagian unit rekam medis. Seseorang tersebut mengaku sebagai
petugas asuransi dan meminta penjelasan tentang penyakit pasien untuk mengurus klaim
asuransinya.
Apa yang saudara lakukan sebagai seorang PMIK ?
a. Menganjurkan penelpon datang ke rumah sakit dan menunjang syarat-syarat yang dibutuhkan
b. Meminta kebenaran data atau identitas yang sebenarnya dari penelpon
c. Dibacakan penyakit pasien sesuai catatan dalm rekam medis
d. Menghubungi dokteryang merawat untuk meminta penjelasan
e. Memberikan informasi secara langsung.

93. Pada suatu hari di rumah sakit X telah dilahirkan seorang bayi Laki-laki dari seorang ibu yang
bernama Siti Aisyahdan suaminya beranama adam saleh yang beragama islam, tetapi bayi tersebut
belum diberikan nama olehorang tuanya karena bayi tersebut akan diberi nama saat aqiqah.
bagaimana pencantuman nama di dalam rekam medis bayi tersebut ?
a. By Tn. Adam Saleh
b. Ny. Siti Aisyah, Bayi
c. By. Ny Siti Aisyah
d. Tn. Adam Saleh, Bayi
e. By bin Adam saleh

94. Hasil pemeriksaan fisik berupa berat dan tinggi badan pasien diinput dengan maksimal 3 (tiga)
karakter. Data ini merupakan data yang dapat dikenakan operasi matematika.
Tipe data apa yang dimaksud pada kasus diatas ?
a. Date
b. Text
c. Enum
d. Integer
e. Varchar

95. Suatu rumah sakit memiliki 50 bassinet. Laporan statistic efisiensi pengelolassn Bassinet periode
bulan juni tahun 2016 menyebutkan bahwa total hari perawatan (HP) = 600HP, total lamadirawat
(LD) = 610 hari, total pasien pulang (hidup+meninggal) = 300 Pasien.
Berapakah presentase penggunaan tempat tidur pada periode tersebut diatas ?
a. 40
b. 40.67
c. 49.18
d. 50
e. 98.36

96. Untuk teknologi informasi suatu ruamah sakit telah meyakinkan kepada user bahwa orang yang
mengakses ataumemberikan informasi adalah benar orang yang memiliki hak untuk melakukan itu.
Pernyataan tersebut disebut apa ?
a. Confidentiality
b. Privacy
c. Otorisasi
d. Sharebility
e. Authentication

97. Suffiks adalah kata preposisi atau adverb yang disambungkan pada akhir suatu kata untuk
mengubah maknanyamenjadi tindakan operatif untuk perbaikan kondisi.
Manakah yang mempunyai makns tersebut ?
a. –ectomy
b. –otomy
c. –ostomy
d. –olysis
e. –oplasty

98. Saudara mendapat keluhan rekam medis sulit dicari karena rak sudah sangat penuh. Rak yang
tersedia tidak dapat menampung volume rekam medis yang terus meningkat.
Data apa yang saudara siapkan ?
a. Data volume rekam medis 5 (lima) tahun mendatang
b. Data volume rekam medis 5 (lima) tahun sebelumnya
c. Data perkembangan volume rekam medis 5 (lima) tahun medatang
d. Data perkembangan volume rekam medis 5 (lima) tahun sebelumnya
e. Rata-rata persentase perkembangan volume RM 5 (lima) tahun sebelumnya
99. PMIK dan staff medis lainnya telah mereview jam kedatangan, kesimpulan saat mengakhiri
pengobatan, kondisi pasien pada saat dipulangkan, dan instruksi tindak lanjut pelayanan.
Rekam medis apa yang telah direview oleh PMIK tersebut ?
a. Rekam medis pasien emergensi
b. Rekam medis pasien rawat jalan
c. Rekam medis pasien rawat inap
d. Rekam medis pasien transfer
e. Resume medis

100. Petugas assembling menemukan area kosong pada formulir resume medis yaitu pada item
tindakan. Setelah dilakukantelaah pada berkas rekam lainnya, pasien tersebut tidak dilakukan
tindakan operasi.
Apa seharusnya dilakukan oleh ppetugas assembling ?
a. Membiarkan kosong
b. Mengembalikan dokumen tersebut ke bangsal
c. Menyerahkan kepada dokter untuk melengkapi
d. Menyarankan kepada perawat untuk melengkapi
e. Membiarkan tanda garis lurus atau zig-zag pada area kosong

101. Kepala rekam medis secara periodic melakukan kegiatan yang bertujuan untuk mengetahui sampai
seberapa jauh pelaksanaan SOP penggunaan tracer diterapkan.
a. Uncover
b. Plan
c. Do
d. Check
e. Act

102. Seorang perekam medis dan informasi kesehatan yang bertugas dibagian penyimpanan/ filling
akan mengambil rekam medis rawat inap bagi pasien yang akan berobat. Petugas tersebut mencatat
nomor rekam medis, unit yang meminjam,keperluan serta tanggal peminjaman pada formulir
sebagai pengingat. Kemudian stelah ditemukan, RM tersebut diserahkan kepada peminjam dengan
mencatat pada sebuah buku, untuk ditandatangani peminjam.
Disebut apa kegiatan tersebut ?
a. Filling
b. Koding
c. Retriving
d. Indexing
e. Registering

103. Perekam medis di rumah sakit akan melakukan pengkodean untuk diagnose gondok tanpa
spesifikasi ataupun sebagai diagnosis pasien tersebut.
Apa leadterm yang seharusnya digunakan ?
a. Hyperthyroidism
b. Thyroxicosis
c. Riedel’s
d. Stupor
e. Goiter
104. Lokasi ruang penyimpanan rekam medis harus dapat memberikan pelayanan yang cepat kepada
seluruh pasien, mudah dijangkau dan aman dari gangguann kerusakan maupun kehilangan.
Berapa jarak ideal antar dua buah rak filing untuk lalu lalang ?
a. 60 cm
b. 90 cm
c. 110 cm
d. 120 cm
e. 150 cm

105. Seorang pasien membuat delik aduan perihal dokter dan direktur rumah sakit saat dirawat ke pihak
kepolisian. Proses pengaduan ini dilanjutkan ke kejaksaan dan telah dijadwalkan untuk persidangan.
Pada saat proses pengadilan, pembukaan rahasia kedokteran dapat dilakukan.
Atas perintah siapakah hal tersebut dapat dilakukan ?
a. Claim asuransi
b. Keinginan pasien
c. Berita media masa
d. Perintah pengadilan
e. Permintaan keluarga

106. Seorang PMIK ditugaskan untuk membuat perencanaan formulir rekam medis bencana. Langkah
awal dalam perencanaan formulir tersebut, PMIK harus menganalisis kebutuhan desain fisik dari
formulir
Apa analisa kebutuhan desain fisik yang harus dilakukan oleh PMIK ?
a. Mendesain badan formulir
b. Memperhatikan ketebalan formulir
c. Membuat ketentuan pengisian formulir
d. Mencari informasi item data dalm formulir
e. Merencanakan anggaran penggandaan formulir

107. Pada tanggal 20 februari 2011 seorang pasien berobat pertama kali ke rumah sakit. Pasien
mengelluah sesak napas dan mendapat perawatan di klinik penyakit dalam. Dokter mengkonsulkan
pasien ke spesialis paru karena diduga ada kelainan.
Kunjungan pasien pada klinik paru disebut sebagai apa ?
a. Pengunjung baru
b. Pengunjung lama
c. Kunjungan baru
d. Kunjungan lama
e. Kunjungan ulang

108. Rumah sakit telah menerapkan SIMRS untuk pengelolaanrekam medis. Data tersimpan dalam
server yang dapat diakses oleh semua computer di rumah sakit melalui intranet. Satu diantara
computer ditempat pendaftaran tidak dapat mengakses data di server dengan peringatan pada web
broeser “This web page is not available”
Apa yang harus dilakukan petugas ?
a. Mengecek server
b. Mengecek switch
c. Mengecek LAN Card
d. Mengecek Kabel LAN
e. Mengecek Sistem Operasi

109. Penyelenggaraan rekam medis di fasilitas pelayanan kesehatan harus dapat menyiapkan rekam
medis jika dibutuhkan dengan cepat dan tepat. Hal ini dapat didukung dengan sarana petunjuk saat
rekam medis keluar.
Sarana apa yang digunakan untuk rekam medis yang keluar dari rak ?
a. Bon peminjaman
b. Outguide
c. Guide
d. KIUP
e. KIB

110. Seorang petugas rekam medis bekerja dengan disiplin dari awal masuk sebagai pegawai di rumah
sakit. Peyugas tersebut diminta oleh kepala rekam medis untuk membuat isi rekam medis tambahan
selain dari diagnosa dokter yang sudah ada agar rumah sakit tersebut mendapat untung lebih besar
dari klaim rekam medis tersebut dengan diberi gaji tambahan jika ia mau melakukan yan diminta.
Bagaimana pendapat saudara terhadap tindakan kepala rekam medis tersebut ?
a. Melanggar Hak
b. Melanggar Norma
c. Tindakan Penyuapan
d. Melanggar etika profesi
e. Fraud

111. Kartu indeks pasien disimpan ditempat pendaftaran rawat jalan. Sedangkan indeks penyakit
disimpan di unit koding indeksing.
Bagaimanakah cara penyimpanan indeks tersebut ?
a. Alphanumeric, Alfanumeric
b. Alphabetic, Alfanumeric
c. Alfanumeric, Numeric
d. Alphabetic, Alfabetic
e. Alfabetic, Numeric

112. Pasien laki-laki berumur 23 tahun, berobat ke sebuah rumah sakit, pasien merasa nyeri pada perut
terutama bagian kanan bawah, demam tinggi. Hasil pemeriksaan laboratorium menunjukan kadar
sel darah putih meningkat melebihi normal. Dokter telah mendiagnosis penyakitnya yaitu
peradangan pada appendiks dengan kondisi sudah pecah dan menyebabkan komplikasi peradangan
pada dinding perut. Dokter melakukan tindakan operasi dengan membuka dinding perut.
Apa nama tindakan operasi pada kasus tersebut ?
a. Laparotomy
b. Colonectomy
c. Appendectomy
d. Laparoectomy
e. Reseksi Usus

113. Seorang ibu berusia 24 tahun datang ke runah sakit diantar oleh suaminya. Pasien tidak sadar,
langsung masuk ke UGD suatu rumah sakit. Pada rekam medis pasien tertulis dalam formulir
anamnesa : GI P0000 UK 38/39 mg/T/H. dalam resume medis pasien, dokter menulis diagnose :
Pre Eclampsia Berat, Partus Spontan, Bayi Lahir Sehat.
Bagaimana sebutan persalinan untuk ibu tersebut ?
a. Partu
b. Spontan
c. Delivery
d. Partus Spontan
e. Partus Spontan, Single Stilbirth

114. Seorang ibu datang ke bagian rekam medis, minta data kesehatan suaminya yang telah dirawat 2
hari dan meninggal. Data tersebut untuk mengurus warisan. Penanggung jawab pasien dalam rekam
medis adalah seorang ibu yang merupakan istri pertama. Ternyata yang meminta data tersebut
adalah sebagi istri kedua dari pasien yang pernah dirawat tersebut.
Apa yang saudara lakukan ?
a. Data diberikan semuanya
b. Data diberikan ke ibu yang meminta
c. Data hanya diberikan setelah syarat telah terpenuhi
d. Data diberikan setelah ada ijin dari penanggung jawab pasien
e. Data diberikan setelah ada izin dan persetujuan dari istri yang bertanggung jawab.

115. Dokumen rekam di ruang filing aktif sudah tidak tertampung karena jumlah rak yang kurang. Anda
diminta untuk mendesain ukuran rak penyimpanan sesuai dengan kebutuhan
Ukuran anthropometri yang aman yang digunakan untuk menentukan tinggi rak ?
a. Tinggi jangkauan tangan
b. Ukuran dokumen
c. Lebar lengan
d. Tinggi badan
e. Lebar badan

116. Saudara sebagai kepala unit rekam medis dan informasi kesehatan di sebuah rumah sakit.
Berdasarkan hasil survei pelanggan bahwa 60% pasien puas terhadap mutu pelayanan pendaftaran
rawat jalan dan 40% pasien tidak puas.
Apa yang saudara akan lakukan untuk mengatasi permasalahan tersebut ?
a. Menggantipetugas pendaftaran
b. Menambah petugas pendaftaran
c. Menegur karyawan yang tidak bekerja dengan baik
d. Mencari penyebab dan membuat perencanaan mutu
e. Memanggil seluruh staff untuk segera mengagendakan rapat

117. Staf medis dan PMIK melakukan analisis rekam medis pasien yang bertujuan untuk mendukung
kualitas informasi dalam menjamin kualitas pelayanan pasien. Salah satunya adalah dengan
melakukan analisis kualitatif pada komponen konsistensi pencatatan.
Apa yang seharusnya dilakukan oleh petugas tersebut ?
a. Mereview konsistensi diagnosis masuk, diagnosis penyerta dan diagnosis utama
b. Mereview kesamaan identitas pasien pada semua formulir dokumen rekam medis
c. Mereview konsistensi catatan perkembangan penyakit, instruksi dokter dan catatan obat
d. Mereview kualitas administrative dan data klinis
e. Mereview resume medis
118. Petugas penyimpanan mengecek posisi letak rekam medis di rak penyimpanan. Sistem penjajaran
rekam medis yang digunakan dengan Middle Digit Filing system. Petugas melihat berkas dengan
nomor 98-89-96.
Apa nama nomor rekam medis urutan berikutnya ?
a. 99-89-96
b. 98-99-96
c. 98-99-97
d. 99-89-97
e. 98-89-97

119. Computer dan aplikasi sistem dibagian pelaporan unit rekam medis disuatu rumah sakit 6 bulan
terakhir ini telah mengalami kerusakan 4 kali. Dan dari hasil pemeriksaan bagian IT ditemukan
virus dan beberapa software tambahan; game, music Komputer dan aplikasi sistem dibagian
pelaporan unit rekam medis disuatu rumah sakit 6 bulan terakhir ini telah mengalami kerusakan 4
kali. Dan dari hasil pemeriksaan bagian IT ditemukan virus danbebrapa software tambahan; game,
music
Pengamanan apa yang saudara sarankan pada kasus tersebut ?
a. Pemasangan firewall jaringan
b. Mengurangi game/ music yang terinstal
c. Pengendalian sistem dan hak akses pengguna
d. Memasang tulisan “scan USB sebelum menggunakannya”
e. Melepas semua perangkat penghubung perangkat data eksternal terisntal

120. Seorang bayi dilahirkan premature melalui proses sesar di rumah sakit. Bayi lahir dengana berat
badan 1450 gramdengan apgar skor 3 per menit. Ia juga mengalami kelainan pneumothoraks,
sindrom gawat nafas dan ikterussfisiologis. Dokter dan bidan memberikan tindakan resusitasi bayi
dan fisioterapi.
Manakah kondisi bayi yang dikode pada ICD-10 bab 21 ?
a. Respiratory distress syndrome
b. Singleton born in hospital
c. Icterus neonatun
d. Low birth weight
e. Prematurity

121. Petugas pendaftaran pasien rawat jalan suatu rumah sakit menerima pendaftaran dari pasien JKN
dengan keluhan diare terus menerus. Pasien tersebut telah membawa persyaratan pendaftaran
berupa KTP, Kartu Keluarga, KAtu JKN dan Kartu berobat.
Apakah persyaratan yang kurang dari kasus diatas ?
a. KIUP
b. NPWP
c. Register
d. Surat Pengantar Rujukan
e. Resume medis dari Puskesmas
122. Perekam medis memiliki hak akses terhadap database SIMR, dengan cepat petugasmengakses
informasi yang dibutuhkan melalui komputer. Suatu hari ada pihak luar rumah sakit yang ingin
mengetahui diagnosis pasien yang pernah dirawat beserta total biaya perawatannya tanpa membawa
surat kuasa dari pasien dengan alas an ia adalah keluarga pasien yang bersangkutan. Kemudian ia
meminta petugas untuk membuka dan memperlihatkan databasenya.
Apa yang harus dilakukan petugas tersebut ?
a. Menolak dan meminta dibuatkan surat kuasa
b. Memberikan informasi yang dibutuhkan
c. Menolak dan mempersilakan pulang
d. Memberikan informasi keuangan saja
e. Memberikan informasi diagnosis saja
123. Saat saudara membaca diagnosis dan mencari kode di dalm ICD 10 volume 3 serta menemukan
kode yang dimaksud, tetapi ternyata yang ditemukan kode bertanda baca Xxx- (point dash)
Apakah yang dimaksud dengan tanda point dash ?
a. Menyerahkan kata-kata penjelasan dalam istilah diagnosis
b. Menunjukan bahwa ada karakter ke empat
c. Menunjuk ke catatan sebelumnya
d. Tidak diklasifikasikan dimanapun
e. Tidak di spesifikasikan

124. Pagi menjelang kegiatan pelayanan rawat jalan, SIMRS yang berbasis web tidak dapat diakses
oleh petugas. Pada web browser muncul pesan “This web page is not available”. Semua computer
di rumah sakit tidakdapat mengakses SIMRS tersebut.
Apa yang harus dilakukan oleh petugas ?
a. Mengecek server
b. Mengecek switch
c. Mengecek LAN Card
d. Mengecek kabel LAN
e. Mengecek Sistem Operasi

125. Petugas rekam medis mempunyai tugas untuk melakukan analisis kuantitatif berkas rekam medis.
Apakah tujuan dari kegiatan tersebut ?
a. Menjalankan rencana yang telah ditetapkan
b. Menemukan rekam medis yang tidak sesuai
c. Memudahkan tenaga medis melayani pasien
d. Menemukan kekurangan yang dapat dikoreksi
e. Presentase kelengkapan rekam medis lebih baik

126. Rumah sakit A mempunyai kuota 200 tempat tidur (TT) dengan jumlah TT yang terpakai adalah
185 tahun 2012.hari perawatan dalam tahun tersebut sebanyak 42.250 hari. Efisiensi penggunaan
tempat tidur pada periode itu mengalami penurunan dari tahun sebelumnya. Rata-rata lama rawat
pasien adalah 6 hari denganpenggunaan tempat tidur 25 kali (1 tahun = 365 hari)
Berapakah besar presentase penggunaan tempat tidur pada tahun tersebut ?
a. 69%
b. 67%
c. 65%
d. 63%
e. 61%

127. Berdasarkan rekam medis sebuah RS diketahui seorang bayi lahir dari ibu dengan umur kehamilan
37 minggu lahir secara normal. Bayi tersebut terdiagnosis congenital anaemia fromfetal blood loss.
Manakah leadterm yang dapat digunakan untuk menentukan kode diagnosis kasus tersebut ?
a. From
b. Fetal
c. Blood
d. Anaemia
e. Congenital

128. Alat ukur ini secara tepat mampu mengukur kinerja/peningkatan mutu pada data kontinu sehingga
mampu memberikan informasi mengenai bagaimana sebuah proses dijalankan.
Apa yang dimaksud alat tersebut ?
a. Scater diagram
b. Histogram
c. Diagram batang
d. Digram Pencar
e. Diagram Kendali

129. Koder membaca rekam medis untuk menentukan kode penyakit pasien. Koder menemukan
perbedaan data resume pada item diagnosis yang dituliskan oleh dokter berbeda dengan hasil
pemeriksaan fisik yang dilakukan. Ketika membuka lembar keperawatan juga tidak ada kaitannya
diagnosis yang tertulis lembar resume. Diagnosis kperawatan sejalan dengan hasil pemeriksaan fisik
yang diberikan kepada pasien.
Bagaimana sikap petugas untuk menentukan kode diagnosis pasien ?
a. Mengkode diagnosis sesuai yang dituliskan dokter
b. Mengkode diagnosis sesuai yang dituliskan perawat
c. Melakukan komunikasi dengan dokter yang merawat
d. Mencari kode diagnosis yang tepat dari riwayat pasien
e. Mencari diagnosis yang tepat di google dan mengkodernya

130. Sebuah rumah sakit ingin mengembangkan sistem informasi manajemen rumah sakit (SIMRS).
Supaya (SIMRS) tersebut dapat optimal, maka direktur rumah sakitmenugaskan seorang perekam
medis untuk mengidentifikasi kebutuhan informasi yang harus ada SIMRS tersebut dan merancang
layout desain user interface sesuai formulir berbasis kertas yang ada.
Apakah peran perekam medis tersebut ?
a. Programmer
b. System analyst
c. Projector Manajer
d. Technical support
e. Database administrator

131. Diketahui data sebuah rumah sakit Bed Occupancy Ratio = 73%, Average Length of stay = 4 hari,
bed turn over = 40 kali, Turn Over Interval = 2,5 hari
Penjelasan yang tepat untuk data statistic diatas adalah ?
a. Efektifitas penggunaan tempat tidur di Rumah Sakit adalah 4 hari
b. Frekuensi pengisian 1 (satu) tempat tidur di Rumah sakit adalah 4 hari
c. Waktu luang tempat tidur di RS adalah 4 hari
d. Rata-rata lama rawat pasien di RS adalah 4 hari
e. Jarak pengisian tempat tidur di RS adalah 4 hari

132. Rumah sakit akan menerapkan sistem antrian elektronik. SIMRS secara otomatis akan
memberikan nomor antrian sesuai dengan urutan kedatangan pasien dibagian pendaftaran. Karena
itu, atribut nomor anrian pada struktur basis data SIMRS diberikan constraint khusus agar dapat
melakukan fungsi tersebut.
Constraint apa yang digunakan pada kasus tersebut ?
a. Null
b. Main
c. Unique
d. Not Null
e. Auto increament

133. Koder sedang melakukan pekerjaan mengkode penyebab kematian pasien. Dalam berkas rekam
medis dituliskan data penyebab langsung adalah Obstruksi Intestin (K56.6) dan penyebab dasarnya
adalah hernia femoralis (K41.9) dan Final Underlaying Cause of the death (UcoD). Koder memilih
diagnosis hernia femorelis dengan obstruksi (K41.3) sebagai penyebab utama kematian p[asien.
Rule manakah yang digunakan untuk kasus diatas ?
a. Transurethral
b. Resection
c. Of
d. Prostate
e. Hyperplasia

134. Seorang wanita usia 25 tahun mengunjungi rumah sakit nuntuk berobat. Sebagai petugas
pendaftaran , namun tidak ditemukan berkas surat rujukan. Dan diketahui bahwa orang tersebut
adalah mempunyai kartu BPJS.
Apa yang saudara lakukan terhadap kasus tersebut ?
a. Menolak untuk mendaftar sebagai pasien BPJS
b. Melakukan pendafataran sebagai pasien umum
c. Melakukan pendaftaran sebagai pasien BPJS
d. Menyarakan orang tersebut mendatangi fasilitas kesehatan I (PUSKESMAS)
e. Memberikan informasi bahwa pasien BPJS tidak bisa langsung berobat ke rumah sakit dan harus
melalui tahapan pengobatan faskes Saturday

135. Saat melakukan pelayanan administrasi pasien terutama entry data rekam medic, tiba-tiba listrik
padam sehingga terdapat kendala dalam mengisi data dalam sistem.
Apakah tindakan yang seharusnya dilakukan petugas untuk mengantisipasi hal tersebut agar tidak
terjadi hal yang demikian ?
a. Menyiapkan stavolt
b. Menyiapkan UPS
c. Menyiapkan power supply dengan daya yang besar
d. Menyiapkan CPU
e. Menyiapkan motherboard

136. Pertambahan jumlah rekam medis yang tersebar secara merata ke 100 kelompok dalam rak
penjajaran ditemukan pada sistem.
Apa nama sistem penjajaran tersebut ?
a. Alfabetik
b. Alfanumerik
c. Middle digit filing
d. Straight numerical
e. Terminal digit filing
137. Dengan diberlakukannya JKN dan berdirinya BPJS maka semua fasilitas pelayanan kesehatan
tingkat pertama wajib menggunakan aplikasi p-care dalam pelayanannya. Beberapa puskesmas
sebelumnya telah memiliki software SIMPUS sehingga setiap kali pelayanan aka ada double entry
untuk pasien BPJS baik pendaftaran maupun input data pelayanan. Hal ini menambah beban kerja
petugas PUSKESMAS.
Apa yang harus dilakukan pada kasus tersebut ?
a. Menambah jumlah petugas
b. Memberikan intensif bagi petugas
c. Membuat jadwal piket untuk entry ke p-care
d. Mengintegrasikan (briding) SIMPUS dan p-care
e. Memodifikasi p-care agar bisa berfungsi sebagai SIMPUS

138. Perekam medis menuliskan data identifikasi pasien berupa tanggal dan jam pasien masuk dan
keluar kemudia data teraggregat dengan data medis berupa riwayat penyakit.
Apakah jenis data yang digabungkan tersebut ?
a. Data indeks pelayanan pasien
b. Data agregat pelayanan pasien
c. Data laporan pelayanan pasien
d. Data sensus harian pelayanan pasien
e. Data laporan pelayaan pasien

139. Angka presentase penggunaan tempat tidur sebesar 90,33% disuatu sakit pada bulan juni 2017.
Apa arti dari angka tersebut ?
a. BOR ideal karena sesuai standar Depkes
b. BOR ideal karena diats standar Depkes
c. BOR ideal karena tidak melebihi standar Depkes
d. BOR tidak ideal karena diats standar Depkes
e. BOR tidak ideal karena dibawah standar Depkes Blue Print Soal

140. Seorang dokter akn meminjam rekam medis pasien yang dirawat untuk dibawa ke rumah. Alasan
dokter agar mempunyai waktu cukup untuk mempelajari kasus pasiennya dirumah.
Bagaimana sikap perekam medis terhadap hal tersebut ?
a. Diperbolehkan dengan ijin direktur
b. Diperbolehkan membawa fotokopian rekam medis
c. Tidak diperbolehkan membawa kerumah terlalu lama
d. Diperbolehkan dengan menulis dibuku peminjamna rekam medis
e. Tidak memperbolehkan dokter membawa rekam medis keluar rumah sakit

141. Seorang pasien BPJS dirawat dirumah sakit. Pasien tersebut masuk rawat pada tanggal 25 juli 2017
jam 10.00 wib dan pasien tersebut diijinkan pulang oleh dokter tanggal 7 agustus 2017 jam 11.00
wib.
Berapakah lama rawat pasien tersebut ?
a. 10 hari
b. 11 hari
c. 12 hari
d. 13 hari
e. 14 hari

142. Dalam proses Ina-CBGs, seorang pasien perempuan melahirkan dengan SC disertapenyulit letak
sungsang, pre-eklampsi berat, ketuban pecah dini, dan TIUFD.
Manakah yang menjadi diagnose utama dalam aturan dan kaidah INA-CBGs
a. TIUFD
b. Persalinan SC
c. Letak sungsang
d. Ketuban pecah dini
e. Pre-eklamsi berat

143. Data statistic rumah sakit pada triwulan 3 tahun 2017, memberikan informasi bahwa ada sebanyak
400 pasien yang menjalani operasi . dari 400 pasien yang menjalani operasi tersebut, ada pasien
yang meninggal setelah operasi dengan rincian sebagai berikut: 3 orang meninggal 4 hari pasca
operasi, 4 hari orang meninggal 6 hari pasca operasi, 2 orang meninggal 7 hari passca operasi. 1
orang meninggal pasca operasi.
Berapa postoperative death rate rumah sakit diatas ?
a. 0.0025
b. 0.0075
c. 0.01
d. 0.05
e. 0.025

144. Pada saat melakukan pelayanan pemeriksaan pasien, tiba-tiba sistem SIMRS mengalami
gangguan. Petugas tidak bisa melakukan entry data sedangkan peralatan jaringan computer
berfungsi dengan baik.
Apa penyebab yang paling mungkin dari kondisi tersebut ?
a. Computer server mengalami hang/eror
b. Sistem operasi computer petugas mengalami gangguan
c. Keyboard mengalami kerusakan
d. Mouse tidak responsive
e. Switch/ hub mengalami kerusakan

145. Rumah sakit harapan bunda memiliki TT tersedia 50. Pada bulan januari tercatat perubahan
yaitupenambahan5 TT pada tanggal 25. Hingga akhir jauari tercatat HP = 1250
Hitunglah BOR periode januari ?
a. 73%
b. 79%
c. 81%
d. 84%
e. 85%

146. Seorang pasien mengunjungi sebuah rumah sakit dengan keluhan nyeri saat buang air kecil. Dokter
memeriksa kondisi pasientersebut dan dilakukan tindakan penunjang radiologi. Dari hasil
pemeriksaan, diketahui terdapat batu pada ginjal pasien tersebut. Dokter menjelaskan kepada pasien
bahwa tindakan yang akan dilakukan merupakan tindakan tanpa pembedahan dengan menggunakan
teknologi gabungan x-ray, ultrasound, dan teknologi laser dalam menentukan lokasi dan memecah
batu ginjal. Batu akan pecah menjadi fragmen kecil sehingga dapat keluar spontan bersama air
kencing. Pasien menyetujui untuk dilakukan tindakan tersebut.
Berdasarkan ICD-10, diagnosis utama pada kasus tersebut tergolong kedalam kelompok kode
manakah ?
a. K
b. L
c. M
d. N
e. O
147. Berdasarkan hasil survey akreditasi ditemukan kebijakan dan SPO yang ada di unit rekam medis
dan informasi kesehatan tidak sesuai denganpelaksanaannya.
Bagaimana sikap saudara terkait hal tersebut ?
a. Mengevaluasi karyawan yang bekerja
b. Melakukan evaluasi SOP dan revisi berdasarkanhasil evaluasi
c. Melakukan kebijakan dan SOP tanpa pengesahan dari direktur
d. Membiarkan kebijakan dan SPO tersebut, karena hanya saran dari surveyor
e. Menyatakan kepada surveyor bahwa kebijakan dan prosedur tersebut masih berlaku

148. Direktur rumah sakit menugaskan PMIK untuk member informasi tentang jumlah angka kematian
yang disebabkanpneunomia pada pasien dengan jenis kelamin laki-laki dan usia diatas 45 tahun.
Data apa yang harus disediakan ?
a. Crude Death Rate
b. Case Fatality Rate
c. Standar Mortality Ratio
d. Cause Specific Death Rate
e. Proportionate Mortalilty Ratio

149. Komunikasi merupakan hal yang mendasar yang menjadi satu diantara factor keselamatan dan
kepuasan pasien rumah sakit. Ada lima prinsip dalam berkomunikasi yang efektif yang disingkat
dengan REACH yaitu Respect, Empathy, Audible, Care, dan Humble. Respect merupakan prinsip
yang pertama.
Apakah yang dimaksud dengan prinsip yang pertama tersebut ?
a. Rasa hormat dan saling menghargai orang lain
b. Kemampuan untuk dapat mendengarkan dan dimengerti
c. Sikap rendah hati dalam mendengarkan informasi yang disampaikan oleh pembicara
d. Kemampuan kita untuk menempatkan diri kita pada situasi atau kondisi yang dihadapi oleh
orang lain
e. Perhatian akan apa yang disampaikan oleh pembicara sehingga membuat pembicara merasa
diperhatikan.

150. Dalam kode etik perekam medis dan informasi kesehatan ditetapkan bahwa menyebarluaskan
informasi yang terkandung dalam rekam medis yang dapt merusakan citra profesi perekam medis
dan informasi kesehatan .
Masuk dalam perbuatan apakah kelompok tersebut ?
a. Tujuan kode etik profesi
b. Perbuatan tidak dianjurkan
c. Perbuatan yang dianjurkan
d. Perbuatan melawan hukum
e. Perbuatan yang bertentangan dengan profesi

151. Perekam medis dan informasi kesehatan (PMIK) bersama staf medis lainnyasedang melakukan
analisis dokumen rekam medis pada saat pasien masih dirawat disuatu bangsal rumah sakit.hasil
temuannya adalah 4 formulir pasien masuk dan keluar tidak terisi diagnosis utama. Temuan tersebut
langsung disampaikan kepada pihak yang berwenanguntuk segera melengkapinya.
a. Concurrent analysis
b. Retrospektif analysis
c. Cross sectional analysis
d. Prospektif analysis
e. Early analysis

152. Diketahui dari hasi rekapitulasi pasien Gawat darurat di rumah sakitpada bulan juniadalah sebagai
berikut : pasien Mati 20 pasien Kasus bedah 87 pasien kasus non bedah 156 pasien pasien kasus
kebidanan 120 pasien kasus dirujuk 45.
Berapa rerata kunjungan / perhari di unit gawat darurat ?
a. 12
b. 14
c. 86
d. 102
e. 121

153. Petugas penyimpanan mencari rekam medis di rak yang akan digunakan untuk berobat pasien.
Petugas hanya menemukan tracer dalam rak yang menunjukan rekam medis keluar dari rak
penyimpanan.
Apa yang harus dilakukan petugas ?
a. Melaporkan kepada kepala rekam medis
b. Melihat informasi yang ada di tracer dan menelusuri
c. Melaporkan rekam medis tidak ada di rak/penyimpanan
d. Bertanya kebagian assembling tentang keberadaan berkas
e. Berkomunikasi dengan petugas pendaftaran agar dibuat rekam medis baru

154. Pihak rumah sakit telah berupaya untuk menjaga informasidari pihak-pihak yang tidak memiliki
hak untuk mengakses informasi yang lebih mengarah pada data-data yang sifatnya pribadi seperti
medical record pasien.
Apa yang dimaksud dari pernyataan tersebut ?
a. Privacy
b. Otorisasi
c. Sharebility
d. Authentication
e. Confidentiality

155. Pada proses evaluasi kelengkapan rekam medis rawat inap ditemukan ketidaklengkapan rekam
medis rawat inap ditemukan ketidaklengkapan tanda tangan dokter pada formulir resume rekam
medis, diketahui bahwa dokter penanggung jawab pasien tersebut adalah dokter dr.Fulanah, Sp.BS
dan diketahui juga bahwa dokter tersebut telah meninggal dunia.
Bagaimana sikap petugas terhadap resume medis yang kososng tersebut ?
a. Meretensi rekam medis pasien tersebut
b. Mebiarkan kososng sampai masa aktifnya berakhir
c. Meminta panitia rekam medis untuk pendelegasian pengisiannya
d. Mengajukan ke direktur untuk pendelegasian pengisiannya
e. Meminta kelengkapan kep[ada dokter bedah syaraf yang lain

156. Pada saat melakukan assembling rekam medis ditemukan banyak lembaran rekam medis yang
tulisannya terpotong. Hal ini disebabkan pemberian lubang dengan perforator, sehingga data
penting tidak dapat dibaca.
Apa yang harus dilakukan oleh manajer unit melihat kondisi tersebut
a. Mendesain ulang formulir dengan memperhatikan ketebalan kertas
b. Mendesain ulang formulir dengan memperhatikan ukuran kertas
c. Mendesain ulang dengan memperhatikan margin formulir
d. Mendesain ulang formulir dengan mengubah warna kertas
e. Mendesain ulang formulir dengan mengubah ukuran huruf

157. Semua petugas rekam medis dalam unit rekam medis dalam penyelenggaraan rekam medis harus
mengembangkan budaya kerja disiplin dan senantiasa mengembangkan keilmuan nya.
Kaidah apakah yang digunakan untuk mengukur perbuatan tersebut ?
a. Moralitas
b. Hukum
c. Norma
d. Moral
e. Etika

158. Ruang filing aktif suau rumah sakit sudah tidak mampu menampung DRM yang baru, sehingga
perlu dilakukanretensi. Saudara sebagai petugas filing diberi tugas untuk melakukan retensi.
Membuat daftar telaah rekam medis yang siap dipindah keruang in aktif.
Data apa saja yang menjadi pedoman telaah rekam medis tersebut ?
a. Tanggal dan tahun kunjungan awal
b. Tanggal dan kunjungan ke-2
c. Tanggal, bulan dan tahun kunjungan
d. Tahun kunjungan terakhir
e. Tanggal kunjungan pertama

159. Turn over interval (TOI) adalh indicator yang menunjukan waktuy luang tempat tidur. Apabila
disuatu rumah sakit TOI lebih kecil dari 1 (satu) hari, hal ini mencermiknkan adanya masalah
pelayanan yang kurang baik.
Masalah pelayanan apa yang mungkin terjadi ?
a. Kekurangan julah tenaga kesehatan
b. Penggunaan fasilitas rumah saki berlebihan
c. Kekurangan jumlah oksigen yang siap pakai untuk setiap pasien
d. Pelayanan yang dijalankan oleh dokter dan perawat kurang efektif
e. Kemungkinan meningkatnya bahaya infeksi nosokomial rumah sakit

160. Perekam medis memiliki kompetensi desain formulir dokumen rekam medis, oleh sebab itu,
mereka sebaiknya memahami istilah-istilah dalam tipografi.
Apakah yang dimaksud dengan tipografi ?
a. Suatu lmu kreatifitas, menulis dengan pena sehingga menghasilkan huruf yang indah
b. Suiatu ilmu kreatifitas, menentukan yang kosong yang tidak ada yang salah selamatidak
merugikan orang lain
c. Suatu ilmu kreativitas, menentukan tulisan dan huruf serta tidak ada yang salah selama tidak
merugikan orang lain
d. Suatu ilmu kreativitas, menentukanruangan yang kosong tidak ada yang salah selam tidak
merugikan orang lain
e. Suatu ilmu dalam memilih dan menata huruf dengan pengaturan penyebarannya pada ruang-
ruang yang tersedia, untuk menciptakan kesan tertentu.

161. SIMRS (Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit) mensyaratkan kedisiplinan dalam
pemasukan dataketepatan waktu maupun kebenaran data, maka budaya kerja yang sebelumnya
menangguhkan hal-hal seperti itu, menjadi berubah.
Apa manfaat SIMRS berdasarkan pernyataan tersebut ?
a. Manfaat teknis
b. Manfaat transaksi
c. Manfaat manajerial
d. Manfaat organisasi
e. Manfaat Operasional

162. Rumah sakit menjalankan sistem hybrid antara konvensional dan elektroik dalam manajemen
rekam medisnya. Rumah sakit akan melakukan penyusutan berkas rekam medis dan menyimpan
datanyadi sitem informasi rumah sakit. Hal ini dilakukan dengan merubah status rekam medis
pasien menjadi inaktifdibasis datanya.
Perintah SQL apa yang digunakan pada kasus tersebut ?
a. INSERT
b. DELETE
c. SELECT
d. UPDATE
e. TRUNCATE

163. Akreditasi menjadi kewajiban bagi rumah sakit. Hal ini sesuai dengan peraturan perundangan di
Indonesia. Berdasarkan peraturan tersebut juga dituliskan lembaga yang berwenang untuk
melakukan kegiatan tersebut.
Peraturan perundangan apa yang mengatur hal tersebut ?
a. Undang-undang nomor 44 tahun 2000
b. Peraturan menteri kesehatan nomor 417 tahun 2011
c. Peraturan menteri kesehatan nomor 55 tahunn 2008
d. Keputusan menteri kesehatan nomor 129 tahun 2007
e. Pertauran menteri kesehatan nomor 417 tahun 2013

164. Dokumen rekam medis seorang ibu di poliklinik KIA menunjukan diagnosis salfingitis dengan
kode diagnose N45.0
Area reproduksi apa yang dimaksud ?
a. Ovarium
b. Tuba valopi
c. Uterus
d. Serviks
e. Vagina

165. Perempuan 23 tahun sedang dalam perjalanan pulang kerja, menjadi korban kecelakaan dijalan
raya, jatuh darisepeda motor menghindari helm jatuh dari pengendara motor lain yangada
didepannya, mengalami fraktur radius1/3 proximal.
Manakah kode yang tepat ?
a. T23.2 dan X10.0.3
b. S52.1 dan V28.4 2
c. E12.4 dan G99.0
d. O03.9 dan O22.0
e. O32.1 dan Z38.0

166. Seorang mahasiswa akan melakukan penelitian dengan kasus penyakit jantung koroner (PJK) di
suatu rumah sakit. Mahasiswa tersebut bermaksud meminjam rekam medis pasien sebanyak 20
berkas rekam medis.
Bagaimana sikap saudara sebagai seorang PMIK terhadap kasus tersebut ?
a. Membantu untuk memperbanyak dengan cara foto copy
b. Meminta peneliti yan bersangkutan untuk mencarisendiri di rak filing
c. Menoak meminjamkan berkas rekam medis karena isinya bersifat rahasia
d. Mencarikan berkas rekam medis yang dimaksud tetapi tidak membawa keluar dari ruang rekam
medis
e. Menyampaikan kepada manajer rekam medis, kemudian mencarikan berkas rekam medis yang
dibutuhkan dan meminjamkannya

167. Petugas rekam medis harus menguasai standar data desain map rekam medis. Desain map rekam
medis dapat mempermudah pengelolaan penyimpanan dan penelusuran salah letak penyimpanan
rekam medis di rak penyimpanan. Sistem penyimpanan rekam medis menggunakan terminal digit
filing.
Apakah yangperlu ditambahkan untuk mempermudah kegiatan tersebut ?
a. Peringatan
b. Kode warna
c. Kode warna
d. Nama pasien
e. Petunjuk penyimpanan

168. Saudara sebagi coder mengetahui bahwa rekan kerja saudara melakukan pengubahan kode
diagnosis atas permintaan dokter. Dan hal tersebut merupakan tindakan fraud.
Apa yang saudara lakukan ?
a. Membiarkannya begitu saja
b. Melaporkan tindakan tersebut keatasan
c. Mencatatnya sebagai bentuk pelanggran etika profesi
d. Member nasihat agar tindakan tersebut tidak diulangi lagi
e. Mengingatkan dan menyuruhnya memperbaiki catatan sesuai yang benar

169. Permenkes nomor 1171 tahun 2011 mengatur tentang sistem informasi rumah sakit yang akan
menjadi acuan dalam perumausan petunjuk teknis mengenai sistem informasi pelaporan rumah sakit
seluruh Indonesia.pengisian dilakukan di aplikasi RS Online. Salah satu diantaranya adalah
pelaporan data keadaan morbiditas pasien rawat inap.
Apa nama pelaporna tersebut ?
a. RL 2s
b. RL 2b
c. RL 3
d. RL 4a
e. RL 5

170. Koder telah membaca diagnosis yang tertulis dalam berkas rekam medis yaitu diagnose yang
disebabkan oleh gangguan sirkulasi dan sistem respirasi.
Kasus tersebut berada pada blok apa ?
a. R00-R09
b. R10-R19
c. R20-R23
d. R25-R29
e. R30-R39

171. Penyelenggaraan rekam medis di fasilitas pelayanan kesehatan harus dapat menyiapkan rekam
medis jika dibutuhkan dengan cepat dan tepat. Hal ini dapat didukung dengan sarana petunjuk saat
rekam medis keluar.
Sarana apa yang digunakan untuk rekam medis yang keluar dari rak ?
a. KIB
b. KIUP
c. Guide
d. Outguide
e. Bon peminjaman

172. Berdasarkan hasil penilaian standar pelayanan minimal rekam medis dirumah sakit X diperoleh
hasil bahwa waktu penyediaan dokumen rekam medis rawat jalan lebih dari 10 menit. Setelah
dilakukan penelusuran permasalahan, ternyata hal tersebut disebabkan oleh kurangnya tenaga filing
dan distribusi.
Yang harus dilakukan agar standar pelayanan minmal rekam medis bisa tercapai ?
a. Menegur petugas filing dan distribusi untuk dapat bekerja lebih baik
b. Mengajukan penambahan pegawai berdasarkan analisis beban kerja
c. Membiarkan hal itu terjadi dengan keyakinan suatu saat akan lebih baik lagi
d. Memberikan reward kepada petugas filing dan distribusi agar mampu bekerja lebih baik
e. Memberikan sanksi kepada petugas filing dan distribusi karena bekerja dibawah standar
173. Sesaui peraturan meneteri kesehatan Republik Indonesia nomor 1171/Menkes/PER/VI/2011.
Tentang sistem Informasi rumah sakit, terdapat indicator angka kematian diantaranya Net Death
Rate (NDR) untuk tiap 1.000 penderita keluar Rumah Sakit
Data apa yang diperlukan untuk menghitung indicator tersebut ?
a. Angka kematian < 24 jam
b. Angka kematian > 24 jam
c. Angka kematian > 28 jam
d. Angka kematian < 48 jam
e. Angka kematian > 48 jam

174. Suatu rumah sakit telah menerapkan SIRS terintegrasi. Sub sitem informasi rumah sakit dibedakan
menjadi sub sitem informasi yang bersifat klinis.
Manakah subsitem informasi yang bersifat klinis ?
a. Admisi & discharge
b. Dokumentasi keperawatan
c. Billing sistem
d. Bed management
e. Apotik

175. Seorang ibu datang ke bagian rekam medis menanyatkan data individu anaknya yang lahir dirumah
sakit 20 tahun yang lalu untuk mencocokan kebenaran bayinya.
Data apa yang masih disimpan di rumah sakit untuk membantu kebenaran data tersebut ?
a. Data registrasi ibu bayi
b. Data bayi keluar rumah sakit
c. Data identitas ibu melahirkan
d. Data berat badan bayi saat lahir
e. Data identitas bayi dalam kartu indeks utama pasien (KIUP)

176. Seorang pasien perempuan usia 35 tahun mengalami sakit perut hebat, diketahui sudah waktunya
mendapat menstruasi. Dokter menulis dengan diagnosis Dysmenorrhoe
Untuk kasus ini masuk dalam kelompok apa dalam ICD 10 ?
a. N60 dan N64 disorders of breast
b. N40 dan N51 Diasease of male genital organs
c. N99 other disordes of genitourinary tract
d. N70 dan N77 inflammatory diseases of female pelvic organs
e. N80 dan N98 Noninflammatory disorders of female genital tract

177. Sebagai seorang calon profesi perekam medis dan informasi kesehatan,saudara wajib terus
mengikuti perkembangan IPTEK dibidang manajemen informasi kesehatan. Upaya ini untuk
meningkatkan profesionalisme profesi.
Upaya apakah yang dapat dilakukan untuk hal tersebut ?
a. Belajar terus tanpa kenal waktu
b. Mengikuti pelatihan dan pendidikan
c. Belajar dan terus berkaitan dengan ilm Teknologi Informasi
d. Terus belajar dan meningkatkan ilmu dengan teknologi yang baru
e. Mengikuti pelatihan, seminar dan mencari informasi yang berkaitan dengan bidang RMIK

178. Seorang pasien mendaftar ditempat pendaftaran rawat jalan rumah sakit X, pasien diberikan nomor
rekam medis baru dengan nomor 03 45 81 oleh staff rekam medis dan informasi kesehatan. Pasien
tersebut sudah pernah periksa sebelumnnya dirumah sakit tersebut, namun agar pelayanan lebih
cepat pasien tersebut mengaku sebagai pasien baru.
Apa yan dilakukan oleh staf rekam medis dan informasi kesehatan untuk mengatasi hal tersebut ?
a. Membatalkan nomor rekam medis lama
b. Memakai kedua nomor rekam medis tersebut
c. Membatalkan nomor rekam medis pasien yang baru
d. Membatalkan nomor rekam medisbaru yang sudah diberikan kepada pasien
e. Menjadikan satu rekam medis ke nomor lama dengan memberikan petunjuk pada nomor baru

179. Seorang bayi lahir tanggal 11 maret 2012, dengan berat badan 2000 gram, pada tanggal 20 maret
2012 dokter mendiagnosis bahwa bayi tersebut menderita sepsis.
Apa kode yang tepat untuk kasus tersebut ?
a. A 41.9 (septicemia, unspecified)
b. P 36.0 (sepsis of new born, unspecified)
c. P 36.0 (Sepsis of new born due to Escherichia Coli)
d. P. 36.0 (sepsis of new born due to streptococcus, group B)
e. P. 36.2 (sepsis of new born due to Staphylococcus Aureus)

180. Seorang pasien perempuan usia 30 tahun mengeluh sakit perut dan mendapatkan pelayanan di
klinik penyakit dalam. Selanjutnya pasien tersebut mendapatkan resep dokter dan pasien tersebut
diperbolehkan pulang.
Apa sebutan untuk pasien seperti kasus tersebut ?
a. Hospital patient
b. Hospital inpatient
c. Inpatient admission
d. Hospital outpatient
e. Inpatient discharge

Anda mungkin juga menyukai