Anda di halaman 1dari 7

Nama : Humam Ariq Musyaffa

Kelas : XI MIPA 5

Kegiatan Belajar 1

Sebelum melakukan kegiatan belajar 1, perhatikan dan amati gambar dibawah


ini dulu...

http://www.amerilabtech.com
Tablet mudah larut (effervescent). Larut dalam air dan menyebabkan air dan
gelas menjadi dingin. Suatu reaksi endotermik yang kita kenal dan kita manfaatkan.
Apa reaksi endoterm itu dan bagaimana sesungguhnya yang terjadi dalam peristiwa
ini?
1. sistem adalah bagian dari alam semesta yang diamati sedangkan lingkungan adalah segala
sesuatu yang berada disekitar alam semesta yang diamati.
2. A. Sistem Terbuka, yaitu suatu sistem yang memungkinkan terjadinya pertukaran kalor
dan zat (materi) antara lingkungan dan sistem.
b. Sistem Tertutup, yaitu suatu sistem yang memungkinkan terjadinya pertukaran kalor antara
sistem dan lingkungannya, tetapi tidak terjadi pertukaran materi.

c. Sistem Terisolasi (Tersekat), yaitu suatu sistem yang tidak memungkinkan terjadinya
pertukaran kalor dan materi antara sistem dan lingkungan.

1. • Eksoterm, karena sistem menghasilkan kalor atau melepaskan kalor yang kemudian
diserap oleh lingkungan
• Endoterm, karena sistem membutuhkan atau menyerap kalor dari lingkungan.

Larutan HCl

Gambar 2.1 SistemKristal CaCO3


dan LingkunganKeterangan :
Sistem Kristal CaCO3
: .............................
Lingkungan : .............................
Nama peristiwa Eksoterm/endoterm Alasan
Fotosintesis Endoterm Karena daun menyerap kalor
dari cahaya matahari
Sate Endoterm Karena sate menyerap energi
kalor dari bara api agar bisa
matang
Api unggun Eksoterm Karena api unggun
melepaskan kalor yang
kemudian di serap tubuh
supaya hangat
Petasan Eksoterm Karena menghasilkan kalor
dari hasil ledakan
Es batu Endoterm Karena membutuhkan kalor
agar mencair kembali
Telur rebus Endoterm Karena telur menyerap kalor
dari air mendidih agar matang
Lilin Eksoterm Karena mehasilkan kalor dari
hasil pembakaran
Kopi Endoterm Karena memperoleh kalor
dari hasil air yang dipanaskan
oleh api
Reaksi eksoterm: Pada diagram tingkat energi reaksi eksoterm, entalpi
produk lebih rendah daripada entalpi reaktan karena sistem melepaskan
kalor ke lingkungan. Nilai entalpinya negatif
Reaksi endoterm: Pada diagram tingkat energi reaksi endoterm, entalpi
produk lebih tinggi daripada entalpi reaktan karena sistem menyerap kalor
dari lingkungan. Nilai entalpinya positif.

1. Reaksi antara kalsium oksida (CaO ) dengan air

Ke dalam gelas kimia yang berisi air dimasukkan sebongkah kapur


tohor, Reaksi segera erjadi yang ditandai dengan kenaikan suhu system dapat diukur
dengan thermometer, dan gelas kimia terasa hangat.
Sistem : ..... Lingkungan : .....
Jenis reaksi :..... ∆H
Persamaaan reaksi :
2.Reaksi antara kristal Ba(OH)2 . 8 H2O dengan kristal NH4Cl.
Ke dalam tabung reaksi dicampurkan kristal Ba(OH)2.8H2O dan kristal NH4Cl

Reaksi yang terjadi yang ditandai dengan penurunan suhu system


dan terciumnya gas yang merangsang, tabung reaksi terasa dingin.

Sistem : ..... Lingkungan : .....


Jenis reaksi :..... ∆H
Persamaaan reaksi :

Jawab: 1. Sistem: kapur Tohor

Jenis reaksi: eksoterm

Lingkungan: air

Persamaan reaksi:

∆H:. C+O² CO ² ∆H= -483,6 kj

2. Sistem: NH4Cl jenis reaksi: endoterm


Persamaan reaksi
∆H:.

Lingkungan: Ba(OH)2

Anda mungkin juga menyukai