Anda di halaman 1dari 2

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL

UNIVERSITAS NEGERI PADANG


FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK ELEKTRO
Jl. Prof. Hamka – Kampus UNP – Air Tawar – Padang 25131
Telp/Fax.(0751). 7055644, 445998,E-mail : info@ft.unp.ac.id

UJIAN AKHIR SEMESTER


JANUARI – JUNI 2020

MATA KULIAH : RANGKAIAN LISTRIK


KODE / SKS : / 3 SKS
DOSEN PEMBINA : IR. RIKI MUKHAIYAR, ST., MT., Ph.D.
WAKTU : 30 MENIT
SIFAT UJIAN : DARING
PROGRAM STUDI : D4 (TEKNIK ELEKTRO INDUSTRI)

Ketentuan Pada Saat Mengikuti Ujian :


a. Yang ada di atas meja hanyalah ballpoint, pensil, penghapus, tipe-x, dan penggaris.
b. Mintalah dua lembar kertas lembaran jawaban kepada pengawas ujian.
c. Setelah selesai ujian, kumpulkanlah kertas soal dan lembaran jawaban kepada pengawas
ujian.

1. POIN 50
Diketahui suatu rangkaian listrik sebagai berikut :
VB
2.5 Ω
+

4iX +
_ 1H 500 mF

v1(t) v2(t)
7Ω 3Ω
+
VA 2F 3H

iX

5Ω 1Ω

Dimana :
VA = 5.5 cos 2t Volt
VB = 7 cos 4t Volt
Dengan menggunakan prinsip superposisi, tentukanlah nilai domain waktu v1(t) dan
v2(t) !
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
FAKULTAS TEKNIK
JURUSAN TEKNIK ELEKTRO
Jl. Prof. Hamka – Kampus UNP – Air Tawar – Padang 25131
Telp/Fax.(0751). 7055644, 445998,E-mail : info@ft.unp.ac.id

2. POIN 50
Diketahui suatu rangkaian listrik sebagai berikut :
250 μF

13 mH i(t)

i2 AC 10 Ω
+
i1 AC 73 Ω VA

Dimana :
i1 = 40 cos (103t - 45°) mA
i2 = 60 cos 103t mA
VA = 5 cos (103t – 17°) Volt
Tentukanlah nilai arus i(t) yang ditimbulkan oleh sumber tegangan pada rangkaian di
atas !

3. POIN 50
Diketahui rangkaian listrik sebagai berikut :

-j300 Ω

200 Ω j100 Ω

a
VA VB
b

Dimana :

Certified Management System


Carilah ekivalen Thevenin rangkaian listrik di atas ! DIN EN ISO 9001:2000
Cert.No. 01.100 086042

Anda mungkin juga menyukai