Anda di halaman 1dari 2

5 Cara Introspeksi Diri.

Jangan Sampai
Kita Dibilang Enggak Memiliki Attitude
yang Baik!
Indah Permata Sari - Senin, 30 Oktober 2017 | 04:00 WIB




Indah Permata Sari

5 Cara Introspeksi Diri. Jangan Sampai Kita Dibilang Enggak Memiliki Attitude yang Baik!

Manusia enggak bisa hidup sendiri dan pasti kana selalu membutuhkan bantuan orang lain.
Untuk hidup sosial dengan masyarakat, kita enggak bisa egois dan harus bisa beradaptasi
dengan orang di sekitar kita. Menjadi diri sendiri itu penting, tapi beradaptasi dengan
lingkungan juga enggak bisa kita kesampingkan. Karena itu, perlu kita ketahui 5 cara
introspeksi diri. Jangan sampai kita dibilang enggak memiliki attitude yang baik!

Kenali Kelemahan Diri Kita Sendiri


Indah Permata Sari

5 Cara Introspeksi Diri. Jangan Sampai Kita Dibilang Enggak Memiliki Attitude yang Baik!

Yang paling tahu mengenai diri kita adalah bukan orang lain melainkan diri kita sendiri. Kita
lah yang bisa mengetahu apa kelemahan terbesar kita. Setelah menyadari kelemahan kita,
bukannya takut dan jadi minder justru kita harus bisa melawan atau menutup kelemahan kita
itu girls. Jangan sampai kita kalah dengan kelemahan kita sendiri.

(Baca juga : Pelajaran Hidup yang Bisa Kita Ambil dari Kisah Park Bo Young yang
Pernah Dibully dan Insecure)

Konsultasi Dengan Orang Terdekat

Indah Permata Sari

5 Cara Introspeksi Diri. Jangan Sampai Kita Dibilang Enggak Memiliki Attitude yang Baik!

Enggak perlu mencari expert untuk bisa melakukan introspeksi diri, cukup kita konsultasikan
dengan orang terdekat yang kita percayai. Pasti deh saran dan kritikan yang mereka berikan
adalah demi kebaikan kita. Karena itu enggak perlu malu dan ragu untuk menceritakan hal ini
ke orang yang kita percayai, karena terkadang jawaban yang kita butuhkan adalah pandangan
dari orang lain bukan dari diri kita.

(Baca juga : 7 Cara Lebih Percaya Diri Buat Cewek Pemalu)

Anda mungkin juga menyukai