Anda di halaman 1dari 3

Aturan Pola Diet dan Aktivitas Pasien Sliming

Nama Pasien: ………………………………… Tanggal: …………………………………….

Jam Diet dan Aktivitas Keterangan

Bangun tidur 1 – 2 gelas air putih yang dicampur dengan perasan Lemon sangat baik
(04.00 - 05.00) jeruk lemon tanpa gula (1 buah lemon untuk 2-3 sebagai sumber
gelas) vitamin C,
antioksidan dan serat
Olahraga ringan teratur (jalan kaki, lompat tali atau (pektin).
jogging atau lainnya selama 30 – 45 menit)
Khasiat: menjaga
atau aktivitas harian rumah daya tahan tubuh,
mengurangi rasa
lapar, menghaluskan
kulit, melancarkan
buang air

Makan Pagi Aneka buah potong/jus buah segar tanpa campuran ✓ Buah yang tidak
(05.30 – 11.30) apapun tiap 1-2 jam sekali boleh dikonsumsi:
nangka , durian,
Untuk yang beraktivitas di luar rumah, persiapkan alpukat, mangga,
buah potong sebelum berangkat, taruh di wadah, manggis, rambutan,
siapkan untuk 2-3 porsi sajian klengkeng

Makan buah/minum jus jam 7, 9 dan 11, selingi ✓ Minumlah jus


dengan 1 gelas air putih seteguk demi
seteguk secara
perlahan
Makan Siang Terdiri dari karbohidrat, protein, mineral dan Porsi karbohidrat
(11.30 – 14.00) vitamin serta serat. Ambillah lauk dan sayuran paling sedikit.
terlebih dahulu, kemudian baru nasi 2 sendok
makan Utamakan lauk dan
sayur yang ditumis,
dipepes, direbus atau
dikukus.

Makanan bersantan
ambil isinya saja,
hindari kuahnya
Selingan Sore 1 atau 2 buah pisang segar (tidak digoreng/direbus) Boleh minum teh
(15.00 – 18.00) atau atau kopi dengan gula
Setangkup kacang-kacangan (almond, edamame rendah kalori (1
kukus) sendok teh)
atau
Segelas susu kedelai/susu almond/ yogurt
Makan Malam Idem makan siang, tanpa karbohidrat! Pada saat menghadiri
(18.00 – 19.00) jamuan makan,
(Bila setelah jam 19.00 masih terasa lapar, pastikan memilih
minumlah segelas air hangat atau sejuk, bila perlu makanan seperti:
makan sebuah jeruk/pir/salak salad buah/sayur,
asinan, sup bening,
buah-buahan

1
Tips diet dan aktivitas untuk mencapai berat badan ideal:
1. Minum air putih (suhu biasa/sejuk, tidak dingin ataupun panas) minimal 2 liter dalam 24
jam
2. Tidak memakan buah-buahan setelah makan utama siang atau makan utama malam
3. Buah-buahan harus dimakan pada saat perut kosong yaitu sebelum makan utama
(siang/malam)
4. Ketika makan utama sesuaikan dengan kapasitas lambung anda, berhentilah makan
sebelum kenyang.
5. Jika lapar namun belum waktu makan utama, boleh makan buah segar sebagai camilan.
6. Makan malam maksimal sampai dengan jam 19.00, jika anda terlambat makan malam
maka makanlah buah atau sayuran segar sebagai gantinya
7. Jika tidak sempat berolahraga karena alasan waktu maka bisa membakar kalori dengan
aktivitas sehari-hari seperti: lebih memilih naik/turun tangga ketimbang menggunakan
elevator, melakukan pekerjaan rumah tangga (menyapu/mengepel, mencuci piring), dll

CONTOH AKTIVITAS SEDANG YANG DAPAT MEMBAKAR KALORI SEBESAR 150 Kalori

Jenis Aktivitas Lama waktu

Mencuci mobil 45 – 60 menit

Mengepel lantai 45 – 60 menit

Berkebun 30 – 45 menit

Mendorong sendiri kursi roda 30 – 40 menit

Mendorong kereta bayi 30 menit

Menyapu halaman rumah 30 menit

Naik turun tangga 15 menit

Aturan Pola Diet untuk Yang Menjalankan Puasa Ramadhan/Sunnah

2
Jam Diet dan Aktivitas Keterangan

SAHUR ✓ Bangun tidur langsung minum 2 Lemon sangat baik


(03.00 - 05.00) gelas air putih yang dicampur sebagai sumber
dengan perasan jeruk lemon tanpa vitamin C,
gula antioksidan dan
serat (pektin).
(1 buah lemon untuk 2-3 gelas)
Khasiat: menjaga
✓ Berwudhu, Sholat Malam
daya tahan tubuh,
✓ Makan aneka buah potong/jus buah mengurangi rasa
✓ Setelah 30 menit dilanjutkan dengan lapar,
makan utama (idem menu malam menghaluskan
atau menu siang) kulit, melancarkan
✓ Minum air putih 2 gelas buang air
✓ Hidangan penutup: 3 butir kurma +
1 gelas air putih

BERBUKA ✓ Diawali dengan 3 butir kurma


(18.00 - 19.30) ✓ Minum air putih sejuk 2 gelas
✓ Makan aneka buah potong atau
aneka jus
✓ Berwudhu, Sholat maghrib
✓ Setelah 30 menit dilanjutkan dengan
makan utama (idem menu malam
atau menu siang)
✓ Minum 2 gelas air putih setelah
makan dan 1 gelas sebelum tidur

*Dari berbagai sumber

Dokter Spesialis Akupunktur Medik

(Dr. Harizah Umri, SpAk.)

Anda mungkin juga menyukai