Anda di halaman 1dari 1

BAB VI.

RENCANA TINDAK LANJUT


a. berisi tentang program atau kegiatan apa yang harus dilanjutkan
dalam jangka panjang (masa pendampingan 3 tahun) maupun jangka
pendek periode ( masa pendampingan 1 tahun) pada pendampingan
berikutnya
 Program KKN IT 015 yang dilanjutkan pada jangka panjang ialah
dalam program kerja pemasaran, karena KKN IT 15 membuat
batu loncatan bagi Nizam Furniture dalam memasarkan produk
melalui platform akun bisnis serta program inovasi produk.
 Program KKN IT 015 yang dilanjutkan pada jangka pendek ialah
logo, stiker, dan banner UMKM Nizam Furniture serta poster
penyuluhan Covid-19.
b. menjelaskan apa yang harus dikerjakan secara teknis, siapa yang harus mengerjakan,
personal penanggung jawab dari elemen masyarakat, pihak-pihak terkait yang
berkepentingan beserta kontak personnya.
 Teknis : Pemasaran
 Penanggung Jawab : Bapak Andi (Pemilik UMKM) - 081320770242
: Hilda Rizqitawati (Anggota KKN IT 015) –
083843657134
 Pemasaran merupakan program yang dikerjakan secara teknis. Dalam
pelaksanaannya, pemasaran membutuhkan keterampilan dalam mengelola akun
bisnis nya dan dibutuhkan pembaharuan ketika terdapat produk terbaru Nizam
Furniture.

Anda mungkin juga menyukai