Anda di halaman 1dari 61

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK NU KRANGKENG


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : X/ 1
AlokasiWaktu : 2 x 45 menit

A. KompetensiInti
1. Pengetahuan
KI 3 Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
proseduralberdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
2. Keterampilan
KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkaitdengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung

B. KompetensiDasar
3.1 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada teks pemaparan
jati diri, sesuai dengan konteks penggunaannya
4.2 Menyusun teks lisan dan tulis untuk memaparkan, menanyakan, dan merespon
pemaparan jati diri, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai

C. IndikatorPencapaianKompetensi
Indikator KD pada KI Pengetahuan
3.1.1 Memahami fungsi sosial dan struktur teks pada teks pemaparan jati diri
3.1.2 Memahami unsur kebahasaan pada teks pemaparan jati diri
Indikator KD pada KI keterampilan
4.2.1 Menyusun teks mengenai pemaparan jati diri
4.2.2 Melakukan monolog mengenai pemaparan jati diri

D. TujuanPembelajaran
 Setelahberdiskusidanmenggaliinformasi, pesertadidikakandapat:
- Memahami fungsi sosial dalam pemaparan jati diri
- Memahami struktur teks dalam pemaparan jati diri dengan baik
 Setelahberdiskusidanmenggaliinformasi, pesertadidikakandapat:
- Memahami unsur kebahasaan dalam pemaparan jati diri
- Mencontohkan unsur kebahasaan pada teks pemaparan jati diri dengan benar
 Disediakan beberapa kata untuk menjadi sebuah ungkapan peserta didik menyusun
kata tersebut dengan baik
 Disediakan teks introduction secara acak, peserta didik menyusun teks tersebut
dengan benar

E. MateriPembelajaran
Introduction
Contoh A: Hi, my name is Anita
B: Iam Yuli, nice to meet you
A: Nice to meet you too
Penggunaan Tobe/Have,Has
Contoh A: Iam from Indramayu
B: She has two brothers

F. Pendekatan, Model danMetode


 Pendekatan : scientivic
 Model : Problem base learning
 Metode : reading dan roleplay

G. KegiatanPembelajaran
1. PertemuanKesatu:*)
a. Pendahuluan/KegiatanAwal(10 menit)
- berdoa
- Tegur sapa kepada siswa
- Memeriksa kehadiran
- Menyampaikan tujuan pembelajaran
- Menyiapkan alat pembelajaran
b. KegiatanInti (70 menit)
a. Mengamati
- Siswa melihat video mengenai introduction
- Siswa menemukan informasi dari bahan tayang tersebut
- Guru menugaskan siswa untuk menuliskan dialog dari bahan tayang tadi
b. Menanya
- Siswa mencocokan dialog yang mereka tulis dengan teks yang sudah tersedia
- Siswa mendiskusikan kata-kata yang bbercetak miring “ tobe/have,has”
- Berdasarkan hasil diskusi tadi siswa merumuskan hal-hal apa saja yang harus
diperhatikan dalam penggunaan “tobe/have,has”
- Siswa melengkapi kalimat dengan menggunakan “tobe/have,has
c. Mengumpulkan Informasi
- Siswa diberikan kata-kata untuk menjadi ungkapan yang padu
- Siswa diberikan dialog yang acak mengenai perkenalan
- Siswa menyusun dialog tersebut dengan benar
d. Menalar
- Siswa mendiskusikan hasil kerja menyusun dialog tadi
- Siswa secara berpasangan membuat dialog sederhana mengenai introduction
e. Mengkomunikasikan
- Siswa menyajikan dialog tersebut secara berpasangan
- Guru memberikan penilaian penampilan siswa
c. Penutup (10 menit)
- Guru memberikankesimpulanmengenaimateri yang telahdiajarkan
- Guru menanyakan kembali materi yang telah disampaikan
- Guru memberikan kesempatan bertanya mengenai materi yang telah
disampaikan
- Siswa diberikan penugasan kepada siswa

2. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan


1. InstrumendanTeknikPenilaian

Hi, I want to introduce my self, my name is Hanan, I am 13 years old, I live in Bandung, I
have lots of hobbies. I like watching movie, playing football and travelling.

1. What is the text talking about?


a. Introduction our self
b. Introduction someone else
c. Hobbies
d. Self identity
2. Who want to introduce?
a. My self
b. Someone
c. Hannan
d. Teacher
3. These are Hannan Hobbies, except .....
a. Watching movie and travelling
b. Playing football and watching movie
c. Travelling and fishing
d. Playing football and travelling
4. She ... many friends from Indonesia
a. am
b. is
c. are
d. has
5. My younger sister and I ... three cats
a. is
b. are
c. has
d. have

KUNCI JAWABAN:

1. A
2. C
3. C
4. B
5. D

BOBOT PENILAIAN:

NOMOR SOAL BOBOT


1 2

2 2

3 2

4 2

5 2

Skor Maksimal 10

Arrange these sentences into a good dialogue!


1. Yeah, nice to meet you too
2. I am Ivan, how dou you do
3. I am from yogyakarta
4. I see, nice to meet you Ivan
5. Where do you come from
6. Hi, I am Affa, how do you do

RUBRIK PENILAIAN

No Aspek yang Dinilai Kriteria Skor


struktur teks yang digunakan sangat runtut 5
struktur teks yang digunakan runtut 4
1 Keruntutan Teks struktur teks yang digunakan cukup runtut 3
struktur teks yang digunakan kurang runtut 2
struktur teks yang digunakan tidak runtut 1

In pairs, create a dialogue about introduce each other and practice it in front of the class!

Unjuk kerja dalam role play dinilai dengan menggunakan rubrik berikut

Komponen yang dinilai


No Nama Flency Pronunciation Grammar Vocab
Total
(30) (30) (20) (20)
1 .....
2
3
...

2. AnalisisHasilPenilaian
Terlampir

3. Pembelajaran Remedial danPengayaan


- Format pembelajaran remedial

FORMAT PELAKSANAAN REMEDIAL

KI/KD : ___________________________
KKM : ___________________________
TANGGAL : ___________________________

Nilai Nilai
No Nama Kelas Tanda tangan Ket
Awal Akhir

FORMAT PELAKSANAAN PENGAYAAN

KI/KD : ___________________________
KKM : ___________________________
TANGGAL : ___________________________

No Nama Kelas Tanda tangan Materi Nilai


3. Media, Alat, Bahan, danSumberBelajar
1. Media :-
2. Bahan : Teks
3. SumberBelajar :Buku Siswa Bahasa Inggris Kelas X dan Internet

Mengetahui Indramayu, juli 2020


Kepala SMK NU KRANGKENG Guru mata pelajaran

AMIN HIDAYAT, S.Psi., S.Sos., M.Si ISRIYYAH, S.Pd.I

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)


Sekolah : SMK NU KRANGKENG
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : X/ 1
AlokasiWaktu : 2 x 45 menit

A. Kompetensi Inti
3. Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar
3.1 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada teks
pemaparan jati diri, sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.1 Menangkap makna pemaparan jati diri lisan dan tulis.

C. IndikatorPencapaianKompetensi
Pengetahuan :
 Mengidentifikasi ungkapan pemaparan jati diri (K1)
 Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan bentuk kebahasaan serta format
penyampaian atau penulisannya (K1)
 Menirukan pengucapannya dan menuliskan pemaparan jati diri yang digunakan
(K1)
 Membandingkan perbedaan antara berbagai pemaparan jati diri dalam bahasa
Inggris, perbedaannya dengan yang ada dalam bahasa Indonesia(K2)
 Mengidentifikasi pengucapan dan isi teks yang memaparkan jati diri (K2)
 Menemukan berbagai macam teks pemaparan jati diri dari berbagai sumber dalam
konteks yang berbeda-beda (K3)
 Menganalisis ungkapan memaparkan jati diri dengan mengelompokannya
berdasarkan penggunaan (K4)

Keterampilan :
 Menyusun teks pemaparan jati diri secara lisan dan tertulis berdasarkan
konteks/situasi (simulasi, role play, dan kegiatan lain yang terstruktur (P3)
 Melakukan percakapan dan menulis teks pemaparan jati diri secara lisan dan
tertulis dengan meniru model/contoh yang telah diberikan /dipelajari (P4)

D. TujuanPembelajaran
Pengetahuan :
 Siswa dapat mengidentifikasi ungkapan pemaparan jati diri.
 Siswa dapat mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan bentuk kebahasaan
serta format penyampaian atau penulisannya.
 Siswa dapat menirukan pengucapannya dan menuliskan pemaparan jati diri yang
digunakan.
 Siswa dapat membandingkan perbedaan antara berbagai pemaparan jati diri dalam
bahasa Inggris, perbedaannya dengan yang ada dalam bahasa Indonesia.
 Siswa dapat mengidentifikasi pengucapan dan isi teks yang memaparkan jati.
 Siswa dapat menemukan berbagai macam teks pemaparan jati diri dari berbagai
sumber dalam konteks yang berbeda-beda.

 Siswa dapat menganalisis ungkapan memaparkan jati diri dengan


mengelompokannya berdasarkan penggunaan.
Keterampilan :
 Siswa dapat menyusun teks pemaparan jati diri secara lisan dan tertulis
berdasarkan konteks/situasi (simulasi, role play, dan kegiatan lain yang terstruktur
(P3)

 Siswa dapat melakukan percakapan dan menulis teks pemaparan jati diri secara
lisan dan tertulis dengan meniru model/contoh yang telah diberikan /dipelajari.
(P4)

E. MateriPembelajaran
 Teks Teks lisan dan tulis sederhana, untuk memaparkan, menanyakan, dan
merespon pemaparan jati diri
 Fungsi sosial : Menjalin hubungan dengan guru, teman dan orang lain
 Ungkapan : My name is... I’m ... I live in ... I have … I like … dan semacamnya
 Unsur Kebahasaan : Kata terkait dengan hubungan kekeluargaan dan
kekerabatan, profesi pekerjaan, hobi, kata kerja dalam simple present tense: be,
have dalam simple present tense, kata tanya what? who? which?, Ucapan, tekanan
kata, intonasi, ejaan, tulisan tangan yang rapi, rujukan kata

F. Pendekatan, Model danMetode


PendekatanSaintifik, model PBL, menyimak, diskusi kelompok, studi pustaka, role-play,
penugasan individu dan kelompok.

G. KegiatanPembelajaran
d. Pendahuluan/KegiatanAwal (10menit)
 siswa berdoa sebelum memulai belajar
 Guru menayangkan sebuah video tentang perkenalan diri
 Sebagai apersepsi, siswa diajak mencari tahu tentang isi video tersebut
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
e. KegiatanInti (65menit)
 Siswasiapmengikutipelajarantentangpemaparan jati diri
 Siswamenjawabpertanyaan guru berkaitandengandengan pemaparan jati diri
 Siswamenirukanpengucapannya dan menuliskan pemaparan jati diri yang
digunakan
 Siswa mendengarkan percakapan tentang pemaparan jati diri dan menjawab
pertanyaannya
 Siswa merespon ungkapan pemaparan jati diri dari teks yang diperdengarkan
 Siswaberdiskusi dengan teman kelompok dan memberitahukan hasil diskusi
tentang perbedaan pemaparan jati diri secaara lisan
 Siswabertanyatentangberbagaikontekspemaparanjatidiri
 Siswaberpasangan memasangkan pertanyaan pemaparan diri dengan respon
yang tepat
 Siswamenjawab pertanyaan secara individu dan meresponnya dengan ungkapan
pemaparan jati diri
 Siswamelengkapi informasi diri temannya dan melengkapi teks pemaparan diri
 Siswa memasangkan ungkapan pemaparan jati diri dengan fungsinya
 Siswasecaraberpasanganmenyusun percakapan memaparkan jati diri
 Siswasecaraberpasanganmelakukanpercakapanpercakapanmemaparkan jati diri
 Siswamencatatsemuamasukan guru baikdariaspekstrukturteks,
kebahasaanmaupunucapan, tekanan kata danintonasi
 SiswamenuliskanpermasalahandalammenggunakanbahasaInggrisuntukmemapar
kan jati diri dalam lembarrefleksidiri
f. Penutup (15menit)
 Siswa diminta menyimpulkan tentang ungkapan perkenalan diri dan responnya
 Guru menayangkan apa yang telah dipelajari dan disimpulkan mengenai
ungkapan perkenalan diri dan responnya
 Guru memberikan tugas PR
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan untuk tetap
belajar.

H. PenilaianPembelajaran, Remedial danPengayaan


4. InstrumendanTeknikPenilaian
InstrumenPengetahuan :
Dialogue
Dewi : Hello, I’m Dewi. What’s your name?
Dani : Hello, Dewi. I’m Dani Perdana. Please call me Dani.
Dewi : Where do you live, Dani?
Dani : I live at Jl. Taman Sari 27.
Dewi : Oh, do you?
Dani : Yes, I do.
Dewi : So, we are neighbours.
Dani : Are we?
Dewi : Yeah. I live at 8.
1. Where does Dani live?
A. No. 27, Taman Sari street
B. No. 8, Taman Sari street
C. No. 27, Taman Mini street
D. No. 8, Taman Mini street

Dialogue
Andi : Good morning. My name is Andi.
Denias : Good morning Andi. I’m Denias.
Andi : Denias, this is Adib. We were classmates the Junior High School.
Denias : Hi, Adib. How do you do?
Adib : How do you do.
Andi : By the way, did you join pencak silat extracurricular activity in the Junior
High School?
Denias : Yes, I did.
Andi : Oh, that’s great. Adib and I have never joined it before.
Adib : We hope you can help us.
Denias : Sure.
Andi : Okay, see you this afternoon.
Adib : See you Denias.
Denias : See you.
2. The purpose of the dialogue above is…
A. Introduction our self.
B. Introduction other
C. Introduction Andi
D. Introduction

3. Hello, I am a teacher and Sinta … a student.


A. Am
B. are
C. is
D. was

KUNCI JAWABAN:

6. A
7. B
8. C

BOBOT PENILAIAN:

NOMOR SOAL BOBOT

1 3

2 6
3 1

Skor Maksimal 10

InstrumenKeterampilan :

Arrange these sentences into a good dialogue.


1.Dani : Are we?
2.Dewi : Yeah. I live at 8
3.Dani : Yes, I do.
4.Dewi : So, we are neighbours.
5.Dewi : Where do you live, Dani?
6.Dani : I live at Jl. Taman Sari 27.
7.Dewi : Hello, I’m Dewi. What’s your name?
8.Dani : Hello, Dewi. I’mDani Perdana. Please call me Dani.
9.Dewi : Oh, do you?

In pairs or groups, practice a dialogue based on these situations, perform your dialogue in
front of the classroom!
- Introdution ourself and
- Introduction other

5. AnalisisHasilPenilaian
- Terlampir
6. Pembelajaran Remedial danPengayaan

RUBRIK PENILAIAN

Aspek yang
No Kriteria Skor
Dinilai
sangat memahami 5
Memahami 4
Tujuan
1 cukup memahami 3
Komunikatif
kurang memahami 2
tidak memahami 1
struktur teks yang digunakan sangat runtut 5
struktur teks yang digunakan runtut 4
Keruntutan
2 struktur teks yang digunakan cukup runtut 3
Teks
struktur teks yang digunakan kurang runtut 2
struktur teks yang digunakan tidak runtut 1
sangat variatif dan tepat 5
Pilihan Kosa
3 variatif dan tepat 4
Kata
cukup variatif dan tepat 3
Aspek yang
No Kriteria Skor
Dinilai
kurang variatif dan tepat 2
tidak variatif dan tepat 1
pilihan tata bahasa sangat tepat 5
pilihan tata bahasa tepat 4
Pilihan Tata
4 pilihan tata bahasa cukup tepat 3
Bahasa
pilihan tata bahasa kurang tepat 2
pilihan tata bahasa tidak tepat 1

Unjuk kerja dalam role play dinilai dengan menggunakan rublik berikut

Komponen yang dinilai


No Nama Fluency Pronunciation Grammar Vocab
Total
(30) (30) (20) (20)
1 .....
2
3
...

FORMAT PELAKSANAAN REMEDIAL


KI/KD : ___________________________
KKM : ___________________________
TANGGAL : ___________________________

Nilai Nilai
No Nama Kelas Tanda tangan Ket
Awal Akhir

FORMAT PELAKSANAAN PENGAYAAN


KI/KD : ___________________________
KKM : ___________________________
TANGGAL : ___________________________

No Nama Kelas Tanda tangan Materi Nilai


I. Media, Alat, Bahan, danSumberBelajar
i. Media :-
ii. Bahan : Teks
iii. SumberBelajar :Buku Siswa BahasaInggris Kelas Xdan Internet

Mengetahui : Indramayu, 2020


Kepala SMK NU KRANGKENG, Guru Mata Pelajaran,

AMIN HIDAYAT, S.Psi., S.Sos., ISRIYYAH, S.Pd.I


M.Si
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK NU KRANGKENG


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : X/ 1
AlokasiWaktu : 2 x 45 menit

1. KompetensiInti
KI.3
Memahami ,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI.4
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

2. KompetensiDasar
KD 3.2
Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan
memuji bersayap (extended), serta responnya, sesuai dengan konteks
penggunaannya.
KD 4.3
Menyusun teks lisan dan tulis untuk mengucapkan dan merespon pujian bersayap
(extended), dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

3. IndikatorPencapaianKompetensi
Indikator KD pada KI pengetahuan
 Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada
ungkapan memuji bersayap (extendeed).
 Menyebutkan ungkapan-ungkapan Cara menyatakan ungkapan selamat
dan memuji bersayap (extended) beserta responnya.
Indikator KD pada KI keterampilan
 Mengikuti (Meniru) dialog tentang cara memberi dan merespon
ungkapan selamat dan memuji bersayap (extended) berdasarkan
contoh.
 Menyajikan (Membiasakan) dialog berpasangan tentang cara memberi
dan merespon ungkapan selamat dan memuji bersayap (extended)
berdasarkan contoh.

4. TujuanPembelajaran
 Setelahberdiskusidanmenggaliinformasi, pesertadidikakandapat:
A. Menyebutkan ungkapan-ungkapan yang dapat digunakan pada ungkapan
memuji bersayap (extended).
B. Memahami fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada
ungkapan memuji bersayap (extended).
C. Menjelaskan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada
ungkapan meuji bersayap (extended).
 Setelahberdiskusidanmenggaliinformasi, pesertadidikakandapat:
A. Menjelaskan Ungkapan-ungkapan selamat dan memuji bersayap
(extended).
B. Menyebutkan dan merespon ungkapan-ungkapan selamat dan
memuji bersayap (extended).
 Disediakancontoh video dialog tentang cara memberi dan merespon
ungkapan selamat dan memuji bersayap (extended), peserta didik akan
dapat mengikuti (meniru) dialog berdasarkan contoh dengan percaya diri.
 Peserta didik akan dapat membuat presentasi dialog berdasarkan contoh
denggan percaya diri.
 Peserta didik akan dapat melakukan presentasi dialog berdasarkan contoh
denggan percaya diri.

5. MateriPembelajaran
 Ungkapan-ungkapan memberikan ucapan selamat dan memuji bersayap
(extended), dan responnya.
 Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, dan tanda baca.
 Role play dialog tentang cara memberi dan merespon ungkapan selamat
dan memuji bersayap (extended).

6. Pendekatan, Model danMetode


Pendekatan pembelajaran: Scientific approach
Model pembelajaran: Problem based learning
Metode pembelajaran : Role play,Diskusi kelompok.

7. KegiatanPembelajaran

Pendahuluan/KegiatanAwal(10menit)
Apersepsi :
Berdo’a dan salam
Mengabsen
Melakukan feedback materi yang lalu.

Motivasi:
Siswa diberi tugas secara individual untuk mengelompokkan kosa kata dalam
kelompok A dan kelompok B.
Kelompok A untuk kosa kata ungkapan selamat dan kelompok B untuk kosa kata
responnya.

KegiatanInti (70menit)

Identifikasi Masalah  Siswa melihat contoh dialog tentang


cara memberi dan merespon
ungkapan selamat dan memuji
bersayap (extended) dalam
tayangan.
 Siswa ditugaskan membaca dialog
untuk meng identifikasi berbagai
ungkapan ungkapan selamat dan
memuji bersayap (extended) yang
ada di dalam contoh dialog tersebut.
 Siswa membaca buku berkaitan
dengan berbagai jenis ungkapan
selamat dan memuji bersayap
extended).

Menetapkan masalah melalui berpikir  Siswa berdiskusi tentang berbagai


tentang masalah dan menyeleksi jenis ungkapan selamat dan memuji
informasi –informasi yang relevan bersayap.
 Siswa menentukan berbagai jenis
ungkapan selamat dan memuji
bersayap (extended) dari hasil
diskusi dan buku.

 Siswa menanyakan beberapa


masalah jenis ungkapan yang
mereka temukan di dalam tayangan
contoh dialog.
 Berdasarkan hasil membaca buku
dan diskusi siswa menanyakan pola
kalimat yang digunakan untuk
membuat kalimat ungkapan tentang
memberi dan merespon ungkapan
selamat dan memuji bersayap
(exended).

Mengembangkan solusi melalui  Siswa


pengidentifikasian alternatif-alternatif, mencari contoh ungkapan lain yang
tukar-pikiran dan mengecek perbedaan bisa digunakan untuk memberi dan
pandang. merespon ungkapan selamat dan
memuji bersayap (extended).
 Siswa berlatih menggunakan istilah-
istilah yang digunakan untuk
memberi dan merespon ungkapan
selamat dan memuji bersayap
(extended).
Melakukan tindakan strategis  Siswa ditugaskan untuk membuat
kalimat ungkapan memberi selamat
dan memuji bersayap (extended).
 Siswa membuat dialog tentang
ungkapan memberi dan merespon
ungkapan selamat dan memuji
bersayap (extended).

Melihat ulang dan mengevaluasi  Siswa ditugaskan untuk menyajikan


pengaruh-pengaruh dari solusi yang dialog yang telah dibuat secara
dilakukan berpasangan di depan kelas.
 Siswa lain memberikan tanggapan
terhadap presentasi.
 Siswa menerima tanggapan dari
siswa lain dan guru.
 Siswa memperbaiki hasil presentasi
dan membuat simpulan.

Penutup(10menit)
Siswa dengan bimbingan guru menyimpulkan pembelajaran hari itu.
Guru memberikan umpan balik pembelajaran.
Guru menyampaikan rencana pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.

8. PenilaianPembelajaran, Remedial danPengayaan


Penilaian tes tulis dan unjuk kerja.

9. InstrumendanTeknikPenilaian
Tes tulis

1. Via: Hi, Lucy. You look so happy.


Lucy : I am. Guest what! I’ve got a new mobile phone from my father.
Via : Really? Congratulations!
Lucy : Thanks
From the dialogue, we know that Lucy....
a. Receives a good news from Via.
b. Receives a bad news from Via
c. Gives Via a good news
d. Gives Via a bad news.

2. Tom: What do you think about the film?


Ane: ........The ending is too abvious.
A. It’s amazing
B. It’s confusing
C. It’s surprising
D. It’s disppointing

3. Bella: Fantastic!.....It makes your blouse well.


Chika: Thanks.My niece gave it to me on my birthday.
A. What drees is that?
B. What a lovely brooch!
C. You are very beautiful!
D. How nice is her grown

4. Emely: Do you like my new coat?My father bought it in Singapore.


Marry: Yes, I like very much.......
Emely:Thank you
A. You look gorgeous wearing it
B. The coat is too small for you.
C. It makes you look older than you age.
D. It goes well with my shoes.

KUNCI JAWABAN:
9. A
10. A
11. C
12. A

BOBOT PENILAIAN:

NOMOR SOAL BOBOT

1 25

2 25

3 25

4 25
Skor Maksimal 100
Tes unjuk kerja
 In pairs, Create a dialogue based on these situations!
a. Your brother get the first in English subject, in National Examination
b. You get the new motorcycle as the present for your parents in your birthday.
 Practice Complimenting and responding to compliments in pairs in front of the
class.
RUBRIK PENILAIAN

Aspek yang
No Kriteria Skor
Dinilai
sangat memahami 5
Memahami 4
Tujuan
1 cukup memahami 3
Komunikatif
kurang memahami 2
tidak memahami 1
struktur teks yang digunakan
5
sangat runtut
struktur teks yang digunakan
4
runtut
struktur teks yang digunakan
2 Keruntutan Teks 3
cukup runtut
struktur teks yang digunakan
2
kurang runtut
struktur teks yang digunakan
1
tidak runtut
sangat variatif dan tepat 5
variatif dan tepat 4
3 Pilihan Kosa Kata cukup variatif dan tepat 3
kurang variatif dan tepat 2
tidak variatif dan tepat 1
pilihan tata bahasa sangat
5
tepat
pilihan tata bahasa tepat 4
Pilihan Tata pilihan tata bahasa cukup
4 3
Bahasa tepat
pilihan tata bahasa kurang
2
tepat
pilihan tata bahasa tidak tepat 1

Unjuk kerja dalam role play dinilai dengan menggunakan rubrik berikut

Komponen yang dinilai


No Nama Fluency Pronunciation Grammar Vocab
Total
(30) (30) (20) (20)
1 .....
2
3
...
AnalisisHasilPenilaian
Format analisis Hasil Penilaian terlampir.

Pembelajaran Remedial danPengayaan


Format pembelajaran remedial dan pengayaan terlampir.

10. Media, Alat, Bahan, danSumberBelajar


Media:Gambar/Video percakapan.
Alat:LCD/Projector
Bahan: Dialog terkait materi.
SumberBelajar: Buku paket Bahasa Inggris kelas X

Mengetahui, Indramayu, 2020


Kepala SMK NU KRANGKENG Guru mata pelajaran

AMIN HIDAYAT, S.Psi., S.Sos., M.Si ISRIYYAH, S.Pd.I


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK NU KRANGKENG


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : X/ 1
AlokasiWaktu : 2 x 45 menit

A. KompetensiInti
K1Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
K2Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam
K3 Memahami,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah
K4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan
3. Pengetahuan
4. Keterampilan

B. KompetensiDasar
11. KD pada KI pengetahuan
3.3 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada ungkapan
perhatian (care), serta responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya
12. KD pada KI keterampilan
4.4 Menyusun teks lisan dan tulis untuk mengucapkan dan merespon ungkapan perhatian
(care), dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang
benar dan sesuai konteks

C. IndikatorPencapaianKompetensi
1. Indikator KD pada KI pengetahuan
1.1. menuliskan ungkapan perhatian dengan santun dalam teks.
1.2. mengidentifikasi ungkapan perhatian dalam teks.
1.3. mendemontrasikan dialog ungkapan perhatian (Care).
2. Indikator KD pada KI keterampilan
2.1. mendemontrasikan dialog ungkapan perhatian (Care).
2.2 memperagakan percakapan tentang ungkapan perhatian (care).
D. TujuanPembelajaran
 Setelahberdiskusidanmenggaliinformasi, pesertadidikakandapat:
D. Menyebutkan ungkapan perhatian (care) dengan teman dan guru dan responnya sesuai
dengan konteks penggunaany.
E. Menjelaskan fungsi ungkapan perhatian (care) dan responnya sesuai dengan konteks
penggunaanny
Setelahberdiskusidanmenggaliinformasi, pesertadidikakandapat :
c.Menyebutkan respon ungkapan perhatian (care)dengan teman dan guru sesuai dengan
konteks kegunaannya.
d.Menjelaskan respon ungkapan perhatian (care) sesuai dengan konteks penggunaannya
e.Disediakanperalatankomunikasidanjaringan internet,
pesertadidikakandapatmelakukankomunikasiberdasarkancontohdenganpercayadiri
f.Disediakanperalatankomunikasidanjaringan internet,
pesertadidikakandapatmendemonstrasikankomunikasiberdasarkantugassesuaiprosedurdenga
npercaya diri.

E. MateriPembelajaran
(RinciandariMateriPokokPembelajaran)
.Mengenalkan, menjalin hubungan interpersonal dengan teman dan guru.
Memerintahkan
. memadukan
. ungkapan sympathy I’m sorry to hear that.
Ungkapan happy
Ungkapan sad
( expressing care)
Kosa kata yg terkait dengan kondisi kesehatan , keberhasilan , kegagalan. Tata bahasa:
have, may, need, can, will,.
Tenses
Simple present
Be, have
Kata tanya what?
Who?
Which?
Tenses
Simple present
Be, have
Kata tanya what?
Who?
Which?
Mengenalkan, menjalin hubungan interpersonal dengan teman dan guru.
Memerintahkan
. memadukan
. ungkapan sympathy I’m sorry to hear that.
Ungkapan happy
Ungkapan sad
( expressing care)
Kosa kata yg terkait dengan kondisi kesehatan , keberhasilan , kegagalan. Tata bahasa:
have, may, need, can, will, etc.

F. Pendekatan, Model danMetode


Pendekatan scientifik
Model discovery learning
Metode tanya jawab dan diskusi
Media laptop, in fokus, buku panduan siswa

G. KegiatanPembelajaran
4. PertemuanKesatu:*)
g. Pendahuluan/KegiatanAwal (15menit)
Salam
Berdoa
Apersepsi
motivasi
h. KegiatanInti ( 60menit)
.Pemberian stimulus terhadap siswa.
 Siswa melihat berbagai jenis ungkapan perhatian (care) dalam jaringan on line / melalui
bahan tayang guru.
 Siswa membaca buku untuk mengidentifikasi berbagai jenis ungkapan perhatian (care)
dalam jaringan online / melalui bahan tayang guru
.Identifikasi masalah
Siswa berdiskusi tentang berbagai jenis ungkapan perhatian (care) dalam tayang guru/
Menanya
 Siswa mengidentifikasi masalah utama apa dalam membuat ungkapan perhatian
(care).
 Siswa membaca untuk mendapatkan informasi tentang syarat syarat dikatakan
termasuk ungkapan perhatian (care).
3.Pengumpulan Data
Mengumpulkan informasi

 Siswa mendiskusikan untuk menentukan dan memahami ungkapan perhatian


(care) dalam berbagai jenis ungkapan perhatian (care).
4.Pembuktian Data
Menalar
 Siswa menilai hasil menggunakan ungkapan perhatian (care) kepada siswa lain
menggunakan format penilaian.
 Siswa menilai hasil penugasan menggunakan format penilaian etika
5. Menarik simpulan
Mengomunikasikan
 Siswa menyajikantentang ungkapan perhatian (care).
 Siswa membuat bahan presentasi tentang ungkapan perhatian (care).
 Siswa menyajikan kesimpulan tentang ungkapan perhatian (Care)
i. Penutup ( 10menit)
 Peserta didik dan guru melakukan refleksi terhadap kegiaatan pembelajaran dan
manfaat manfaatnya.
 Memberikan umpan balik peserta dididk dan guru
 Memberi kesimpulan.
 Berdoa
 salam

H. PenilaianPembelajaran, Remedial danPengayaan


7. InstrumendanTeknikPenilaian

Lampiran soal

Soal ungkapan perhatian (care)

Bentuk soal Pilihan Ganda

Pengetahuan

1. Grace : why was Evan absent yesterday?


Alice : Her father pass away.

Grace : ..... Why didn’t you tell me before?

Alice : I have just heard about it.

a. How happy you are


b. I am deeply sorry to hear that
c. It doesn’ make me sad
d. Oh, conratulation
e. You are wrong

2. Evan : My sister have been sick for two days, so, I have to accompany her in the
hospital.
Alice :........, I hope she will get better soon.

a. I’m sorry to hear that


b. Thank you
c. I don’t care
d. I’m happy
e. Don’t mention it.

Essai :
1. Situation : mufty is the winner of singing contest.
You : .........................................................................

Mufty :..........................................................................

2. Situation : Alice got an accident.


You : ...........................................................................

Alice : ...........................................................................

NOMOR SOAL BOBOT

1 1 Lampiran keterampilan

2 1 Lampiran ugkapan perhatian

3 4 Expressing of sympathy

1. I am sorry to hear that


4 4
2. Be patient, it would be Ok
soon
3. I sympathize about the
Skor Maksimal 10 situation that happened.

Responding expressing sympathy

1. I do hope so
2. Thank you so much
3. I really appreciate your sympathy
4. Thank you for your support

Dialog Expressing sympathy

Amy : Why do you look so sad Novi?

Novi : I lost my wallet.

Amy : I am sorry to hear that. How can you lost your wallet. When did it happen?

Nopi : I don’t know exactly, but I think when I went to the market.

Amy : You should contact the police and make a announcement about losing wallet.

Nopi : Oke Amy, Thank you so much for your support . I will try it.

RUBRIK PENILAIAN
Aspek yang
No Kriteria Skor
Dinilai
sangat memahami 5
Memahami 4
Tujuan
1 cukup memahami 3
Komunikatif
kurang memahami 2
tidak memahami 1
Intonasi 2
Ekspresi 3
Faktor
2 Pronounciation 4
kebahasaan
Fluency 5

pilihan tata bahasa sangat tepat 5


pilihan tata bahasa tepat 4
Pilihan Tata
3 pilihan tata bahasa cukup tepat 3
Bahasa
pilihan tata bahasa kurang tepat 2
pilihan tata bahasa tidak tepat 1

8. AnalisisHasilPenilaian

9. Pembelajaran Remedial danPengayaan

Format pelaksanaan remidial


Ki/kd:
Kkm:
Tanggal:

No. nama Kelas Tanda Nilai awal Nilai akhir ket


tangan

Format pelaksaan pengayaan


Ki/kd:
Kkm:
Tanggal:

No nama kelas Tanda materi nilai


tangan
I. Media, Alat, Bahan, danSumberBelajar
1. Media : Gambar/teks
2. Alat : Laptop, white board, LCD & Proyektor
3. SumberBelajar : Buku paket Bahasa Inggris Kelas X

Mengetahui, Indramayu, 2020


Kepala SMK NU KRANGKENG Guru mata pelajaran

AMIN HIDAYAT, S.Psi., S.Sos., M.Si ISRIYYAH, S.Pd.I


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK NU KRANGKENG


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : X/ 1
AlokasiWaktu : 2 x 45 menit

A.Kompetensi Inti
KI 3
Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuanfaktual, konseptual, prosedura
lberdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
KI 4
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar
3.4
.Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan untuk menyatakan
dan menanyakan tentang niat melakukan suatu tindakan/kegiatan, sesuai dengan
konteks penggunaannya
4.5
Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan tentang niat
melakukan suatu tindakan/kegiatan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks

C.Indikator Pencapaian Kompetens


a. Indikator KD pada Penegetahuan
 Memahami cara menyatakan niat melakukan suatu tindakan/kegiatan.
 Menerapkan cara menyatakan niat melakukan sesuatu/kegiatan
b. Indikator KD pada Ketrampilan
 Meniru ungkapan yang menyatakan niat melakukan sesuatu/kegiatan
 Melakukan percakapan tentang niat melakukan sesuatu/kegitan.

D. Tujuan Pembelajaran
Setelah berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik akan dapat :
 Menyebutkan ungkapan-ungkapan pernyataan niat yang sesuai dengan modal
be going to, would like to.
 Menjelaskan ungkapan-ungkapan niat yang digunakan dalam percakapan
sehari-hari
Setelah berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik akan dapat:
 Melakukan percakapan tentang niat melakukan sesuatu/kegiatan
 Membiasakan menerapkan yang sedang dipelajari dalam interaksi guru dan
teman secara alami di dalam dan di luar kelas.
 Melakukan refleksi tentang proses dan hasil belajar.
 Disediakan sebuah contoh percakapan tentang niat melakukan sesuatu, peserta
didik akan dapat melakukan percakapan berdasarkan contoh dengan percaya
diri
 Disediakan sebuah contoh rumpang percakapan, peserta didik mampu
mengisirumpang berdasarkan dialog yang diberikan
 Peserta didik akan dapat membuat percakapan sendiri dan
mendemonstrasikan dengan teman nya berdasarkan tugas dengan percaya diri.
 Peserta didik membiasakan diri melakukan percakapan tentang niat melakukan
sesuatu/kegiatan dengan guru atau teman di dalam maupun di luar kelas.

E. MateriPembelajaran
*Fungsi sosial:
Menyatakan rencana dan menyarankan.
(Future Events)
*Struktur teks:
-memulai
-menanggapi
*Unsur kebahasaan:
-modal be going to,would like to
- ucapan,tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca.
*Topik:
Interaksi antara guru dan pesesrta didik di dalam dan di luar kelas yang melibatkan
pernyataan niat yang dapat menumbuhkan perilaku yang termasuk di KI

F. Pendekatan, Model danMetodel


*Pendekatan: Scientific approach
*Model : Problem Based Learning
*Metode : Role play, diskusi

G. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Kesatu:*)
Pendahuluan/Kegiatan Awal (10 menit)
Apersepsi:
-setelah berdoa, guru mengabsen kehadiran siswa
-menyampaikan kompetensi dan indikator yang harus dicapai siswa
-memotivasi siswa dengan memberi pertanyaan sederhana yang berkaitan dengan
Materi yang akan disampaikan.
KegiatanInti (70 menit)
 Siswa melihat contoh model percakapan tentang niat melakukan sesuatu/kegiatan
 Siswa mendengarkan percakapan yang dibaca guru.
 Siswa membaca percakapan yang berhubungan dengan niat melakukan
sesuatu/kegiatan
 Siswa menanyakan ungkapan-ungkapan yang menyatakan niat melakukan
sesuatu/kegiatan.
 Siswa menanyakan pola kalimat yang digunakan untuk menyatakan niat untuk
melakukan sesuatu/kegiatan.
 Siswa menanyakan perbedaan pola kalimat be going to dan will.
 Siswa mencari contoh ungkapan-ungkapan tentang niat melakukan
sesuatu/kegiatan.
 Siswa berlatih menggunakan ungkapan-ungkapan tentang niat melakukan
sesuatu/kegiatan.
 Siswa membuat kalimat yang menyatakan niat melakukan sesuatu/kegiatan.
 Siswa membuat dialog tentang niat melakukan sesuatu/kegiatan(Future Events
 Siswa mempresentasikan dialog yang telah dibuat secara berpasangan.
 Siswa lain memberikan tanggapan terhadap presentasi.
Penutup(10menit)
 Guru memberi reward kepada siswa yang aktif.
 Siswa diberi tugas individual work membuat dialog tentang future events.
 Doa penutup dan salam.

H. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan


 Penilaian Pembelajaran : tes tulis dan unjuk kerja
1. Instrumen danTeknik Penilaian
Instrumen penilaian: Tes hasil belajar

Choose the best answer.

1.X:what are you doing over the weekend?

Y:I’m ........exercise and meet some friends.

a. Go
b. Going
c. Went
d. Gone
2..X:When .....you like to have dinner?

Y:Tomorrow night.

a. Are
b. Can
c. Would
d. Did
3. .A:When do es he plan to go home?

B: he.............

a. wii go home yesterday

b.can go home

c.is going to go home tomorrow

d.was going to go home now


Read the dialog in pairs.

A:Nina,you will have a history test tomorrow,won’t you?

B:Yes , dad.

A:Why are’nt you preparing for the test?I think you really need to stop playing games
and start reviewing the lesson from your book s now.

B.There’s no need.Ihave everything memorized.

A.Are you sure?

B:I’m sure.

A:Do you feel nervous?

B:No.I don’t.I’m confident that I can get a hight mark in the test.

Fill in the blanks with the words provided.

Hi, Mark, Levi told me that you.....going to......in Russia,is that right?When ...you
leave? I hear that you will study writing and.you will have the .......to study there.
And you are .......observe the techniques from famous. composers of ......music such as
Tchaikovsky.

Classical-----are---going---will---study----opportunity

Teknik Penilaian:

Kunci jawaban

1. B
2. C
3. C
Bobot penilaian:

1. 3
2. 3
3. 4
Skor maksimum 10

RUBRIK PENILAIAN
Aspek yang
No Kriteria Skor
Dinilai
sangat memahami 5
Memahami 4
Tujuan
1 cukup memahami 3
Komunikatif
kurang memahami 2
tidak memahami 1
struktur teks yang digunakan sangat runtut 5
struktur teks yang digunakan runtut 4
Keruntutan
2 struktur teks yang digunakan cukup runtut 3
Teks
struktur teks yang digunakan kurang runtut 2
struktur teks yang digunakan tidak runtut 1
sangat variatif dan tepat 5
variatif dan tepat 4
Pilihan Kosa
3 cukup variatif dan tepat 3
Kata
kurang variatif dan tepat 2
tidak variatif dan tepat 1
pilihan tata bahasa sangat tepat 5
pilihan tata bahasa tepat 4
Pilihan Tata
4 pilihan tata bahasa cukup tepat 3
Bahasa
pilihan tata bahasa kurang tepat 2
pilihan tata bahasa tidak tepat 1

Unjukkerjadalamrole playdinilaidenganmenggunakanrubrikberikut

Komponen yang dinilai


No Nama Flency Pronunciation Grammar Vocab
Total
(30) (30) (20) (20)
1 .....
2
3
...

2. Analisis Hasil Penilaian


3. Pembelajaran Remedial danPengayaan
Format pembelajaran Remedial dan Pengayaan terlampir

I.Media, Alat, Bahan, danSumberBelajar


4. Media : Gambar/teks
5. Alat : Laptop, white board, LCD & Proyektor
6. SumberBelajar : Buku paket Bahasa Inggris Kelas X

Mengetahui, Indramayu, 2020


Kepala SMK NU KRANGKENG Guru mata pelajaran

AMIN HIDAYAT, S.Psi., S.Sos., M.Si ISRIYYAH, S.Pd.I

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK NU KRANGKENG


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : X/ 1
AlokasiWaktu : 2 x 45 menit

KI. 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya


KI 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.

A. Kompetensi Inti
1. Pengetahuan
Memahami , menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah
2. Keterampilan
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar
1. KD pada KI pengetahuan
3.5. Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari ungkapan
ucapan selamat bersayap (extended), serta responnya, sesuai dengan konteks
penggunaannya.

2. KD pada KI keterampilan
4.6. Menyusun teks lisan dan tulis untuk mengucapkan dan merespon ucapan selamat
bersayap (extended), dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar dan sesuai konteks

3. Indikator Pencapaian Kompetensi


3. Indikator KD pada KI pengetahuan
3.5.1. Memahami fungsisosial ungkapan ucapan selamat bersayap serta responnya
3.5.2. Memahami struktur teks ungkapa nucapan selamat bersayap serta responnya
3.5.3. Menerapkan ungkapan ucapan selamat bersayap serta responnya
4. Indikator KD pada KI keterampilan
4.6.1. Menyusun teks tulis mengucapkan dan merespon ucapan selamat berdasarkan
contoh
4.6.2. Mendemonstrasikan teks lisan mengucapkan dan merespon ucapan selamat
berdasarkan contoh

4. Tujuan Pembelajaran
 Setelah berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik akan dapat :
F. Menyebutkan fungsisosial ungkapan ucapan selamat bersayap serta responnya
dengan percaya diri
G. menjelaskan fungsisosial ungkapan ucapan selamat bersayap serta responnya
dengan percaya diri.
 Setelah berdiskusi dan menggali informasi, peserta didikakan dapat:
C. menjelaskan struktur teks ungkapan ucapan selamat bersayap serta
responnyadengan percaya diri
D. menentukan struktur teks ungkapan ucapan selamat bersayap serta responnya
dengan percaya diri
 Setelah berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik akan dapat menerapkan
ungkapan ucapan selamat bersayap serta responnya
5. Materi Pembelajaran
 Berbagai macam teks ucapan selamat
(Good luck, Wonderful, Congratulations, It’s good)

6. Pendekatan, Model dan Metode


Pendekatan: scientific approach
Model : Problem base learning
Metode : diskusi kelompok, studi pustaka, role play, penugasan individu dan
kelompok

7. Kegiatan Pembelajaran
5. Pertemuan Kesatu:*)
j. Pendahuluan/Kegiatan Awal (… menit)
 Memberi salam
 Merefleksi pertemuan sebelumnya
 Motivasi
 Menyampaikan tujuan pembelajaran
k. KegiatanInti (... menit)
 Siswa melihat berbagai teks ungkapan ucapan selamat
 Siswa mengidentifikasi berbagai teks ungkapan ucapan selamat
 Siswa bertanya tentang ucapan selamat formal/informal
 Siswa bertanya tentang struktur ucapan selamat dalam bentuk
formal/informal
 Siswa menemukan macam-macam ungkapan selamat dan bentuk
formal/informalnya
 Siswa berkomunikasi menggunakan ucapan selamat
 Peserta didik saling berdiskusi membuat teks lisan ucapan selamat dan
responnya
 Peserta didik memodifikasi dan menampilakan mengucapkan selamat
l. Penutup (… menit)
 Siswa menyimpulkan,
 Memberi reword
 Merencanakan kegiatan tindak lanjut
8. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan
10. Instrumen dan Teknik Penilaian (terlampir)
11. Analisis Hasil Penilaian (terlampir)
12. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan (terlampir)

9. Media, Alat, Bahan, danSumberBelajar


i. Media : Gambar/teks
ii. Alat : Laptop, white board, LCD & Proyektor
iii. Sumber Belajar : Buku paket Bahasa Inggris Kelas X

Lampiran :
A. InstrumendanTeknikPenilaian
iv. Ani : Hi, Ari, I heard you won the speech contest last week. Congratulations!
Lina : Fantastic! It’sgreat job
Ari : Oh, thanks
From the dialogue, it tells about .....
e. Expressing congratulations
f. Expressing angry
g. Expressing sad
h. Expressing sympathy

v. Mention 4 congratulating expressions and responses!

vi. Rika : Hi, Yanti. What’s your daughter doing these days?
Yanti : Oh, she’s in the college. In fact, she plans to graduate this July.
Rika : That’s …………….! You must be very proud of her.
a. Thanks a lot
b. Wonderful
c. Terrific
d. Embarrassed

KUNCI JAWABAN:

13. A
14.

Congratulating expressions Responses


1. Congratulations! You deserved 1. Thank you very much. This is because
it, man. you’re always with me
2. It’s look so beautiful 2. Thank a lot
15. B

BOBOT PENILAIAN:

NOMOR SOAL BOBOT

1 1

2 8

3 1

Skor Maksimal 10

16. Complete the blanks in the following dialogue with the suitable word or phrases!
Tini: How is your business, Rina?

Rina : ………… I’ve sold 100 item these two days.

Tini: Congratulations! That’s a …………..

Rina : …………..

17. In pairs, create a dialogue based on these situations!


1. You heard that your best friend has opportunity to join with Gajah Mada University

BOBOT PENILAIAN:

NOMOR SOAL BOBOT


A B C
(40 (30) (30)
4 100

Unjuk kerja dalam role play dinilai dengan menggunakan rubrik berikut

Komponen yang dinilai


No Nama Flency Pronunciation Grammar Vocab Total
(30) (30) (20) (20) (100)
1 .....
Lampiran : Format Remedial

FORMAT PELAKSANAAN REMEDIAL


KI/KD : ___________________________
KKM : ___________________________
TANGGAL : ___________________________

Nilai Nilai
No Nama Kelas Tanda tangan Ket
Awal Akhir
Lampiran : Format Pengayaan

FORMAT PELAKSANAAN PENGAYAAN


KI/KD : ___________________________
KKM : ___________________________
TANGGAL : ___________________________

No Nama Kelas Tanda tangan Materi Nilai

Mengetahui, Indramayu, 2020


Kepala SMK NU KRANGKENG Guru mata pelajaran
AMIN HIDAYAT, S.Psi., S.Sos., M.Si ISRIYYAH, S.Pd.I

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK NU KRANGKENG


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : X/1
AlokasiWaktu : 2 x 45menit

1. KompetensiInti
KI 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3 Pengetahuan
Memahami ,menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
KI 4 Keterampilan
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

2. Kompetensi Dasar
3.6 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan untuk
menyatakan dan menanyakan tentang tindakan/kegiatan/kejadian yang
dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk waktu terjadinya dengan yang
merujuk pada kesudahannya, sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.7 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan tentang
tindakan/kegiatan/kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk
waktu terjadinya dengan yang merujuk pada kesudahannya, dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.

3. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Indikator KD pada KI Pengetahuan
3.6.1 Menganalisis fungsi sosialuntuk menyatakan dan menanyakan tentang
tindakan/kegiatan/kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk
waktu terjadinya dengan yang merujuk pada kesudahannya, sesuai dengan konteks
penggunaannya.
3.6.2 Menganalisis struktur teks untuk menyatakan dan menanyakan tentang
tindakan/kegiatan/kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk
waktu terjadinya dengan yang merujuk pada kesudahannya.
3.6.3 Menganalisis unsure kebahasaan untuk menyatakan dan menanyakan
tentang tindakan/kegiatan/kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang
merujuk waktu terjadinya dengan yang merujuk pada kesudahannya.

2. Indikator KD pada KI Keterampilan


4.7.1 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan tentang
tindakan/kegiatan/kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk
waktu terjadinyadengan yang merujuk pada kesudahannya.
4.7.2 Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan tentang
tindakan/kegiatan/kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang merujuk
pada kesudahannya.
4.7.3 MelatihSiswauntuk act out dialog kedepan kelas

3. Tujuan Pembelajaran
Setelahberdiskusi dan menggal iinformasi, pesertadidik akan dapat :
i. Menganalisis fungsi sosial untuk menyatakan dan menanyakanfungsi social
tentang tindakan/kegiatan/kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang
merujuk waktu terjadinya dengan yang merujuk pada kesudahannya, sesuai
dengan konteks penggunaannya dengan menggunakan dialogue.
ii. Menelaah struktur teks untuk menyatakan dan menanyakan fungsi social
tentang tindakan/kegiatan/kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang
merujuk waktu terjadinya dengan yang merujuk pada kesudahannya, sesuai dengan
konteks penggunaannya dengan menggunakan dialogue.
iii. Menyimpulkan unsure kebahasaan untuk menyatakan dan menanyakan tentang
tindakan/kegiatan/kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang
merujuk pada waktu terjadinya dengan merujuk pada kesudahannya, sesuai dengan
konteks penggunaannya dengan menggunakan dialog.
iv. Menyusun teks lisan dan tulis untuk menyatakan dan menanyakan tentang
tindakan/kegiatan/kejadian yang dilakukan/terjadi di waktu lampau yang
merujuk pada waktu terjadinya dengan merujuk pada kesudahannya, sesuai dengan
konteks penggunaannya dengan menggunakan dialog.
v. Melatih diri untuk act out dialog kedepan kelas.

4. Materi Pembelajaran
Teks Lisan danTulis Dialogue Past Tense dan Present Perfect
5. Pendekatan, Model dan Metode
Pendekatan : Saintifik
Model: Discovery learning
Metode: Diskusi dan Tanya jawab

6. Kegiatan Pembelajaran
6. Pertemuan Kesatu:*)
m. Pendahuluan/Kegiatan Awal (10menit)
1) Salam dan tegur sapa
2) Mengabsen siswa
3) Me remain materi yang sesudahnya dengan materi yang akan diajarkan.
4) Siswa menerima informasi tentang kompetensi, ruang lingkup materi,
tujuan, manfaat, dan langkah pembelajaran serta metode yang akan
dilaksanakan
5) Membentuk Kelompok Diskusi
n. Kegiatan Inti (65 menit)
1) Mengamati
- Siswa mengamati text yang diberikan guru tentang materi ajar.
- Siswa membaca dan menganalisis text tentang materi ajar.
2) Menanya (diskusiantarkelompok)
- Siswa menanyakanfungsi sosial dari text ajar in group.
- Siswa menanyakan struktur teks setelah mengidentifikasi teks in group.
- Siswa menanyakan pola kalimat yang ada dalam text in group.
3) Mengumpulkan Informasi
- Siswa (in group) mencari informasi unsur kebahasaan tentang materi ajar
dengan mencari dari sumber lain.
- Siswa (in group) menyimpulkan unsur kebahasaan teks in group.
4) Menalar/ Mengasosiasi
- Setelah Siswa (in group) menyimpulkan unsur kebahasaan, siswa
menyusun teks dialogue yg di berikan oleh guru tentang materi ajar.
5) Mengkomunikasikan
- Siswa memverifikasi hasil susunan teks nya dengan
mengkomunikasikannya ke guru tentang materi ajar.
- Siswa act out ke depan kelas dengan patner nya.
o. Penutup (15menit)

1) Siswa menyimpulkan materi kemudian guru menguatkan kesimpulan


materi.
2) Siswa merefleksi penguasaan materi yang telah dipelajari dengan membuat
catatan penguasaan materi.
3) Siswa melakukan evaluasi pembelajaran.
4) Siswa saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang
telah dicapai.
5) Siswa mendengarkan arahan guru untuk materi pada pertemuan berikutnya.
7. Pertemuan Kedua:*)
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal (… menit)
b. Kegiatan Inti (... menit)
c. Penutup (… menit), dan pertemuan seterusnya.

7. Penilaian Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan


13. Instrumen dan Teknik Penilaian
Instrument : Tes Hasil Belajar
Teknik Penilaian : Unjuk Kerja

PENGETAHUAN

Soal 1

Fadly : Hi, nawang, how are you?


Nawang : Fine thank you and you?
Fadly : Just fine thanks. How about your holiday last week?
Nawang : It was a moment I never forgot. I and my friends went to the beach after
school. We used public transportation. We reached the beach at 4 p.m. The beach was
beautiful and clean.
At the beach, it was fun. We played in the coast line. After that, we built a castle from
sand. In the night, we made bonfire together. We roasted fishes and squats then we ate
them. In the midnight, it was time to share our scary stories. One by one, we told our
story.
Fadly : It’s amazing.
Nawang : How about you Fadly?
Fadly : I and my family went to my grand mom’s home at Cianjur. We went to
fishing at the river, and I was so happy when I got some fish. Nawang, have you done
English tasks about reception today?
Nawang : Yes, I have. We must collect the tasks today and I have collected it now.
You have not done it, have you?
Fadly : Hmmmmm….. I have done it. I have planned to collect it now but I will
meet Dayu first to discuss it. He has waited me at the library. See you
Nawang:Ok, see you.

Read the dialogue above carefully and answer the questions based on the dialogue!

1. What did Nawang and friend do at the beach?


a. They built a castle from sand
b. They will go to Bandung
c. They will be at home.
d. They will go vocation.
2. When did Dayu go to Cianjur?
a. At holiday
b. At holiday last week
c. At the morning
d. At the night
3. What tasks have nawang and fadly done?
a. Match task
b. Biology task
c. English task
d. Chemist task
4. Who has waited fadly at the library?
a. Dayu
b. Nawang
c. Friend
d. Liza

SOAL 2

Find the sentences of the past (5), present perfect tense (5)and underline it!

At school.

Fadly : Hi Nawang, how are you?


Nawang : Fine thank you, and you?
Fadly : Just fine thanks. How about your holiday last week?
Nawang : It was a moment I never forgot. I and my friends went to the beach after
school. We used public transportation. We reached the beach at 4 p.m. The beach was
beautiful and clean.
At the beach, it was fun. We played in the coast line. After that, we built a castle from
sand. In the night, we made bonfire together. We roasted fishes and squats then we ate
them. In the midnight, it was time to share our scary stories. One by one, we told our
story.
Fadly : It’s amazing.
Nawang : How about you Fadly?
Fadly : I and my family went to my grand mom’s home at Cianjur. We went to
fishing at the river, and I was so happy when I got some fish. Nawang, have you done
English tasks about reception today?
Nawang : Yes, I have. We must collect the tasks today and I have collected it now.
You have not done it, have you?
Fadly : Hmmmmm….. I have done it. I have planned to collect it now but I will
meet Dayu first to discuss it. He has waited me at the library. See you.
Nawang:Ok, see you.

ANSWER
Fadly : Hi nawang, how are you?
Nawang : Fine thank you and you?
Fadly : Just fine thanks. How about your holiday last week?
Nawang : It was a moment I never forgot. I and my friends went to the beach after
school. We used public transportation. We reached the beach at 4 p.m. The beach was
beautiful and clean.
At the beach, it was fun. We played in the coast line. After that, we built a castle from
sand. In the night, we made bonfire together. We roasted fishes and squats then we ate
them. In the midnight, it was time to share our scary stories. One by one, we told our
story.
Fadly : It’s amazing.
Nawang : How about you Fadly?
Fadly : I and my family went to my grand mom’s home at Cianjur. We went to
fishing at the river, and I was so happy when I got some fish. Nawang, have you done
English tasks about reception today?
Nawang : Yes, I have. We must collect the tasks today and I have collected it now.
You have not done it, have you?
Fadly : Hmmmmm….. I have done it. I have planned to collect it now but I will
meet Dayu first to discuss it. He has waited me at the library. See you.
Nawang:Ok, see you.

SOAL 3

Complete these dialogues!


1. Jamie : When did it happen?
Mrs.Warlton : It was three days ago. A thief broke into the house and….my
precious jewelry.
A.steal C. stole
B. stolen D. steeled
2. Amar : What have you done today?
Aziz : I have……. Football with my best friends
A. Lived C. played
B. I am living D. Lives

BOBOT PENILAIAN:

NOMOR SOAL BOBOT

1 100

2 100

3 100

Skor Maksimal 100

KETERAMPILAN

Arrange these sentences into the best dialogue and act out it!
At workshop
1. Cucun: Alhamdulillah. Good job friend.
2. Bagja: It doesn’t matter. I have fixed and refilled its oil.
3. Cucun: Realy!! You are lucky to watch the match. Bagja, there is a man who has
waited and asked you about his motorcycle. Have you fixed it? and refilled it’s oil?
4. Bagja: It was an amazing day and good match. When, I wanted to get close to
Bambang Pamungkas, a security guard held me back. But, I thought that security
guard was familiar. He was my old friend, Trio.
5. Cucun: Very well. By the way, How about football match between Indonesia and
Japan on Friday at Gelora Bung Karno stadium?
6. Bagja : Just fine, thank you. and you?
7. Cucun : Hi, Bagja how are you?

ANSWER
(7-6-5-4-3-2-1)

7. Cucun : Hi, Bagja how are you?


6. Bagja : Just fine, thank you. and you?
5. Cucun: Very well. By the way, How about football match between Indonesia and
Japan on Friday at Gelora Bung Karno stadium?
4. Bagja: It was an amazing day and good match. When, I wanted to get close to
Bambang Pamungkas, a security guard held me back. But, I thought that security
guard was familiar. He was my old friend, Trio.
3. Cucun: Realy!! You are lucky to watch the match. Bagja, there is a man who has
waited and asked you about his motorcycle. Have you fixed it? and refilled it’s oil?
2. Bagja: it doesn’t matter. I have fixed and refilled its oil.
1. Cucun: Alhamdulillah. Good job friend.

UNJUK KERJA

RUBRIK PENILAIAN

Aspek yang
No Kriteria Skor
Dinilai
Dialogue runtut 100
1 Menyususn
Dialogue tidak runtut 0
Pronounciation 40
2 Act Out Expresi 30
Fluency 30

Perform your dialogue in front of the classroom from the dialogue above

Unjukkerjadalamrole playdinilaidenganmenggunakanrubrikberikut

Komponen yang dinilai


No Nama Fluency Pronunciation Expressi
Total
(30) (40) (30)
1 .....
2
3
...

14. AnalisisHasilPenilaian
15. Pembelajaran Remedial danPengayaan

FORMAT PELAKSANAAN REMEDIAL

KI/ KD :
KKM :
TANGGAL:

No Nama Kelas TandaTangan NilaiAwal NilaiAkhir Ket.

FORMAT PELAKSANAAN PENGAYAAN


KI/KD :
KKM :
TANGGAL:

No Nama Kelas TandaTangan Materi Nilai

8. Media, Alat, Bahan, danSumberBelajar


7. Media: Infokus
8. Bahan:Teks
9. SumberBelajar: Buku Siswa BahasaInggrisKelas XdanInternet

Mengetahui, Indramayu,
2020
Kepala SMK NU KRANGKENG Guru mata pelajaran

AMIN HIDAYAT, S.Psi., S.Sos., M.Si


ISRIYYAH, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK NU KRANGKENG


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : X/ 2
Alokasi Waktu : 4 x 45 menit

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Sikap (KI-1)
1) Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
2) Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
2. Pengetahuan (KI-2)
Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
3. Keterampilan (KI-3)
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajari di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar
1. KD pada KI Pengetahuan
3.7. Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks
deskriptif lisan dan tulis tentang orang,tempat dan benda, sesuai dengan
konteks penggunaannya. (C4)
2. KD pada KI Keterampilan
4.7.mengkomunikasikan teks deskriptif lisan dan tulis untuk mendeskripsikan tentang
orang, tempat dan benda dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks.(K5)

C. Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Indikator KD pada KI Pengetahuan
3.7.1. Menjelaskan teks deskriptif lisan dan tulis tentang orang , tempat dan benda.
3.7.2. Menentukan teks deskriptif lisan dan tulis tentang orang, tempat dan benda.
3.7.3. Menganalilis teks deskriptif lisan dan tulis tentang orang tempat dan benda.
2. Indikator KD pada KI Keterampilan
4.7.1. Menyajikan secara lisan atau tulis tentang seseorang baik fisik atau personality.
4.7.2.Menyajikan secara lisan atau tulis tentang tempat dan benda

D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik dapat Menyajikan secara lisan atau tulis tentang seseorang baik fisik
atau personality di depan kelas dengan percaya diri.
2. Peserta didik dapat Menyajikan secara lisan atau tulis tentang tempat dan benda di
depan kelas dengan percaya diri

E. Materi Pembelajaran
Teks deskriptif lisan dan tulis, sederhana, tentang orang, tempat wisata, dan bangunan
bersejarah terkenal

Fungsi sosial

Membanggakan, mengenalkan, mengidentifikasi, memuji, mengritik, mempromosikan, dsb.

Struktur text

(1) Penyebutan nama orang, tempat wisata, dan bangunan bersejarah terkenal dan nama
bagian-bagiannya yang dipilih untuk dideskripsikan
(2) Penyebutan sifat orang, tempat wisata, dan bangunan bersejarah terkenal dan bagiannya,
dan
(3) Penyebutan tindakan dari atau terkait dengan orang, tempat wisata, dan bangunan
bersejarah terkenal.
yang semuanya sesuai dengan fungsi sosial yang hendak dicapai.

Unsur kebahasaan

(1) Kata benda yang terkait dengan orang, tempat wisata, dan bangunan bersejarah terkenal
(2) Kata sifat yang terkait dengan orang, tempat wisata, dan bangunan bersejarah terkenal
(3) Ejaan dan tulisan tangan dan c etak yang jelas dan rapi
(4) Ucapan, tekanan kata, intonasi, ketika mempresentasikan secara lisan.
(5) Rujukan kata
Topik

Keteladanan tentang perilaku toleran, kewirausahaan, nasionalisme, percaya diri.

F. Pendekatan, , model dan metode


Pendekatan : Saintifik / student - centered
Model : Discovery learning
Metode : diskusi, tanya jawab, penugasan, ceramah,

G.Kegiatan Pembelajaran
1. PertemuanKesatu:

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Pendahuluan Orientasi , Apersepsi dan motivasi 15’
 Salam Pembuka dan berdoa bersama
 Greetings dan responses yang sudah
diketahui siswa.
 Memberi contoh yang mengarah ke
Describing People and Things
 Menyampaikan kompetensi dan
indikator yang harus dicapai.
 Memotivasi siswa dengan
memberikan pertanyaan sederhana
berkaitan dengan materi ajar secara lisan
sebagai pemanasan/Ice breaker.

Inti Fase 1 : Stimulation (Stimulasi/ Pemberian 105


Rangsangan)
Siswa memperhatikan / menonton beberapa contoh
teks/ film tentang penggambaran orang, tempat
wisata, dan bangunan bersejarah. (P1)

Fase 2 : Problem Statement (Pernyataan/ Identifikasi


Masalah)
- Dengan bimbingan dan arahan guru, siswa
mempertanyakan antara lain perbedaan antar
ciri-ciri fisik dan ciri-ciri personality.
- Siswa mempertanyakan cara
mendeskripsikan tempat dan benda
-
Fase 3 : Data Collection (Pengumpulan Data)
- berkelompok mengumpulkan data dari siswa
yang telah mendeskripsikan seseorang dari
ciri-ciri fisik atupun secara personality
dengan tepat. (P1)
- Siswa berkelompok menggambarkan tempat
wisata lain dalam konteks penyampaian
informasi yang wajar terkait dengan tujuan
yang hendak dicapai dari model yang
dipelajari.(P1)

Fase 4 : Verification (Pengolahan Data dan


Pembuktian)
- Dalam kerja kelompok terbimbing siswa
menganalisis dengan membandingkan
berbagai teks yang menggambarkan orang,
tempat wisata, bangunanan bersejarah
terkenal dengan fokus pada struktur teks,
dan unsur kebahasaan. (P1)

Fase 5 : Generalization (Menarik


esimpulan/Generalisasi)
- siswa berkelompok menyusun teks deskripsi
tentang orang/ tempat wisata/ bangunan
bersejarah sesuai dengan fungsi sosial
tujuan, struktur dan unsur kebahasaannya.
- Siswa menyajikan hasil dari diskusi tentang
mendeskripsikan orang baik secara fisik
atau personality,tempat dan benda.

Penutup Penutup 15
 Siswa dengan arahan guru menyimpulkan
hasil pembelajaran pada pertemuan tersebut.
 (Bersama siswa, guru memberikan
pengulangan pada bagian yang penting dan
membuat kesimpulan)
 Siswa diberi tugas mengerjakan excersises
dengan topic perkenalan secara formal dan
informal
 Doa penutup, salam

H. Penilaian
1. Instrumen dan teknik penilaian
1. Penilaian Pengetahuan
Mata Pelajaran : BAHASA INGGRIS
Kelas : X (SEPULUH)
1. Penilaian Pengetahuan

No KD Teknik Instrumen
3.7 menganalisis fungsi Tes tulis (essai) Kisi – kisi, butir soal,
1 sosial, struktur teks, dan kunci jawaban
unsur kebahasaan dari teks
deskriptif lisan dan tulis
tentang orang,tempat dan
benda, sesuai dengan konteks
penggunaannya.

Instrumen I : Kisi-Kisi Soal


Mata pelajaran : BAHASA INGGRIS
KD : 3.7 menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari
teks deskriptif lisan dan tulis tentang orang,tempat dan benda, sesuai dengan konteks
penggunaannya.
Kelas/ semester : X/ GENAP Jenis test : Test Tulis
(essai)

Nom Scor
Kompete
No IPK Materi IndikatorSoal orSoa e
nsiDasar
l
3.7.meng 3.7.1. Menjelas Teks deskriptif Siswa dapat Bag. Bag
analisis kan teks lisan dan tulis, menjawab 1 no 1.
fungsi deskriptif sederhana, tentang prtanyaan 1 s.d Scor
sosial, lisan dan tentang 5 e
orang, tempat
struktur tulis deskriptif nya
teks, dan tentang wisata, dan tentang orang, 10 d
unsur orang , bangunan tempat dan Bag. n
kebahasa tempat bersejarah terkenal benda dengan 2 no bag.
an dari dan benar. 6 2
teks benda. Fungsi sosial scor
deskriptif e
lisan dan Membanggan, nya
tulis mengenalkan, 100
tentang mengidentifikasi,
orang,tem memuji, mengritik,
pat dan mempromosikan,
benda, 3.7.2 dsb.
sesuai Menent
dengan ukan Struktur text
konteks teks
pengguna deskrip (4) Penyebutan
annya tif lisan nama orang,
dan tempat wisata,
tulis dan bangunan
tentang bersejarah
orang, terkenal dan
tempat nama bagian-
dan bagiannya yang
benda. dipilih untuk
dideskripsikan
. (5) Penyebutan sifat
orang, tempat
wisata, dan
bangunan
bersejarah
terkenal dan
bagiannya, dan
(6) Penyebutan
tindakan dari
3.7.2.Mengana atau terkait
lilis teks dengan orang,
deskriptif lisan tempat wisata,
dan tulis dan bangunan
tentang orang bersejarah
tempat dan terkenal.
benda.
yang semuanya
sesuai dengan
fungsi sosial yang
hendak dicapai.

Unsur kebahasaan

(6) Kata benda yang


terkait dengan
orang, tempat
wisata, dan
bangunan
bersejarah
terkenal
(7) Kata sifat yang
terkait dengan
orang, tempat
wisata, dan
bangunan
bersejarah
terkenal
(8) Ejaan dan
tulisan tangan
dan c etak yang
jelas dan rapi
(9) Ucapan, tekanan
kata, intonasi,
ketika
mempresentasik
an secara lisan.
(10) Rujukan kata
Topik

Keteladanan
tentang perilaku
toleran,
kewirausahaan,
nasionalisme,
percaya diri.

JUMLAH 2 bag 6

Instrumen II : Butirsoal

No Uraian S Skor

READING
Read this passage carefully!
Pratama is a 26 year single man. He comes from Magelang, Central
Java. He has just graduated from Law Department of a state university
in Semarang. Now he works in a great insurance company in Jakarta.
One of his hobbies is traveling. He has visited many regions in
Indonesia, such as North Sumatra, West Sumatra, Ujung Kulon,
Yogyakarta, Bali, Lombok, North Sulawesi, etc. He also likes watching
football matches with a friend in a stadium in his free time.
His great dream is visiting Mecca in Saudi Arabia to do the pilgrimage.
He hopes that next year his dream will come true.
Pratama loves pets. He has three cute cats at home. He loves them very
much. He always keeps the cats well by giving them the best food.
Other things that Pratama likes to do are getting up early in the morning
and going to bed early at night.

Task 10. Answer the questions based on the passage above!


1. Has Pratama got married?
2. Where did he graduate from?
3. Did he study law in Semarang or in Magelang?
4. Where does he work now?
5. Does he have one hobby or more than one hobby?
6. When does he usually watch football matches?
7. What does he really want to do next year?
8. What pets does he have at home, dogs or cats?
9. How does he keep his pets?
10. Does he hate getting up early in the morning?

Describe this picture by your own words ! ( physical appeareance and


personality)

Instrumen III : KunciJawaban

No Kunci Jawaban
1 No, he doesn`t
2. From Law Department of a state universiy in Semarang
3 In Semarang

4. In a great insurance in company in Jakarta

5 More hobbies

6 In his free time

7 Visiting Mecca
8 Cute cats

9 By giving the best food

10 No, he doesn`t

II Physical appereance

Look at the picture! That is X our president picture.

The name is Mr. Susilo Bambang Yudhoyono. He is wearing

black skull cap red shirt and he has black hair. Now, he is

sixty years old and he is about 61/2 feet tall.Mr. Susilo

Bambang Yudhoyono have got two children. They are Agus

Harimurti and Edi Baskoro. Yudhoyono’s family live at

alternatif Cibubur Puri Cikeas Indah Street no. 2 Nagrag

Village Gunung Putri Subdistriet, Bogor West Java.Mr.

Budiono is a Indonesian Bank Guvernur, he is wearing , black

skull cap and he has black hair. Now he is sixty six years old.

he is about 51/2 feet tall and older than. PERSONALITY

1. WISE MAN 9. FRIENDLY

2. HONEST 10.BRAVE

3. DICIPLINE 11. ON TIME

4. ASSERTIVE 12.COMITTMENT

5. FAIR 13INTEGRITY

6. CHARISMA

7. PRAGMATIC
8. SIMPLE

Instrumen IV : Rubrik Penskoran

No. Skor Maksimal Kriteria penskoran


Soal
1 10 Setiap jawaban bernilai 10
2 10 Setiap jawaban bernilai 10
3 10 Setiap jawaban bernilai 10
4 10 Setiap jawaban bernilai 10
5 10 Setiap jawaban bernilai 10
6 50 Setiap Jawaban physical appeareance 50 dan setiap jawaban
personality 50

Instrumen V : Perumusan Nilai Akhir

200
RUMUS NILAI = ________________ = .100
2

A. INSTRUMEN DAN RUBRIK PENILAIAN SIKAP (SOSIAL)


Nama Tanggung
No Disiplin Jujur Santun
Siswa/Kelompok Jawab
1.
2.
3.

Keterangan:
4 = jika empat indikator terlihat.
3 = jika tiga indikator terlihat.
2 = jika dua indikator terlihat
1 = jika satu indikator terlihat

Indikator Penilaian Sikap:


Disiplin
a. Tertib mengikuti instruksi
b. Mengerjakan tugas tepat waktu
c. Tidak melakukan kegiatan yang tidak diminta
d. Tidak membuat kondisi kelas menjadi tidak kondusif
Jujur
a. Menyampaikan sesuatu berdasarkan keadaan yang sebenarnya
b. Tidak menutupi kesalahan yang terjadi
c. Tidak menyontek atau melihat data/pekerjaan orang lain
d. Mencantumkan sumber belajar dari yang dikutip/dipelajari
Tanggung Jawab
a Pelaksanaan tugas piket secara teratur
b Peran serta aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
c Mengerjakan tugas sesuai yang ditugaskan
d Merpikan kembali ruang, alat dan peralatan belajar yang telah dipergunakan
Santun
a. Berinteraksi dengan teman secara ramah
b. Berkomunikasi dengan bahasa yang tidak menyinggung perasaan
c. Menggunakan bahasa tubuh yang bersahabat
d. Berperilaku sopan
Nilai akhir sikap diperoleh berdasarkan modus (skor yang sering muncul) dari
keempat aspek sikap di atas.

Kategori nilai sikap:


Sangat baik : apabila memperoleh nilai akhir 4
Baik : apabila memperoleh nilai akhir 3
Cukup : apabila memperoleh nilai akhir 2
Kurang : apabila memperoleh nilai akhir 1

2. Penilaian Keterampilan

No KD Teknik Instrumen
1 mengkomunikasikan teks Siswa mencari Test tulis
gambar, baik itu
deskriptif lisan dan tulis untuk
mendeskripsikan tentang orang, tempat atau
orang, tempat dan benda benda kemudian
dengan memperhatikan fungsi didskripsikan secara
sosial, struktur teks, dan tertulis didalam
kertas secukupnya
unsur kebahasaan, secara benar dengan benar.
dan sesuai konteks. (K5)

Instrumen I : Kisi-Kisi tes keterampilan

Mata pelajaran : BAHASA INGGRIS


KD : 3.7
Kelas/ semester : X (SEPULUH)
Jenis Tugas : Mendeskripsikan gambar baik itu orang, tempat atau benda

No KompetensiDasar Indikator Materi IndikatorSoal Score


1. mengkomunikasik Mendeskripsikan Describing Siswa dapat 200
anteksdeskriptiflis gambar, baik itu people and Mendeskripsikan
andantulisuntukm orang, tempat atau place and gambar, baik itu
endeskripsikanten benda secara things. orang, tempat atau
tang orang, tertulis didalam benda secara
tempatdanbendad kertas secukupnya tertulis didalam
enganmemperhati dengan benar. kertas secukupnya
kanfungsisosial, dengan benar.
strukturteks, dan
unsurkebahasaan,
secarabenardanses
uaikonteks. (K5)

JUMLAH 200

Instrumen II : Rubrik Penskoran

No. SkorMaksima Kriteria penskoran


Soal l
1. 100 Mendeskripsikan orang baik itu physical appeareance dan
2. 100 personality
Mendeskripsikan tempat dan benda

TOTA 200
L

Instrumen III : Perumusan Nilai Akhir

200
RUMUS NILAI = ________________ = 100
2

2. Analisis Hasil Penilaian .


Analisis hasil penilaian dilakukan setelah Kompetesni dasar selesai. Siswa yang
memperoleh rerata sama dengan atau diatas KKM dinyatakan tuntas sedangkan siswa
yang memperoleh nilai di bawah KKM harus mengikuti program remedial (permendikbud
no. 53/2016 Pasal 8)

3. Pembelajaran remedial dan pengayaan


Ketika siswa mendapat nilai belum mencapai KKM , maka siswa tersebut diberikan
pengayaan di luar jam pelajaran. Kemudian mengerjakan Test lagi sampai mendapat nilai
setara KKM.
Pembelajaran remedial dilakukan dengan cara :
1. Pemberian pembelajaran ulang dengan metode dan media yang berbeda
2. Pemberian bimbingan secara perorangan.
3. Pemberian tugas-tugas atau latihan secara khusus,
4. Pemanfaatan tutor sebaya
5. Nilai akhir remedial untuk ranah pengetahuan dihitung dengan mengganti nilai
indikator yang belum tuntas dengan nilai hasil remedial, selanjutnya diolah dengan
rerata nilai seluruh KD.
6. Nilai akhir remedial untuk ranah keterampilan diambil dari nilai optimum.
7. Penilaian hasil belajar pengayaan berbentuk portofolio

A. PENILAIAN KETRAMPILAN

RUBRIK PENILAIAN SPEAKING


ASPEK SKOR KETERANGAN  
  Pengucapan 5 □ Mudah dipahami dan memiliki aksen penutur asli   
4 □ Mudah dipahami meskipun dengan aksen tertent   
3 □ Ada masalah pengucapan yang membuat pendengar harus
 
konsentrasi penuh dan kadang-kadang ada kesalahpahaman
2 □ Sulit dipahami karena ada masalah pengucapan, sering
 
diminta mengulang 
1 □ Masalah pengucapan serius sehingga tidak bisa dipahami  
     ASPEK SKOR KETERANGAN
     Tata Bahasa 5 □ Tidak ada atau sedikit kesalahan tata bahasa 

4 □ Kadang-kadang membuat kesalahan tata bahasa tetapi tidak


mempengaruhi makna
3 □ Sering membuat kesalahan tata bahasa yang mempengaruhi
makna
2 □ Banyak kesalahan tata bahasa yang menghambat makna
dan sering menata ulang kalimat
1 □ Kesalahan tata bahasa begitu parah sehingga sulit dipahami
     ASPEK SKOR KETERANGAN
     Kosa Kata 5 □ Menggunakan kosa kata dan ungkapan seperti penutur asli 

4 □ Kadang-kadang menggunakan kosa kata yang tidak tepat 


3 □ Sering menggunakan kosa kata yang tidak tepat,
percakapan menjadi terbatas karena keterbatasan kosa kata
2 □ Menggunakan kosa kata secara salah dan kosa kata terbatas
sehingga sulit dipahami 
1 □ Kosa kata sangat terbatas sehingga percakapan tidak
mungkin terjadi

    ASPEK SKOR KETERANGAN


     Kelancaran 5 □ Lancar seperti penutur asli 
4 □ Kelancaran tampak sedikit terganggu oleh masalah bahasa
3 □ Kelancaran agak banyak terganggu oleh masalah bahasa
2 □ Sering ragu-ragu dan terhenti karena keterbatasan bahasa
1 □ Bicara terputus-putus dan terhenti sehingga percakapan
tidak mungkin terjadi
     ASPEK SKOR KETERANGAN
     Pemahaman 5 □ Memahami semua tanpa mengalami kesulitan 
4 □ Memahami hampir semuanya, walau ada pengulangan pada
bagian tertentu 
3 □ Memahami sebagian besar apa yang dikatakan bila bicara
agak diperlambat walau ada pengulangan
2 □ Susah mengikuti apa yang dikatakan.
1 □ Tidak bisa memahami walaupun percakapan sederhana

I. Media, alat, bahan dan sumber pembelajaran


1. Media : Power point, gambar ,vidio
2. Alat : Lembar penilaian, infocus, laptop, audio/ speaker aktif
3. Bahan : Materi kelas X tentang describing people, place and thigs
4. Sumber : Buku siswa, buku guru, kamus, pencarian internet

Mengetahui, Indramayu, 2020

Kepala SMK NU KRANGKENG Guru Mata Pelajaran

AMIN HIDAYAT, S.Psi., S.Sos., M.Si ISRIYYAH, S.Pd.I

Anda mungkin juga menyukai