Anda di halaman 1dari 2

TUGAS MATA KULIAH FARMAKOEKONOMI

PERTEMUAN III

Nama : NOVA RIANTI

NPM : 174301087

Kelas :C

1. Jelaskan 3 pembagian Outcomes dan berikan contohnya masing-masing.


Jawab :
• Clinical outcome : perbaikan tanda-tanda klinis, penurunan morbiditas dan
mortalitas, Lama rawat
• outcome: biaya obat, biaya laboratorium, total biaya
• Humanistic outcome: kualitas hidup, kepuasan pasien

2. Jelaskan 4 pembagian Costs dan berikan contohnya masing-masing.


Jawab :
• Biaya medis langsung
Cth : biaya rawat, obat/alkes, pemeriksaaan penunjang, dokter, perawat, apoteker
• Biaya non-medis langsung
Cth : transportasi
• Biaya tidak langsung
Cth : hilangnya produktivitas
• Biaya tidak terlihat (intangible cost)
Cth : kualitas hidup pasien

3. Jelaskan perbedaan antara Cost dengan Price dan berikan contohnya masing-masing.
Jawab :
• Biaya (Cost) adalah biaya yang dibutuhkan semenjak pasien mulai menerima terapi
sampai pasien sembuh.
• Harga (Price) adalah biaya per item obat yang dikonsumsi pasien.

4. Jelaskan 4 penerapan Farmakoekonomi.


Jawab :
• Memilih obat untuk formularium.
• Menentukan obat sebagai lini pertama suatu terapi.
• Membandingkan manfaat vs biaya dari suatu pelayanan kefarmasian
• Terapi/intervensi yang berbeda untuk indikasi/kondisi yang berbeda : alokasi
sumber daya yang terbatas

Anda mungkin juga menyukai