Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : MTs Darussalam Sumowono


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas / Semester : VII/Genap
Materi Pembelajaran : Struktur Bumi dan Dinamikanya
Alokasi Waktu : 10 JP (4 x pertemuan)

TUJUAN PEMBELAJARAN MODEL/METODE


Setelah mengikuti proses pembelajaran dengan model Project Based Learning, PEMBELAJARAN
peserta didik diharapkan dapat menjelaskan karakteristik lapisan penyusun □ Problem Based Learning
bumi, karakteristik atmosfer, litosfer, dan hidrosfer, serta menjelaskan peristiwa □ Project Based Learning
gempa bumi dan gunung berapi serta pengurangan resiko bencananya, sehingga □ Inquiry Learning
tercapai karakter disiplin, tekun, dan bertanggung jawab. □ Discovery Learning
□ Text Based Learning
MATERI PENILAIAN
Konsep Lapisan Bumi, Atmosfer, Litosfer, Hidrosfer, Gempa Bumi, Gunung
Berapi dan Pengurangan Resikonya Bencananya Assesment for learning
MEDIA/SUMBER □ Observasi
Worksheet atau lembar kerja (siswa), LCD dan proyektor, bukuu Siswa IPA Kelas □ Anecdotal notes
VII, serta alat dan bahan praktikum □ Contoh kerja
KEGIATAN PEMBELAJARAN □ Curah pendapat
Pertemuan I □ Checklist
Pendahuluan : Mengucapkan salam, berdoa, memeriksa kehadiran dan kerapian
siswa, dan melakukan apersepsi Assesment as learning
Kegiatan Inti : □ Penilaian diri
 Siswa mengamati gambar dan video tentang struktur bumi sambil □ Penilaian antarteman
mendengarkan penjelasan dari guru □ Kolaborasi
 Guru mengajukan pertanyaan tentang Konsep Lapisan Bumi □ Presentasi
 Siswa saling berdiskusi untuk menjawab pertanyaan dari guru dengan □ Pekerjaan rumah
mengumpulkan data dari berbagai sumber (4C & HOTS)
Penutup : Menyimpulkan materi pembelajaran, post-test, melakukan refleksi, Assesment of learning
berdoa dan memberi salam □ Test
□ Quiz
Pertemuan II □ Produk
Pendahuluan : Mengucapkan salam, berdoa, memeriksa kehadiran dan kerapian □ Proyek
siswa, dan melakukan apersepsi □ Portofolio
Kegiatan Inti :
 Siswa mengamati gambar dan video tentang Atmosfer, Litosfer dan Hidrosfer
sambil mendengarkan penjelasan dari guru Keterangan :
 Guru mengajukan pertanyaan tentang Atmosfer, Litosfer dan Hidrosfer Centang salah satu atau
lebih kotak sesuai dengan
 Siswa saling berdiskusi untuk menjawab pertanyaan dari guru dengan
model pembelajaran dan
mengumpulkan data dari berbagai sumber (4C & HOTS)
bentuk penilaian yang
 Siswa mengolah informasi hasil diskusi, lalu mempresentasikan di depan kelas
akan dilaksanakan
Penutup : Menyimpulkan materi pembelajaran, post-test, melakukan refleksi,
berdoa dan memberi salam

Pertemuan III
Pendahuluan : Mengucapkan salam, berdoa, memeriksa kehadiran dan kerapian
siswa, dan melakukan apersepsi
Kegiatan Inti :
 Siswa mengamati gambar dan video tentang Gempa Bumi sambil
mendengarkan penjelasan dari guru
 Siswa mengamati peta dunia, dan menganalisis daerah-daerah yang berpotensi
terjadi gempa bumi (4C & HOTS)
 Siswa mendiskusikan faktor penyebab terjadinya gempa bumi, serta upaya
pengurangan resiko bencana gempa bumi
 Siswa melakukan simulasi mitigasi bencana gempa bumi. (PPK)
 Siswa mempresentasikan hasil diskusinya
Penutup : Menyimpulkan materi pembelajaran, melakukan refleksi, berdoa dan memberi salam

Pertemuan IV
Pendahuluan : Mengucapkan salam, berdoa, memeriksa kehadiran dan kerapian
siswa, dan melakukan apersepsi
Kegiatan Inti :
 Siswa mengamati gambar dan video tentang Gunung Berapi sambil
mendengarkan penjelasan dari guru
 Dalam kelompok, siswa menyiapkan alat dan bahan untuk membuat
model/replika Gunung Berapi sederhana, yaitu : tanah liat, paralon, soda kue,
cuka, pewarna makanan, dan air. (4C & HOTS)
 Siswa melakukan simulasi letusan gunung berapi, kemudian mempraktikkan
simulasi mitigasi bencana. (PPK)
Penutup : Menyimpulkan materi pembelajaran, melakukan refleksi, berdoa dan
memberi salam

Sumowono, 17 Maret 2020

Kepala Madrasah Guru Mata Pelajaran

Nur Faqihudin, S.Pd.I Anisa Sholeha Alfiana, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai