Anda di halaman 1dari 17

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM

SIMULASI PRATIKUM BERBASIS APLIKASI ANDROID

TERHADAP MATERI KIMIA

BIDANG KEGIATAN :

PKM PENELITIAN

Disusulkan oleh :

Apriliyanti NIM/Tahun 2017

UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA

SIDOARJO

2017
HALAMAN PENGESAHAN
1. Judul Kegiatan : Simulasi Pratikum Berbasis
Aplikasi Android Terhadap
Materi Kimia
2. Bidang Kegiatan : PKM-P
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama lengkap : Apriliyanti
b. Jurusan : Teknik Kimia
c. Universitas : Nahdatul Ulama Sidoarjo
d. Alamat dan No Tlp/HP : Ngemplak RT 22 RW 05 Pagerwojo
e. Alamat e-mail : Yapril117@gmail.com
4. Dosen Pendamping
a. Nama lengkap dan gelar :
b. NIDN :
c. Alamat dan No-Tlp/HP :
Sidoarjo, 18 September 2017

Dekan Fakultas Teknik Ketua Pelaksana

Luqman Hakim, S.T., M.T Apriliyanti


NIP/NIK. 19780510251014307 NIM.

Wakil Rektor I Dosen Pembimbing

Hadi Ismayanto, S.H.I., M.Pd ………………………….


NIP/NIK.19790628011114202 NIDN

ii
DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL........................................................................... i

HALAMAN PENGESAHAN................................................................. ii

DAFTAR ISI........................................................................................... iii

DAFTAR GAMBAR ............................................................................. iv

DAFTAR TABEL................................................................................... v

RINGKASAN......................................................................................... vi

BAB 1. PENDAHULUAN

1.1 Latar belakang...................................................................... 1

1.2 Perumusan Masalah………………………………………. 2

1.3 Tujuan…………………………………………………….. 2

1.4 Luaran yang diharapkan………………………………….. 2

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Metode Praktikum……………………………………....... 3

2.2 Android…………………………………………………… 3

2.3 Kondisi Pendukung………………………………………. 3

2.3 Yang Ditawarkan…………………………………………. 3

BAB 3. METODE PENELITIAN

3.1 Alat dan bahan……………………………………………. 4

3.2 Langkah-langakah Penelitian…………………………….. 4

BAB 4. BIAYA DAN KEGIATAN

4.1 Jadwal kegiatan…………………………………………… 6

4.2 Biaya……………………………………………………… 6

DAFTAR PUSTAKA............................................................................. 7

LAMPIRAN-LAMPIRAN...................................................................... 8

iii
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Diagram langkah-langkah penelitihan................................... 5

iv
DAFTAR TABEL

Tabel 1. Rekapitulasi Biaya.................................................................... 6

Table 2. Jadwal Kegiatan Pelaksanaan Program..................................... 6

Table 3. Anggaran Peralatan Penunjang................................................. 10

Table 4. Anggaran Biaya Habis Pakai.................................................... 10

Table 5. Anggaran Biaya Perjalaan......................................................... 10

Tabel 6. Anggaran Lain-lain................................................................... 10

v
RINGKASAN

Praktikum adalah suatu percobaan yang dilakukan untuk membuktikan


kebenaran suatu teori, Praktikum bertujuhan agar memahamkan kepada siswa
agar lebih matang terhadap konsep kimia yang telah dipelajari di dalam kelas.
Praktikum identik dengan bermain, tetapi banyak siswa yang malas dan merasa
bosan untuk melakukan praktikum, untuk menarik minat siswa layaknya bermain
aplikasi dalam smarthphone, memadukan antara aplikasi android dan edukasi
(pembelajaran) yang didalamnya berisi tentang panduan dan simulasi sebelum
melakukan praktikum yang disusun sedemikian sehingga membuat siswa lebih
semangat dalam melakukan praktikum dilaboraturium. Tahap-tahap penelitian
yaitu tahap analisis, tahap desain, tahap pengembangan, tahap pengujian,
pembuatan laporan. Dengan adanya aplikasi ini siswa lebih semangat dalam
melakukan pratikum khususnya di materi kimia.

Kata kunci : Android, Edukasi, Smartphone

vi
1

BAB 1. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Partnership for 21st Century Skills (2013) sebagai salah satu acuan
pendidikan menyebutkan bahwa kompetensi yang perlu ditingkatkan pada
peserta didik di abad-21 meliputi materi inti, keterampilan belajar dan
berinovasi, keterampilan teknologi informasi dan media, dan keterampilan
hidup dan karier (life skill). Dalam pemenuhan keterampilan tersebut,
pembelajaran di sekolah lebih ditekankan pada proses penemuan. Hal ini
dilakukan agar peserta didik mengasah kemampuan berpikir seiring dengan
melatih keterampilan. Salah satu metode yag dapat digunakan untuk
mengintegrasikan kemampuan berpikir dan keterampilan tersebut adalah
metode praktikum.

Kata praktikum berasal dari kata pratique (Prancis), practicus (Latin), atau
praktikos (Yunani) yang secara harfiah berarti “aktif” atau prattein / prassein
(Yunani) yang berarti “ mengerjakan”. Pengertian praktikum menurut Kamus
Besar Bahasa Indonesia yaitu bagian dari pengajaran yang bertujuan agar
siswa mendapat kesempatan untuk menguji dan melaksanakan dari keadaan
nyata apa yang diperoleh dari teori. Djamarah & Zain (2002:95) memberi
pengertian bahwa metode praktikum adalah proses pembelajaran dimana
peserta didik melakukan dan mengalami sendiri, mengikuti proses, mengamati
obyek, menganalisis, membuktikan dan menarik kesimpulan suatu obyek,
keadaan dan proses dari materi yang dipelajari tentang gejala alam dan
interaksinya sehingga dapat menjawab pertanyaan yang didapatkan melalui
pengamatan induktif. Manfaat Praktikum Kegiatan praktikum dapat
dimanfaatkan untuk beberapa kegiatan yang mengasah keterampilan peserta
didik. Menurut Zaenuddin (1996) secara rinci praktikum dapat dimanfaatkan
untuk melatih keterampilan-keterampilan yang dibutuhkan siswa, untuk
memberi kesempatan pada siswa untuk menerapkan dan ingin tegrasikan
pengetahuan dan keterampilan yang dimilikinya secara nyata dalam praktek
untuk membuktikan sesuatu secara ilmiah atau melakukan scientific inquiry
untuk menghargai ilmu dan keterampilan dimiliki.

Pada dasarnya kegiatan praktikum lebih identik dengan bermain namun


sebagian besar siswa kurang tertarik dengan adanya kegiatan praktikum
kondisi ini berbeda ketika siswa dihadapkan pada sebuah aplikasi permainan
smartphone. Pada hal ini hampil semua memiliki smartphone. Bukan Cuma
memiliki produk smartphone sendiri, 60% anak-anak juga memiliki merk
simcard dan, 60% anak-anak mengisi pulsa setiap minggu di tempat
pengisihan pulsa. Masih soal smartphone, ternyata antusiasme anak–anak
untuk memiliki gadget salah satunya di sebabkan karena 40% anak-anak
2

indonesia saat ini adalah active internet user. Anak-anak mengunakan internet
untuk 90% digunakan untuk media sosial dan 50 % digunakan untuk game.
Selain untuk kebutuhan eksis di sosial media dan bermain game, untuk anak-
anak senang mengunakan gadget untuk memotret dan di ungguh di media
sosial. Dengan maraknya game dan media sosial berbasis android ini. Saya
memadukan antara aplikasi android dangan edukasi, hal ini dikarenaka agar
siswa dapat bermain smartphone namun tidak hanya untuk bermain saja yang
dapat menghabiskan waktu, melainkan siswa juga dapat memperoleh ilmu
yang bermanfaat yang berkaitan dengan mata pelajaran kimia, sehingga siswa
dapat secara langsung mengaplikasikan mata pelajaran kimia dalam kehidupan
sehari-hari. Yang nantinya aplikasi ini berisi metode-metode untuk simulasi
pratikum kimia di jenjeng Sekolah Menengah Atas (SMA)

1.2 Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka dapat dirumuskan rumusan


masalah sebagai berikut :

1. Bagaimana cara menerapkan aplikasi android untuk simulasi praktikum


terhadap materi kimia ?

2. Bagaimana pengaruh penerapan aplikasi android untuk simulasi praktikum


terhadap materi kimia terhadap siswa ?

1.3 Tujuan

Memadukan antara aplikasi android dengan edukasi (pembelajaran),


sehingga siswa dapat secara langsung mengaplikasikan mata pelajaran kimia
dalam kehidupan sehari-hari dengan pembelajaran melalui aplikasi
smartphone. Yang nantinya aplikasi ini berisi metode-metode untuk simulasi
pratikum kimia dijenjang Sekolah Menengah Atas (SMA)

1.4 Luaran yang diharapkan

Penelitian ini diharapkan mampu menjadi gambaran trobosan para guru


untuk meningkatkan kinerja siswa dalam pratikum.
3

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Metode praktikum

Metode praktikum merupakan suatu cara penyajian pelajaran kepada siswa


melakukan percobaan dengan membuktikan sendiri sesuatu pertanyaan atau
hipotesis yang dipelajari dan sebagai salah satu mengajar dimana siswa
melakukan suatu percobaan tentang suatu hal, mengamati prosesnya serta
melakukan hasil suatu percobaan kemudian hasil pengamatan itu disampaikan
di kelas dan dievaluasikan guru.

2.2 Android

Android adalah sistem operasi yang berbasis Linux untuk telepon seluler
seperti telepon pintar dan komputer tablet. Android menyediakan platform
terbuka bagi para pengembang untuk menciptakan aplikasi mereka sendiri
untuk digunakan oleh bermacam peranti bergerak. Awalnya, Google Inc.
membeli Android Inc., pendatang baru yang membuat peranti lunak untuk
ponsel. Kemudian untuk mengembangkan Android, dibentuklah Open
Handset Alliance, konsorsium dari 34 perusahaan peranti keras, peranti lunak,
dan telekomunikasi, termasuk Google, HTC, Intel, Motorola, Qualcomm, T-
Mobile, dan Nvidia.

2.3 Kondisi Pendukung

Kegiatan praktikum dalam pelajaran IPA sangat berperan dalam


mengembangkan keterampilan proses siswa. Akan tetapi ternyata hasil
penelitian Anggraieni (2001), menunjukan bahwa masih kurang di
berbudayakan dilapangan. Masih banyak guru yang engan mealakukan
praktikum karena di anggap menyita banyak waktu dan tenaga. Hasil
penelitian tersebuh mengukapkan bahwa beberapa konsep sulit dan abstrak di
ajarkan dengan ceramah. Siswa akan mengalami kesulitan ketika mereka
duduk di bangu perkulihanan. Karna pada saat duduk di bangku SMA siswa
tidak dibekali dengan pemahaman konsep yang matang. Seharusnya guru
berperan dalam meningkatkan rasa ketertarikan siswa untuk melakukan
praktikum, dengan mengkaitkan teori kimia yang akan di praktikum dengan
kehidupan sehari-hari. Karena suatu teori akan diragukan kebenaranya apabila
tidak diuji atau dipraktikum.

2.4 Yang Ditawarkan

Dilihat dari hasil kebanyakan guru yang enggan melakukan praktikum


kimia dan maraknya aplikasi game berbasis android, penulis ingin
memaduhkan antara aplikasi android dengan edukasi maka dari itu dibuatkan
aplikasi android yang mendukung siswa dalam melakukan praktikum.
4

BAB 3. METODE PENELITIAN

3.1 Alat dan bahan

Pada penelitian ini digunakan alat penelitian berupa perangkat keras dan
perangkat lunak sebagai berikut:

Perangkat keras :

1. Leptop dengan spesifikasi :


1. Prosesor intel core i7
2. RAM bekapasitas minimal 2 GB
3. Hardisdisk berkapasitas minimal 500 GB
4. Monitor berukuran minimal 14 inch , Resolusi HD (1350 x 765) Full
HD (1920 x 1080)
2. Handphone android samsung vesi 6.0.1

Perangkat lunak :

1. Macinthosh operating system X lion ( Mac OS X )


2. Android SDK dan plugin android
3. XAMPP for Mac
4. Editor text for Mac
5. MysQL connector

3.2 Langkah - Langkah Penelitian

Penelitian menghasilkan tahapan yang sesuai dengan rumusan dan tujuan


penelitian yaitu :

1. Tahap Analisis

Proses perancangan metode simulasi praktikum materi kimia berbasis


aplikasi android. Yang disusun sedemikian dan muda dipahami oleh
siswa saat memakainya aplikasi tersebut.

2. Tahap pembuatan Desain

Proses pendesain aplikasi metode simulasi praktikum materi kimia


berbasis aplikasi android . dengan memasang timbol-tombol dengan
fungsinya , masuksan kegunaan alat praktikum didalam aplikasi
dengan susunan yang mudah dipahami oleh pemakainya.

3. Tahap pengembangan Desain


5

Proses penjelasan/penerjemahan tombol tombol yang ada di dalam


aplikasi dalam kegunaanya dan fungsinya.

4. Tahap pengujian Aplikasi

Proses uji coba aplikasi , sebelum aplikasi sudah di sebarluaskan ke


siswa, agar mengetahui ada kesalahan dimana nya .

5. Pembuatan Laporan

Tahap laporan dari semua tahap – tahap penelitian.

judul terispirasi dari Pemilihan judul Dari WEB dan


perkembangan buku
teknologi yang “informatika”
semakin Informatika
Mencari sumber analisa tentang Android
berkembang tapi Bandung
dan pemanfaatan android dengan baik
banyak yang tidak
dimanfaaatkan
dengan baik.
Proses Pendesainan Aplikasi proses desain
meliputi aspek :

1.UML
Pencobahan Aplikasi
Pencobaan
2. Flowchart
aplikasi di lakukan
untuk mencoba 3. Storyboart
tombol yang
Laporan penelitian
sudah di desain

Gambar 1. diagram langkah-langkah penelitihan


6

BAB 4. BIAYA DAN KEGIATAN

4.1 Rekapitulasi Biaya

No Anggaran Biaya
1 Peralatan Penunjang 9,800,000
2 Bahan Habis Pakai 160,000
3 Perjalan 200,000
4 Lain-Lain 75,000
  Total 10,235,000

4.2 Jadwal Kegiatan Pelaksanaan Program

Bulan
Pelaksanan
No 1 2 3 4 5
Kegiatan
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 Pemilihan Ide                                        
2 Kolsultasi                                        
Persiapan Alat
3 dan Bahan                                        
Pengecekan Alat
4 dan Bahan                                        
Pelaksanan
Kegiatan
5 Penelitian                                        
Evaluasi
6 Penelitihan                                        
laporan
7 penelitihan                                        
7

DAFTAR PUSTAKA

https://www.scribd.com/doc/303816127/Model-Pembelajaran-Berbasis-Praktikum
(Dikses pada tanggal 10 september 2017 pukul 09.00)

http://kutazo.net/tutorial-cara-membuat-aplikasi-android-sendiri/
(Dikses pada tanggal 10 september 2017 pukul 10.00)

http://www.eurekapendidikan.com/2015/10/metode-pembelajaran-praktikum.html
(Dikses pada tanggal 12 september 2017 pukul 09.00)

http://hplover.com/pengertian-apa-itu-android.html
(Dikses pada tanggal 09 september 2017 pukul 09.00)

http://www.chip.co.id/news/corporate-web_internet-
gadget/6270/survei_35_persen_anakanak_ingin_miliki_smartphone_teranyar
(Dikses pada tanggal 10 september 2017 pukul 09.00)

Prabowo Pudjo Widodo dan Heriawati, 2011. mengunakan UML, Informatika

Bandung.
Adi Nugroho, 2005. Analisi Perancangan System Informati, Informatika
Bandung.

Priyanti, 2011. Pemograman Android Untuk Pemula. Cerdas Pustaka, Jakarta.

Nazarudin Safaat H, 2011. “program Aplikasi Mobile Smartphone dan tablet PC


berbasis android, Informatika, Bandung.
8

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran 1 : Biodata Ketua Pelaksana dan Dosen Pembimbing

A. Bioata Ketua Pelaksana

1 Nama Apriliyanti
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Teknik Kimia
4 NIM -
5 Tempat Dan Tanggal Lahir Sidoarjo, 04 April 1996
6 E-mail Yapril117@gmail.com
7 No tlp 085655199090
B. Riwayat pendidikan

SD SMP SMA
Nama Institusi SDN Pagerwojo SMP PGRI 9 SMK
Buduran sidoarjo ANTARTIKA
Sidoarjo Buduran Sidoarjo
Juruasn - - Multimedia
Tahun Masuk- 2003-2009 2009-2012 2012-2015
lulus
C. Pemakalah Seminar
Nama Pertemuan Judul Artikel Waktu dan
No
Ilmiah/Seminar Ilmia Tempat
1 - - -

D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir


Intitusi pemberian
No Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan
1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah besar
dan dapat dipertangungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan pernyataan, saya sanggup
menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk
memenuhi salah satu persyaratan pengajuan program kreatifitas mahasiswa.

Sidoarjo, 10 september 2017

Apriliyanti
9

A. Biodata Dosen Pembimbing

1 Nama
2 Jabatan Fungsional
3 NIP
4 NIDN
5 Tempat Dan Tanggal Lahir
6 E-mail
7 No tlp
B. Riwayat pendidikan

SD SMP SMA
Nama Institusi
Juruasn
Tahun Masuk-
lulus
C. Pemakalah Seminar
Nama Pertemuan Judul Artikel Waktu dan
No
Ilmiah/Seminar Ilmia Tempat
1 - - -

D. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir


Intitusi pemberian
No Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan
1 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah besar
dan dapat dipertangungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan pernyataan, saya sanggup
menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya
untuk memenuhi salah satu persyaratan pengajuan program kreatifitas
mahasiswa.
Sidoarjo, 10 september 2017

........................
10

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Biaya

A. Biaya Anggaran Peralatan Penunjang


Harga
Justifikasi
Material Kuantitas Satuan Jumlah
pemakaian
(Rp)
Laptop set 1 6.500.000 6.500.000
Ponsel set 1 3.300.000 3.300.000
Total 9.800.000

B. Biaya Anggaran Bahan Habis Pakai


Justifikasi Harga
Material Kuantitas Jumlah
pemakaian Satuan (Rp)

Kertas A4 Rim 2 40.000 80.000

Tinta
botol 4 20.000 80.000
Printer
Total 160.000

C. Biaya Perjalaan
Harga
Justifikasi
Material Kuantitas Satuan Jumlah
pemakaian
(Rp)
Pembelian alat dan
kali
bahan 2 50.000 100.000
Modem internet GB 10 100.000 100.000
Total 200.000

D. Biaya Lain-lain
Justifikasi Harga
Material Kuantitas Jumlah
pemakaian Satuan (Rp)
Pembuatan laporan buah 3 20.000 60.000
Mencari sumber
jam 3
penelitian 5.000 15.000
Total 75.000
11

PERKUMPULAN NAHDLATUL ULAMA

UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO


Jl. Mongonsidi Dalam Kav. DPR Sidoklumpuk Sidoarjo, 61218

Telp. (031) 797 09 99 / 807 99 00

Website :www.unusida.ac.id email : unu@unusida.ac.id

SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Apriliyanti
NIM :-
Program Studi : S1 Teknik Kimia
Fakultas : Teknik Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo

Dengan ini menyatakan bahwa usulan PKM saya yang berjudul


PEMANFAATAN LUMPUR AKTIF SEBAGAI AKTIVATOR
PENGOMPOSAN PUPUK DAN PENGOLAHAN LIMBAH TEPUNG
TAPIOKA yang diusulkan untuk tahun 2017 bersifat original dan belum
pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber daya lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidak sesuaian dengan pernyataan ini,


maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan mengembalikan seluruh biaya penelitian yang sudah diterima ke kas
negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-


benarnya.

Sidoarjo, 18 september 2017

Anda mungkin juga menyukai