Anda di halaman 1dari 31

METABOLISME

(Enzim)
Oleh:
Lindah Herlina, S.Pd.
SMA KRISTEN PETRA 1
SURABAYA
METABOLISME
• Adalah seluruh reaksi kimia yang terjadi di
dalam sel-sel tubuh makhluk hidup.
• Berupa Katabolisme dan Anabolisme.
• Katabolisme : reaksi pemecahan molekul
besar yang kompleks menjadi molekul
kecil yang lebih sederhana.
• Anabolisme : reaksi penyusunan molekul
besar dan kompleks dari molekul kecil.
METABOLISME
• Ada 2 molekul penting yang terlibat dalam
metabolisme yaitu enzim dan ATP
(Adenosin Triphosphat)
• Enzim bertindak sebagai biokatalisator.
• ATP merupakan molekul yang menyimpan
energi utama yang diperlukan untuk
berbagai aktivitas sel.
ENZIM
• Enzim adalah senyawa protein yang
merupakan biokatalisator untuk
meningkatkan kecepatan laju reaksi kimia,
tetapi ia tidak ikut bereaksi.
• Setiap sel di dalam tubuh telah dilengkapi
dengan berbagai jenis enzim.
Grafik Aktivitas Enzim
MACAM ENZIM BERDASAR TEMPAT
PEMBENTUKANNYA DAN TEMPAT KERJANYA

• 1. Enzim intraseluler : enzim yang


terbentuk dan terdapat di dalam sel, yaitu
di dalam sitoplasma dan nukleus.
• 2. Enzim ekstraseluler : enzim yang
terbentuk di dalm sel tapi bekerja di luar
sel, misal enzim pencernaan.
STRUKTUR ENZIM
• Sebagian besar enzim tersusun atas
protein
• Ada bagian yang tersusun atas protein
(disebut apoenzim) dan komponen
tambahan yang bukan protein ( gugus
prostetik).
• Gugus prostetik terdiri dari kofaktor dan
koenzim.
STRUKTUR ENZIM
• Kofaktor : berupa logam
seperti besi, tembaga,
seng.
• Koenzim : berupa vitamin
B1, B2, B6, niasin, biotin,
NADH, FADH.
• Enzim yang lengkap
terdiri dari bagian protein Enzim katalase
dan non protein disebut
Holoenzim.
SIFAT-SIFAT ENZIM

• Enzim adalah protein.


• Bekerja secara spesifik/ khusus :
Contoh : enzim maltase berfungsi untuk
menguraikan maltosa menjadi glukosa.
• Hanya diperlukan dalam jumlah sedikit
• Dapat bekerja secara bolak-balik.
Maltase
Maltosa Glukosa
• Kerja enzim dipengaruhi oleh suhu, pH, jumlah
enzim, konsentrasi substrat dan inhibitor.
CARA KERJA ENZIM
• Enzim bekerja
dengan cara berekasi
dengan substrat,
sehingga terbentuk
kompleks enzim-
substrat.
• Tempat terbentuk
kompleks ini pada sisi
aktif enzim (active
site)
CARA KERJA ENZIM
• Teori Lock and Key : • Teori Induced Fit :
• Dikemukakan oleh • Sisi aktif enzim dapat
berubah bentuk sesuai
Emil Fischer (1894).
dengan bentuk
• Sisi aktif enzim substrat.
mempunyai bentuk • Dikemukakan oleh
yang sesuai dengan Daniel Koshland.
substratnya, seperti • Ikatan antara enzim dan
kunci dengan anak substrat dapat berubah
kuncinya. menyesuaikan dengan
substrat.
Teori lock and key
Teori Lock and Key
Teori Induksi Pas
FAKTOR-FAKTOR YANG
MEMPENGARUHI KERJA ENZIM
1. Temperatur (Suhu)
2. pH
3. Jumlah enzim
4. Konsentrasi substrat
5. Inhibitor
TEMPERATUR
• Suhu optimum enzim
adalah 30 – 40 derajat
Celcius.
• Temperatur tinggi dapat
menyebabkan terjadi
denaturasi protein yang
dapat merusak struktur
enzim.
• Temperatur terlalu
rendah dapat
menghambat reaksi.
pH
• Enzim bekerja pada pH optimum.
Contoh enzim pepsin pH optimum = 2,
enzim kimotripsin ph = 8
• Perubahan pH dapat menyebabkan
perubahan pada bentuk protein dan sisi
aktif enzim sehingga menghalangi
pelekatan molekul substrat pada sisi aktif
enzim.
pH enzim
Jumlah Enzim
• Makin banyak enzim,
maka makin cepat
laju reaksi hingga
mencapai kecepatan
maksimum.
• Setelah maksimum
maka penambahan
enzim tidak
mempercepat reaksi
sehingga konstan.
Konsentrasi Substrat
• Suatu reaksi akan bekerja
secara optimum apabila
konsentrasi enzim dan
konsentrasi substrat seimbang.
• Apabila konsentrasi substrat
lebih banyak daripada
konsentrasi enzim maka reaksi
akan berjalan lambat.
• Sebaliknya bila konsentrasi
enzim lebih banyak daripada
konsentrasi substrat maka
reaksi akan berjalan sangat
cepat.
Inhibitor
• Adalah senyawa kimia yang menghambat
kerja enzim.
• Menyebabkan kecepatan reaksi akan
turun.
• Ada 2 macam inhibitor yang bersifat
reversibel:
a. Inhibitor kompetitif
b. Inhibitor non kompetitif,
INHIBITOR
• Inhibitor kompetitif : • Inhibitor nonkompetitif :
• Struktur inhibitor mirip • Struktur inhibitor tidak
dengan struktur substrat. mirip dengan substrat
• Inhibitor bersaing • Inhibitor berikatan pada
dengan substrat untuk sisi selain sisi aktif enzim.
masuk ke sisi aktif enzim • Ikatan ini menyebabkan
• Enzim tidak berfungsi perubahan bentuk sisi
selama inhibitor masih aktif enzim sehingga
menempel. substrat tidak dapat
• Bersifat reversibel & berikatan dengan enzim.
dapat dihilangkan • Bersifat reversibel tapi
dengan menambah tidak dapat dihilangkan
konsentrasi substrat. dengan menambahkan
konsentrasi substrat.
Cara Kerja Inhibitor
Inhibitor Kompetitif
Inhibitor Irreversibel
• Adalah inhibitor yang berikatan dengan
sisi aktif enzim secara kuat sehingga tidak
dapat terlepas.
• Akibatnya adalah enzim menjadi tidak aktif
dan tidak dapat kembali seperti semula.
• Contoh inhibitor : diisopropilfluorofosfat
yangmenghambat kerja enzim asetilkolin-
esterase.
Penamaan Enzim
• Enzim diberi nama sesuai dengan
substratnya dan diberi akhiran –ase
Contoh :
Enzim maltase adalah enzim yang
menguraikan maltosa menjadi glukosa
Enzim lipase adalah enzim yang
menguraikan lipid menjadi asam lemak
dan gliserol.
Tata Cara Penamaan Enzim
(Nomenclature of Enzyme)
• Ada 2 cara, yaitu :
1. Secara Sistematik : didasarkan atas reaksi
yang terjadi.
2. Secara Trivial : penamaan singkat dari enzim
tersebut.
Contoh : ATP + glukosa ADP + glukosa 6-fosfat
Nama enzim sistematik : Glukosa 6-fosfatase
Nama enzim trivial : Heksokinase
Penggolongan Enzim
berdasarkan peristiwa yang terjadi
di dalam suatu reaksi
1. Golongan Hidrolase : yaitu enzim yang
dapat mengubah suatu substrat menjadi
produk akhir bila dalam reaksi tersebut
terdapat/ ditambahkan air :
Contoh : protease, lipase, karboksilase
2. Golongan Desmolase : yaitu enzim yang
dapat memecah ikatan C – C dan C – N :
Contoh : dehidrogenase, transaminase,
karboksilase, katalase, peroksidase
Enzim Katalase
• Enzim katalase
adalah enzim yang
terdapat di dalam sel
hewan, terutama di
sel-sel hati.
• Fungsi : menguraikan
Hidrogen peroksida
(H2O2) menjadi
Oksigen (O2) dan air
(H2O)
Enzim Katalase

Anda mungkin juga menyukai