Anda di halaman 1dari 2

#notulensi

Penarikan/penutupan KKN

1. Pak Mugi

2. Pak Yatman

3. Tamansari Tv

4. KKN 8 orang

1.Sendang seruni sudah selesai

2. Cycling village belum selesai

Kendala

-Artis wanita (Mia) terkendala kerja

Pak Yatman (ketua BUMDES)

Terimakasih atas KKN tematik mahasiswa IPB. Tinggalan konsep cycling villgae dan seruni. Harapannya
konsep disampaikan pada pemdes. Agar selanjutnya konsepnya bisa diarahkan oleh pemdes untuk di
tujukan kepada unit mana. Perbedaan dimasyarakat mohon di maklumi dan dijadikan pembelajaran.
Meminta maaf jika ada kesalahan dari pemdes atau masyarakat sekitar. Wassalam.

Pak Mugi

Terimakasih atas kknnya di Tamansari. Permohonan maaf atas keterlambatan pak kades malam ini.
Mahasiswa terjun di masyarakat untuk pendewasaan. Bahwa keadaan masyarakat sesungguhnya seperti
apa. Hubungan pemuda dan pemerintah seperti apa. Mahasiswa harus punya filter. Mana yang baik dan
bukan. Ini adalah pendewasaan. Selama ini hal yang belum di dapati dari kurikulum, bisa di pelajari dari
KKN di Tamansari. Konsep sendang seruni dan cycling village agar tidak terdapat benturan. Bisa diterima
baik oleh pemerintahan maupun pemuda. Konsep adalah peninggalan yang perlu dilanjutkan oleh
pemerintah. Setiap aspek memiliki kekurangan yang mungkin perlu di perbaiki dan dilengkapi. Konsep
historis dari wisata harus lah di lestarikan. Mungkin mahasiswa bisa memberikan ide terkait kuliner
oleh2 untuk dikembangkan Tamansari. Untuk hal hal yang ingin ditanyakan seperti administrasi ataupun
hal lainnya bisa ditanyakan kepada pemdes.

Pesan untuk pemuda

- harapannya karang taruna bisa masuk mengurusi pariwisata di Tamansari

- pemuda itu memang idealis.

- organisasi Bundes berorientasi profit namun memiliki tujuan juga untuk mengembangkan masyarakat.

- pemuda karang taruna di harapkan bisa berjalan berdampingan dengan bumdes.

Pesan untu mahasiswa KKN

-kalau bisa KKN ipb, untuk tahun selanjutnya ada plotting di Banyuwangi

Aspek yang bisa di kembangkan di tmsr/banyuwangi

1. untuk pertanian bisa mengembangkan beras merah

2. kehutanan di Banyuwangi potensi hutan terluas di Jawa

3. perikanan juga sangat besar

4. tamansari punya potensi sapi perah, KUR telah di berikan. tapi terkendala di pemilihan bibit.
Sehingga gagal. Bibit yang dikirim tidak unggul. Pem kab sudah memplottting Tamansari sebagai sentra
sapi perah.

5. Pengembangan pariwisata meliputi peta dan promosi wisata. AgarTamansari lebih banyak di kunjungi.
Paket wisata kopi, Terakota dan sendng seruni

Kendalanya masih ada di SDM sehingga potensi tidak berkembang baik. Terberat adalah merubah
mindset manusianya.

Anda mungkin juga menyukai