Anda di halaman 1dari 7

INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Pengelola Data Pelayanan


2. Kode Jabatan :
3. Unit Organisasi: RSUD Labuang Baji
Eselon I : Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan
Eselon II.b : Direktur RSUD Labuang Baji
Eselon III.a : Wadir Medik dan Keperawatan
Eselon III.b : Kabid Pelayanan Medik
Eselon I V : Kasi Perencanaan dan Pengembangan Pelayanan Medik
4. Kedudukan Dalam Struktur Organisasi :

KEPALA BIDANG
PELAYANAN MEDIK

KEPALA SEKSI
PERENCANAAN DAN
DAN PENGEMBANGAN
PELAYANAN MEDIK

PENGELOLA DATA
PELAYANAN

(Tulis jabatan saudara dengan diberi warna berbeda dan dilengkapi dengan 2
(dua) jabatan diatasnya dan serta jabatan-jabatan yang setara)
5. Ikhtisar Jabatan :
Melakukan kegiatan pengelolaan yang meliputi penyiapan bahan, koordinasi
dan penyusunan laporan di bidang data pelayanan / medic.

6. Uraian Tugas :
a. Menyiapkan bahan penyusunan rencana kegiatan bagian Perencanaan dan
Pengembangan Pelayanan Medik
Tahapan :
1) Mengumpulkan data perencanaan dan pengembangan pelayanan medik
2) Menyiapkan dokumen tahun lalu untuk penyusunan rencana kegiatan
perencanaan dan pengembangan pelayanan medik
3) Menyusun dan mengetik rencana kegiatan sesuai konsep, bimbingan
dan arahan atasan
4) Mencetak konsep rencana kegiatan dan menyerahkan kepada atasan
untuk dikoreksi
5) Memperbaiki hasil ketikan sesuai koreksi atasan dan mencetak kembali
untuk kemudian diserahkan kepada atasan
b. Melaksanakan program kegiatan Perencanaan dan Pengembangan
Pelayanan Medik
Tahapan :
1) Menyiapkan fasilitas pelaksanaan kegiatan Perencanaan dan
Pengembangan Pelayanan Medik
2) Melakukan koordinasi terkait pelaksanaan kegiatan Perencanaan dan
Pengembangan Pelayanan Medik
3) Melakukan konsultasi teknis kepada unit kerja intern dan ekstern untuk
pembinaan pelaksanaan kegiatan pelayanan medik
4) Mengakomodir pelaksanaan kegiatan agar dapat berjalan dengan lancar
c. Membuat usulan peserta pelatihan bidang pelayanan medik
Tahapan :
1) Mengumpulkan data-data peserta pelatihan bidang pelayanan medik
2) Melakukan konsultasi dengan atasan dan unit-unit terkait usulan peserta
yang akan diikutkan pelatihan bidang pelayanan medik
3) Menyusun konsep usulan peserta pelatihan bidang pelayanan medik
4) Mengetik dan mencetak usulan peserta pelatihan pelayanan medik
d. Membuat laporan pelaksanaan kegiatan di bidang Perencanaan dan
Pengembangan Pelayanan Medik
Tahapan :
1) Mengumpulkan data/ bahan/ informasi/ dokumentasi hasil pelaksanaan
kegiatan bidang perencanaan dan pengembangan pelayanan medik
2) Menyusun laporan pelaksanaan kegiata perencanaan dan
pengembangan pelayanan medik kepada atasan secara periodik
e. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya sesuai perintah atasan baik secara
lisan dan tulisan
Tahapan :
1) Menerima penugasan kedinasan lain dariatasan baik lisan maupun
tulisan;
2) Mempelajari pedoman/petunjuk terkait penugasan;
3) Menyiapkan bahan terkait penugasan;
4) Menindaklanjuti/melaksanakan penugasan kedinasan lain dariatasan;
5) Melaporkan pelaksanaan kedinasan lain kepada atasan.

7. Bahan Kerja :
No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas
1. Konsep rencana kegiatan, program Pelaksanaan tugas sehari-
kegiatan, daftar nama usulan peserta hari
pelatihan, draft laporan
2. Notulen kegiatan, disposisi atasan Laporan dan petunjuk kerja

8. Perangkat/ Alat Kerja :

No Perangkat Kerja Digunakan Untuk Tugas


1. ATK Mendukung pelaksanaan tugas dan kegiatan
2. Flash Disk Menyimpan data pelaksanaan tugas dinas dalam
bentuk soft copy
3. Laptop/Komputer Membuat dan menyusun dokumen kegiatan dinas
dalam bentuk soft copy
4. Printer Untuk mencetak dokumen
5. Telepon/Fax Mengkomunikasikan dan mengkoordinasikan
semua hal-hal yang terkait dengan pekerjaan
6. SOP Penyusunan dalam pelaksanaan kegiatan atau
pekerjaan
9. Hasil Kerja :

Satuan
No Hasil Kerja 1)
Hasil 2)
1. Rencana kegiatan bagian perencanaan dan pengembangan Dokumen
pelayanan medik
2. Pelaksanaan kegiatan bagian perencanaan dan Kegiatan
pengembangan pelayanan medik
3. Daftar usulan peserta pelatihan bidang pelayanan medik Dokumen
4. Laporan pelaksanaan kegiatan bidang pelayanan medik Laporan
5. Pelaksanaan tugas dinas lainnya yang diperintahkan atasan Kegiatan
1) Hasil Kerja : Tulis Hasil Kerja sesuai dengan uraian tugas
2) Tulis Satuan Hasil kerja seperti: dokumen, kegiatan,dll.

10. Tanggung Jawab :


a. Kesesuaian rencana kegiatan pelayanan medik dengan konsep atasan
b. Kelancaran pelaksanaan kegiatan pelayanan medik
c. Keakuratan daftar usulan peserta pelatihan pelayanan medik
d. Kualitas laporan pelaksanaan kegiatan pelayanan medik
e. Kesesuaian pelaksanaan tugas terhadap SOP dan penugasan pimpinan

11. Wewenang :
a. Meminta data/ bahan kerja perencanaan dan pengembangan pelayanan
medik dari unit terkait
b. Menggunakan perangkat kerja yang tersedia
c. Memberikan dan menyajikan data yang diperlukan

12. Korelasi Jabatan :


Unit Kerja/
No Jabatan Dalam Hal
Instansi
1. Kasi Perencanaan & RSUD Pelaksanaan tugas
Pengembangan Pelayanan Medik Labuang Baji dan pelaporan
2. Kasi Monitoring Evaluasi Konsultasi
Pelayanan Medik pelaksanaan tugas
3. Pengolah Data Pelayanan, Koordinasi
Pengelola Penyelenggaraan Diklat pelaksanaan tugas

13. Kondisi Lingkungan Kerja:

No Aspek Faktor

1. Tempat kerja Dalam ruangan 90%, luar ruangan 10%


2. Suhu Dingin dengan perubahan
3. Udara Sejuk
4. Keadaan Ruangan Cukup
5. Letak Semua, lantai 2 dan seterusnya
6. Penerangan Terang
7. Suara Tenang / sunyi
8. Keadaan tempat kerja Bersih dan rapi
9. Getaran Tidak ada

14. Resiko Bahaya :


N
Fisik / Mental Penyebab
o
1. Fisik
- Tidak ada
2. Mental
- Tidak ada

15. Syarat Jabatan:


a. Pangkat/Gol. Ruang : Pengatur (II/c)
b. Pendidikan : Minimal Diploma III di bidang Adminsitrasi Rumah
Sakit atau bidang lain yang relevan dengan tugas
jabatan
c. Kursus/Diklat
1) Penjenjangan : Diklat Prajabatan
2) Teknis : Diklat pelayanan medik
d. Pengalaman kerja :-
e. Pengetahuan kerja : Pengelolaan pelayanan kesehatan/ medik
f. Keterampilan kerja : Mengetik, menguasai aplikasi office dan internet
g. Bakat Kerja :
1) G, intelegensi, kemampuan belajar secara umum
2) V, verbal, kemampuan untuk memahami arti kata-kata dan
penggunaannya secara tepat dan efektif
3) Q, ketelitian, kemampuan menyerap perincian yang berkaitan dalam
bahan verbal atau dalam table

h. Temperamen Kerja :
1) R, Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan yang berulang atau
secara terus menerus melakukan kegiatan yang sama sesuai dengan
perangkat prosedur, urutan atau kecepatan tertentu
2) T, Kemampuan menyesuaikan diri dengan situasi yang menghendaki
pencapaian dengan tepat menurut batas-batas/ indikator/ kriteria,
toleransi, atau standar-standar tertentu
3) S, Kemampuan menyesuaikan diri untuk bekerja dengan ketegangan
jiwa jika berhadapan dengan keadaan darurat, kritis, tidak biasa atau
bahaya, atau bekerja dengan kecepatan kerja atau perhatian terus
menerus, merupakan keseluruhan atau sebagian aspek pekerjaan
i. Minat Kerja :
1) 1.a, Kegiatan yang berhubungan dengan benda-benda/obyek
2) 2.a, Kegiatan yang berhubungan dengan orang
3) 3.a, Kegiatan yang bersifat rutin, konkrit, dan teratur
j. Upaya Fisik :
1) Berdiri 4) Berbicara
2) Berjalan 5) Mendengar
3) Duduk 6) Melihat
k. Kondisi Fisik :
1) Jenis Kelamin : Pria/ wanita
2) Umur : 25 tahun s/d 58 tahun
3) Tinggi badan : Tidak dipersyaratkan
4) Berat badan : Tidak dipersyaratkan
5) Postur badan : Tidak dipersyaratkan
6) Penampilan : Tidak dipersyaratkan
l. Fungsi Pekerjaan :
1) Fungsi terhadap data :
D1, mengkoordinasikan data
D3, menyusun data
2) Fungsi terhadap orang :
O6, berbicara
O7, melayani
O8, menerima instruksi
3) Fungsi terhadap benda :
B6, memasukkan/ mengeluarkan barang ke/ dari mesin
B7, memegang

16. Prestasi Kerja yang diharapkan


Jumlah Hasil Waktu
No Satuan Hasil1
(Dalam 1 Tahun) Penyelesaian 2)
1.

2.
1) Satuan Hasil lihat nomor 9 kolom 2
2) Tulis waktu penyelesaian untuk setiap hasil kerja dalam satuan waktu menit

17. Butir Informasi Lain :


..............................................................................................................................
..............................................................................................................................

....................., ....................201..

Mengetahui Atasan Langsung Yang membuat

(...............................................) (...................................)
NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai