Anda di halaman 1dari 2

Story Telling

Halo semuanya!Pertama tama, izinkan saya memperkenalkan diri.Nama saya Sany Anastasya
Silalahi.Saya dari SMP N 1 SIMANINDO kelas 8.Hari ini,saya akan memberitahu sebuah cerita
tentang Pengalaman Saya Selama Belajar di Rumah.

Tahun 2020 menjadi tahun yang berbeda dari tahun tahun sebelumnya.Hal ini disebabkan oleh
munculnya pandemi Covid 19 yang sangat berdampak dalam berbagai segi kehidupan.Tidak
hanya bidang ekonomi dan kesehatan,bidang pendidikan juga menjadi salah satu yang paling
terpengaruh oleh adanya pandemi Covid 19.Untuk tetap mempertahankan jalannya pendidikan,
pemerintah pun melakukan perubahan yakni dengan menerapkan sistem pembelajaran jarak jauh
melalui media online.

Tak terkecuali dengan sekolah saya.Kami juga menerapkan sistem pembelajaran online.Bagi
saya,belajar online merupakan suatu hal baru dan menantang.Sebab menuntut saya untuk belajar
lebih giat secara mandiri di rumah.Tidak seperti sebelumnya,yang masih bisa berdiskusi dengan
guru maupun teman teman secara langsung.Belajar secara online bisa dilakukan dengan
santai,seperti belajar sambil ngemil dan mendengarkan musik.

Namun pembelajaran secara online juga membuat saya tidak bisa jauh dari handphone,yang
terkadang menimbulkan prasangka buruk dari orang tua.Yang mengira saya menggunakan
handphone hanya untuk hal hal yang tidak penting.Padahal sebenarnya tidak.

Ketika kami belajar online,guru guru mengirimkan tugas lewat group WhatsApp.Selain itu
didukung juga dengan aplikasi belajar seperti Zoom,Google Classroom,Quizizz,Word Office,
YouTube dan Ruangguru.Meskipun belum begitu maksimal,saya merasa senang.Setidaknya saya
masih bisa bertemu dengan guru maupun teman teman serta berdiskusi tentang materi
pembelajaran walaupun secara online.Menurut saya,munculnya aplikasi yang telah saya
sebutkan tadi sudah bisa menunjang proses pembelajaran yang efektif.

Saya berharap pandemi Covid 19 ini cepat berakhir dan dapat kembali kepada keadaan
semula.Karena saya percaya,tidak ada metode pembelajaran yang lebih baik di bandingkan
dengan seorang guru yang mengajar dan membina muridnya secara langsung.Hanya pada saat
bertatap langsunglah,seorang guru dapat membantu dan membina karakter murid.Media online
mungkin bisa memberikan berbagai pengetahuan, tetapi tidak dengan karakter.

Sekian pengalaman dari saya,terima kasih atas perhatiannya.


Story telling

Hello everyone! First of all, let me be introduce myself. My name is Sany Anastasya Silalahi.
I'm from SMP N 1 SIMANINDO grade 8 th(eight).Today, I will tell a story about My Experience
Of Home Learning.

The year 2020 becomes a different year from the year before. This is because of the
arrival of the covid 19 pandemic that has had a profound impact on various aspects of life. Not
only do economics and health as well as education become one of the most affected by the covid
pandemic 19. To keep education in check, governments have made the transition by adopting
remote learning systems through online media.

No exception to my school. We also implement online learning systems. For me, learning
online was something new and challenging. Because it demanded that I study more vigorously
on my own at home. Not as before, who could have discussions with both teacher and friend in
person. Online study can be done casually, such as literacy and music.

But my online studies also kept me on the phone, which at times caused me to harbor a
lot of prejudice from my parents. Who thought I was using my cell phone for nothing. When
actually no.

When we were studying online, our teachers send the assignments via whatsapp groups.
Also supported with such learning applications as Zoom, Google Classroom, Quizizz, Word
Office, YouTube, and Ruang Guru.. Though not over the top, I feel happy. At least I would be
able to meet with teachers and friends and discuss the learning materials even online. I think the
emergence of the aforementioned applications could support an effective learning process.

I hope the covid 19 pandemic is over quickly and will be able to return to its natural state.
Because I believe there is no better method of learning than a teacher who teaches and builds his
student character by face to face. Online media may provide a variety of knowledge, but not
character. Maybe the Zoom Application can be recommended even though is not enough to help.

That's all I have. Thank you for your attention.

Anda mungkin juga menyukai