Anda di halaman 1dari 3

SOAL SISTEM PERKEMIHAN

1. Seorangkliendenganriwayat GGA datangkeklinikdengankeluhanmual, muntah,


nafsumakanmenurun. Dari hasilpengkajian di dapatkan TD: 140/80 mmHg N: 88x
/menit S:36,8°C turgor kulitmenurunterdapat pitting oedem di
keduaekstremitasbawah. Masalahkeperawatanprioritas yang munculpadaklien di
atasadalah….
a. Kekurangancairan
b. Resikoinfeksi
c. Gangguannutrisi: kurangdarikebutuhan
d. Peningkatansuhutubuh
e. Gangguan rasa nyaman: Nyeri
Jawaban: C
Penjelasan: padaklien GGA terjadigangguanpadasekresi protein
sehinggaterjadisindromurinaria yang menyebabkangangguanpadakeseimbanganasam-
basa yang memicupeningkatanasamlambungdanmenyebabkan nausea-vomitus
padakliensehingganafsumakandan intake nutrisipadaklienmenurun,
dandapatditarikmasalahkeperawatangangguannutrsikurangdarikebutuhan.
2. Tn. D dirawat di ruangbedah RSUD dr. HaryotoLumajangdengandiagnosamedis:
Urothialisisdantelahdijadwalkanoperasipengangkatanbatuginjalpadatanggal 27
September 2015. Klienmengeluhnyeriseperti di tusuk-tusuk di pinggangkiri yang
bertambahsaatklienbergerakdandirasakanterutamapadapagihari. Dari
hasilpemeriksaandidapatkan TD:130/70 mmHg S:36,5°C RR:20x/menit HR:
88x/menit. Dari hasil USG didapatkansebesar 2mm di saluran ureterkiri.
Masalahkeperawatn yang munculpadaklien di atasadalah…..
a. Gangguan rasa nyaman: Nyeri
b. Gangguaneliminasi urine
c. Ansietas
d. Kelebihan volume cairan
e. Kerusakanitegritaskulit
Jawaban: A
Penjelasan: adanyabantuginjal di saluran ureter menyebabkanpeningkatan peristaltic
ureter sehinggaterjadicederajaringan/iritasipada ureter
menyebabkanadanyaperadangan local
sehinggarangsanganterhadapreseptornyerimeningkatmenyebabkanpelepasanhistamin,
bradikinindanneurotransmiterperangsangnyerilainnyasehinggadidapatkankeluhannyeri
padaklien.
3. Tn. F dirawat di ruanginterna RSU SoebandidengandiagnosaGagalginjalkronik,
dariData Obyektifyang didapatdariklien di dapati TD:150/100mmHg S: 36,8°C
RR:24x/menitN:84x/menit terdapat pitting oedemapadapresacraldan pretibial,
terdapatbunyinapas (Cracles), BBawal MRS 57kg dansaatpengkajian 58kg, distensi
vena jugular. Dari data obyektif Tn. F di dapatimasalahkeperawatan…
a. Gangguan rasa nyaman: Nyeri
b. Gangguaneliminasi urine
c. Ansietas
d. Kelebihan volume cairan
e. Kerusakanitegritaskulit
Jawaban: D
Penjelasan: padaklien GGK terjadiretensi Na sehingga total CES
meningkatmenyebabkantekanankapilerdan volume interstisialnaikdan preload
meningkatberpengaruhpadapeningkatanbebanjantungsehinggaterjadihipertrofipadaven
trikeldanpayahjantungkirimenyebabkanpenurunan COP
sehinggaalirandarahkeginjalmenurunbegitupundengan RAA
menyebabkanpeningkatanretensi Na dan H20
meningkatdanterjadioedempadaektremitas, gangguanpadapernapasandanpeningkatan
BB yang disebabkankarenapenumpukancairan,
sehinggadapatditarikmasalahkeperawatanKelebihan Volume cairan
4. Seorangklien, Tn.Dberusia 56
tahundatangkepoliurologidengankeluhanseringberkemihterutamapadamalamhari,
sulitdalammemulaidanmenghentikansaatberkemihdisertaiadanya rasa nyeri, dan air
kemih yang tetapmenetesmeskipun proses berkemihtelahselesaisejak 3 minggu yang
lalu. Dari hasilpemeriksaanretaltoucherdidapatkanadanya 2cm prostat yang
menonjolkedalam lumen rectum. Masalahkeperawatan yang
didapatidarikeluhanklientersebutadalah….
a. Gangguan rasa nyaman: Nyeri
b. Gangguaneliminasi urine
c. Ansietas
d. Kelebihan volume cairan
e. Kerusakanitegritaskulit
Jawaban: B
Sejalandenganpertambahanumur, kelenjarprostatakanmengalamihiperplasia,
jikaprostatmembesarakanmeluaskeatas (bladder), di
dalammempersempitsaluranuretraprostaticadanmenyumbataliran urine.
Keadaaninidapatmeningkatkantekananintravesikal.Sebagaikompensasiterhadaptahana
nuretraprostatika, makaotot detrusor danbuli-
buliberkontraksilebihkuatuntukdapatmemompa urine keluar.Kontraksi yang terus-
menerusmenyebabkanperubahananatomidaribuli-buliberupa :Hipertropiotot detrusor,
trabekulasi, terbentuknyaselula, sekuladandifertikelbuli-
buli.Sehinggaterjadipeningkatanfrekuensiberkemih dank lien
mengeluhkanadanyakesulitandalammengontrolkeluarnya urine saatberkemih.
5. Ny. Y datangkeklinikdengankeluhandemamsejak 3 hari yang
laludisertainyeridanterasapanassaatberkemih,
klienmengatakanselamainimembasuhkemaluandaribelakangkedepan. Dari
pemeriksaandidapatkan TD: 120/70 N: 80x/menit S:38,6° RR:24x/menit. Dari
hasilpengkajian di atasdidapatimasalahkeperawatanpadaklienyaitu…
a. Gangguan rasa nyaman: Nyeri
b. Gangguaneliminasi urine
c. Peningkatansuhutubuh
d. Kurangpengetahuan
e. Kerusakanitegritaskulit
Jawaban: D
Padaklien yang mengalamiInfeksiSaluranKemih(ISK)
kebnyakantidakmengetahuitentangpenyebabdantandagejalasehinggamenjagakebersiha
ndirikurangdiperhatikanapalagidibagiankelamin.Sehinggarentangsekalimengalamipen
yakitInfeksiSaluranKemih (ISK).

Anda mungkin juga menyukai