Anda di halaman 1dari 1

Apakah yang dimaksud dengan Konstitusionalisme dan Bagaimana Prinsip Konstitusionalisme? Jelaskan!

Jawaban

Konstitusionalisme adalah suatu konsep atau gagasan yang berpendapat bahwa kekuasaan pemerintah
perlu dibatasi, agar penyelenggaraan negara tidak sewenang-wenang atau otoriter.

Prinsip Konstitusionalisme memiliki konsep untuk mendasari gagasannya pada ide, kedaulatan hukum
yang lahir dari konsensus yang melibatkan seluruh rakyat atau perwakilan daripada rakyat untuk
menyusun konstitusi yang menjadi landasan kehidupan bernegara. Konstitusionalisme juga menekankan
pada aspek Kedaulatan Rakyat, karena menurut cara pandang konstitusionalis, kekuasaan tertinggi ada
pada rakyat, dan negara harus bekerja untuk rakyat sesuai dengan undang-undang yang telah diakui
Bersama.

Anda mungkin juga menyukai