Anda di halaman 1dari 11

TUGAS KIMIA SEKOLAH 2

ANALISIS MATERI, KONSEP, DAN PETA KONSEP

TERMOKIMIA

Kelompok 4
Sausan Hani Fadhilah (19035112)
Suciana Imaltin (19035114)

Dosen Mata Kuliah:


Dr. Yerimadesi, S.Pd., M.Si.
Faizah Qurrata Aini, M.Pd

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN KIMIA


JURUSAN KIMIA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
2021
HASIL ANALISIS MATERI
Materi Pokok: Termokimia

A. Contoh Pengetahuan Faktual


1. …………………
2. ………………..
3. ……………….
4. Dst

B. Contoh Pengetahuan Konseptual (dicantumkan sumber rujukan, diutamakan dari buku-


buku kimia PT yang relevan)
1. …………………
2. ………………..
3. ……………….
4. dst

C. Contoh Pengetahuan Prosedural


1. …………………
2. ………………..
3. ……………….
4. dst

D. Contoh Pengetahuan Metakognitif


1. …………………
2. ………………..
3. ……………….
4. dst
TABEL ANALISIS KONSEP

Kompetensi Dasar (KD) : 3.4 Menjelaskan Konsep Perubahan Entalpi Reaksi pada Tekanan Tetap dalam Persamaan
Termokimia
4.4 Menyimpulkan Hasil Analisis Data Percobaan Termokimia pada Tekanan Tetap

Indikator Pencapaian : 3.4.1 Menjelaskan perbedaan sistem dan lingkungan


Kompetensi (IPK) 3.4.2 Menjelaskan perbedaan macam-macam sistem
3.4.3 Menjelaskan perbedaan reaksi eksoterm dan endoterm
3.4.4 Menjelaskan pengertian entalpi suatu zat dan perubahannya
4.4.1 Menyimpulan percobaan reaksi eksoterm dan reaksi endoterm

Tujuan Pembelajaran (TP) : 1. Dapat menjelaskan konsep perubahan entalpi reaksi pada tekanan tetap dalam persamaan
termokimia
2. Dapat menyimpulkan hasil analisis data percobaan termokimia pada tekanan tetap

Sub Materi : 1. Sistem dan lingkungan


2. Macam-macam sistem
3. Reaksi eksoterm dan endoterm
4. Perubahan entalpi suatu zat
5. Macam-macam perubahan entalpi reaksi

No Label Konsep Definisi Konsep Jenis Konsep Atribut Konsep Kedudukan Konsep Contoh Non Contoh
Kritis Variabel Super- Ordinat Ordinat Sub- Ordinat

Termokimia Bagian dari ilmu Konsep - Perubaha - Reaksi Persamaan - - Sistem Reaksi antara NaOH + HCl
kimia yang berdasarkan n kalor kimia kimia - Lingkun Na dengan air  NaCl +
mempelajari prinsip - Reaksi gan menghasilkan H2O
hubungan antara kimia
ΔH = -x kJ /
kalor (energi
mol
panas) dengan
1 reaksi kimia atau
proses-proses
yang berhubungan
dengan reaksi
kimia.
(Sudarmo
Unggul, 2016)
Energy Kemampuan Konsep Usaha Reaksi kimia Termokimia Kalor - Energy
untuk melakukan berdasarkan kalor
usaha abstrak - Energy
2
bebas
Sudarmo
- Energy
Unggul, 2016)
ikatan
Sistem Sistem merupakan Konsep - Sistem Jenis sistem Termokimia Lingkungan - Sistem Reaksi antara Gelas kaca,
segala sesuatu berdasarkan - Pusat terbuka HCl dan udara adalah
yang menjadi prinsip perhatian - Sistem NaOH dalam lingkungan
3 pusat perhatian tertutup gelas kaca
- Sistem
(Unggul Sistem: HCl +
terisolasi
Sudarmo, 2016) NaOH
4 Lingkungan Lingkungan Konsep - Lingkung Jenis Termokimia Sistem - Reaksi antara Reaksi antara
adalah hal-hal berdasarkan an lingkungan HCl dan HCl + NaOH
diluar sistem yang prinsip - Diluar NaOH dalam adalah sistem
membatasi sistem sistem gelas kaca
dan dapat
Lingkungan:
mempengaruhi
sistem Gelas kaca,
udara
(Unggul
Sudarmo, 2006)
Sistem Sistem terbuka Konsep - Sistem - Materi Sistem - Sistem - Reaksi antara Reaksi antara
terbuka adalah suatu berdasarkan terbuka dan tertutup HCl dan HCl dan
sistem yang prinsio - Perpindah energy - Sistem NaOH dalam NaOH dalam
memungkinkan an kalor - Jenis terisolasi gelas kaca gelas kaca
terjadinya dan zat pertukara tanpa penutup berpenutup
perpindahan kalor (materi) n
5
dan zat (materi)
antara lingkungan
dengan sistem
(Unggul
Sudarmo, 2016)
6 Sistem Sistem tertutup Konsep - Sistem - Energy Sistem - Sistem - Reaksi antara Reaksi antara
tertutup adalah suatu berdasarkan tertutup - Jenis terbuka HCl dan HCL dan
sistem yang prinsip - Pertukara pertukara - Sistem NaOH dalam NaOH dalam
memungkinkan n energi n terisolasi gelas kaca gelas kaca
terjadinya berpenutup tanpa penutup
perpindahan kalor
antara sistem dan
lingkungan, tetapi
tidak dapat terjadi
pertukaran materi
(Unggul
Sudarmo, 2016)
Sistem Sistem terisolasi Konsep - Sistem - - Sistem - Sistem - Reaksi antara Reaksi antara
terisolasi merupakan suatu berdasarkan terisolasi terbuka HCl dan HCl dan
sistem yang tidak prinsip - Tidak - Sistem NaOH dalam NaOH dalam
memungkinkan mengala terutup botol termos gelas kaca
terjadinya mi tanpa penutup
perpindahan kalor pertukara
7 n materi
dan materi antara
maupun
sistem dengan
energi
lingkungan
(Unggul
Sudarmo, 2016)
Reaksi Reaksi eksoterm Konsep - Reaksi - Reaksi - Kalor Endoterm Kesetimbang Membakar Ketika
Eksoterm adalah proses berdasarkan kimia kimia - ΔH an kimia kayu memegang es
kembalinya suhu prinsip - Kalor - Kalor batu tangan
ke keadaan awal - Sistem akan terasa
yang terjadi - Lingkung dingin
8 karena sistem an
melepas kalor, dan
reaksinya
(Unggul
Sudarmo, 2016)
9 Reaksi Reaksi endoterm Konsep - Reaksi - Reaksi - Kalor Eksoterm Kesetimbang Ketika Membakar
Endoterm adalah reaksi yang berdasarkan kimia kimia - ΔH an kimia memegang es kayu
disertai dengan prinsip - Kalor - Kalor batu tangan
perpindahan kalor - Sistem akan terasa
dari lingkungan ke - Lingkung
sistem. an dingin
(Unggul
Sudarmo, 2016)
Kalor Kalor merupakan Konsep - Kalor Jumlah kalor Energy - - Reaksi dapat Reaksi dapat
energy dalam berdasarkan - Energy melepas atau menghasilkan
bentuk panas prinsip - Panas menyerap listrik
10
kalor
(Unggul
Sudarmo, 2016)
Entalpi Entalpi Konsep - Tekanan - Kalor Kalor reaksi - - ∆ H °f C(s)
merupakan berdasarkan tetap reaksi - ∆ H °d +CO2(g)→
besaran prinsip - Kalor CO2(g) ΔH =
reaksi - ∆ H °c -395.5 kJ
termodinamika
untuk menyatakan
11 kalor reaksi yang
berlangsung pada
tekanan tetap
(Unggul
Sudarmo, 2016)
12 Perubahan Perubahan entalpi Konsep - Reaksi - Reaksi - Entalpi - ∆ H °d - C(s) + O2(g) → CO2(g) C(s) +
entalpi pembentukan berdasarkan pembentu pembentu - Reaksi - ∆ H °c CO2(g) O2(g)
pembentukan standar adalah prinsip kan kan kimia ΔHf = -395.5 ΔHd = +395.5
standar (∆ H °f ) perubahan entalpi - Unsur- - Unsur- kJ kJ
yang terjadi pada unsur unsur
pembentukan 1 - ∆H - ∆H
mol suatu
senyawa dari
unsur-unsurnya
yang paling stabil
pada keadaan
standar.
(Unggul
Sudarmo, 2016)
Perubahan Perubahan entalpi Konsep - Reaksi - Reaksi - Entalpi - ∆ H °f - CO2(g) C(s) + C(s) + O2(g) →
entalpi peruraian standar beradasarkan penguraia penguraia - Reaksi - ∆ H °c O2(g) CO2(g)
peruraian adalah perubahan prinsip n n kimia ΔHd = +395.5 ΔHf = -395.5
standar (∆ H °d entalpi yang - ∆H - ∆H kJ kJ
terjadi pada - Unsur- - Unsur-
)
peruraian 1 mol unsur unsur

13 suatu senyawa
menjadi unsur-
unsurnya yang
paling stabil pada
keadaan standar.
(Unggul
Sudarmo, 2016)
Perubahan Perubahan entalpi Konsep Reaksi - Reaksi - Entalpi - ∆ H °f - C(s) + O2(g) → CO2(g) → C(s)
entalpi pembakaran berdasarkan pembakaran pembakar - Reaksi - ∆ H °d
an CO2(g) + O2(g)
pembakaran standar adalah prinsip kimia
standar (∆ H c ) perubahan entalpi
° - ∆H ΔHc = -395.5 ΔHd= +395.5
yang terjadi pada kJ kJ
14 pembakaran 1 mol
suatu zat secara
sempurna.
(Unggul
Sudarmo, 2016)
PETA KONSEP
Materi Pokok: Termokimia

TERMOKIMIA

Mempelajari
tentang
Lingkungan Melibatkan
Perpindahan Energi
Sistem terbuka Sistem Dalam bentuk
Terdiri dari
Sistem tertutup
Kalor Kerja
Sistem terisolasi Diukur menggungakan

Kalorimeter

Menunjukkan

Perubahan
Entalpi

Bernilai negatif pada Bernilai positif pada

Reaksi Reaksi
eksoterm endoterm

Perubahan Entalpi Perubahan Perubahan


pembentukan Entalpi Entalpi
standar peruraian pembakaran
standar standar
DAFTAR PUSTAKA

Sudarmo, Unggul. 2016. Kimia 2 Untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta: Penerbit Erlangga.

Anda mungkin juga menyukai