Anda di halaman 1dari 16

E-LKPD

TEORI TUMBUKAN DAN FAKTOR-


FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
LAJU REAKSI

KIMIA KELAS XI

FARULLIANA SARI, S.PD

SMA MUHAMMADIYAH 4 DEPOK


kOMPETENSI DASAR
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.6.1. Memahami teori tumbukan antar molekul


pada reaksi kimia
Menjelaskan faktor-faktor
yang memengaruhi laju
3.6.2 Menganalisis hubungan teori tumbukan
reaksi menggunakan teori
dalam reaksi kimia dengan suhu,
tumbukan
konsentrasi, luas permukaan bidang sentuh
dan katalis

Setelah mengikutiproses pembelajaran, pesertadidik diharapkan dapat:


Siswa memahami teori tumbukan antar molekul pada reaksi kimia
Dengan mengamati video pembelajaran dan kegiatan diskusi yang
didampingi oleh guru siswa dapat menganalisis hubungan teori tumbukan
dengan suhu
Siswa dapat menganalisis hubungan teori tumbukandengan konsentrasi
zat
Siswa dapat menganalisis hubungan teori tumbukandengan luas
permukaan bidang sentuh zat
Siswa dapat menganalisis hubungan teori tumbukan dengan pengaruh
katalis
Siswa dapat membuat rangkuman data hasil analisis tentang hubungan
teori tumbukan dengan faktor-faktor yang mempengaruhi laju reaksi
Siswa terampil dalam menyajikan data hasil diskusi kelompok tentang
hubungan teori tumbukan dengan faktor-faktor yang mempengaruhi laju
reaksi secara sistematis menggunakan bahasa yang sesuai.

1
DAFTAR ISI
Kegiatan Pembelajaran 1

Orientasi Pada Masalah 1

Organisasi Siswa Untuk Belajar 2

Penyelidikan Secara Berkelompok 3

Petunjuk Kerja 4

Mengembangkan dan Menyajikan Hasil Diskusi 10

Menganalisis dan Evaluasi 11

1
Kegiatan Pembelajaran
Orientasi Pada Masalah

Reaksi pada Korek Api

Gambar 1. Korek Api

1
Organisasi Siswa untuk Belajar

Bekerja sama dengan anggota kelompokmu yang terdiri dari 4-5 orang.
Diskusikanlah apa yang membuat rekasi dapat terjadi dan bagaimana yang
tidak terjadi. Hubungkanlah dengan teori tumbukan yang telah kalian pelajari!

1. .
2. .
3. .
4. .
5. .

2
Penyelididkan secara kelompok

Bekerja sama dengan anggota kelompokmu yang terdiri dari 4-5 orang.
Diskusikanlah apa yang membuat rekasi dapat terjadi dan bagaimana yang
tidak terjadi. Hubungkanlah dengan teori tumbukan yang telah kalian pelajari!

Pada saat ini kita akan melakukan simulasi Teori tumbukan menggunakan Phet
Simulation. Berikut adalah tampilannya:

6
9

10
11

7
1 8
4
2
3

Gambar 2. Tampilan Phet Simulation

Keterangan gambar:
1. Molekul yang dilempar 7. Grafik energi
2. Pilihan molekul yang dilempar 8. Pelemparan ulang
3. Knop untuk memberikan energi 9. Pilihan pelempar
4. Pengaturan Suhu 10. Pilihan warna molekul
5. Persamaan reaksi 11. Pergerakan molekul
6. Pemisahan molekul

3
Petunjuk Kerja

a. 1 tumbukan dengan energi rendah


1. Klik single collision
2. Atur Laucher option: straight
3. Tarik launcher dengan energi rendah dengan memperhatikan grafik energi
4. Amati pergerakan molekul

1.

Gambar 3. Phet Simulation 1 tumbukan

Apa yang dapat kamu fahami mengenai teori tumbukan pada simulasi tersebut?

1. .
2. .
3. .
4. .
5. .

4
b. 1 tumbukan dengan energi tinggi
1. Klik single collision
2. Atur Laucher option: straight
3. Tarik launcher dengan energi tinggi (tarik sampai maksimal) dengan
memperhatikan grafik energi
4. Amati pergerakan molekul

1.

Gambar 4. Phet Simulation 1 tumbukan

Apa yang dapat kamu fahami mengenai teori tumbukan pada simulasi tersebut?

1. .
2. .
3. .
4. .
5. .

5
c. 1 tumbukan dengan energi tinggi dengan sudut tumbukan tertentu
1. Klik single collision
2. Atur Laucher option: Angled shot
3. Tarik launcher dengan energi tinggi (tarik sampai maksimal) dengan
memperhatikan grafik energi ke arah kanan
4. Amati pergerakan molekul

1.

Gambar 5. Phet Simulation 1 tumbukan dengan sudut tertentu

Apa yang dapat kamu fahami mengenai teori tumbukan pada simulasi tersebut?
1. .
2. .
3. .
4. .
5. .

6
d. Banyak tumbukan

1. Klik many collisions


2. Pilih warna molekul
3. Pilih temperatur
4. Isi jumlah molekul yang akan di amati A= 10, BC = 10
5. Klik play
6. Amati gerakan molekulnya

1.

6
4

Gambar 6. Phet Simulation dengan banyak tumbukan

Apa yang dapat kamu fahami mengenai teori tumbukan pada simulasi tersebut?

1. .
2. .
3. .
4. .
5. .

7
e. Hubungan teori tumbukan dengan Konsentrasi Zat (1)
1. Klik many rate experiments
2. Pilih warna molekul
3. Isi jumlah molekul A = 5 dan BC = 5
4. Geser suhu yang akan digunakan
5. Klik chart option: Strip
6. Klik begin eksperiment
7. Amati gerakan molekulnya

1.

2
3

4
7 6

Gambar 7. Phet Simulation Laju Reaksi

8
f. Hubungan teori tumbukan dengan Konsentrasi Zat (2)
1. Klik many rate experiments
2. Pilih warna molekul
3. Isi jumlah molekul A = 50 dan BC = 50
4. Geser suhu yang akan digunakan
5. Klik chart option: Strip
6. Klik begin eksperiment
7. Amati gerakan molekulnya
1.

2
3
4
6
7

Gambar 8. Phet Simulation Laju Reaksi

Jelaskan perbedaan hasil kegiatan simulasi e dan f


1. .
2. .
3. .
4. .
5. .

9
f. Hubungan teori tumbukan dengan Suhu (1)
1. Klik many rate experiments
2. Pilih warna molekul
3. Isi jumlah molekul A = 50 dan BC = 50
4. Geser suhu yang akan digunakan
5. Klik chart option: Strip
6. Klik begin eksperiment
7. Amati gerakan molekulnya
1.

2
3
4
6
7

Gambar 8. Phet Simulation Laju Reaksi

Jelaskan perbedaan ketika menggunakan suhu sedang dan suhu tinggi.


1. .
2. .
3. .
4. .
5. .

10
Mengembangkan dan menyajikan
hasil diskusi

No. Pertanyaan Jawaban

Jelaskan syarat terjadinya


tumbukan efektif supaya
1.

terjadinya reaksi kimia!

Jelaskan hubungan teori


tumbukan dengan
2.

Konsentrasi!

Jelaskan hubungan teori


tumbukan dengan Suhu!
3.

Kesimpulan

10
Mengembangkan dan menyajikan
hasil diskusi

11
daftar pustaka

Partana, Crys dan Antuni Wiyarsi. (2009). Mari Belajar Kimia. Jakarta:
DEPDIKNAS.

Purba, Michael. (2009). Kimia Kelas XI. Jakarta: Erlangga.

Sriyanto. 2020. Modul Pembelajaran SMA Kimia. Jakarta, Direktorat


SMA, Direktorat Jenderal PAUD, DIKDAS dan DIKMEN

Sunarya, Yayan dan Agus Setiabudi. (2009). Mudah dan Aktif Belajar
Kimia. Jakarta: DEPDIKNAS.

Anda mungkin juga menyukai