Anda di halaman 1dari 1

a.

Tujuan akuntansi sektor publik


Tujuan akuntansi pada organisasi sektor publik adalah untuk memberikan informasi yang
berguna untuk pengendalian manajemen dan pertanggungjawaban. Akuntansi sektor publik
berkaitan denga 3 hal:
- Penyediaan informasi
- Pengendalian manajemen
- Akuntabilitas

Informasi akuntansi berguna dalam proses pengendalian manajemen seperti perencanaan


strategik, pembuatan program, penganggaran, evaluasi kerja dan pelaporan kinerja. Informasi
akuntansi bermanfaat untuk pengambilan keputusan terutama dalam alokasi sumber daya.
Denga informasi akuntansi, pemerintah ddapat menetapkan biayastandar dan harga yang
dibebankan untuk publik atas pelayanan yang diberikan. Informasi akuntansi juga dapat
membantu dalam memilih pogram yang efektif dan ekonimis untuk pemilihan investasi. Dengan
pemilihan pogram yang tepat akan emmudahkan penganggaran. Selain itu, informasi akuntansi
juga digunakan untuk pengukuran kerja sekto publik. Pada akhirnya, laporan ekuangan sektor
publik adalah bagian yang penting dalam proses akuntabilitas publik.

Anda mungkin juga menyukai