Anda di halaman 1dari 2

ASINAN BOGOR

Bumbu Kuah
100 gram Gula pasir
10 buah Cabai merah besar, haluskan
10 buah Cabai rawit, haluskan
1 sdm Asam jawa
2 sdm Cuka masak
2 sdm Garam dapur
1500 ml Air

Cara Membuat Asinan Buah Segar


Didihkan air dan masukkan gula pasir, cabai merah dan cabai rawit halus, garam dan asam jawa.
Masak hingga gula dan asam jawa larut, angkat dan biarkan hingga dingin.
Setelah dingin pindahkan kedalam wadah plastik dan barulah bubuhkan cuka.
Masukkan buah-buahan yang telah dipotong-potong.
Asinan buah dapat langsung dinikmati, tapi untuk mendapatkan citarasa yang lebih enak
sebaiknya dibiarkan dulu semalaman dan besoknya baru dihidangkan.
Pada proses pembuatan kuah asinan, cuka harus dimasukkan paling akhir saat kuah sudah
dipindahkan kedalam wadah plastik.
Maksudnya, jika kalian menggunakan panci aluminium untuk merebus kuah asinan maka
pemberian cuka dapat merusak panci aluminium kalian. Maka dari itu, pemberian cuka
dilakukan paling akhir pada wadah plastik.

Martabak Terang Bulan


Bahan :
250 gr terigu
3 butir telur
300ml air (ganti dengan susu cair)
80 gr mentega,lelehkan,dinginkan
1/2 sdt fermipan
1/2 sdt baking powder
Gula 50 gr (bagi dua)
Garam sejumput

Cara :
Campur terigu,baking powder,setengah bagian gula,dan garam,,tuangi susu,,
aduk,,tambahkan fermipan,,aduk rata,diamkan 30 menit.
Setelah mengembang,,kocok telur dan sisa gula,,tambahkan ke adonan,,
masukkan bergantian dengan mentega cair,,diamkan lagi 30mnt-1 jam,,
panaskan cetakan/teflon,,tuang 2 sendok sayur adonan,,
ratakan,,tunggu hingga adonan setengah matang,,
taburi gula pasir secukup'a,,tutup,,tunggu hingga matang,,siaap dikasih topping,,,

Selamat mencoba!!!!!!
Resep Kue Lezat bersama Gustin Ayu Primadani dan 48 lainnya.
10 Oktober 2015 ·

:: Resep Bolu Kuku Pandan ::

Siapkan bahan-bahan berikut ini :


250 gram tepung terigu
250 gram gula pasir
2 butil telur
1 sdt SP
1 bks Vanili
1 BKS Santan Kara 65 ml dicairkan dengan air 200ml
Pewarna hijau/pandan

Cara Membuatnya :

1.Kocok telur,gula,SP,Vanili sampai putih kurang lebih 15 menit.


2.Masukkan kara yang sudah di campur dengan air dan kocok sampai mengembang.
3.Lalu masukkan tepung terigu,kocok lagi sampai merata
4.Terahir masukkan pewarna hijau
5.Masukkan ke dalam loyang yang sudah di olesi minyak goreng
6.Kukus kurang lebih 30 menit.

Nb :
Jangan lupa tutup dandang di lapisi dengan serbet/kain agar uap air tidak menetes ke kue.

Selesai,, Selamat mencoba _^

Anda mungkin juga menyukai