Anda di halaman 1dari 8

Ringkasan Eksekutif

Lili paris adalah tanaman yang merupakan nama tanaman hias jenis semak. Lili paris dapat
ditanam dipot atau langsung ketanah. Bila ingin langsung ditanam di tanah, kamu dapa
tmembuat lubang berukuran panjang 10 cm dan lebar 10 cm. Tambahkan pupuk kandang
pada tanah yang sudah digali kemudian masukkan anakan tanaman dan siram. Cara menanam
lili paris dengan baik:

 Menyiapkan Lokasi Terbaik


 Beri naungan yang teduh atau jauhkan dari sinar matahari langsung
 Jaga agar kelembapan dan suhuruangan sedang dan konsisten
 Beri pupuk sekali atau dua kali dalam sebulan saat musim kemarau.

Strategi pemasaran yang kami gunakan yaitu melakukan promosi dan melalui media sosial.
Modal yang kami butuhkan kurang lebihnya Rp.62.500. Rincian dari biaya produksi kami
adalah:

 Pot
 Barang
 Pupuk
 Biaya antar barang

Executive Summary

Spider plant are plants which are the name of ornamental plants for shrubs. Spider plant can
be planted on the ground or directly into the ground. If you want to plant it directly in the
ground, you can make a hole with a length of 10 cm and a width of 10 cm. Add manure to the
soil that has been dug in the village or sub-district of the plant sapling and water how to grow
paris lilies properly:

 Preparing the Best Location


 Provide shade or keep out of direct sunlight
 Keep room humidity and temperature moderate and consistent
 Apply fertilizer once or twice a month during the dry season

The marketing strategy that we use is to carry out promotions and through social media. The
capital we need is approximately Rp. 62.500. The details of our production costs are:

 Pot
 Goods
 Fertilizer
 Cost of goods
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1.1 VISI :
Menyediakan tanaman lili paris (bulu ayam) yang terawat dengan baikdan dijual
dengan harga murah agar bisa dibeli semua kalangan masyarakat.
1.1.2 MISI :
1. Meningkatkan daya saing dengan fokus pada kualitas, efisiensi dan inovasi.
2. Menghasilkan berbagai jenis tanaman Lili Paris yang inovatif, berkualitas tinggi serta
harga yang terjangkau dan selalu memberikan pelayanan terbaik kepada konsumen.
3. Menjadikan tanaman Lili Paris sebagai tumbuhan yang mampu meningkatkan
keharmonisan pada pemiliknya.
1.1.3 Latar belakang
Tanaman hias mencakup semua tumbuhan, baik berbentuk terna, merambat, semak,
perdu, ataupun pohon, yang sengaja ditanam orang sebagai komponen taman, kebun rumah,
penghias ruangan, upacara, komponen riasan/busana, atau sebagai komponen karangan
bunga. Di saat pandemi seperti ini banyak masyarakat mengisi waktu luang mereka dengan
bercocok tanam. Hal tersebut membuat usaha tanaman hias sedang naik daun. Salah satu
contoh tanaman hias adalah Lili Paris (Chlorophytum comosum). Lili paris biasa juga disebut
bulu ayam, karena memiliki daun berbentuk memanjang kecil bertepi putih dan beruas hijau
tua.
Kami memilih Lili Paris karena Tanaman lili paris ini dapat ditanam dengan akses
sinar matahari terbatas yakni dalam ruangan. Selain itu lili paris dikenal tidak mudah layu
sehingga tanaman lili paris sangat mudah perawatannya. Tidak heran jika tanaman ini disukai
masyarakat kota maupun masyarakat desa. Tanaman lili paris memiliki nilai artistik yang
bagus, sehingga banyak digunakan oleh desainer taman maupun tukang taman dalam
pembuatan taman, cocok digunakan untuk taman minimalis maupun tropis. Dibanding
tanaman hias yang lain, tanaman Lili Paris harganya relatif terjangkau. Sehingga tanaman Lili
Paris yang kami jual sangat rekomendasi untuk pemula bagi orang pecinta tanaman hias atau
ingin membudidayakan tanaman hias.
1.1.4 Tujuan
1. mengetahui modal untuk melakukan perawatan tanaman lili paris
2. mengetahui keberhasilan menanam lili paris
3. mengetahui strategi untuk mengembangkan penjualan dan perawatan tanaman lili paris
1.1.5 Manfaat :
1. Dapat membantu menyembuhkan dan menghilangkan bekas luka di kulit, misalnya
luka bakar, luka akibat jatuh. Dan kelebihannya, Lily dapat menyembuhkan luka
tanpa bekas. Kulit Anda akan kembali mulus seperti semula.
2. Polisakarida yang juga terkandung di dalam bunga ini termasuk dalam kelompok
hidrokoloid, fungsinya membantu meningkatkan viskositas dan kestabilan
kelembaban air yang ada di kulit. Di dalam kulit, polisakarida ini menahan kadar air
yang ada agar tetap berada dalam jumlah yang seimbang.
3. Ekstrak bunga Lily dapat membantu menjaga kelembaban kulit, memberikan
perawatan spesial bagi kulit kering, kulit iritasi dan kulit sensitif.
4. Saponin pada umumnya terdapat pada umbi-umbian dan biji-bijian. Saponin berfungsi
untuk menghambat pertumbuhan kanker dan membantu mengatur kadar kolesterol.
Saponin ini juga terkandung di dalam Lily, itulah sebabnya beberapa produk kosmetik
ada yang memanfaatkan bunga Lily paris untuk mencegah berkembangnya sel kanker
di kulit (apalagi jika kulit terlalu sering terkena sorotan sinar matahari secara
langsung).
5. Dapat dijadikan tanaman hias in door ( di dalam ruangan ) yang dapat menghasilkan
oksigen dengan baik
BAB 2
PRODUKSI
2.1 Bahan
Item Jumlah Harga (Rp)
Bibit Lili Paris 50 Rp. 50.000
Media tanam (tanah sekam 5 kg Rp. 10.000
campuran)
Plastik Polybag 10 cm 50 buah Rp. 2.500
Total Rp. 62.500

2.2 Aktivitas Bisnis


2.2.1 Produk :

Kami membuat ide usaha tanaman hias yang menjual tanaman Lili Paris yang bernama Hias
Liris (Hijau Asri Lili Paris). Produk yang kami jual untuk meningktkan minat masyarakat
terhadap bercocok tanam karena Lili Paris merupakan salah satu tanaman yang mudah
perawatannya dan juga mudah beradaptasi dengan lingkungan ehingga sangat cocok untuk
para pemula peinta tanaman hias. Kami juga menawarkan harga spesial untuk konsumen
yang membeli secara grosir.
2.2.2 Rencana Distribusi :

Kami mendistribusikan produk dengan membuka stan saat hari minggu seperti carfreeday
dan juga melalui sosial media.
2.2.3 Quality Control :

Kami mengambil tanaman dari supplier yang sudah terpercaya menjual bibit Lili Paris yang
berkualitas dan memastikan tanaman sehat.

2.3 Rencana Produksi


Target Jumlah Perkiraan Jumlah
Gelobang Produksi ke- Durasi Produksi Produk yang Tenaga Kerja yang
dihasilkan dibutuhkan
1 1 hari 15 unit 6 orang
2 1 hari 20 unit 6 orang
3 1 hari 23 unit 6 orang
4 1 hari 25 unit 6 orang

2.4. Analisis SWOT


2.4.1 Strength (Kekuatan)
- Memberikan kualitas yang baik
- Menyediakan bibit unggul
- Menyediakan tanaman yang inovatif, bervariasi dan mengikuti trend pasaran
- Menyediakan paket penjualan dan penyewaan tanaman hias
- Menyediakan jasa dekorasi taman
- Menggunakan teknologi yang masih tradisional dan juga teknologi canggih
- Penyediaan tenaga ahli tanaman

2.4.2 Weakness (Kelemahan)


- Kurangnya link dengan perusahaan besar akan kurang dikenal oleh masyarakat
- Penggunaan nama di pasaran untuk menarik minat
- Kurang dalam bentuk finansial, modal yang digunakan cukup besar
- Adanya keterbatasan dalam hal sumber daya yang ada pada perusahaan baik itu
ketrampilan atau kemampuan yang menjadi penghalang bagi kinerja organisasi

2.4.3 Oppurtunities (Peluang)


- Peluang usaha dengan menjual beberapa tanaman hias yang inovatif, bervariasi dan
mengikuti trend pasaran
- Peluang lain yang ditawarkan adalah decoration organizer untuk pembuatan taman
atau juga dekarasi taman pernikahan
- Penjualan bunga rangkai

2.4.4 Threat (Tantangan)


- Pesaing yang memiliki kerjasama dengan perusahaan besar lain
- Lambatnya pertumbuhan pasar
- Meningkatnya kekuatan tawar menawar pembeli atau pemasok penting
- Banyak fasilitas yang harus dipenuhi
Bab 3
Keuangan
Item Biaya(Rp) Keterangan
Bahan-bahan yang Bibit Lili Paris, Media
dibutuhkan untuk sekali 62.500 tanam, Plastim Polybag
produksi
Biaya sewa alat-alat produksi - -

TOTAL 62.500 -

3.1.1 Biaya Start-Up Usaha

3.1.2 Sumber Modal Usaha


Untuk mendapatkan sumber modal kita bisa menyisihkan uang saku kita sehari-hari
dan dikumpulkan sampai target yang ingin dicapai (Rp. 62.500,-). Dikarenakan untuk
membuat produksi terdapat 9 anak dalam 1 kelompok maka 1 anak dapat
mengumpulkan jumlah target uang yang harus dicapai sekitar Rp. 7.000,-. Apabila
sudah terkumpul semua maka dapat dijadikan sebagai sumber modal usaha.
3.1.3 Perhitungan HPP
Item Jumlah Harga (Rp)
Bibit Lili Paris 50 Rp. 50.000
Media tanam 5 kg Rp. 10.000
Plastik Polybag 50 buah Rp. 2.500
Biaya sewa alat-alat - -
produksi
TOTAL Rp. 62.500

Dalam sekali produksi menghasilkan 50 tanaman Lili Paris, maka diperoleh HPP per
unit:
= Rp 1.250/tanaman.
3.1.4 Perkiraan pendapatan dan perolehan laba kotor

Penjuala Varian HPP Profit Harga Target Perkiraan Perkiraan


n ke - produk per per jual penjuala pendapata perolehan
unit unit (Rp) n (unit) n (Rp) laba
(Rp) (Rp) kotor
(Rp)
1 Lili 1.250 1.750 3.000 10 30.000 17.500
Paris
Jumlah 10 30.000 17.500
2 Lili 1.250 1.750 3.000 15 45.000 26.250
Paris
Jumlah 15 45.000 26.250
3 Lili 1.250 1.750 3.000 15 45.000 26.250
Paris
Jumlah 15 45.000 26.250
4 Lili 1.250 1.750 3.000 20 60.000 35.000
Paris
Jumlah 20 60.000 35.000
Total 60 180.000 105.000

3.1.5 Perkiraan laba bersih


Item Penjualan ke- Total

1 2 3 4
Perkiraan laba kotor 17.500 26.250 26.250 35.000 105.000
Perkiraan biaya 5.000 5.000 5.000 5.000 20.000
tetap(administrasi dan
marketing)
Total perkiraan laba bersih 85.000

3.1.6 Perhitungan perkiraan balik modal (BEP)

Rp .62.500 Rp 62.5 00
BEP (bulan) ¿ = =3 bulan
Rp 85.000 :4 Rp . 21.250

Anda mungkin juga menyukai