Anda di halaman 1dari 3

Angina Pectoris Stabil

Definisi
 Nyeri dada yg timbul karena iskemia miokard
 Terjadi bila suplai O2 tidak memenuhi kebutuhan miokard
 Dapat terjadi tanpa adanya sumbatan coroner seperti pada stenosis katup aorta,
kardiomiopati hipertropik & kardiomiopati dilatasi idiopatik
 Ditandai dgn rasa tak nyaman di dada atau substernal agak kiri yg menjalar ke leher,
rahang, bahu/punggung kiri sampai dgn lengan kiri dan jari bagian ulnar
 Keluhan ini dipresipitasi o/ stress fisik / emosional / udara dingin
 Hilang dengan istirahat atau pemberian nitrogliserin

Etiologi
 Penyebab paling sering adalah aterosklerosis
 Kelainan bawaan pd pembuluh coroner
 Jembatan miokard
 Arteritis coroner yg terkait vasculitis sistemik
 Radiasi

Epidemiologi
 Di Amerika 500.000 kasus baru per tahunnya
 Perempuan:Laki-laki  1.7:1
 Makin meningkatnya usia makin tinggi prevalensinya

Diagnosis
Keluhan:
 Nyeri tumpul, seperti rasa tertindih/berat
 Rasa desakan kuat dari dalam / bawah diafragma
 Di remas-remas / seperti dada mau pecah
 Nyeri tidak berhubungan dg gerakan pernapasan atau gerakan dada ke kiri/kanan
 Berlangsung kurang dari 20 menit

Pemeriksaan fisik:
 Sering tidak ditemukan kelainan
 Pencarian penyakit2 seperti hipertensi, PPOK, dyslipidemia
 Adanya temuan penyakit2 tersebut berguna dlm penentuan risiko
 Terdengar S3 atau S4, murmur regurgitasi mitral

EKG:
 Depresi segmen ST
 Kadang dijumpai elevasi/normalisasi segmen ST/gelombang T
 50% pasien APS memperlihatkan EKG normal

Tatalaksana
Farmkakologi:
 Obat antiplatelet  Aspirin (75-162 mg/hari), Clopidogrel (75mg/hari)
 Beta blocker
 ACE Inhibitor dan ARB
 Nitrat  nitroglycerin sublingual / spray
 CCB

Non Farmakologi:
 Aktifitas fisik: lakukan 30-45 menit/hari, 7 hari/minggu (min 5 hari/minggu)
 Sesuaikan berat badan (BMI Normal)
 Berhenti merokok dan hindari asap rokok
 Kendalikan tekanan darah
 Manajemen Lipid
 Manajemen diabetes
 Revaskularisasi coroner

Anda mungkin juga menyukai