Anda di halaman 1dari 4

BOP 2020

INSTRUMEN MONITORING DAN EVALUASI


PENGGUNAAN DANA BOP PAUD DAN KESETARAAN
DI LINGKUNGAN DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
KABUPATEN LAMPUNG TENGAH
TAHUN 2020

PETUNJUK PENGISIAN
1. Pemantauan ini bertujuan untuk menjaring informasi dari Bapak/Ibu/ Saudara tentang
pelaksanaan Bantuan Operasional Penyelenggaraan (BOP).
2. Data hasil pemantauan ini akan dijadikan sebagai bahan masukan bagi kebijakan
pelaksanaan Bantuan Operasional Penyelenggaraan (BOP) di masa mendatang.
3. Lingkarilah dan isilah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan jawaban yang benar.

Nama Kepala : SUMARMI SPd.


NIP : 197307141992032001
Nama Lembaga : TK PERTIWI MOJOPAHIT
Alamat : Jln. Raya Mojopahit RT 0011 RW 005 MOJOPAHIT
Kecamatan : Punggur
Kabupaten : Lampung Tengah

A. Tahap Persiapan
1. Dalam rangka penyelenggaraan Bantuan Operasional Penyelenggaraan (BOP) di Satuan
Pendidikan, apakah Satuan Pendidikan memiliki tim/pengelola tingkat Satuan
Pendidikan?
(Tulis Nomor SK &Tanggal Pembuatan SK)
Ya
421.1/800/ 35 /C6/2020

2. Untuk kelancaran penyelenggaraan Bantuan Operasional Penyelenggaraan (BOP) di


Satuan Pendidikan, apakah Satuan Pendidikan mengadakan rapat persiapan?
YA

3. Kalau jawaban no. 2 ya. Berapa kali rapat dilakukan dan dengan siapa saja rapat
dilakukan?
a. Rapat 2 kali
b. Dengan Kepala Sekolah, komite TK, Dewan Guru, dan wali Murid
c.
4. Untuk kelancaran penyelenggaraan Bantuan Operasional Penyelenggaraan (BOP) di
Satuan Pendidikan, apakah Satuan Pendidikan pernah mendapatkan sosialisasi?
Pernah

(1)
BOP 2020

5. Apakah lembaga menyusun penggunaan dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan


(BOP) dalam Rencana Kerja dan Anggaran Satuan Pendidikan?
YA.
6. Siapa yang menyusun Rencana Kerja Anggaran Satuan Pendidikan ?.
Kepala Sekolah dan Bendahara.

7. Apakah semua siswa di Satuan Pendidikan dibebaskan dari seluruh biaya pendidikan?
Tidak

B. Tahap penyaluran dan Penggunaan.


1. Kapan Satuan Pendidikan Saudara menerima transfer dana BOP dari Bendahara
Pengeluaran Dinas pendidikan dan kebudayaan Kabupaten Lampung Tengah?
(Sebutkan tanggal, Bulan dan Tahun) :
12 Mei 2020
2. Apakah prosedur pencairan dana BOP berbelit-belit ?
Tidak

3. Apakah dana yang diberikan sesuai dengan alokasi yang tercantum dalam Surat
Pernyataan Pertanggung jawaban Belanja (SPPB) ?
Ya

4. Apakah alokasi yang tercantum dalam Surat Pernyataan Pertanggung jawaban Belanja
(SPPB) sesuai dengan jumlah Siswa di Satuan Pendidikan (Berdasarkan Dapodik) ?
Ya

5. Apakah ada peserta didik di wilayah saudara yang menolak dana Bantuan Operasional
Penyelenggaraan (BOP)?
a. Tidak ada
b. Ada Sejumlah ................orang

6. Berapa jumlah murid di Satuan Pendidikan Saudara yang menerima Bantuan


Operasional Penyelenggaraan (BOP)Tahun Anggaran 2020 (Berdasarkan Dapodik) ?
a. Laki-laki : 36 siswa
b. Perempuan : 45 siswa

7. Kepada Rekening apa/siapa dana BOP diterima?


Rek BRI/ TK Pertiwi MOJOPAHIT.

8. Di mana dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan (BOP) disimpan?


Di Rekening Lembaga

(2)
BOP 2020

9. Apakah pemanfaatan dana BOP dibicarakan dengan Dewan Guru ?


Ya

10. Apakah Satuan Pendidikan mempunyai catatan administrasi tentang penggunaan dana
BOP?
Ya

11. Apakah Satuan Pendidikan mengumumkan penggunaan dana BOP di papan


pengumuman?
Tidak

12. Apakah ada kendala dan hambatan dalam Pelaksanaan Bantuan Operasional
Penyelenggaraan (BOP) Tahun Anggaran 2020 untuk Satuan Pendidikan?
Tidak

13. Pemanfaatan dana BOP Satuan Pendidikan tahun 2020 Tahap 2 untuk :
Bahan Pembelajaran Peserta didik yang dibutuhkan Rp. 8.600.000,-
seesuai kegiatan
Penyediaa Alat permainan Edukatif Rp. 2.500.000,-
Penyediaan Alat pengajar bagi Pendidik Rp. 1.050.000,-
Penyediaan Makanan Tambahan untuk anak-anak Rp. 1.000.000,-
Pembelian alat-alat DDTK, Obat-obatan, isi kotak Rp. 2.079.000,-
P3K
Kegiatan pertemuan dengan orang tua wali murid Rp. 950.000,-
Pemberian honor tenaga pendidik Rp. 2.400.000,-
Administrasi Rp. 2.076.000,-
I. Perawatan sarana dan prasarana, perbaikan Rp. 2.120.000,-
pengecatan ringan
J Dukungan Penyediaan alat-alat publikasi PAUD Rp. 1.145.000,-

K Langganan listrik, telepon, internet, air Rp. 380.000,-

Total Rp. 24.3 00.000,-

14. Apakah Satuan Pendidikan menyampaikan laporan kepada Tim Manajemen BOP
Kabupaten/Kota?
 Formulir BOP-01 Surat Perjanjian Kerjasama
 Formulir BOP-02 Rekapitulasi Nomor Rekening Satuan Pendidikan
 Formulir BOP-03 Surat Pernyataan Pengiriman Nomor Rekening Satuan Pendidikan
 Formulir BOP-04 Rencana penggunaan Dana BOP
 Formulir BOP-05 Laporan Penggunaan Dana BOP

(3)
BOP 2020

 Formulir BOP-06 Rincian Rencana Kegiatan dan Anggaran Satuan Pendidikan


 Formulir BOP-07 Buku Kas Umum
 Formulir BOP-08 Laporan Pertanggungjawaban BOP
 Formulir BOP-09 Kuitansi/Bukti Pembayaran
 Formulir BOP-10 Kuitansi/Bukti Penarimaan

15. Untuk memperbaiki system penyaluran Bantuan Operasional Penyelenggaraan (BOP)


Satuan Pendidikan di masa mendatang, menurut saudara apa yang harus diperbaiki ?
a. Diharapakan untuk sistem penyaluran DANA BOP di BRI masing-masing kecamatan
b. Guna terjaganya keamanan dalam pencairan dana BOP

Punggur, 2020
Mengetahui, Kepala Satuan Pendidikan
Petugas Monitoring danEvaluasi
BOP Satuan Pendidikan Tahun 2020

………………………………………….. SUMARMI, S.Pd.


NIP. …………………………………… NIP. 197307141992032001

(4)

Anda mungkin juga menyukai