Anda di halaman 1dari 16

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH ACEH
BIDANG HUBUNGAN MASYARAKAT

POLDA ACEH

LAPORAN PELAKSANAAN
100 HARI PROGRAM PRIORITAS KAPOLRI TAHUN 2021
CAPAIAN 100 HARI
PROGRAM 12 : “MEWUJUDKAN PELAYANAN PUBLIK
YANG TERINTEGRASI” .
PROGRAM 13 : “PEMANTAPAN KOMUNIKASI PUBLIK”
GIAT 46 KEMITRAAN DENGAN BERBAGAI PIHAK
REN AKSI 161.

BANDA ACEH, 28 April 2021


KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH ACEH
BIDANG HUBUNGAN MASYARAKAT

LAPORAN PELAKSANAAN 100 HARI PROGRAM PRIORITAS KAPOLRI TAHUN 2021


CAPAIAN 100 HARI
PROGRAM 12 “MEWUJUDKAN PELAYANAN PUBLIK YANG TERINTEGRASI”
PROGRAM 13 “ PEMANTAPAN KOMUNIKASI PUBLIK” GIAT AKSI 161
POLDA ACEH

BAB I
PENDAHULUAN

1. LATAR BELAKANG
Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) membangun kepemimpinan 2021-2024 dengan
tagline transformasi POLRI PRESISI yang merupakan abreviasi dari PREdiktif, responSIbilitas, dan
transparanSI berkeadilan. Konsep in merupakan fase lebih lanjut dari POLRIPROMOTER
(PROfesional,MOdern, danTERpercaya) yang telah digunakan pada periode sebelumnya, dengan
pendekatan pemolisian berorientasi masalah (problemorientedpolicing). Dalam kepemimpinan POLRI
PRESISI, ditekankan pentingnya kemampuan pendekatan pemolisian prediktif (predictivepolicing)
agar Polri mampu menakar tingkat gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas)
melalui analisa berdasarkan pengetahuan, data, dan metode yang tepat sehingga dapat dicegah
sedini mungkin. Kata responsibilitas dan transparansi berkeadilan menyertai pendekatan pemolisian
prediktif yang ditekankan agar setiap insane Bhayangkara mampu melaksanakan tugas Polri secara
cepat dan tepat, responsif, humanis,transparan,bertanggungjawab,dan berkeadilan.
Program kebijakan ini berisikan jabaran program Bidang 3 Transformasi Pelayanan Publik
antara lain Program 12 yaitu “PELAYANAN PUBLIK YANG TERINTEGRASI” dengan Penanggung
Jawab adalah Kadiv Humas Polri dan di Polda Aceh adalah Kabid Humas Polda Aceh.
Pada Program 12 ini terdapat 1 Kegiatan dengan 3 Rencana Aksi yaitu sebagai berikut :

Kegiatan 42 :
Aksi 148: Meningkatkan Kerjasama Polri Dan Media Terkait Akses Layanan Publik;
Aksi 149 : Meningkatkan Partisipasi Masyarakat Dalam Memberi Penilaian Layanan
Kepolisian Melalui Akses Integrasi Informasi Dan Komunikasi;
Aksi 150 : Membuka Ruang Pengaduan Terhadap Pelayanan Publik Yang
Terintegrasi;

selain program 12 SUBBID PID juga terlibat dalam program 13 “pemantapan komunikasi
publik” giat aksi 161 yaitu meningkatkan partisipasi tokoh berpengaruh (berpengaruh
(endorsement opinion leader) untuk membangun citra positif polri dengan target terjadinya
peningkatan partisipasi tokoh berpengaruh untuk membangun citra positif polri

 Kegiatan 46

Aksi 161 : Meningkatkan partisipasi tokoh berpengaruh (endorsement opinion leader)


untuk membangun citra positif Polri dengan target Terjadinya peningkatan partisipasi
tokoh berpengaruh untuk membangun citra positif Polri.

2. TUJUAN DAN TARGET KEGIATAN


a. TUJUAN
Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk memahami tantangan tugas Polri kedepan serta dapat
menjadi harapan masyarakat kepada Polri berdasarkan saran dan masukan dari banyak
pihak yang akan membangun Polri yang lebih baik di masa depan serta guna memberikan
masukan kepada pimpinan guna mengambil kebijakan selanjutnya.

b. TARGET KEGIATAN
Target kegiatan ini mencakup terhadap kegiatan-kegiatan yang mengedepankan aksi-aksi
baik dalam bentuk online maupun offline guna mencapai perubahan yang nantinya akan
dirasakan oleh masyarakat dan diharapkan transformasi ini menjadi harapan baru bagi
masyarakat (new hope) terhadap kinerja Polri.

3. MANFAAT KEGIATAN
Dalam pelaksanaan Program Prioritas Kapolri Tahun 2021 tentunya akan menjadi tantangan tugas
baru bagi Polri khususnya Polda Aceh dalam mewujudkan Rencana Aksi, Target dan Evaluasi itu
sendiri.
Perlahan perubahan yang Polda Aceh lakukan harus secara cepat dan benar-benar dirasakan oleh
masyarakat.
Transformasi menuju Polri yang PRESISI harus berorientasi kepada kepuasan masyarakat, tidak
hanya sekedar narasi atau retorika, oleh sebab itu Transformasi ini harus menjadi harapan baru bagi
masyarakat (new hope) dan Polda Kepulauan Riau akan selalu melakukan yang terbaik untuk
masyarakat, bangsa dan negara.
BAB II

4. RUANG LINGKUP KEGIATAN


Laporan Program Prioritas Kapolri ini merupakan laporan hasil Program 12 : “Pelayanan Publik Yang
Terintegrasi”, dan program 13 : “Pemantapan Komunikasi Publik” yang meliputi Rencana Aksi dan
Hasil yang dicapai dalam tahap 100 hari Program Prioritas Kapolri di lingkungan Polda Aceh.

5. TAHAPAN KEGIATAN
Tahapan Kegiatan dalam rangka mewujudkan capaian terbagi 3 (tiga) tahapan sebagai berikut :
a. Tahap I (1 Februari s.d. 28 Februari 2021);
b. Tahap II (1 Maret s.d. 28 Maret 2021);
c. Tahap III (29 Maret s.d. 8 Mei 2021).
Untuk melaksanakan Tahapan Kegiatan tersebut, telah dibentuk Tim Program Prioritas Kapolri Tahun
2021 pada tingkat Polda Aceh dengan diterbitkannya Surat Perintah Kapolda Aceh Nomor :
Sprin/328/III/REN.1.2./2021 tanggal 10 Maret 2021 tentang Penanggungjawab Pelaporan Harian
Program Prioritas Kapolri Pada Kepolisian Daerah Aceh.

6. INDIKATOR TAHAPAN KEGIATAN


UKURAN
PENANGGUNG
REN AKSI TARGET CAPAIAN REN AKSI PENCAPAIAN
JAWAB
AKHIR
100 H
1 2 3 4
PROGRAM 12 : PELAYANAN PUBLIK YANG TERINTEGRASI
GIAT 42 : PENINGKATAN INTEGRASI TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI
DENGAN MEDIA UNTUK AKSES LAYANAN INFORMASI, PENGADUAN DAN
PARTISIPASI MASYARAKAT
148. - KABID HUMAS 1. Pelaksanaan visit media – 5 media Terpenuhi Nya Visit
Meningkatkan POLDA ACEH 2. partisipasi media terhadap akses Media Dan
Kerjasama Polri layanan publik meningkat – anev visit Pengunjung Website
Dan Media - KASUBBID PID media – olah data hasil masukan media Humas Polri
Terkait Akses – pengunjung website humas polri Meningkat
Layanan Publik meningkat
149. KABID HUMAS 1. Beroperasi vitur penilaian layanan Tersosialisasinya
Meningkatkan POLDA ACEH kepolisian melalui akses integrasi fitur penilaian
Partisipasi informasi dan komunikasi pada website layanan kepolisian
Masyarakat - KASUBBID PID polda – sosialisasi vitur kepada pada masyarakat
Dalam Memberi masyarakat – masyarakat berpartisipasi
Penilaian memberikan penilaian.
Layanan
Kepolisian Melalui
Akses Integrasi
Informasi Dan
Komunikasi
150. Membuka KABID HUMAS 1. Sosialisasinya Dumas Terintegrasi Tersosialisasi nya
Ruang POLDA ACEH Kepada Masyarakat – Media Sosial 6 X – layanan dumas
Pengaduan Media Online 4 X – Media Elektronik 2 X terintegrasi kepada
Terhadap - KASUBBID PID – Media Cetak 2 X masyarakat melalui
Pelayanan Publik berbagai layanan
Yang media
Terintegrasi
UKURAN
PENANGGUNG
REN AKSI TARGET CAPAIAN REN AKSI PENCAPAIAN
JAWAB
AKHIR
100 H
1 2 3 4
PROGRAM 13 : PEMANTAPAN KOMUNIKASI PUBLIK
GIAT 46 : KEMITRAAN DENGAN BERBAGAI PIHAK
161. KABID HUMAS 1. terupload dan viralnya 8 konten Terupload dan
Meningkatkan POLDA ACEH himbauan kamtibmas setiap minggu oleh viralnya 8 konten
partisipasi tokoh tokoh berpengaruh tentang isu nasional himbauan
berpengaruh - KASUBBID PID dan lokal kamtibmas setiap
(endorsement 2. dilampirkannya screenshot upload dan minggu oleh tokoh
opinion leader) viralnya 8 konten himbauan kamtibmas berpengaruh tentang
untuk setiap minggu oleh tokoh berpengaruh isu nasional dan
membangun citra tentang isu nasional dan lokal lokal
positif Polri 3. terupload dan viralnya 8 konten
dengan target himbauan kamtibmas setiap minggu oleh
Terjadinya tokoh berpengaruh tentang isu lokal
peningkatan 4. dilampirkannya screenshot upload dan
partisipasi tokoh viralnya 8 konten himbauan kamtibmas
berpengaruh setiap minggu oleh tokoh berpengaruh
untuk tentang isu lokal
membangun citra
positif Polri
BAB III
PELAKSANAAN KEGIATAN

Dalam pelaksanaan kegiatan Program Prioritas Kapolri Tahun 2021 Tahap III telah dilaksanakan
seluruh kegiatan yang menjadi Indikator dalam Program 12 : “pelayanan publik yang terintegrasi” dan dalam
program 13 : “pemantapan komunikasi publik “, dengan hasil capaian 100 % dengan rincian kegiatan sebagai
berikut :

KEGIATAN 42

RENAKSI 148
Terpenuhi Nya Visit Media Dan Pengunjung Website Humas Polri Meningkat .

Renaksi 148 pada capaian target 100 Hari telah mencapai persentase 100% berdasarkan
verifikasi dari Penanggungjawab Program 12 Tingkat Mabes.

 RENAKSI 149
Beroperasi vitur penilaian layanan kepolisian melalui akses integrasi informasi dan
komunikasi pada website polda – sosialisasi vitur kepada masyarakat – masyarakat
berpartisipasi memberikan penilaian

Renaksi 149 pada capaian target 100 Hari telah mencapai persentase 100% berdasarkan
verifikasi dari Penanggungjawab Program 12 Tingkat Mabes.

 RENAKSI 150
Sosialisasinya Dumas Terintegrasi Kepada Masyarakat – Media Sosial 6 X – Media Online 4
X – Media Elektronik 2 X – Media Cetak 2 X


Renaksi 150 pada capaian target 100 Hari telah mencapai persentase 100% berdasarkan
verifikasi dari Penanggungjawab Program 12 Tingkat Mabes.

KEGIATAN 46
 RENAKSI 161

Teruploadnya dan viralnya 8 konten himbauan Kamtibmas setiap minggu oleh tokoh
berpengaruh tentang isu Nasional.
- Melampirkan link upload dan viralisasi 8 konten himbauan kamtibmas oleh tokoh berpengaruh
tentang isu nasional
Dilampirkannya screenshot upload dan viralisasi 8 konten himbauan Kamtibmas setiap
minggu oleh tokoh berpengaruh tentang isu Nasional
- Melampirkan hasil screenshoot upload dan viralisasi 8 konten himbauan kamtibmas oleh
tokoh berpengaruh tentang isu nasional
Teruploadnya dan viralnya 8 konten himbauan Kamtibmas setiap minggu oleh tokoh
berpengaruh tentang isu local.
- Melampirkan link upload dan viralisasi 8 konten himbauan kamtibmas oleh tokoh berpengaruh
tentang isu lokal
Dilampirkannya screenshot upload dan viralisasi 8 konten himbauan Kamtibmas setiap
minggu oleh tokoh berpengaruh tentang isu local
- Melampirkan hasil screenshoot upload dan viralisasi 8 konten himbauan kamtibmas oleh
tokoh berpengaruh tentang isu lokal.
Renaksi 161 pada capaian target 100 Hari telah mencapai persentase 100% berdasarkan
verifikasi dari Penanggungjawab Program 13 Tingkat Mabes.

BAB IV
PENCAPAIAN TARGET DAN INDIKATOR KEGIATAN
Dalam pencapaian target dan indicator kegiatan pada Program 12 : “pelayanan publik yang
terintegrasi” dan dalam program 13 : “pemantapan komunikasi publik “dalam waktu 100 hari adalah sebagai
berikut:

KEGIATAN 42 (PENINGKATAN INTEGRASI TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI DENGAN MEDIA
UNTUK AKSES LAYANAN INFORMASI, PENGADUAN DAN PARTISIPASI MASYARAKAT ):

148. Meningkatkan Kerjasama Polri Dan Media Terkait Akses Layanan Publik.
Target :
1. Pelaksanaan visit media – 5 media
2. partisipasi media terhadap akses layanan publik meningkat – anev visit media – olah data
hasil masukan media – pengunjung website humas polri meningkat
Indikator :
- Melaksanakan Visit Media, Melaksanakan Anev, Menerima Saran Dan Masukan Dari
Media Guna Peningkatan Pengunjung Pada Website Humas Polri.

149. Meningkatkan Partisipasi Masyarakat Dalam Memberi Penilaian Layanan Kepolisian Melalui
Akses Integrasi Informasi Dan Komunikasi
Target :
Beroperasi vitur penilaian layanan kepolisian melalui akses integrasi informasi dan
komunikasi pada website polda – sosialisasi vitur kepada masyarakat – masyarakat
berpartisipasi memberikan penilaian.

Indikator :
- membuat fitur penilaian layanan kepolisian pada website humas polda
- tersosialisasi nya fitur tersebut kepada masyarakat
- masyarakat berpartisipasi memberikan penilaian
150.Membuka Ruang Pengaduan Terhadap Pelayanan Publik Yang Terintegrasi
Target :
Sosialisasinya Dumas Terintegrasi Kepada Masyarakat
– Media Sosial 6 X – Media Online 4 X – Media Elektronik 2 X – Media Cetak 2 X
Indikator :
1. Mensosialisasikan Fitur Layanan Dumas Terintegrasi Kepada Masyarakat Melalui Media
Sosial, Media Online, Media Elektronik, Kemudian Media Cetak.


KEGIATAN 46 KEMITRAAN DENGAN BERBAGAI PIHAK :

161. Meningkatkan partisipasi tokoh berpengaruh (endorsement opinion leader) untuk membangun
citra positif Polri.
Target :
Upload dan viralisasi 8 konten himbauan kamtibmas setiap minggu oleh tokoh berpengaruh
tentang isu nasional dan local
Indikator :

Teruploadnya dan viralnya 8 konten himbauan Kamtibmas setiap minggu oleh tokoh
berpengaruh tentang isu Nasional.
- Melampirkan link upload dan viralisasi 8 konten himbauan kamtibmas oleh tokoh
berpengaruh tentang isu nasional
Dilampirkannya screenshot upload dan viralisasi 8 konten himbauan Kamtibmas
setiap minggu oleh tokoh berpengaruh tentang isu Nasional
- Melampirkan hasil screenshoot upload dan viralisasi 8 konten himbauan kamtibmas
oleh tokoh berpengaruh tentang isu Nasional.
Teruploadnya dan viralnya 8 konten himbauan Kamtibmas setiap minggu oleh tokoh
berpengaruh tentang isu local
- Melampirkan link upload dan viralisasi 8 konten himbauan kamtibmas oleh tokoh
berpengaruh tentang isu lokal
Dilampirkannya screenshot upload dan viralisasi 8 konten himbauan Kamtibmas
setiap minggu oleh tokoh berpengaruh tentang isu local
- Melampirkan hasil screenshoot upload dan viralisasi 8 konten himbauan kamtibmas
oleh tokoh berpengaruh tentang isu lokal

7. HASIL KEGIATAN
Secara keseluruhan pelaksanaan kegiatan selama 100 hari Program Prioritas Kapolri pada
Program 12 : “pelayanan publik yang terintegrasi” dan dalam program 13 : “pemantapan komunikasi
publik “sudah diverifikasi oleh Penanggungjawab Tingkat Mabes Polri, yaitu :
a. Kegiatan 42 : “PENINGKATAN INTEGRASI TEKNOLOGI DAN KOMUNIKASI DENGAN
MEDIA UNTUK AKSES LAYANAN INFORMASI, PENGADUAN DAN PARTISIPASI
MASYARAKAT” secara keseluruhan telah dilaksanakan dengan Presentase 100% dan sudah
diverifikasi oleh Penanggungjawab Giat 42 Mabes Polri;
b. Kegiatan 46 Kemitraan dengan Berbagai Pihak secara keseluruhan telah dilaksanakan
dengan Presentase 100 % dan sudah diverifikasi oleh Penanggungjawab Giat 46 yang ada di
Mabes Polri;
8. PRODUK CREATIVE BREAKTHROUGH
Penulisan berita maupun produk kreatif lainnya melalui media online ACEHSERAMBI.COM
dengan slogan “BERSATU PADU MELAWAN COVID-19 DENGAN TINDAKAN YANG PRESISI”
memudahkan masyarakat mendapatkan berita dan informasi Polri khususnya Polda Aceh dan jajaran
dengan alamat http//:acehserambi.com admin Bidhumas Polda Aceh sebagai media penyeimbang
dalam rangka memelihara Kamtibmas khususnya di wilayah Provinsi Aceh.

9. NILAI KINERJA ANGGARAN MASING-MASING KEGIATAN


Nilai Kinerja Anggaran masing-masing kegiatan pada pelaksanaan kegiatan Program Prioritas
Kapolri Tahun 2021, Bidhumas Polda Aceh menggunakan anggaran rutin sesuai DIPA RKA KL Tahun
Anggaran 2021.
BAB V
PENUTUP
10. KESIMPULAN
Berdasarkan uraian program 12 : “pelayanan publik yang terintegrasi” dan program 13 : “pemantapan
komunikasi publik “dalam waktu 100 hari dan target capaian yang dikeluarkan oleh penanggung
jawab kegiatan tingkat mabes polri dalam kurun waktu 100 hari, maka dapat disimpulkan hal-hal
sebagai berikut :
a. Bidhumas polda aceh telah melaksanakan semua program 12 yaitu “peningkatan integrasi
teknologi dan komunikasi dengan media untuk akses layanan informasi, pengaduan dan
partisipasi masyarakat”;
b. Bidhumas polda aceh juga telah melaksanakan semua program 13 pemantapan komunikasi
publik, yakni giat 46 kemitraan dengan berbagai pihak, dalam hal ini subbid pid bidhumas
polda aceh bersinergi dengan dit intelkam Polda Aceh;

11. REKOMENDASI DAN TINDAK LANJUT


a. Rekomendasi
1) Agar dilakukan peningkatan kualitas maupun kuantitas personel Bidhumas Polda
Kepri dan jajaran yang mempunyai kemampuan kehumasan, pemenuhan sarana dan
prasarana serta peningkatan Anggaran untuk mendukung tugas Bidhumas Polda
Kepri dan jajaran.
2) Dalam rangka meningkatkan kemitraan dengan media maupun awak media, agar
terus dilakukan kegiatan kerjasama baik dalam pembuatan berita maupun
pembuatan konten kreatif sehingga menghasilkan produk jurnalis yang mempunyai
kepublikan yang tinggi;
b. Tindak Lanjut
1) Pengadaan / penggelaran media center lapangan yang akan dilaksanakan pada T.A.
2022;
2) Meningkatkan kapasitas personel Bidhumas Polda Aceh yang berlatar belakang
kehumasan termasuk sarana dan prasarana pendukung serta anggaran;
3) Meningkatkan kerjasama kemitraan dengan media maupun awak media / pewarta
untuk mendapatkan nilai kepublikan yang tinggi terhadap produk berita maupun
konten kreatif yang dihasilkan oleh Bidhumas Polda Aceh dan jajaran.

Demikan laporan hasil pelaksanaan 100 hari pada program 12 : “pelayanan publik yang terintegrasi”
dan program 13 : “pemantapan komunikasi publik” Program Prioritas Kapolri tahun 2021 sebagai bahan
masukan kepada pimpinan dan untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH ACEH
BIDANG HUBUNGAN MASYARAKAT

LAMPIRAN DOKUMENTASI
GIAT 42
REN AKSI 148
GIAT VISIT MEDIA DAN OLAH DATA HASIL MASUKAN MEDIA
GIAT 42
REN AKSI 149
BEROPERASINYA FITUR PENILAIAN LAYANAN KEPOLISIAN YANG TERINTEGRASI
GIAT 42
REN AKSI 150
TERSOSIALISASINYA DUMAS TERINTEGRASI
GIAT 46
REN AKSI 161
UPLOAD DAN VIRALISASI TOKOH BERPENGARUH TENTANG ISU NASIONAL DAN LOKAL

Anda mungkin juga menyukai