Anda di halaman 1dari 11

Khasanah Ilmu : Jurnal Pariwisata Dan Budaya

Volume 12 Nomor 1, Maret 2021


ISSN : 2087 – 0086 (Print), 2655 – 5433 (online)

Khasanah Ilmu – Jurnal Pariwisata Dan Budaya


DOI: https://doi.org/10.31294/khi.v12i1

EDITORIAL BOARD

Chief Editor
Atun Yulianto, S.E., M.M., Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia

Tim Editorial
Emmita Devi Hari Putri, S.Par., M.M., Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia
Setiawan Priatmoko, S.E., M.M., STIE Pariwisata API Yogyakarta, Indonesia
Fathurrahman Nurul Hakim, S.Par., M.M., Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia
Nina Noviastuti, S.P., M.Sc., AKPAR Dharma Nusantara Sakti, Indonesia
Agus Junaidi, M.Kom, Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia

Reviewer :
Dr. Ani Wijayanti, S.E., M.M., Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia
Diah Pradiatiningtyas, S.E., M.Sc., Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia
Bambang Eka Purnama, M.Kom, STMIK Nusa Mandiri, Indonesia
Setiawan Priatmoko, S.E., M.M., STIE Pariwisata API Yogyakarta, Indonesia
Nina Noviastuti, S.P., M.Sc., AKPAR Dharma Nusantara Sakti, Indonesia
Yulianto, S.E., M.M., Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia

Secretariat
Putri Ayu Citra Ardhian, Amd, Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia

Published :

LPPM Universitas Bina Sarana Informatika


Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat 10450 Telp. 021) 23231170, Fax. (021)
21236158

Website : http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah
E-mail 1 : jurnal.khasanahilmu@bsi.ac.id,
E-mail 2 : khasanah.ilmu@bsi.ac.id
Terindex : google scholar, Sinta, PKP Index, Garuda, Onesearch Indonesia

DAFTAR ISI

http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah ii
Khasanah Ilmu : Jurnal Pariwisata Dan Budaya
Volume 12 Nomor 1, Maret 2021
ISSN : 2087 – 0086 (Print), 2655 – 5433 (online)

Halaman
1. Pengelolaan Potensi Pariwisata Desa Watu Tiri Dengan Pendekatan 1-6
Pariwisata Berbasis Masyarakat
DOI : 10.31294/khi.v12i1.8713
Penulis : Roseven Rudiyanto, Septian Hutagalung
Institusi : Politeknik eLBajo Commodus

2. Peluang dan Tantangan Pengembangan Pariwisata di Kawasan Cagar 7-15


Budaya Keraton Kasunanan Surakarta
DOI : 10.31294/khi.v12i1.9978
Penulis : RR. Erna Sadiarti Budiningtyas, H. Muhammad Sirod
Institusi : Akademi Bahasa Asing St. Pignatelli Surakarta

3. Analisis Bibliometrik Pada Scholarly Journals Proquest Dengan Kata 16-21


Kunci “Tourism In Indonesia” Menggunakan Perangkat Lunak
Vosviewer
DOI : 10.31294/khi.v12i1.9792
Penulis : Hendi Prasetyo
Institusi : Sekolah Tinggi Pariwisata Ambarrukmo (STIPRAM)
Yogyakarta

4. Faktor Yang Mempengaruhi Kepuasan Pelanggan Menginap di Chain 22-29


Hotel
DOI : 10.31294/khi.v12i1.9445
Penulis : Dame Afrina Sihombing, Hellen
Institusi : Universitas Internasional Batam

5. Pengembangan Wisata Kota Semarang 30-38


DOI : 10.31294/khi.v12i1.8889
Penulis : Efriyani Sumastuti, Heri Prabowo, Qristin Violinda
Institusi : Universitas PGRI Semarang

6. Persepsi Wisatawan Dengan Sapta Pesona Di Candi Ijo Desa Sambirejo, 39-48
Prambanan, Sleman
DOI : 10.31294/khi.v12i1.10140
Penulis : Wisnu Hadi, Heni Widyaningsih
Institusi : Universitas Bina Sarana Informatika, Akademi Pariwisata
Yogyakata

7. Upaya Pelestarian Topeng Warno Waskito di Diro Pendowoharjo Sewon 49-56


Bantul Yogyakarta
DOI : 10.31294/khi.v12i1.10304
Penulis : R. Jati Nurcahyo, Yulianto
Institusi : Universitas Bina Sarana Informatika

8. Analisis Obyek Daya Tarik Wisata Dan Aksesbilitas Terhadap Minat 57-64
Berkunjung Wisatawan Di Pantai Baru Yogyakarta
DOI : 10.31294/khi.v12i1.10182
Penulis : Anwani
Institusi : STIE “Pariwisata API” Yogyakarta
http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah iii
Khasanah Ilmu : Jurnal Pariwisata Dan Budaya
Volume 12 Nomor 1, Maret 2021
ISSN : 2087 – 0086 (Print), 2655 – 5433 (online)

9. Pemanfaatan Media Sosial Tiktok Sebagai Media Promosi Industri 65-71


Kuliner Di Yogyakarta Pada Masa Pandemi Covid-19 (Studi Kasus Akun
TikTok Javafoodie)
DOI : 10.31294/khi.v12i1.10132
Penulis : Chriswardana Bayu Dewa, Lina Ayu Safitri
Institusi : Universitas Bina Sarana Informatika

10. Mengatasi Dampak Negatif Voluntourism Dalam Komunitas Lokal (Studi 72-80
Kasus Lembaga Kursus Bahasa Jepang Bunka Kenkyuukai Yogyakarta,
Indonesia)
DOI : 10.31294/khi.v12i1.10437
Penulis : Devita Widyaningtyas Yogyanti, Emmita Devi Hari Putri,
Citra Unik Mayasari, Atun Yulianto, M. Fathurrahman Nurul H.
Institusi : Universitas Bina Sarana Informatika

http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah iv
Khasanah Ilmu : Jurnal Pariwisata Dan Budaya
Volume 12 Nomor 1, Maret 2021
ISSN : 2087 – 0086 (Print), 2655 – 5433 (online)

PEDOMAN PENULISAN JURNAL KHASANAH ILMU

1. Naskah adalah asli, belum pernah diterbitkan/dipublikasikan di media cetak lain dan
ditulis dengan ragam bahasa Indonesia baku atau bahasa Inggris khusus untuk abstrak
2. Naskah yang dimuat dalam jurnal meliputi tulisan tentang gagasan konseptual, kajian
dan aplikasi teori, studi kepustakaan dan hasil penelitian. Tulisan focus pada bidang
kepariwisataan, budaya dan perhotelan
3. Isi naskah terdiri dari (a) judul, (b) nama penulis tanpa gelar, Institusi, e-mail, (c) abstrak,
(d) pendahuluan, (e) tinjauan pustaka, (f) metode penelitian, (g) hasil dan pembahasan,
(h) penutup, dan (i) daftar pustaka
4. Naskah diketik dalam 1 (satu) spasi dengan menggunakan microsoft word (font : arial,
size ; 10 pitch), dengan jumlah kata minimal 3500 kata atau 9 – 10 halaman dengan
ukuran kertas A4 (sudah termasuk gambar, tabel, daftar pustaka) dan margin batas
pengetikan adalah 4 cm untuk batas atas dan 3cm batas kiri, 2 cm untuk batas kanan
dan bawah
5. Judul tidak boleh lebih dari 14 kata dalam tulisan berbahasa Indonesia atau 10 kata
dalam bahasa Inggris
6. Abstraksi berisi tidak lebih dari 250 kata dan merupakan intisari seluruh tulisan yang
meliputi ; latar belakang, tujuan, metode penelitian, hasil dan kesimpulan serta tulisan
dalam bahasa Indonesia dan Inggris yang dicetak miring. Diketik 1 spasi dan dibawah
abstrak disertakan 3 – 5 kata kunci (keyword)
7. Daftar pustaka berisi informasi tentang sumber pustaka yang dirujuk dalam tubuh tulisan.
Format perujukan pustaka mengikuti Harvard (author date style).
System Harvard menggunakan nama penulis dalam tahun publikasi dengan urutan
pemunculan berdasarkan nama penulis secara alfabetis.
Contoh :
[1] Buller H, Hoggart K. 1994a. Nuw Drugs For Acute Respiration Distress
Syndrome. New England J Med 337(6) : 435 – 439
[2] Buller H, Hoggart K. 1994b. The Social Integration Of British Home Owner Into
French Rural Communities. J Rural Studies 10(2); 197 – 210
[3] Dower M. 1997. Planning Aspects Of Second Homes : Di dalam Coppock JT (ed).
Second Homes : Curse Or Blessing. Oxford : Pargamon Pr.; 210 – 237
[4] Gripoon L, Bakalar JB. 1993. Marijuana : The Forbidden Medicine. London : Yale
Univ Pr.
[5] Skjellum, Anthony, Gregory Henley, Nathan Doss, And Thomas McMahon, A
Guide To Writing Wyrinet Control Program For LAN ai3x. Tutorial
Myrinetcontrolprogram [http://www.erc.msstate.edu/labs/icdcrl_mcp/smp.ps]
(accepted
8. Naskah diserahkan ke LPPM Universitas Bina Sarana Informatika berupa soft copy file
yang dikirim (unggah) melalui OJS (Open Journal System) dengan alamat url
http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah
9. Surat menyurat dengan redaksi dapat dilakukan melalui e-mail :
jurnal.khasanahilmu@bsi.ac.id; atau khasanah.ilmu@bsi.ac.id
10. Isi tulisan bukan tanggungjawab redaksi, redaksi berhak mengedit susunan naskah tanpa
mengubah arti serta redaksi berhak menolak naskah yang tidak sesuai (tidak memenuhi
syarat)
11. Hal-hal yang belum jelas dapat menghubungi LPPM Universitas Bina Sarana Informatika
dengan alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat 10450 Telp. 021)
23231170, Fax. (021) 21236158

http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah v
Khasanah Ilmu : Jurnal Pariwisata Dan Budaya
Volume 12 Nomor 1, Maret 2021
ISSN : 2087-0086 (print), 2655-5433 (online)
DOI 10.31294/khi.v12i1.9792

Analisis Bibliometrik Pada Scholarly Journals Proquest Dengan Kata Kunci


“Tourism In Indonesia” Menggunakan Perangkat Lunak Vosviewer
Hendi Prasetyo
Program Studi S-1 Pariwisata, Sekolah Tinggi Pariwisata Ambarrukmo (STIPRAM) Yogyakarta
Jalan Ahmad Yani No. 52B Ringroad Timur, Modalan, Banguntapan, Bantul,
Daerah IstimewaYogyakarta
E-mail : hendi@stipram.ac.id

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peta perkembangan penelitian yang berkaitan dengan
“Tourism in Indonesia”. Penelitian ini dilakukan pada bulan September-Oktober 2020 dengan
melakukan penelusuran melalui ProQuest. Peneliti menggunakan kata kunci “Tourism in Indonesia”
untuk menghasilkan penelusuran agar lebih spesifik dengan kategori scholarly journals dan memiliki
subject tourism. Pada penelitian ini, peneliti menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan
analisis bibliometrika. Berdasarkan hasil penelusuran, peneliti memperoleh 56 hasil penelusuran karya
ilmiah yang kemudian di export dalam format RIS dan diolah menggunakan VOSviewer. Berdasarkan
hasil analisis, penelitian ini menunjukkan bahwa kata kunci (Co-Occurrence) terbagi dalam 3 cluster
yang memiliki total 17 topik. Berdasarkan kolaborasi penulis (Co-Authorship) memiliki 1 cluster yang
didalamnya memuat 23 penulis. Dari total 56 hasil penelusuran karya ilmiah, untuk penulis yang paling
produktif adalah Jaelani, Aan dengan 3 dokumen hasil karya artikel jurnal. Sedangkan, penelitian
dengan kata kunci “Tourism in Indonesia” mengalami perkembangan secara fluktuatif dan untuk
terbitan terbanyak terjadi pada tahun 2019 dengan jumlah 11 terbitan.

Kata Kunci : Tourism in Indonesia, VOSviewer, ProQuest

Bibliometric Analysis On Scholarly Journals Proquest With Keywords


"Tourism In Indonesia" Using Vosviewer Software
Abstract

This research aims to determine the map of research developments related to "Tourism in Indonesia".
This research was conducted in September-October 2020 by searching through ProQuest.
Researchers use the keyword "Tourism in Indonesia" to produce searches to be more specific in the
category of scholarly journals and subject to tourism. In this research, researchers used quantitative
descriptive methods with bibliometric analysis. Based on the search results, the researcher obtained
56 tracing results of scientific papers which were then exported in RIS format and processed using
VOSviewer. Based on the results of the analysis, this research shows that the keywords (Co-
Occurrence) are divided into 3 clusters which have a total of 17 topics. Based on co-authorship, it has
1 cluster which contains 23 authors. From a total of 56 scientific research results, the most productive
authors were Jaelani, Aan with 3 documents from journal articles. Meanwhile, research with the
keyword "Tourism in Indonesia" has experienced fluctuating developments and the largest number of
publications occurred in 2019 with 11 publications.

Keywords: Tourism in Indonesia, VOSviewer, ProQuest


dalam sistem pariwisata berkaitan dengan
PENDAHULUAN unsur eksternal yang sekaligus (dan sering)
menjadi pemicu perubahan tersebut.
Pariwisata merupakan salah satu objek Kemajuan teknologi dengan jelas
yang menarik untuk dikaji. Hal ini dapat mengubah produk wisata. Produk pariwisata
dilakukan karena pariwisata memiliki beragam (tourism product) merupakan suatu bentukan
potensi objek yang baik untuk dijadikan yang nyata (tangible product) dan tidak nyata
sebuah karya tulis. Damanik (2017) menyebut (intangible product) (Suryadana & Octavia,
bahwa pariwisata memiliki sifat yang sangat 2015). Produk pariwisata ini merupakan suatu
dinamis dan cepat berubah. Setiap unsur paket yang didalamnya dapat memenuhi
http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah
16
Analisis Bibliometrik Pada Scholarly Journals Proquest Dengan Kata Kunci “Tourism In Indonesia”
Menggunakan Perangkat Lunak Vosviewer

kebutuhan wisatawan dari mulai ia produktivitas penulis melalui publikasi karya


meninggalkan hingga kembali ke tempat ilmiah dalam kurun waktu tertentu.
asalnya. Selain berkaitan dengan produk
pariwisata, hal yang menarik untuk dikaji KAJIAN PUSTAKA
dalam bidang pariwisata ialah berkaitan
dengan pola perjalanan wisata yang dilakukan Beragam penelitian yang berkaitan
oleh wisatawan. Hermantoro (2011) menyebut dengan bibliometrik telah banyak dilakukan.
Plog membagi pola perjalanan wisataan Pada penelitian ini, peneliti menggunakan tiga
menjadi 2 jenis, yaitu jenis allo-centric serta hasil riset yang sebelumnya telah dilakukan
jenis psycho-centric. Jenis allo-centric oleh peneliti lain untuk menunjang penelitian
merupakan tipe wisatawan yang siap ini sebagai tinjauan literatur. Penelitian
mengalami bermacam efek serta hal-hal baru pertama dilakukan oleh Tupan (2016), dalam
dalam ekspedisi wisatanya. Sebaliknya jenis kajian yang ia lakukan dengan melakukan
psyho-centric ialah kelompok sosial yang tidak penelusuran menggunakan database Scopus
menggemari lingkungan ataupun juga budaya menggunakan kata kunci agricultural dan
baru yang belum dikenalnya. Indonesia, Tupan menemukan bahwa jumlah
Berbagai hal yang merupakan bagian publikasi hasil penelitian bidang pertanian
dari wisata diatas menggambarkan bahwa pada Scopus tahun 1995-2015 mengalami
sesungguhnya, kajian-kajian berkaitan dengan peningkatan secara signifikan dan terbanyak
penelitian dalam pariwisata dapat dilakukan dipublikasikan dalam Bulletin of Indonesian
lebih banyak lagi dan dapat dikaji secara luas Economic Studies. Selanjutnya, ia juga
misalnya pada industri pariwisata nya, apalagi menemukan hasil penelitian bahwa
penelitian di bidang pariwisata dapat dijadikan penyumbang publikasi terbanyak hasil
sebagai rujukan, evaluasi, dan pengembangan penelitian bidang pertanian di Indonesia yang
pariwisata di masa depan. Oleh sebab itu, terindeks di Scopus adalah Institut Pertanian
peneliti akan melakukan analisis bibliometrik Bogor (IPB). Dalam penelitian yang ia lakukan
untuk mengetahui secara kuantitatif melalui ditemukan juga bahwa peneliti asing yang
karya ilmiah yang pernah dipublikasikan paling produktif mempublikasikan hasil
berkaitan dengan pariwisata khususnya hal-hal penelitian bidang pertanian di Indonesia
yang memuat tentang “Tourism in Indonesia”. adalah Tscharntke. Sedangkan. peneliti dari
Analisis bibliometrik adalah metode Indonesia yang paling produktif adalah
yang digunakan untuk menganalisis data Parikesit dan Buchori. Peneliti bidang
bibliografi yang diperoleh dari berbagai literatur pertanian di Indonesia terbanyak bekerja sama
seperti artikel, jurnal, dan literatur lainnya. dengan civitas dari Amerika Serikat disusul
Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan dengan civitas dari Australia dan Jepang.
data set scholarly journals yang diperoleh dari Untuk subjek terbanyak pada hasil penelitian
Proquest dengan kata kunci “Tourism in bidang pertanian adalah Agricultural and
Indonesia”. Namun, berdasarkan hasil Biological Sciences. Melalui visualisasi
penelusuran, peneliti hanya memperoleh 56 network dapat menunjukkan bahwa peta
hasil penelusuran spesifik karya ilmiah yang perkembangan penelitian bidang pertanian
pernah dipublikasikan. Oleh sebab itu, terbagi menjadi 3 kluster. Kluster 1 terdiri dari
penelitian ini harus dilakukan untuk mengukur 149 topik, kluster 2 terdiri 105 topik, dan
dan melihat produktivitas serta perkembangan kluster 3 terdiri 48 topik.
publikasi (peta riset) hasil penelitian dalam Penelitian kedua dilakukan oleh
beberapa aspek seperti co-occurence (kata Royani & Idhani (2018), dari hasil penelitian
kunci) dan co-authorship (kolaborasi penulis) yang telah dilakukan, Menunjukkan bahwa
dari tahun ke tahun secara kuantitatif pada artikel terbanyak dimuat pada 2013 ialah
scholarly journals yang memuat kata kunci sebanyak 12 judul dengan prosentase
“Tourism in Indonesia” yang kemudian diolah 24,49%, 37 artikel dengan prosentase 75,51%
menggunakan perangkat lunak VOSviewer. yang ditulis oleh penulis lebih dari satu / kerja
Hasil penelitian ini diharapkan dapat sama (kolaborasi) serta 12 artikel mempunyai
bermanfaat bagi para penulis dan peneliti pada prosentase sebesar 24,48% ditulis oleh
bidang pariwisata untuk mengembangkan penulis tunggal, serta nilai tingkat kolaborasi
karya ilmiah berkaitan dengan pariwisata yang sebesar 0,7. Berikutnya, dalam riset tersebut
ada di Indonesia dengan melihat hasil co- pula menampilkan sebanyak 6 tipe dokumen
occurence (kata kunci) yang memiliki peluang (1504 rujukan) disitir. Hasil riset tersebut pula
untuk dikaji lebih lanjut dan dapat dilihat juga menyimpulkan bahwa dari 49 artikel yang
terkait co-authorship (kolaborasi penulis) / dimuat pada Jurnal Maritim Research in
Indonesia, didominasi oleh penulis kolaborasi,

http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah
17
Analisis Bibliometrik Pada Scholarly Journals Proquest Dengan Kata Kunci “Tourism In Indonesia”
Menggunakan Perangkat Lunak Vosviewer

dengan jurnal paling banyak disitir sebesar mengukur produktivitas karya-karya ilmiah di
(57,58%), dengan panjang artikel paling bermacam bidang ilmu. Analisis bibliometrik
banyak pada kisaran 6–10 halaman. Tidak pada intinya digunakan untuk menguraikan
hanya itu, untuk Klas DDC yang paling banyak informasi bibliografi yang ada artikel/jurnal
merupakan klas 628 ialah kelas lingkungan ataupun dalam terbitan yang lain secara
yang memiliki jumlah 8 artikel ( 16,67%)”. kuantitatif.
Penelitian ketiga dilakukan oleh Tupan Saat ini, pariwisata sudah jadi trend
& Rachmawati (2018). Berdasarkan penelitian kehidupan manusia modern. Hal ini terjadi
yang telah dilakukan, menunjukkan bahwa karena aktivitas manusia memiliki dimensi
pertumbuhan publikasi ilmiah ilmu serta yang luas, antara lain tidak hanya untuk
teknologi pangan di negara-negara ASEAN bersenang-senang dalam menikmati
menunjukkan adanya peningkatan serta perjalanan, namun aktivitas ini pula bisa
pertumbuhan paling tinggi terjadi pada tahun memunculkan kegiatan ekonomi, seni, serta
2013 dengan jumlah 113 dokumen (14,71%). budaya (Arjana, 2016). Soebagyo (2012) juga
Berikutnya, untuk publikasi paling banyak menjelaskan bahwa dalam usaha
diterbitkan pada jurnal inti International Journal pengembangan pariwisata, terdapat empat
of Food Science And Technology dengan bidang pokok antara lain adalah ekonomi,
jumlah 240 publikasi. Universiti Putra Malaysia sosial, budaya dan lingkungan hidup.
ialah lembaga penyumbang publikasi paling Dalam kaitanya dengan pariwisata, juga
tinggi sebanyak 95 publikasi. Peneliti paling terdapat berbagai unsur yang dapat menjadi
produktif berasal dari negeri Thailand antara focus kajian. Isdarmanto (2017) menyebut
lain Benjakul, S., Benjakul, S., Noomhorm, A, terdapat pelbagai unsur dalam pengembangan
Therdthai, N., Devahastin, S. Thailand ialah pariwisata yang berkelanjutan dan mutlak
negera yang sangat produktif dengan jumlah sangat menentukan, antara lain adalah daya
310 publikasi. Pada penelitan tersebut pula tarik Daya Tarik Wisata, Fasilitas & Jasa
menampilkan subjek yang paling banyak ialah Pelayanan Wisata, Kemudahan untuk
Agricultural and Biological Sciences dengan mencapai destinasi wisata, serta Keramah
jumlah 620 dokumen (80,7%), Engineering tamahan.
berjumlah 318 (41,4%), Biochemistry,
Genetics and Molecular Biology berjumlah 112 METODE PENELITIAN
dokumen (14,6%), Immunology and
Microbiology dengan jumlah 74 dokumen ( Penelitian yang dilakukan oleh peneliti
9,6%) serta paling tinggi dalam bentuk artikel. menggunakan deskriptif kuantitatif. Sedangkan
Bersumber pada hasil visualisai network untuk analisisnya menggunakan analisis
menampilkan hubungan antar topik bibliometrika dengan mengumpulkan hasil
mengelompok jadi 7 kluster. literatur scholarly journals yang diperoleh dari
Berikutnya, berkaitan dengan kajian ProQuest dengan kata kunci “Tourism in
bibliometrik, Ellegaard & Wallin (2015) dalam Indonesia”. Berdasarkan hasil penelusuran,
Sidiq (2019) menguraikan bahwa analisis peneliti memperoleh 56 hasil penelusuran
ataupun tata cara bibliometrik (bibliometrics) karya ilmiah yang kemudian di export dalam
terkadang dapat disebut dengan sebutan format RIS dan diolah menggunakan
scientometrics merupakan bagian dari VOSviwer. Kepariwisataan di Indonesia dalam
metodologi evaluasi terhadap penilaian riset, hal ini memuat berbagai kajian yang luas
serta dari bermacam literatur yang sudah namun ada beberapa batasan khusus
banyak dihasilkan, dan memungkinkan untuk didalamnya. (Isdarmanto, 2017) menjelaskan
dilakukan analisis bibliometrik dengan bahwa terdapat pelbagai batasan pengertian
memakai tata cara tertentu. Bidang kajian pokok dalam membicarakan kepariwisataan.
bibliometrika dapat menjabarkan tentang Batasan ini digunakan sebagai titik tolak yang
besaran serta keunggulan sesuatu bidang fokus dalam pembahasan. Batasan-batasan
ilmu, lebih-lebih berkaitan dengan lembaga tersebut antara lain berkaitan dengan Batasan-
Pendidikan dengan menerapkan bermacam batasan tersebut antara lain berkaitan dengan
teori seperti analisis kepengarangan, analisis Pariwisata, Wisatawan, Produk Wisata,
sitiran, webometrik (bibliometrik yang berbasis Atraksi Wisata, Sarana Wisata, serta
website), kerjasama kepengarangan Prasarana Wisata.
(pengarang bersama), keusangan (keadaan
usang) pada dokumen, faktor dampak, dan HASIL DAN PEMBAHASAN
lain sebagainya (Tupan & Rachmawati, 2018). Gambaran Umum ProQuest
Ratna & Nelisa (2012) menjelaskan ProQuest ialah gabungan perusahaan,
bahwa Bibliometrika ialah kajian untuk tiap- tiap diawali oleh inovator yang termotivasi
http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah
18
Analisis Bibliometrik Pada Scholarly Journals Proquest Dengan Kata Kunci “Tourism In Indonesia”
Menggunakan Perangkat Lunak Vosviewer

untuk menuntaskan tantangan bagi memenuhi ambang batas, dengan penjabaran


perpustakaan/peneliti. Selaku pusat sebagai berikut :
kewirausahaan, sejarah kolektif ProQuest
memetakan evolusi industri informasi, sejak
awal profesi perpustakaan sampai peralihan
tanpa henti dari sumber energi cetak ke
elektronik (ProQuest, n. d.- b). ProQuest ialah
mitra utama bagi pemegang konten dari
segala jenis, melindungi dan membolehkan
akses ke data mereka yang berlimpah dan
beragam. Kemitraan tersebut telah
membangun koleksi (konten) yang tumbuh
saat ini mencakup 90.000 sumber otoritatif, 6
miliar halaman digital, dan berlangsung
selama 6 abad. Ini mencakup koleksi disertasi Sumber : Hasil Visualisasi Menggunakan
dan tesis paling banyak di dunia; 20 juta VOSViewer
halaman dan 3 abad pesan berita (koran) baik Gambar 1. Hasil Network Visualizaton
secara global, nasional, regional serta khusus;
lebih dari 450.000 ebook; koleksi teragregasi Dari 17 kata kunci yang dihasilkan pada
yang melimpah dari jurnal dan majalah ilmiah gambar diatas, peneliti mendapati 3 cluster
terpenting di dunia; dan brankas unik koleksi dalam visualisasi tersebut diantaranya ialah :
sejarah (digital) dari perpustakaan dan Cluster 1 yaitu (Conservation, Ecosystems,
museum besar, serta berbagai organisasi Indonesia, National Parks, Sciences :
semacam Arsip Kerajaan, Associated Press, Comprehensive Works, Studies, Tourists).
dan Asosiasi Nasional buat Kemajuan Orang ( Cluster 2 yaitu (Business and Economics,
ProQuest, n. d.- a). Berdasarkan hasil Citizen Participation, Developing
penelusuran peneliti melalui ProQuest Countries—ldcs, Economic Development,
menggunakan kata kunci “Tourism in Tourism, Travel and Tourism). Kemudian
Indonesia” dan menggunakan filter untuk Cluster 3 memuat (Ecotourism,
penelusuran Scholarly Journals dan memiliki Environmental Studies, Rural Areas,
subject tourism menghasilkan 56 hasil Sustainability).
penelusuran karya ilmiah. Penerapan tanda
Apostrophe (“…”) juga dimaksudkan agar hasil Analisis Berdasarkan Pengarang (Co-
penelusuran lebih spesifik menyesuaikan Author)
dengan kata kunci yang dicari. Berdasarkan penelitian yang telah
dilakukan, peneliti memperoleh total 159
Gambaran Umum VOSviewer penulis karya ilmiah yang terbagi kedalam 56
VOSviewer adalah perangkat lunak hasil penelusuran Scholarly Journal. Dari 159
untuk membangun dan memvisualisasikan penulis tersebut, hanya terdapat 23 penulis
jaringan bibliometrik. Jaringan ini misalnya yang memenuhi ambang batas jejaring
dapat mencakup jurnal, peneliti, atau publikasi kepenulisan seperti gambar berikut ini :
individu, dan mereka dapat dibangun
berdasarkan kutipan, penggabungan
bibliografi, kutipan bersama, atau hubungan
penulisan bersama. VOSviewer juga
menawarkan fungsionalitas penambangan
teks yang dapat digunakan untuk membangun
dan memvisualisasikan jaringan kejadian
bersama dari istilah-istilah penting yang
diekstrak dari literatur ilmiah (VOSviewer,
n.d.).

Analisis Berdasarkan Kata Kunci (Co-


Occurrence) Sumber : Hasil Visualisasi Menggunakan
Berdasarkan data yang telah diperoleh VOSViewer
oleh peneliti dari ProQuest, dengan Jumlah Gambar 2. Hasil Analisis Kepengarangan
minimum kemunculan kata kunci 5 dari 544
kata kunci, terdapat 17 kata kunci yang Gambar diatas menunjukkan bahwa
terdapat 23 pengarang (Co-Authorship) dalam
http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah
19
Analisis Bibliometrik Pada Scholarly Journals Proquest Dengan Kata Kunci “Tourism In Indonesia”
Menggunakan Perangkat Lunak Vosviewer

penulisan karya ilmiah yang terbagi dalam 1 Prospects ement


Cluster pada Tabel dibawah ini : and
Tabel 1. Cluster Co-Authorship Market
No Nama Penulis Judul Nama Thn., ing
Jurnal (Vol.) Jaelani, Aan Islamic Journa 2016
1 Harapan, Commu PLoS 2016 Tourism l of (3)
Harapan;Anwa nity One (11) Development Econo
r, Willingn in Cirebon: mics
Samsul;Aslam ess to The Study Bibliog
Bustaman;Radi Particip Heritage raphy
ansyah, ate in a Tourism in
Arsil;Angraini, Dengue Islamic
Pradiba;Fasli, Study in Economic
Riny;Salwiyadi, Aceh Perspective
Salwiyadi;Reza Provinc Jaelani, Aan Cirebon as
Journa 2016
Akbar e, the Silk l of (3)
Bastian;Oktiviy Indones Road: A New
Econo
ari, ia Approach of
mics
Ade;Imaduddin Heritage and
Akmal;Iqbalami Tourisme Politic
n, and Creative
al
Muhammad;Ja Economy Econo
malul my
Adil;Henrizal, Sumber : Hasil Pengolahan Data Dari
Fenni;Darmaya VOSViewer dan ProQuest
nti,
Darmayanti;Ro Perkembangan Scholarly Journals Sesuai
vy Tahun Terbitan
Pratama;Jonny Tabel 3. Perkembangan Terbitan Scholarly
Karunia Journals
Fajar;Abdul No Tahun Jumlah
Malik Terbitan
Setiawan;Imrie 1 1993 1
, Allison;Kuch, 2 1995 1
Ulrich;Gronebe 3 2005 2
rg, David 4 2008 4
Alexander;Sas 5 2009 1
mono, R 6 2011 1
Tedjo;Dhimal, 7 2012 2
Meghnath;Müll
8 2014 3
er, Ruth
9 2015 3
Sumber : Hasil Pengolahan Data Dari
10 2016 9
VOSViewer dan ProQuest
11 2017 6
Dalam kaitannya produktivitas 12 2018 7
kepenulisan hanya terdapat 1 penulis yang 13 2019 11
memiliki 3 karya tulis yaitu (Jaelani, Aan), 14 2020 5
disusul (Wisansing, Jutamas) dengan 2 karya Total 56
tulis dan (penulis) lainnya memiliki 1 karya Sumber : Data Primer ProQuest diolah
tulis. Deskripsi karya penulis paling produktif Oktober 2020
dapat dijabarkan pada tabel dibawah ini :
Tabel 2. Penulis Paling Produktif Berdasarkan tabel diatas menggambarkan
Nama Judul Nama Thn., bahwa sejak tahun 1993-2020 mengalami
Penulis Jurnal (Vol.) fluktuatif terhadap publikasi yang diterbitkan.
Jaelani, Aan Halal Interna 2017 Dari tahun 1993-Awal Oktober 2020 jumlah
Tourism tional (7) publikasi terbanyak terdapat pada tahun 2019
Industry in Revie yaitu sebanyak 11 terbitan.
Indonesia: w of
Potential and Manag
http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah
20
Analisis Bibliometrik Pada Scholarly Journals Proquest Dengan Kata Kunci “Tourism In Indonesia”
Menggunakan Perangkat Lunak Vosviewer

PENUTUP Retrieved October 28, 2020, from


https://about.proquest.com/about/who-
Berdasarkan hasil penelitian diatas, penulis we-are.html
dapat menyimpulkan bahwa dari kata kunci ProQuest. (n.d.-b). ProQuest - History &
“Tourism in Indonesia” ditemukan 17 kata Milestones. Retrieved January 22, 2021,
kunci yang terbagi dalam 3 cluster. Kemudian, from
Pada jejaring kepenulisan terdapat 1 cluster https://about.proquest.com/about/history-
yang terdiri dari 23 penulis dan yang paling milestones/
produktif adalah Jaelani, Aan dengan 3 Ratna, E., & Nelisa, M. (2012). Artikel Dalam
dokumen hasil karya artikel jurnal. Publikasi Jurnal Bidang Sastra Indonesia. 95–107.
terbanyak terjadi pada tahun 2019 sebanyak Royani, Y., & Idhani, D. (2018). Analisis
11 scholarly journals. Berdasarkan simpulan Bibliometrik Jurnal Marine Research in
diatas, penulis dapat memaparkan kelebihan Indonesia 1. Marine Research in
dan memberikan saran bahwa melalui Indonesia, 25(4), 63–68.
penelitian ini, kedepan untuk penelitian Sidiq, M. (2019). Panduan analisis bibliometrik
lanjutan memiliki peluang-peluang yang dapat sederhana. June.
dimanfaatkan untuk penelitian selanjutnya https://doi.org/10.13140/RG.2.2.15688.37
misalnya penelitian pariwisata di Indonesia 125
dapat dikaitkan dengan kata kunci, subjek, Soebagyo, S. (2012). Strategi pengembangan
bidang lain atau yang sesuai hasil visualisasi pariwisata di Indonesia. Liquidity.
menggunakan VOSViewer berkaitan dengan http://ojs.itb-
Conservation, Ecosystems, Indonesia, ad.ac.id/index.php/LQ/article/view/145
National Parks, Sciences : Comprehensive Suryadana, M. L., & Octavia, V. (2015).
Works, Studies, Tourists, Business and Pengantar Pemasaran Pariwisata.
Economics, Citizen Participation, Developing Alfabeta.
Countries—ldcs, Economic Development, Tupan. (2016). Pemetaan Bibliometrik dengan
Tourism, Travel and Tourism, Ecotourism, VOSViewer Terhadap Perkembangan
Environmental Studies, Rural Areas, Hasil Penelitian Bidang Pertanian di
Sustainability. Dalam penelitian ini hanya Indonesia. Visi Pustaka, 18(3), 217–230.
difokuskan pada aspek Co-Occurence (kata Tupan, T., & Rachmawati, R. (2018). Analisis
kunci) dan Co-Authorship (kolaborasi penulis), Bibliometrik Ilmu dan Teknologi Pangan:
sehingga memungkinkan penelitian lebih lanjut Publikasi Ilmiah dI Negara-Negara
dapat dilakukan oleh peneliti lainnya untuk ASEAN. Khizanah Al-Hikmah : Jurnal
melihat aspek lain misalnya berkaitan dengan Ilmu Perpustakaan, Informasi, Dan
Citation, Bibliographic Coupling, Co-Citation Kearsipan, 6(1), 26–40.
dan lainnya berkaitan dengan kajian analisis https://doi.org/10.24252/kah.v6i1a4
bibliometrika yang berkaitan dengan kata kunci VOSviewer. (n.d.). VOSviewer - Visualizing
penelusuran “Tourism in Indonesia”. scientific landscapes. Retrieved October
10, 2020, from
DAFTAR PUSTAKA https://www.vosviewer.com/

Arjana, I. G. B. (2016). Geografi Pariwisata


dan Ekonomi Kreatif. Rajawali Pers.
Damanik, J. (2017). Pariwisata Indonesia
Antara Peluang dan Tantangan. Pustaka
Pelajar.
Ellegaard, O., & Wallin, J. A. (2015). The
bibliometric analysis of scholarly
production : How great is the impact ?
Scientometrics.
https://doi.org/10.1007/s11192-015-1645-
z
Hermantoro, H. (2011). Creative-Based
Tourism : Dari Wisata Rekreatif Menuju
Wisata Kreatif. Aditri.
Isdarmanto. (2017). Dasar-Dasar
Kepariwisataan dan Pengelolaan
Destinasi Pariwisata.
ProQuest. (n.d.-a). About - Who We Are.
http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah
21

Anda mungkin juga menyukai