Anda di halaman 1dari 2

A.

Abstrak
Judul: Ilokusi Ekspresi Dukungan

1. Apa tujuan penelitian tersebut?


Mengangkat topic ilokusi pada tuturan netizen di instagram
indozone ID. Tindak tutur lisan maupun tulis memiliki ilokusi
masing-masing dan ilokusi tersebut bisa dilihat dari beberapa
fungsi:
a. Kompetitif (competitive): tujuan ilokusi bersaing dengan
tujuan sosial: memerintah, meminta menuntut, mengemis
b. Menyenangkan (connivial): tujuan ilokusi sejalan dengan
tujuan sosial: menawarkan, mengajak/mengundang,
menyapa, mengucapkan terima kasih, mengucapkan selamat.
c. Bekerja sama (collaborative): tujuan ilokusi tidak
menghiraukan tujuan sosial: menyatakan, melapor,
mengumumkan, mengajarkan.
d. Bertentangan (conflictive): tujuan ilokusi bertentangan
dengan tujuan sosial: mengancam, menuduh, menyumpahi,
memarahi.

2. Apa metode yang digunakannya?

Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah


metode deskriptif:
a. Memberikan penandaan dengan cara menuliskan bentuk
ilokusi pada setiap tuturan dalam hal ini komentar netizen
yang mencakup Pro Prabowo, Pro Jokowi, Netral, ambigu,
dan tidak peduli.
b. Mengelompokkanilokusi ke dalam fungsi ilokusi
competitive, connivial, collaborative, andconflictive.

3. Dari mana data/sumber data diperoleh?

Sumber data penelitian ini diambil dari komentar-netizen terhadap


pidato Prabowobertema Indonesia Menang di Plenary Hall, Jakarta
Convention Center, Senin 14 Januari 2019
4. Tuliskan contoh hasil penemuannya!
Fungsi ilokusi yang ditemukan dalam data tersebut diperoleh
fungsi ilokusi yang termasuk kompetitif berjumlah 9 data, fungsi
ilokusi menyenangkan 30 data, fungsi ilokusi bertentangan ada 32
data, dan fungsi ilokusi bekerja sama ada 29 data. Data subilokusi
memarahi 12,memerintah 2, meminta 4, menawarkan 5, mengajak
20, mengajarkan 4, mengucapkan selamat 5, mengumumkan 12,
menuduh 12, menuntut 3, Menyatakan 13, menyumpahi 6, dan
menyapa 2.

B.Ragam Bahasa
b.1 Judul: FESTIVAL DURIAN 2019

1. Mengapa penggunaan kata “kita” dalam tayangan tersebut salah?

Kata kita bersifat inklusif karena dalam aktivitas tersebut


melibatkan semua penonton youtube.

2. Tuliskan satu kalimat bahasa Indonesia yang tercampur bahasa lain


dalam tayangan Festival Durian!

“Kita kaya uda capek-capek gitu ngantri sampe aku sakit pinggang,
tau engga sih tadi aku kegencet gitu kan”
3. Tuliskan minimal tiga kata ragam lisan dari tayangan festival durian
yang tidak boleh digunakan ketika Saudara menyajikan sebuah materi
ilmiah dalam sebuah presentasi formal!

1. Gimana “Hey” rasanya.


2. “Gila” enak banget gays
3. Tadi aku “Kegencet” gitu kan

b.2 Judul : VENA JUGULARIS

4. Tayangan mana yang lebih formal? Festival Durian 2019 atau VENA
JUGULARIS?Tuliskan alasannya!

Tayangan VENA JUGULARIS. Karena dalam tayangan tersebut


menggunakan kata kata yang baku dan sesuai dengan kaidah tata bahasa
tanpa bercampur bahasa lain.
5. Tuliskan 1 paragraf isi tayangan Vena Jugularis.

Seseorang memiliki Vena Jugularis di kedua sisi lehernya. Mereka


bertindak sebagai jalan bagi darah untuk bergerak dari kepala seseorang
ke vena cava superior. Vena Jugularis berfungsi untuk melihat/menilai
ada bendungan atau tidak di atrium kanan. Atrium kanan sejajar dengan
lekukan antara tulang sternum bagian korpus dan bagian manubrium.
Peningkatan Vena Jugularis dapat diketahui dengan cara mengukur
tegak lurus dari denyut nadi ke bagian atrium dan seseorang akan
dianggap normal jika ukurannya 5+, -2. Apabila ukuran denyut nadi
seseorang lebih besar dari 5cm maka dianggap ada peningkatan Vena
Jugularis.

Anda mungkin juga menyukai