Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH

(RPP DARING)
A. Tujuan Pembelajaran :
Setelah mengikuti pembelajaran saintifik, diharapkan peserta didik dengan percaya diri
dan berani mampu mempraktikkan dan menyajikan/presentasi cara melakukan jujur,
amanah, dan istiqamah serta menyimpulkan maknanya dengan benar; sehingga siswa
meyakini bahwa jujur, amanah, dan istiqamah adalah perintah agama dan menunjukkan
NAMA SEKOLAH
perilaku percaya diri, tekun, teliti, dan kerja keras sebagai implementasi makna jujur,
SMPN 19 KOTA SERANG
amanah, dan istiqamah.
B. Langkah-langkah Pembelajaran Jarak Jauh
GURU MAPEL
1. Pendahuluan (15’)
ANWARUDIN, S.Pd.I
a. Guru melakukan pembukaan, memanjatkan syukur kepada Allah SWT dan
NIP. 19880709 201902 1 006
berdo’a bersama penuh khidmat memulai pembelajaran.
MATA PELAJARAN b. Menyapa dengan menanyakan kondisi stay at home dan memeriksa kehadiran
Pendidikan Agama Islam siswa melaui google form sebagai sikap disiplin.
& Budi Pekerti c. Menyampaikan tujuan pembelajaran dan tahapan kegiatannya serta menjelaskan
penggunaan moodle e-learning SMPN 1 Kota Serang.
KELAS 2. Kegiatan Inti (95’)
VII (Tujuh) a. Apersepsi Melalui Aplikasi Moodle
1) Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan
SEMESTER dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya
Ganjil 2) Mengingatkan kembali terlaksananya jadual kegiatan harian selama belajar
di rumah (terlampir).
TAHUN PELAJARAN 3) Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang
2020 – 2021 akan dilakukan.
b. Motivasi melalui Aplikasi Moodle
KOMPETENSI DASAR 1) Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
4.5 Menyajikan makna perilaku diberikan dalam kehidupan sehari-hari.
jujur, amanah, dan istiqamah 2) Apabila materi tema/projek ini dikerjakan dan dikuasai dengan baik dan
1.5 Meyakini bahwa jujur, sungguh-sungguh, maka peserta didik dapat menjelaskan materi : Manfaat
amanah, dan istiqamah Jujur, amanah dan istiqamah.
adalah perintah agama 3) Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang berlangsung dan
2.5 Menghayati perilaku jujur, mengajukan beberapa pertanyaan.
amanah, dan istiqamah c. Tahap Pembelajaran Jarak Jauh
dalam kehidupan sehari-hari 1) Memberitahukan materi pelajaran yang akan dibahas melalui moodle pada
link website sekolah http://smpn1serang.sch.id.
MATERI POKOK 2) Mengamati pembelajaran Kompetensi 2 pada moodle tersebut.
Hidup Tenang Dengan 3) Memahami materi melalui buku siswa PAI dan BP VII hal. 17-29.
Kejujuran dan Amanah 4) Dengan arahan guru membuat format aktivitas pada hari sebelumnya
Istiqamah. berkaitan dengan Jujur, amanah dan istiqamah.
d. Komunikasi/Demonstrasi/Networking
1) Peserta didik melakukan tanya jawab kaitan dengan materi melalui aplikasi
ALOKASI WAKTU moodle.
1 Minggu Daring 2) Melalui arahan guru membimbing peserta didik untuk membuat
(3 x 40 menit ) pengalamannya tentang jujur, amanah, dan istiqamah dan dikirim melalui
aplikasi moodle..
3. Penutup (30’)
PELAKSANAN 1) Guru Bersama peserta didik menyimpulkan dan merefleksi materi,
PEMBELAJARAN melaksanakan penilaian serta tidak lanjut proses pembelajaran daring.
Agst - Minggu ke 2 (2JP) Agst - 2) Membaca do’a penutup
Minggu ke 3 (1JP) MODEL C. Assesment/Penilaian
1) Produk: hasil karya murid berupa foto peta konsep/infografis dengan kriteria
menarik, kelengkapan cerita, desain serta kreatifitasnya.
PEMBELAJARAN 2) Pemahaman materi melalui buku siswa, dan peserta didik mengerjakan kuis lewat
Blended Learning aplikasi quizizz.
3) Peserta didik dinilai lewat pembiasaan dengan mencek list format pembiasaan
kegiatan harian
Mengetahui, Serang, Juli 2020
Kepala Sekolah Guru Mapel PAI dan BP

H. MOHAMMAD SYUKUR, S.Pd. M.Si. ANWARUDIN, S.Pd.I


NIP. 19691201 199512 1 002 NIP. 19880709 201902 1 006

Anda mungkin juga menyukai