Anda di halaman 1dari 7

Peta Minda

Peta Minda 01 Definisi Peta Minda

02 Fungsi Mind Mapping

03 Macam-macam Mind Mapping

04 Manfaat Mind Mapping


Definisi

Peta Minda adalah sebuah metode pembelajaran


visual-spasial yang terbentuk kedalam ilustrasi grafis
yang berfungsi untuk menunjukkan antara konsep
yang satu dengan konsep yang lainnya.

Peta minda pertama kali dikembangkan di Ingris oleh seorang psikolog bernama Tony Buzan
pada tahun 1974
Fungsi Mind Mapping
Membantu seorang
untuk bisa/dapat Mampu untuk
merencanakan serta mengefesienkan waktu
didalam mempelajari sebuah
berkomunikasi informasi

Membuat
1 menjadi lebih Membantu untuk dapat
kreatif belajar lebih cepat, efesien &

Membantu didalam
juga melatih gambar
keseluruhan.
8
2 menyelesaikan
sebuah masalah
Membantu juga untuk dapat Membantu untuk lebih 7
lebih fokus di dalam mudah dalam
3 menyelesaikan mengingat yang
permasalahan Memudahkan didalam dipelajari
menyusun serta
4 menjelaskan pikiran2 yang
terdapat dalam pemikiran
6

5
Macam2 mind mapping
Bubble Map Double bubble Map
salah satu mind mapping yang umumnya sebuah mind mapping yang umumnya
menggunakan kata-kata deskriptif dan digunakan untuk membandingkan
penjabaran dari tiap konsep. beberapa konsep sekaligus.

Brace Map
Circle Map adalah sebuah mind mapping yang
digunakan untuk mempelajari sebuah
adalah sebuah mind mapping yang objek secara fisik yang berupa nama atau
umumnya menggunakan skema yang deskripsi dari objek tersebut.
berbentuk bulat yang didalamnya berisi
berbagai konteks pengetahuan.

Multi Flow Map


Tree Map
sebuah mind mapping yang digunakan
sebuah mind mapping yang digunakan
untuk menunjukkan dan mempelajari
untuk mengklasifikasikan setiap konsep
sebab-akibat dari suatu peristiwa
berdasarkan dengan kategori tertentu
tersebut

Flow Map
sebuah mind mapping yang digunakan Bridge Map
untuk membuat sebuah urutan dari sebuah mind mapping yang digunakan untuk
suatu proses menggambarkan analogi yang menggunakan
faktor penghubung antar satu konsep dengan
konsep yang lainnya
Manfaat Mind Mapping

Dapat membantu kita agar lebih


Peta minda dapat digunakan untuk mudah untuk memahami sesuatu
Bermanfaat untuk membantu
memvisualisasikan rencana dan
kalian dalam membuat kerangka
juga pikiran kita dengan cara yang
lebih baik.
atau rencana suatu cerita

Peta ini juga sangat bermanfaat


untuk merangsang kinerja otak
Bisa digunakan agar membuat
kanan dan otak kiri secara
alur kerja project lebih teratur dan
bersamaan
berurutan
Berikan satu contoh dari penggunaan Tree Map !

Selain dari penjelasan di atas, apa lagi


manfaat mind mapping menurut pendapat
kalian ?

SOAL Buatlah satu mind mapping tentang catatan

LATIHAN dari pelajaran yang kalian gemari!

Soal di kerjakan, di kumpulkan ke ketua kelas,

Ketua kelas mengumpulkan di Gdrive &


mengirimkan linknya ke Bpk

Anda mungkin juga menyukai