Anda di halaman 1dari 1

FERMENTASI ALKOHOL

Tujuan : Membuktikan proses dan hasil fermentasi alkohol


Alat dan Bahan : 6 Botol mineral, 6 balon, 6 karet gelang
Air segelas, gula pasir
fermipant (ragi)
Cara Kerja : Beri label pada masing-masing botol, beri perlakuan berbeda.
Masukkan air ke dalam botol mineral
Tambahkan gula pasir dicampur hingga larut
Masukkan fermipan
Larutkan sampai homogen
Tutup dengan balon, lalu diikat.
Amati perubahan yang terjadi selama 45 menit.
Catat hasil pengamatan dan difoto.

Botol Gula Fermipan


1 1 sendok 1 sendok
2 2 sendok 1 sendok
3 3 sendok 1 sendok
4 1 sendok 1 sendok
5 1 sendok 2 sendok
6 1 sendok 3 sendok

Tiap siswa mengerjakan hanya 1 perlakuan saja

Hasil Pengamatan
Pertanyaan :
1. Apakah fungsi fermipan dan gula pasir dalam percobaan?
2. Apa perubahan yang terjadi pada balon setelah 45 menit?
Ukurlah kelilingnya. Mengapa demikian?
3. Peganglah botol mineral setelah 45 menit, apa yang kamu
rasakan? Mengapa demikian?
4. Tentukan variabel bebas, variabel terikat, dan variable kontrol
5. Lepaskan balon lalu, bagaimana aroma yang tercium, apa yang
menyebabkan timbulnya aroma tersebut!
6. Tuliskan reaksi sederhana respirasi anaerob pada percobaan
tersebut!
7. Buatlah laporan percobaanmu.

Kesimpulan :

Kirimkan hasil diskusi kelompokmu melalui GF berikut ini:

Anda mungkin juga menyukai