Anda di halaman 1dari 2

STANDAR ASUHAN KEPERAWATAN MATERNITAS PADA PASIEN DENGAN CA.

SERVIKS

I. KONSEP DASAR
A. Pengertian
Ca. Serviks atau kanker rahim adalah penyakit kanker yg menyerang
rahim dengan pembelahan sel yang tidak terkendali dan kemampuan sel-sel
tersebut untuk menyerang jaringan yang bersebelahan (invasi) atau dengan
migrasi sel ketempat yang jauh (metastasis). (Padila, 2012)

B. Gejala – Gejala :
1. Keputihan, makin berbau busuk dan tidak sembuh terkadang bercampur
darah
2. Perdarahan spontan, perdarahan yang timbul akibat terbukanya
pembuluh darah
3. Perdarahan kontak setelah senggama
4. Perdarahan pada wanita menopause
5. Anemia
6. Gagal ginjal
7. Nyeri saat berhubungan seksual

C. Penatalaksanaan
1. Vaksinasi HPV
2. Operasi
3. Terapi biologi
4. Kemoterapi

II. Diagnosa keperawatan, hasil yang diharapkan dan rencana tindakan.

1. Gangguan perfusi jaringan (anemia) berhubungan dengan perdarahan


intraservikal
2. Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan
dengan nafsu makan
3. Gangguan rasa nyaman (nyeri) berhubungan dengan desakan pada jaringan
intraservikal

Rencana tindakan : Rasional :


1. Atasi gangguan perfusi jaringan Data dasar dalam pengkajian untuk
b.d perdarahan intraservikal Rencana Tindakan selanjutnya
2. Ketidakseimbangan nutrisi b.d Memenuhi kebutuhan nutrisi
penurunan nafsu makan
3. Gangguan rasa nyaman (nyeri) Mampu mengenali nyeri
berhubungan dengan desakan
pada jaringan intraservikal

III. Evaluasi
Tindakan intelektual untuk melengkapi proses keperawatan yang
menandakan seberapa jauh diagnosa keperawatan, rencana tindakan, dan
pelaksanaan sudah berhasil (Nursalam, 2001). Teori evaluasi keperawatan
dengan Ca. Serviks menurut (Smelzer, 2001) antara lain perfusi jaringan efektif
hilang atau teratasi, skala nyeri hilang, atau berkurang, nutrisi terpenuhi atau
adekuat, kecemasan menurun, dan tidak terjadi gangguan citra tubuh.

Anda mungkin juga menyukai