Anda di halaman 1dari 8

contact@plne.co.

id
www.plne.co.id
PLN
ENJINIRING
MENGHADIRKAN
SOLUSI UNTUK

PEMBANGKIT LISTRIK
TENAGA SURYA
Jl. Ciputat Raya no. 123 Kebayoran Lama

(PLTS)
Jakarta 12310 - (+62)21-27510363
ENERGI BARU
DAN
TERBARUKAN
Rencana Bauran
Energi 2025

54.6%
Batubara
Energi Baru dan Terbarukan (EBT) dan Energi
Hijau adalah masa depan dari ketenagalistrikan
dunia. Menurut prediksi Sustainable Development
Scenario oleh International Atom Energy Agency
22%
(IAEA), energi terbarukan akan mengisi sebanyak
Gas
30% bauran energi dunia pada 2040. Tidak hanya
0.4% 23%
itu, PT PLN (Persero) juga melakukan BBM
EBT
transformasi perusahaan dengan menekankan 4
(empat) pilar penting, salah satunya adalah Green
dengan sasaran untuk mengisi Bauran EBT
dengan sebaran
sebanyak 23% pada 2025.
Regional Kalimantan, Sulawesi, Maluku & Papua
Pembangunan infrastruktur tenaga listrik dari 25.9%
sumber EBT akan diutamakan. Untuk mengejar
sasaran bauran EBT pada 2025, salah satu langkah
PLN adalah mengupayakan pembangunan dan 45.0%
Regional Sumatera
pemanfaatan PLTS. Untuk mendukung
pengembangan infrastruktur tenaga listrik energi
terbarukan, PLN Enjiniring siap memberikan 17.3%
dukungan enjiniring yang andal dalam proses Regional Jawa, Bali dan Nusa Tenggara

pelaksanaannya.
PLN Enjiniring dapat memberikan solusi pada
Pulau Sebira Kepulauan Seribu
Pembagunan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) 400 kWp

pemberi kerja dalam proses pembangunan


infrastruktur pembangkitan dengan EBT mulai
dari fase perencanaan, pengadaan sampai dengan
fase konstruksi sesuai dengan portofolio dan
kompetensi perusahaan. Pada 2020 lalu, PLN
Enjiniring memberikan andil menjadi konsultan
enjiniring dari pembangunan Pembangkit Listrik
Tenaga Surya (PLTS) 400 kWp Pulau Sebira
Kepulauan Seribu oleh PT PLN (Persero) Unit
Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya.

Menghadapi kebutuhan konsultansi enjiniring


ketenagalistrikan yang andal, PLN Enjiniring siap
menjadi rekan konsultan enjiniring dalam
membangun ketenagalistrikan yang ditenagai EBT
untuk masa depan
PLTS Adalah Pembangkit Listrik yang menggunakan Sinar Surya sebagai
energi primer. Sinar Surya yang terus menyinari bumi tiap harinya
PEMBANGKIT menjadikan sumber energi ini adalah salah satu jenis Energi Baru dan
LISTRIK TENAGA Terbarukan (EBT)

SURYA

TENAGA SURYA PANEL SURYA INVERTER GRID

PENYIMPANAN
ENERGI

POTENSI ENERGI MEMBANTU


SURYA PENURUNAN
MELIMPAH EMISI CO2
Berada di daerah yang dilintasi Pemanfaatan Energi Baru dan
Garis Khatulistiwa, Indonesia Terbarukan dapat mengganti
punya potensi Energi Surya yang komposisi penggunaan energi
tinggi. Menurut data dari RUEN, fosil pada bauran energi negara,
estimasi total potensi energi menyesuaikan dengan komitmen
surya sebanyak 207.898 MWp Indonesia pada Perjanjian Paris
yang menyinari nusantara.
KENAPA untuk menurunkan emisi Karbon
Dioksida sebanyak 314 Juta Ton
TENAGA Karbon Dioksida.

SURYA?

PEMANFAATAN DIVERSIFIKASI
UNTUK DAERAH ENERGI
3T Pemanfaatan Energi Surya dalam Bauran
Listrik Negara sangatlah vital terutama dalam
(TERDEPAN, TERLUAR pencapaian komitmen PLN untuk mencapai
DAN TERTINGGAL) target 23% bauran energi pembangkit tenaga
listrik berasal dari Energi Baru dan Terbarukan
Portabilitas Panel Surya membuat pemanfaatannya dapat
dilakukan secara tersebar. Tidak hanya sebagai pembangkit
mandiri dan pembangkit listrik atap, Tenaga Surya dapat
dimanfaatkan sebagai Pembangkit Listrik Hybrid dengan
kombinasi pemanfaatan Genset untuk melistriki klaster
ekonomi masyarakat daerah pulau terdepan, pulau-pulau
kecil serta desa-desa wisata
PORTOFOLIO

PT PLN (Persero) Kantor Pusat


Jasa Konsultansi Pekerjaan Penyusunan
Dokumen dan Pendampingan Pengadaan
PLTS di Regional Maluku & Papua

PT PLN (Persero) Kantor Pusat


PLTS Tersebar 10-150 kWp
Papua dan Papua Barat

PT PLN (Persero) UID Jakarta Raya


PLTS 400 kWp Pulau Sebira PT Indonesia Power
PLTS 60 MWp Saguling ITOCHU Corporation
PLTS 25 MWp Kupang

?
PLTS Hybrid NTB (Medang 314 PT PLN (Persero) Kantor Pusat
kWp) PLTS Tersebar 15 Lokasi NTT

PLTS 400 KWP PULAU SEBIRA

Owner : PT PLN (Persero) UID Jakarta Raya


Lokasi Pembangkit : Pulau Sebira, Kepulauan Seribu
Kapasitas Pembangkit : 400 kWp
Grid Connection : Sistem Isolasi
Inverter dan Kapasitas : SMA 4 - 8 kWp
Baterai dan Kapasitas : OPzV VRLA 1000 Ah, 2 V
Perkiraan Capacity of Factor : 15% - 17%
Perkiraan Umur Proyek : 20 - 25 Tahun
Lingkup Kontribusi PLN E : Design Review dan
Supervisi Enjiniring
SUMBER DAYA

TENAGA AHLI PIRANTI LUNAK

ELEKTRIKAL
AHLI PLTS
ETAP
KADEK FENDY DigSilent
PSS/E
SUTRISNA
CYMGYRD
19 Tahun Pengalaman Kerja
PVSYST
Ahli Pembangkit Listrik Tenaga
Solar GIS
Surya
Power Line System

AHLI
SIPIL
PEMBANGKIT
Autodesk AutoCAD LT
EBT
Plaxis 2D
MS Tower
PERKINS TAFIEND GEO S
20 Tahun Pengalaman Kerja STAAD Pro
Ahli Pembangkit Listrik EBT SAP 2000
Autodesk Civil 3D
RTK & Magnet Field with
BINHOT NABABAN
Topcon
9 Tahun Pengalaman Kerja
Autodesk Revit
Ahli Pembangkit Listrik EBT
Tekla Structures

MUHAMMAD ASYARI
12 Tahun Pengalaman Kerja
LAINNYA
Ahli Pembangkit Listrik EBT ORACLE Primavera
Helix Engineering
Thermoflow
ABDUR ROUF
PV Elite
5 Tahun Pengalaman Kerja
AnaSYS
Ahli Pembangkit Listrik EBT

AEP SAEFUDIN
7 Tahun Pengalaman Kerja
Ahli Pembangkit Listrik EBT

JORDAN ANANDA
PURNOMO
3 Tahun Pengalaman Kerja
Ahli Pembangkit Listrik EBT
PRODUK &
LAYANAN
Konsultansi tahap Pra-Konstruksi

Tahap untuk merencanakan pembangunan PLTS, mulai dari pengkajian kelayakan


pekerjaan secara ekonomis, teknis dan lingkungan, penyelidikan geologi lokasi pekerjaan,
pembuatan gambar desain rencana pekerjaan serta pembuatan dokumen pengadaan.

PLN Enjiniring dapat menyediakan jasa enjiniring dalam tahap ini sebagai berikut :

Pre-Feasibility
Kajian Kelayakan Proyek Site Investigation Engineering Design
Study/Feasibility Study
Kegiatan untuk mendapatkan
data primer dan data Perhitungan dan gambar
Studi yang bertujuan desain enjiniring
sekunder. Data ini akan
Kajian awal untuk untuk menilai
dianalisa sebagai bahan pembangkit dengan
menilai kelayakan kelayakan investasi
pertimbangan untuk menggunakan data
investasi secara teknis berdasarkan aspek
menentukan desain survei, site investigation
dan finansial. teknis, finansial dan
pembangkit, basic design atau sekumpulan data
lainnya sekunder
pekerjaan sipil, dan elektrikal
termasuk pemilihan lokasi
sumber material.

Pendampingan
Bidding Document Harga Perkiraan Enjinir
Pengadaan/Lelang
Jasa penyusunan harga
pekerjaan dengan
Jasa penyusunan mempertimbangkan beberapa
dokumen pengadaan Jasa pendampingan
aspek di antaranya harga pemilik pekerjaan pada
berisi kebutuhan peralatan di pasaran, harga
administrasi dan proses pengadaan
material dan indeks material di
spesifikasi teknis pasar dunia, fluktuasi mata uang,
penyedia jasa.
pekerjaan. jurnal pekerjaan yang
dikeluarkan oleh pihak yang
berwenang, inflasi, pajak,
eskalasi dan lain sebagainya

Supervisi Enjiniring/
Supervisi Konstruksi
Design Review
Konsultansi tahap Konstruksi
Jasa konsultansi reviu detail
Tahap Pembangunan Pekerjaan oleh Penyedia Jasa design terhadap dokumen Jasa pengawasan
enjiniring yang disampaikan pelaksanaan pekerjaan
Konstruksi sampai proses Commercial Operation agar sesuai standar
kontraktor berdasarkan
Date (COD) standar – standar yang konstruksi/rencana
berlaku, kesesuaian dengan yang telah ditetapkan
spesifikasi kontrak

PLN Enjiniring dapat menyediakan jasa enjiniring


dalam tahap ini sebagai berikut :
Jl. Ciputat Raya no. 123 Kebayoran Lama
Jakarta 12310 - (+62)21-27510363

contact@plne.co.id
PARTNER
ENGINEERING
YOUR BEST

www.plne.co.id

Anda mungkin juga menyukai