Anda di halaman 1dari 2

RELAKSASI

OTOT
PROGRESIF
LANGKAH
MELAKUKAN
RELAKSASI
OTOT
PROGRESIF

PROGRAM STUDI PROFESI NERS FAKULTAS KEPERAWATAN


UNIVERSITAS SYIAHKUALA
2021

DILAKUKAN SEMINGGU 3X PADA


PAGI DAN SORE HARI
RELAKSASI OTOT
PROGRESIF
kondisi yang tidak
Relaksasi otot progresif adalah teknik dianjurkan untuk melakukan
relaksasi untuk mengontrol stres dan relaksasi otot progresif
meredakan kecemasan yang merupakan salah
satu penyebab peningkatan tekanan darah.
Manfaat Relaksasi Otot
Teknik ini dilakukan dengan memberikan Progresif 1. Mengalami cedera parah
tegangan pada otot tertentu dan dilanjutkan 2. Ketidaknyamanan tulang dan otot
dengan relaksasi. Relaksasi otot progresif 3. Penyakit jantung akut
juga dapat dilakukan untuk mengatasi sulit
1. Menurunkan ketegangan otot 4. Kondisi yang mengharuskan
tidur
2. Mengurangi kecemasan beristirahat total
3. Meringankan rasa nyeri
4. Menurunkan tekanan darah
5. Menurunkan frekuensi denyut jantung
Latihan relaksasi otot progresif meliputi
kombinasi latihan pernapasan yang terkontrol
dan rangkaian kontraksi serta relaksasi
kelompok otot

Terapi relaksasi disini tidak dimaksudkan


untuk mengganti terapi obat yang selama ini
digunakan penderita hipertensi, terapi ini
hanya membantu untuk menimbulkan rasa
nyaman atau releks

Anda mungkin juga menyukai