Anda di halaman 1dari 2

KESIMPULAN

 INFORMATIKA:
displin ilmu yang mempelajari informasi fakta berlambang seperti data maupun inf
ormasi pada mesin berbasis komputasi, untuk membangun komputaiperlu menerap
kan proses engineering.

 INFORMATIKA MEMILIKI 8 ASPEK:

1. TIK ( integrasi antar aplikasi ) 
payung besar terminologi yang mencakup seluruh peralatan teknis untuk
memproses dan menyampaikan informasi

2. TEKNIK KOMPUTER
( interaksi perangkat keras dan lunak )
(disebut juga teknik sistem komputer, bahasa Inggris: computer engineering)
adalah suatu disiplin khusus yang mengkombinasikan teknik elektro dan ilmu
komputer.

3. JARINGAN KOMPUTER 
Jaringan computer dan internet Milyaran computing device
yang saling terhubung Dihubungkan oleh communication
link Menggunakan prinsip packet swirching Internet:
jaringan dari jaringan Berkomunikasi dengan menggunakan protocol 
Disepesifikasi dalam beberapa standart internet
4. ANALISIS DATA 
Catatan mengenai fakta yang merupakan hasil dari suatu pengamatan.berupa kode, 
simbol, angka, teks, suara, gambar,video.
Yang kita pelajari mengenai data adalah tipe data, pengumpulan data, dan
data dalam jumlah besar. 

5. ALGORITMA PEMROGAMAN 
Algoritma adalah urutan logis pengambilan putusan untuk pemecahan masalah.

6. DSI (dampak social informatics) 


Meningkatkan interaksi sosisal antar pengguna  Perubahan cara hidup Perubahan 
cara kerja.

7. COMPUTATIONAL THINKING (CT) 


Computational merpakan pendekatan dalam proses pembelajaran.
CT memiliki peran penting dalam aplikasi computer, namun juga mendukung 
pemecahan masalah.  

Anda mungkin juga menyukai