Anda di halaman 1dari 28

distribusi

frekwensi
By. Hasniar AR
Setelah materi ini,
sejogjanya mahasiswa
mampu:
o Memahami defenisi dari distribusi frekwensi

o Memahami urgensi dari dibuatnya distribussi


frekwensi
o Memahami berbagai bentuk distribusi frekwensi
dan karakteristiknya masing-masing

o Mengaplikasikan data ke dalam bentuk distribusi


frekwensi yang sesuai
o Membuat distribusi frekwensi untuk menyajikan
data ataupun hasil penelitian
Cek tugas…
Variabel Jenis Variabel Jenis Data
Jenis Kelamin
IPK
Suku
Uang Jajan
Jenis Kendaraan
Asal SMU
Usia
Jumlah saudara
Waktu belajar
Waktu medsos
Cek tugas…
Judul Jenis Jenis
No. Variabel
Skripsi Variabel Data
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
Hubungan Self Compasion dgn
Marital Satisfaction pada ibu bekerja
di makassar

Perbedaan kemandirian remaja di


tinjau dari parenting style org tua
STATISTIKA ADALAH ANALISIS
MATEMATIKA TERHADAP DISTRIBUSI
FREKUENSI DARI SATU ATAU LEBIH
VARIABEL

Distribusi frekuensi berarti


menyangkut banyak kasus. Kalau
hanya terdapat satu atau dua
kejadian saja, tentu distribusi
frekuensi nya tak dapat dianalisis.

Variabel adalah sesuatu yang bervariasi dari


satu kasus ke kasus yang lain. Lawan nya
adalah konstan
Tujuan dilakukan
distribusi frekwensi

untuk mendapatkan
informasi lebih dalam dan
cepat bila dibandingkan
dengan melihat data
aslinya
contoh
Seorang peternak sapi ingin
mengetahui lebih lanjut
pertambahan berat badan hewan
ternaknya. 100 ekor sapi diukur
pertambahan berat badannya
(gram/ekor/hari). Berikut adalah
hasil pengukurannya :
51 52 54 55 55 56 49 54 55 50

50 30 45 39 44 56 55 53 58 57

55 38 45 47 46 44 45 54 55 53

30 45 47 47 48 47 50 53 57 57

56 46 47 50 48 47 46 43 40 60

52 45 47 44 50 53 52 37 35 61

55 40 44 43 50 49 34 45 34 65

56 45 43 42 50 54 45 48 44 61

57 38 50 44 49 49 47 56 53 62

58 43 43 44 50 50 55 54 50 63
Interval Valid Cumulative
Frequency Percent
Kelas Percent Percent
30 – 35 4 4,0 4,0 4,0
35 – 40 6 6,0 6,0 10,0
40 – 45 20 20,0 20,0 30,0
45 – 50 30 30,0 30,0 60,0
50 – 55 21 21,0 21,0 81,0
55 – 60 14 14,0 14,0 95,0
60 – 65 5 5,0 5,0 100,0
Total 100 100,0 100,0
contoh lain
Tamu yang menginap di Hotel Marada Inn
ditanya pendapat mereka tentang akomodasi
BR R AR AR AR
yang tersedia. Jawaban dikategorikan menjadi
baik sekali (BS), diatas rata-rata (AR), rata-rata AR AA BR BR R
(R), di bawah rata-rata (BR), dan buruk (B). B B AR BS AR
Data dari 20 tamu yang menginap diperoleh R AR R AA R
sebagai berikut:
Frekuensi Persen
Rating Pendapat Frekuensi
Relatif Frekuensi
Baik Sekali (BS) 2 0,10 10
Di atas Rata-rata (AR) 3 0,15 15
Rata-rata (R) 5 0,25 25
Di Bawah Rata-rata (BR) 9 0,45 45
Buruk (B) 1 0,05 5
Total 20 1,00 100
Berbagai bentuk
distribusi frekwensi

o Tabel
o Pie
o Batang
o Histogram
o Poligon
o Kurva
o Ogive
o Stem & Leaf
o Box plot
pie
bart chart

300

250

- Untuk data kategorik 200

- Bisa dibolak balik 150


MOBIL
urutannya MOTOR
100 ANDONG
- Kalau kosong (ada
jaraknya), kondisi kosong 50
itu tidak berarti 0
1st Qtr 2nd Qtr 3rd Qtr 4th Qtr
histogram

• Untuk data kontinum


• Tidak bisa dibolak
balik urutannya
• Kosong (ada jarak)
berarti tidak ada
nilainya (nilai=0)
Poli = banyak poligon
Gon = sudut
Untuk melihat trend atau
kecenderungan
Cara membuat :
1. Buat kelas interval
2. Buat histogram
3. Hubungkan titik tengah
puncaknya
Poligon untuk variabel ………..
kurva
Poligon yang diperhalus. Berguna
untuk melihat trend
ogive

• Ogive naik (positif)


• Ogive turun (negatif)

Ogive naik, tidak


mungkin turun,
begitupun sebaliknya
steam and leaf
69, 79, 78, 86, 84, 88, 83,
82, 85, 92, 91, 96
box plot
refleksi…
o Apa yang sudah anda kuasai
o Apa yang masih
membingungkan
o Apa perasaan anda setelah
mengikuti materi ini
o Apa insight yang anda peroleh
Apakah setelah materi ini,
anda sudah mampu:

o Memahami defenisi dari distribusi frekwensi

o Memahami urgensi dari dibuatnya distribussi


frekwensi
o Memahami berbagai bentuk distribusi frekwensi
dan karakteristiknya masing-masing

o Mengaplikasikan data ke dalam bentuk distribusi


frekwensi yang sesuai
o Membuat distribusi frekwensi untuk menyajikan
data ataupun hasil penelitian
Tugas
o Tabel
individu
o Pie
o Batang
o Histogram Defenisi
o Poligon Kegunaan
Kelebihan
o Kurva kekurangan
o Ogive
o Stem & Leaf
o Box plot
Tugas individu
Bentuk
Variabel Alasan
distribusi frek.
Jenis Kelamin
IPK
Suku
Uang Jajan
Jenis Kendaraan
Asal SMU
Usia
Jumlah saudara
Waktu belajar
Waktu medsos
next…
Ukuran Statistika:
Central Tendency dan
Ukuran Letak

thanks to you, and see you…

Anda mungkin juga menyukai