Anda di halaman 1dari 1

PROGRAM PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

1. Nama Pelatihan : Pembuatan Roti dan Kue


2. Kode Program :
3. Kualifikasi / Jenjang Pelatihan : Non Jenjang
4. Tujuan Pelatihan : Setelah mengikuti pelatihan ini peserta
kompeten menerapkan sistem dan prosedur
keselamatan dan kesehatan K3, mengikuti
prosedur kerja menjaga praktek pengolahan
yang baik, membersihkan dan sanitasi
peralatan,
melakukan proses pengembangan akhir dan
pemanggangan roti, melakukan proses
produksi
roti.
5. Unit Kompetensi yang ditempuh :

THP.0001.014.01 Menerapkan sistem dan prosedur keselamatan dan kesehatan K3

THP.0001.006.01 Mengikuti prosedur kerja menjaga praktek pengolahan yang baik

THP.0001.012.01 Membersihkan dan sanitasi peralatan

THP.0003.083.01 Melakukan proses pengembangan akhir dan pemanggangan roti


THP.0003.084.01 Melakukan proses produksi roti

6. Perkiraan Waktu Pelatihan : 120 Jam


7. Persyaratan Peserta Pelatihan
6.1 Pendidikan : SD,SMP,SMA,SMK, Sederajat
(bisa membaca, menulis dan berhitung)
6.2 Pelatihan :-
6.3 Pengalaman Kerja :-
6.4 Umur : Minimal 18 Tahun
6.5 Jenis Kelamin : Laki-Laki dan Perempuan
6.6 Kesehatan : Sehat Jasmani dan Rohani
6.7 Tes Kemampuan : Lulus Seleksi

8. Persyaratan Insruktur
6.1 Pendidikan : Minimal D3
6.2 Persyaratan Kompetensi
1) Teknis : Memiliki Sertifikat
2) Metodologi : Memiliki Sertifikat UJK Kompetensi Metoologi
6.3 Pengalaman Kerja :-
6.4 Kesehatan Kerja : Sehat Jasmani dan Rohani
6.5 Persyaratan Khusus :-

Anda mungkin juga menyukai