Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMP Negeri 7 Pamekasan Kelas/ Semester : XI / Ganjil


Mata Pelajaran : IPS Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit (1JP)
Materi Pokok : Perubahan Sosial Budaya

A. Kompetensi Dasar Pengetahuan dan Kompetensi Dasar Ketrampilan dan Indikator


Indikator
3.2 Menganalisis perubahan kehidupan sosial 4.2 Menyajikan hasil analisis tentangperubahan
budaya Bangsa Indonesia dalam menghadapi kehidupan sosial budaya Bangsa Indonesia dalam
arus globalisasi untuk memperkokoh menghadapi arus globalisasi untuk memperkokoh
kehidupan kebangsaan kehidupan kebangsaan
3.2.1 Menganalisis faktor penyebab perubahan sosial 4.2.1 Keterampilan melaksanakan diskusi tentang faktor
budaya penyebab perubahan sosial budaya
3.2.2 Mendeskripsikan proses pengaruh kebudayaan 4.2.2 Mempresentasikan hasil diskusi tentang faktor
lain yang menyebabkan terjadinya per4bahan penyebab perubahan sosial budaya
sosial budaya

Penguatan Pendidikan Karakter Spiritual : Religius


Sosial : Nasionalisme, Toleransi, Kerjasama,
Percaya diri, Tanggung jawab, Disiplin dan
Kritis

B. TujuanPembelajaran
Melalui model pembelajaran discovery learning, maka :

1. Peserta diidik mampu memahami faktor-faktor penyebab perubahan sosial budaya


2. Peserta didiik mampu menganalisis faktor perubahan sosial budaya yang ada lingkungan masyarakat
mereka
3. Peserta didik mampu memebedakan dan menjelaskan proses pengaruh perubahan lain yang
menyebababkan terjadinya perubhan sosial budaya
C. Media dan SumberBelajar

Media Sumber
Belajar
Alat tulis, Buku, Papan tulis, Spidol, Mind Mapping faktor 1. Buku IPS Siswa Kelas IX SMP
penyebab perubahan sosial budaya Kemendikbud, Edisi Revisi Tahun2018
Halaman : 97-109

D. Materi dan Model Pembelajaran

Sub Materi Model dan Metode


Faktor Penyebab Perubahan Sosial Budaya 1. Discovery Learning
2. Pendekatan Saintifik
3. Diskusi Tanya Jawab
E. KegiatanPembelajaran
Pendahuluan
(5 Menit)  Guru melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Allah
SWT(Religius)
 Guru menanyakan kabar dan mengecek kehadiran peserta didik (Disiplin)
 Guru mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman siswaatau
materi sebelumnya.
 Siswa mengamati (saintifik-mengamati)Buku IPS Siswa Kelas IX SMP Kemendikbud,
Edisi Revisi Tahun 2018 Halaman : 97-109
 Guru Menyampaikan judul materi yang akan dibahas tentang Faktor Penyebab
Perubahan Sosial kepada peserta didik kelas IX
 Guru memberitahukan tujuan pelajaran yang harus dicapai oleh peserta didik akan
dibahas pada pertemuan saat itu dan proses pelaksanaannya.
Kegiatan Inti 1. Kegiatan Literasi
Literasi Peserta didik diberi panduan oleh guru untuk melihat, mengamati (saintifik-
4Cs mengamati),membaca buku paket IPS siswa kelas IX Bab II halaman 97-109
HOTS
(30 Menit)
2. Critical Thinking
Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengidentifikasi dan menanya (saintifik-
menanya)sebanyak mungkin hal yang belum dipahami (kritis), dimulai dari pertanyaan
faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan
dengan materi Faktor Penyebab Perubahan Sosial Budaya:
1. Sebutkan faktor apa saja yang mendorong adanya perubahan sosial budaya?
2. Berikan contoh tentang bentuk Akulturasi yag ada di Indonesia!
3. Collaboration
Peserta didik bersama teman-teman dan dibimbing guru untuk mendiskusikan,mengumpulkan
informasi (saintifik-mengumpulkan informasi), mengaitkan perubahan sosial budaya,
hubungan perubahan sosial dan perubahan budaya, serta bentuk-bentuk perubahan sosial
budaya dari bebrapa segi melalui buku paket.
Setiap peserta didik melakukan pemeriksaan secara cermat (membandingkan) antara
hipotesis dengan mengolah informasi (saintifik-mengasosiasikan) hasil data processing.
Berdasarkan proses verifikasi ini, hipotesis tersebut ada kesesuaian atau tidak (hipotesis
benar atau tidak). Dengan mengerjakan LKPD yang dibagikan oleh guru, siswa menyusun
materi yang dipahami kemudian mempresentasikan ulang, dan saling bertukar informasi
(saintifik-mengkomunikasikan) (kerjasama) dengan siswa lain faktor penyebab terjadinya
perubahan sosial budaya
4. Communication
Guru mempersilahkan peserta didik untuk mempresentasikan hasil kerja individu secara
klasikal (percaya diri) dan peserta didik yang lain memperhatikan. Lalu peserta didik lain
mengemukakan pendapat atau mengajukan pertanyaan atas presentasi yang dilakukan
kemudian ditanggapi kembali oleh individu yang mempresentasikan (Tanggung jawab).
5. Creativity
Guru dan peserta didik membuat kesimpulan/refleksi pemahaman Peserta didik
mendiskusikan penerapan pengetahuan/ keterampilan yang baru saja diperolehnya untuk
mengatasi masalah kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan bentuk-bentuk perubahan
sosial budaya kepada siswa kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali hal-hal
yang belum dipahami.
Penutup 1. Peserta didik dimotivai untuk berani (percaya diri) serta dibantu oleh guru membuat
(5 Menit) kesimpulan/refleksi tentang materi faktor penyebaab perubahan sosia budaya
2. Pesertadidik diminta untuk mengkonstruksikan nilai karakter dan keteladanan yang dipelajari
materi ini yang dapat diterapkan dalam kehidupansehari-hari
3. Guru mengingatkan untuk membaca materi “Faktor Penghambat Perubahan Sosial
Budaya” yang akan dipelajari pada materi selanjutnya
4. Guru memberikan tugas membuat essay terkait faktor penyebab perubaahn sosial budaya
5. Guru menutup pembelajaran dengan pembacaan doa dan mengucapkan salam
F. Penilaian
1. Sikap : Jurnal Pengamatan Sikap, Penilaian diri(Terlampir)
Penilaian 2. Pengetahuan : Tes tulis dan Penugasan(Terlampir)
Keterampilan : Membuat essay terkait faktor penyebab perubahan sosial budaya

Pamekasan 12 September 2021


Mengetahui
Guru Pamong Mapel IPS SMP Negeri 7 Pamekasan GuruMapel

SRI HARTATIK, S. Pd MILA ROSIDA


NIP: 197602012006042020 NIM: 18381082045

RIYAN HIDAYAT
NIM:18381081070

NURIS SHAFA PUTRA


HAMZAH
NIM: 18381081065

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Butir Soal:

1. Dilihat dari faktornya, perubahan sosial budaya memiliki faktor penyebaba dan penghambat adanya
peruabahan sosial budaya, ada berapa faktor yang menyebabkan adanya perubahan sosial budaya….
a. 1 b. 2 c. 5 d. 7
2. Semakin banyak angka penduduk di suatu wilayah maka juga akan menyebabkan besarnya….
a. Permasalahan b. Kesejahteraan c. Kebersihan d. Kemajuan
3. Berikut yang merupakan contoh dari adanya penemuan baru ddalam faktor penyebab terjadinya
perubahan sosial budaya adalah….
a. Budaya b. HP dan Internet c. Sosial d. Akulturasi
4. Suatu kebudayaan yang bertemu dengan budaya asing tanpa menghiangkan budaya yang sebelumnya
disebut dengan….
a. Difusi b. Akulurasi c. Asimilasi d. Invasi
5. Suatu kebudayaan yang bertemu dengan budaya asing dan menimbulkan budaya baru yang mana dari
kedua budaya tersebutmenghilangkan budaya asli disebut dengan….
a. Difusi b. Akulurasi c. Asimilasi d. Invasi

Kunci Jawaban:

1. d 2. a 3. b 4. b 5. c

LAMPIRAN

Teknik Penilaian(terlampir)
Sikap
PenilaianObservasi
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik dalam kegiatan
pembelajaran baik terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan
langsung dilakukan oleh guru. Berikut contoh instrumen penilaian sikap
Aspek Perilaku yang Dinilai Jumlah Skor Skor Kode
No Nama Siswa
BS JJ TJ DS Sikap Nilai

Keterangan :

BS : BekerjaSama- JJ :Jujur -TJ : TanggunJawab -DS :Disiplin


Catatan :

Aspek
Format di atasperilaku Skor
dapat diubah maksimal
sesuai Skor perilaku
dengan aspek sikap = yang
jumlah
inginKode nilai / predikat: di nilai
dinilai = jumlah sikap skor dibagi jumlah
Pengetahuan 75,01–100,00 = Sangat
dengankriteria: yang dinilai sikap yang dinilai =
Baik(SB)
100 = Sangat dikalikan 275 : 4 =68,75
50,01–75,00 = Baik(B)
Baik jumlah kriteria
= 100 x 4 =400 25,01–50,00 = Cukup(C)
75 = Baik
00,00– 25,00 = Kurang(K)
50 = Cukup

25 = Kurang

Soal akan dilampirkan dan dibagikan kepada siswa saat mata pelajaran sedang
berlangsung
Contoh Soal :
1.Sebutkan faktor apa saja yang mendorong adanya perubahan sosial budaya?
2.Berikan contoh tentang bentuk Akulturasi yag ada di Indonesia!
Rubrik penilaian pengetahuan :
No. Nama Lengkap dan jelas Kurang lengkap (jelas ) Tidak lengkap/tidak
(4) (3) jelas
(2)

Nilai = total skor/12 x100


Keterampilan

Berupa produk membuat essay

Kisi-kisi penilaian produk

Bentuk
No Kompetensi Dasar Materi Indikator
Penilaian
.
1 4.2 Menyajikan hasil analisis Faktor 4.2.1 Keterampilan Penilaian
tentangperubahan penyebab melaksanakan diskusi Kinerja
kehidupan sosial budaya perubahan tentang faktor penyebab dan
Bangsa Indonesia dalam sosial perubahan sosial budaya Produk
menghadapi arus 4.2.2 Mempresentasikan hasil
globalisasi untuk diskusi tentang faktor
memperkokoh kehidupan penyebab perubahan
kebangsaan sosial budaya
Penilaian Praktik MembuatEsai
Kisi-kisi Praktik Membuat Esai

Teknik
No. KD Materi Indikator
Penilaian
1. 4.2 Menyajikan hasil analisis Faktor Keterampilan Esay
tentangperubahan kehidupan sosial penyebaab melaksanakan diskusi
budaya Bangsa Indonesia dalam peruabaahn dan presentasi tentang
menghadapi arus globalisasi untuk sosial budaya Faktor Penyebab
memperkokoh kehidupan Peruabahan Sosial
kebangsaan Budaya

Instrumen Praktik Membuat Esai

No. Nama Tugas Langkah-langkah Pengerjaan Tugas


1. Membuat karangan essay 1. Panjang essay satu halaman kertas foliobergaris.
Skor
No. Aspek yang Dinilai
terkait bentuk-bentuk 2. Essay ditulistangan. 0 1 2 3 4
1. dinamika
Kesesuaian antara judul dan isi esai.
penduduk Eropa 3. Gunakan bolpoin/pulpen yang bertinta hitam ataubiru.
2. Sistematika esai.
3. Gaya pengungkapan isi esai. 4. Tulisan jelas dan gunakan ejaan yangbenar.
4. Kerapian tulisan. 5. Tuliskan nama, kelas, dan tanggal pembuatanesai.
5. Menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar.
Jumlah
Skor Maksimum

Rubrik Perskoran Penilaian Praktik Membuat Esai

Pedoman perskoran dan penentuan nilai:


Skor terentang antara 1 – 4, yaitu 1 = kurang, 2 = cukup, 3 = baik, 4 = amat baik.
Rumus nilai:

Nilai=JumlahSkorx100
4

- Penilaian UnjukKerja

Contoh instrumen penilaian unjuk kerja dapat dilihat pada instrumen penilaian ujian keterampilan
berbicara sebagai berikut:

- Dari penyajian presentasi maka ketrampilan peserta didik dapat dinilai sebagai berikut:

Rubrik penilaian ketrampilan penyajian hasil diskusi:

Aspek Ketrampilan Nilai Konversi


Akhi Nilai
No Nama
r
Menggunakan Bahasa Memberikan Ketepatan
Indonesia EYD Pendapat Jawaban
Ya Tidak Ya Tidak Ya Tidak
1

Dst

 Pedoman Skor:
a) Skor 1, apabila“Ya”
b) Skor 0, apabila“Tidak”
 Nilai Akhir = Total Skor Perolehan x100
Total Skor Maksimal
 Keterangan (Konversi Nilai):
 Nilai 100 =A - Nilai75= B - Nilai50 = C - Nilai25 =D
Instrumen Penilaian Esay
No Aspek yang Dinilai 100 75 50 25
1 Penguasaan materi
2 Kemampuan menjawab pertanyaan
3 Kemampuan mengolah kata
4 Kemampuan menyelesaikan masalah

 Keterangan:
 100 = Sangat Baik
 75 = Baik
 50 = Kurang Baik
 25 = Tidak Baik
Pembelajaran Remedial
Disesuaikan dengan materi yang belum mencapai KKM

Anda mungkin juga menyukai