Anda di halaman 1dari 7

PENGURUS PUSAT

PERHIMPUNAN DOKTER SPESIALIS SARAF INDONESIA (PP PERDOSSI)


INDONESIAN NEUROLOGICAL ASSOCIATION (INA)
Sekretariat : Apartemen Menteng Square Tower A No. AR-19
Jl. Matraman No. 30 E Jakarta Pusat
Telepon : 62-21-391-7349 , Fax : 62-21-314-7815
Email: pp_perdossi@yahoo.com , Website : www.perdossi.or.id

Nomor : 030/PP-PERDOSSI/B/II/2021 Jakarta, 9 Februari 2021


Lampiran :2
Perihal : Vaksinasi Covid-19

Kepada Yth.
1. Seluruh Ketua Cabang PERDOSSI

Di Tempat.

Dengan hormat,

Sehubungan dengan adanya Vaksinasi Corona Virus Disease (COVID-19) sebagai upaya penanggulangan,
pencegahan dan pengendalian COVID-19, dengan ini kami menghimbau kepada seluruh Ketua cabang dan
anggota PERDOSSI agar;

1. Dapat mengikuti dan mendukung terlaksananya program nasional Vaksinasi Covid-19.

2. Secara umum semua pasien-pasien neurologi (Stroke, Epilepsi, dll) bisa mendapatkan vaksinasi
COVID-19, kecuali

a. Pasien yang memiliki penyakit atau komorbid yang masuk ke dalam kriteria eksklusi
vaksinasi COVID-19.

b. Pasien anak-anak di bawah 12 tahun (sesuai vaksin yang saat ini sudah beredar di Indonesian,
CoronaVac).

c. Pasien yang mendapatkan terapi immunosupresan.

d. Pasien-pasien yang masih mendapatkan perawatan kondisi akut.

Lebih rinci rekomendasi PERDOSSI tentang penyakit-penyakit yang berhubungan dengan


neurologi terkait Vaksinasi COVID-19 terdapat pada lampiran 1.

3. Pelaksanaan vaksinasi COVID-19 mengikuti Petunjuk Teknis (Juknis) Vaksinasi Kemenkes dalam
rangka penanggulangan Covid-19 (terlampir).

4. Sehubungan dengan dinamika perkembangan COVID-19 maka PERDOSSI akan merevisi himbauan
ini bila ada perkembangan dan rekomendasi baru mengenai COVID-19 untuk pasien-pasien neurologi

Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih

Ketua Umum

Dr.dr. Dodik Tugasworo Pramukarso, Sp.S(K)


NIP . 196204231989111001
PENGURUS PUSAT
PERHIMPUNAN DOKTER SPESIALIS SARAF INDONESIA (PP PERDOSSI)
INDONESIAN NEUROLOGICAL ASSOCIATION (INA)
Sekretariat : Apartemen Menteng Square Tower A No. AR-19
Jl. Matraman No. 30 E Jakarta Pusat
Telepon : 62-21-391-7349 , Fax : 62-21-314-7815
Email: pp_perdossi@yahoo.com , Website : www.perdossi.or.id

Ketua Cabang :

Medan dr.Muhammad Yusuf, Sp.S, FINS


Padang dr. Ferdhi Adha, Sp.S, MARS
Palembang dr. Ahmad Junaedi, Sp.S
Jakarta dr. Muhammad Kurniawan, Sp.S(K),M.Sc. FICA
Bandung dr. A. Rizal , Sp.S(K), P.hD
Yogya Dr. dr. Ahmad Asmedi, M.Kes., Sp.S(K)
Surakarta dr. Subandi, Sp.S, FINS
Semarang Dr. dr. Retnaningsih, SpS(K), KIC
Surabaya dr. Achmad Firdaus Sani, Sp.S(K), FINS
Makassar dr. Ummu Atiah, Sp.S
Manado dr. Rizal Tumewah, Sp.S(K)
Denpasar DR. Dr. I Putu Eka Widyadharma, M.Sc, Sp.S(K)
Malang dr.Widodo Mardi Santoso, Sp.S(K)
Banda Aceh dr. Farida, Sp.S
Pekanbaru dr. Riki Sukiandra, Sp.S
Banyumas dr. Untung Gunarto, Sp.S, MM
Banten Dr. Tri Wahyudi, Sp.S, FINS, FINA
Bogor dr. Banon Suko Andari, Sp.S
Kaltim dr. Ibnoe Soedjarto, M.Si,Med, Sp.S
Bekasi dr. Tranggono Yudo Utomo, Sp.S, Msi.Med
Bandar Lampung Dr. dr. Roezwir Azhary, Sp.S
Banjarmasin dr. H. Pagan Pambudi, SpS
Cirebon dr. Jerry Hartawan Saputra, SpS.M.Si.Med
Depok dr. Nurul Komari, Sp.S
Kalimantan Barat dr. Ibnu Suhartono, Sp.S
Palu dr. Ruslan Ramlan Ramli,Sp.S
Mataram dr. Setyawati Asih Putri, Sp.S
Papua dr. John Kambu, Sp.S
Jambi dr. Alfindra, Sp.S
PENGURUS PUSAT
PERHIMPUNAN DOKTER SPESIALIS SARAF INDONESIA (PP PERDOSSI)
INDONESIAN NEUROLOGICAL ASSOCIATION (INA)
Sekretariat : Apartemen Menteng Square Tower A No. AR-19
Jl. Matraman No. 30 E Jakarta Pusat
Telepon : 62-21-391-7349 , Fax : 62-21-314-7815
Email: pp_perdossi@yahoo.com , Website : www.perdossi.or.id

Lampiran 1. Rekomendasi PERDOSSI Terkait Vaksin Corona Virus

Penyakit/ Sumber Rekomendasi


Prosedur
Terkait
Epilepsi ILAE (The International League Against Epilepsi) Bukan kontraindikasi
Pasien epilepsi yang sudah bebas kejang
(terkontrol) baik dengan minum obat anti
epilepsi atau tidak, maupun pasien epilepsi
yang masih muncul kejangnya diindikasikan
untuk diberikan vaksin Covid-19 dengan
pengawasan dokter Spesialis Saraf.
Gangguan Gerak International Parkinson and Movement Disorder Society Bukan kontraindikasi
Gangguan Tidur https://www.who.int/vaccine_safety/committee/topics/in Bukan kontraindikasi
fluenza/pandemic/h1n1_safety_assessing/narcolepsy_sta Perhatian khusus untuk penderita narkolepsi
tement/en/ atau hypersomnia karena adanya resiko kantuk
https://www.narcolepsy.org.uk/blog/position-statement- berlebihan pada pemakaian vaksin
vaccination-against-covid-19
Dauvilliers et.al. Increased risk of narcolepsy in children
and adults after pandemic H1N1 vaccination in France.
Brain 2013: 136; 2486–2496
Cedera Kepala Tidak diberikan pada saat fase akut cedera
kepala.
Melewati fase akut kontraindikasi mengikuti
rekomendasi produsen vaksin.
Nyeri dan Nyeri 1. https://americanmigrainefoundation.org/resourc Bukan kontraindikasi, kecuali:
Kepala e-library/questions-about-the-covid-19- 1. Pasien yang memiliki penyakit atau
vaccines-for-people-living-with-migraine/ komorbid yang masuk ke dalam kriteria
2. https://www.som.uci.edu/docs/COVID%20Vac eksklusi vaksinasi COVID-19
cine%20FAQ%2012.17.2020%20v2.pdf 2. Pasien yang berusia diatas 60 tahun
3. Examining a possible association between 3. Pasien anak – anak dibawah 12 tahun
human papilloma virus (HPV) vaccination and 4. Pasien yang mendapatkan terapi
migraine: results of a cohort study in the imunosupresan
Netherlands . T. M. Schurink-van’t Klooster & Catatan:
M. A. J. de Ridder & J. M. Kemmeren & J. van 1. Hindari pemakaian obat-obatan abortif
der Lei & F. Dekker & M. Sturkenboom nyeri kepala kelompok over the counter
& H. E. de Melker analgesics (OTC)
4. https://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK1900 (asetaminofen/paracetamol, ibuprofen,
08/ Adverse Effects of Vaccines: aspirin, caffein) mulai dari 24 jam sebelum
Meningococcal Vaccine hingga 24 jam sesudah vaksinasi karena
5. https://www.ncbi.nlm.nih.gov/books/NBK1900 dapat menurunkan respon imun terhadap
08/ Adverse Effects of Vaccines: vaksin.
Meningococcal Vaccine 2. Hindari pemberian obat anti-inflamasi non
6. Eur J Pediatr (2015) 174:641-649 steroid (ibuprofen, naproksen, diklofenak,
PENGURUS PUSAT
PERHIMPUNAN DOKTER SPESIALIS SARAF INDONESIA (PP PERDOSSI)
INDONESIAN NEUROLOGICAL ASSOCIATION (INA)
Sekretariat : Apartemen Menteng Square Tower A No. AR-19
Jl. Matraman No. 30 E Jakarta Pusat
Telepon : 62-21-391-7349 , Fax : 62-21-314-7815
Email: pp_perdossi@yahoo.com , Website : www.perdossi.or.id

dll) atau kombinasi dengan


asetaminofen/aspirin/caffein yang dapat
menurunkan efektifitas vaksin.

Neuroonkologi https://www.thebraintumourcharity.org/living-with-a- 1. Tidak memiliki kontraindikasi


/Tumor brain-tumour/get-support/coronavirus-and-brain- 2. Penderita kanker merupakan kelompok
Intrakranial tumours/covid-19-vaccinations-and-brain-tumours/ yang perlu mendapatkan prioritas karena
beresiko mengalami kondisi yang lebih
https://www.nccn.org/covid-19/pdf/COVID- buruk jika terinfeksi Covid-19.
19_Vaccination_Guidance_V1.0.pdf 3. Perhatian khusus pada pasien tumor otak
yang sedang menjalani kemoterapi dan
radiasi terkait dengan kondisi yang rentan
terhadap infeksi, tetapi tetap diperbolehkan
utk vakisnasi
4. Untuk epilepsi simptomatik pada tumor otak
mengikuti rekomendasi pasien epilepsi pada
umumnya (rekomendasi POKDI Epilepsi)
5. Pada pasien dengan hormonal terapi juga
tidak ada kontra indikasi untuk vaksinasi
COVID-19.
Myasthenia Zikovic, SA et al. Doctor – Should I get the Covid-19 1. Pasien myasthenia gravis tipe okular
Gravis vaccine? Infection and immunization in individuals with dengan terapi Pyridostigmin saja dan tidak
neuromuscular disorders. AANEM Practice Topic. ada riwayat krisis myasthenia dapat
Muscle and Nerve. 2021 menerima vaksinasi COVID-19
DOI: 10.1002/mus.27179 2. Tidak direkomendasikan vaksinasi
COVID-19 pada pasien Myasthenia yang
www.aanem.org/Practice/COVID-19-Guidance sedang dalam terapi imunosupresan dan
riwayat mengalami krisis myastenia.
Guillain Barre Chen, Y et al. Vaccines and the risk of Guillain-Barre Pasca GBS dengan gejala sisa ringan atau tidak
Syndrome (GBS) syndrome. European Journal of Epidemiology. 2020. ada gejala sisa dapat menerima vaksin COVID-
19.
Zikovic, SA et al. Doctor – Should I get the Covid-19
vaccine? Infection and immunization in individuals with
neuromuscular disorders. AANEM Practice Topic.
Muscle and Nerve. 2021
DOI: 10.1002/mus.27179

www.aanem.org/Practice/COVID-19-Guidance
Chronic Zikovic, SA et al. Doctor – Should I get the Covid-19 Tidak direkomendasikan jika masih dalam
Demyelinating vaccine? Infection and immunization in individuals with pengobatan immunosupressan rutin atau
Inflammatory neuromuscular disorders. AANEM Practice Topic. berulang.
Polyneuropathy Muscle and Nerve. 2021
DOI: 10.1002/mus.27179
PENGURUS PUSAT
PERHIMPUNAN DOKTER SPESIALIS SARAF INDONESIA (PP PERDOSSI)
INDONESIAN NEUROLOGICAL ASSOCIATION (INA)
Sekretariat : Apartemen Menteng Square Tower A No. AR-19
Jl. Matraman No. 30 E Jakarta Pusat
Telepon : 62-21-391-7349 , Fax : 62-21-314-7815
Email: pp_perdossi@yahoo.com , Website : www.perdossi.or.id

www.aanem.org/Practice/COVID-19-Guidance
Neuropati perifer Bukan kontraindikasi
Amyotrophic Bukan kontraindikasi
Lateral Sclerosis
(ALS)

Infeksi SSP Tidak ada kontraindikasi mutlak kecuali pada


kasus akut.
Tidak direkomendasikan jika masih dalam
pengobatan immunosupressan rutin atau
berulang
Disesuaikan dengan pre-Caution dari produsen
vaksin.
Neuro-behaviour Alzheimer. COVID-19 Vaccine: Answers for Dementia Dianjurkan vaksinasi :
Caregivers and People Living with Alzheimer's. 1. Demensia alzaimer
https://www.alz.org/alzheimers- 2. Demensia lainnya (vaskular, lewy body,
dementia/coronavirus-covid-19-vaccine campuran)
3. Care giver
Alzheimer. Improving State and Federal Response to
Dasar anjuran :
Coronavirus (COVID-19) in Long-Term Care
1. Usia lebih dari 60 tahun
Settings coronavirus. 2020. 2. Kondisi kronis penyebab rentan terinfeksi
https://www.alz.org/get-involved- 3. 48 % pasien demensia berada di nursing
now/advocate/coronavirus-(covid-19)- home sehingga menyebabkan kontak erat
recommendations-policy dengan pasien lainnya

Alzheimer. Dementia and coronavirus risk. Vaksin yang diperbolehkan :


https://www.alzheimers.org.uk/get- 1. Vaksin tipe rna yaitu pfizer dan moderna
support/coronavirus/dementia-risk#content-start 2. Vaksin jenis lain masih belum di teliti
Dementia and coronavirus risk
Kontra indikasi :
Pasien demensia dengan komorbid
Alzheimer International. People with dementia must be 1. Autoimun
priority for COVID-19 vaccine access: 2. Hipertensi
Alzheimer’s Disease International Alzheimer’s 3. Hipertiroid/hipotiroid
Disease International : 4. Gagal jantung, penyakit jantung koroner
https://www.alzint.org/news/people-with- 5. Penyakit ginjal kronik
dementia-must-be-priority-for-covid-19-vaccine- 6. Penyakit gastrointestinal
7. Penayakit kanker
access/
8. Penyakit hematologi onkologi
9. Penyakit infeksi akut
CDC. Additional COVID-19 Guidance for Caregivers of
10. Transplantasi ginjal
People Living with Dementia in Community
Settings, https://www.cdc.gov/coronavirus/2019-
ncov/need-extra-precautions/caregivers-
dementia.html. dated Sept. 11, 2020

DementiaUK. Useful tips on the Covid 19 Vaccine for


PENGURUS PUSAT
PERHIMPUNAN DOKTER SPESIALIS SARAF INDONESIA (PP PERDOSSI)
INDONESIAN NEUROLOGICAL ASSOCIATION (INA)
Sekretariat : Apartemen Menteng Square Tower A No. AR-19
Jl. Matraman No. 30 E Jakarta Pusat
Telepon : 62-21-391-7349 , Fax : 62-21-314-7815
Email: pp_perdossi@yahoo.com , Website : www.perdossi.or.id

people with dementia.


https://www.rcpsych.ac.uk/docs/default-
source/members/faculties/old-age

Dooling K., Marin M., Wallace M., McClung N.,


Chamberland M., Grace M., Talbot K.,Romero
J., Beth B., Oliver S., 2020. The Advisory
Committee on Immunization Practices’ Updated
Interim Recommendation for Allocation of
COVID-19 Vaccine — United States, December
2020. https://www.cdc.gov/vaccines/covid-
19/categories-essential-workers.html.
69(5152);1657-1660

Malone M., Hogan T., Perry A., Biese K., MD, Bonner
A., Pagel P., Unroe K., Kennedy M., 2020.
COVID-19 in Older Adults: An Update for
Emergency Providers.
https://gedcollaborative.com/. Volume 2, Issue 2
December 16, 2020.

Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam


Indonesia. Surat Edaran: Rekomendasi PAPDI
tentang pemberian Vaksinasi COVID 19
(Sinovac/Inactivated) pada pasien dengan
penyakit penyerta/ komorbid. No:
2025/PAPDI/PB PAPDI/U/XII/2020

Neuro-intervensi Tidak direkomendasikan diberikan vaksin pada


penderita :
1. Pasien stroke hiperakut post thrombectomy
2. Pasien stroke akut yang disebabkan oleh
kelainan pembuluh darah (malformasi
vaskular) yang ruptur
3. Pasien dengan penyempitan pembuluh
darah otak dengan faktor risiko vaskular
kronik yang tidak terkontrol, seperti
gangguan jantung, tekanan darah tinggi,
diabetes.
4. Pasien dengan kelainan pembuluh darah
seperti aneurisma, arteriovenous
malformation, arteriovenous fistula,
PENGURUS PUSAT
PERHIMPUNAN DOKTER SPESIALIS SARAF INDONESIA (PP PERDOSSI)
INDONESIAN NEUROLOGICAL ASSOCIATION (INA)
Sekretariat : Apartemen Menteng Square Tower A No. AR-19
Jl. Matraman No. 30 E Jakarta Pusat
Telepon : 62-21-391-7349 , Fax : 62-21-314-7815
Email: pp_perdossi@yahoo.com , Website : www.perdossi.or.id

cavernous angioma, dan malformasi


vaskular lain, yang didasari oleh sebab
penyakit autoimun.
5. Pasien dengan penyempitan pembuluh
darah otak yang didasari oleh penyakit
autoimun.

Anda mungkin juga menyukai