Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN PEMBUATAN APLIKASI BIDANG TEKNIK SIPIL

PEMBUATAN ALINYEMENT HORIZONTAL


BERBENTUK SCS
Tugas ini untuk memenuhi persyaratan dalam
Mata Kuliah SIA – 316 Metode Komputasi

Dosen :
Dr.Eng Fitri Suciaty

Disusun oleh :
Kelompok 6 (Kelas F)
Ilham Eka Abdurahman 22-2017-207
Abelardo Elguna 22-2018-013
M Diaz A 22-2018-162
Nur Agung Priyatna 22-2018-221
Muhammad Khaidar A 22-2018-267

PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN
INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL
BANDUNG
2021
HALAMAN PENGESAHAN

1. Judul Kegiatan : PERANCANGAN GEOMETRIK


JALAN BERDASARKAN PERHITUNGAN ALINYEMEN
HORIZONTAL MENGGUNAKAN APLIKASI PYTHON
2. Bidang Kegiatan : PKM-KC
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap : Nur Agung Priyatna
b. NIM : 222018221
c. Program Studi : Teknik Sipil
d. Perguruan Tinggi : Institut Teknologi Nasional
e. Alamat Rumah dan No Tel/HP :

f. Email :
4. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis : 5 Orang
5. Dosen Pembimbing
a. Nama Lengkap dan Gelar : Dr. Eng. Fitri Suciaty
b. NIDN :
6. Alamat Rumah dan No Tel/HP :
7. Biaya Kegiatan Total
a. Kemristekdikti : Rp. 10.000.000,-
b. Sumber lain :-
8. Jangka Waktu Pelaksana :

Bandung, April 2021


Menyetujui,
Ketua Program Studi Teknik Sipil Ketua Pelaksana Kegiatan,

(Dr. Eng. Fitri Suciaty.) (Nur Agung Priyatna)


NIDN : NRP: 222018221

Wakil Rektor Bidang Akademik dan Dosen Pendamping,


Kemahasiswaan

(Dr. Tarsisius Kristyadi, ST., MT.) (Muhammad Akhsan Ipaenin.)


NIDN: 0415087101 NIDN:
DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN .............................................................................. ii

DAFTAR ISI .......................................................................................................... iii

RINGKASAN ........................................................................................................ iv

BAB I ...................................................................................................................... 1

PENDAHULUAN .............................................................................................. 1

1.1 Latar Belakang ...................................................................................... 1

1.2 Rumusan Masalah ................................................................................. 1

1.3 Maksud dan Tujuan .............................................................................. 1

1.4 Luaran yang Diharapkan ....................................................................... 2

1.5 Kegunaan .............................................................................................. 2

BAB II ..................................................................................................................... 3

TINJAUAN PUSTAKA ..................................................................................... 3

2.1 Gambaran Lingkungan ......................................................................... 3

2.1 Analisis Peluang Pasar .......................................................................... 3

BAB III ................................................................................................................... 4

METODE DAN PEMBAHASAN ...................................................................... 4

3.1 Metode .................................................................................................. 4

3.2 Pembahasan…………………………………………………………...4

BAB IV ................................................................................................................... 7

BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ................................................................... 7

4.1 Anggaran Biaya ........................................................................................ 7

4.2 Jadwal Kegiatan ....................................................................................... 7


RINGKASAN
Pada era digitalisasi dan banyaknya penggunaan program aplikasi dan software
yang bisa mempermudah suatu perkerjaan agar lebih efisien, menghemat waktu dan
tenaga masih ada beberapa orang yang masih menggunakan pekerjaan mereka
denga cara manual terutama para pelaku pekerjaan yang banyak terlibat dengan
perhitungan seperti pekerjaan dibidang teknik sipil. Padahal dengan adanya aplikasi
yang tersedia dapat mempermudah perhitungan dan mengurangi kesalahan dari
perhitungan yang dikerjakan yang mana jika terjadi kesalahan jika menghitung
dengan cara manual maka pengulangan yang harus dikerjakan tidaklah sedikit
bahkan bisa saja harus mengulangi perhitungan dari awal.
Tujuan dibuatnya aplikasi ini adalah untuk mempermudah dalam mendesain
alinyemen horizontal S-C-S dan menghindari terjadinya human error karena
perhitungan manual dan mengakibatkan pengulangan perhitungan.
Metode yang digunakan untuk menciptakan aplikasi tersebut adalah metode
SDLC Waterf. Karena metode ini memiliki tingkat konsistensi yang tingi dalam
pelaksanaan setiap fasenya, dan karena itu juga metode ini lebih banyak dipili dan
digunakan oleh para Sistem Analis.
Aplikasi ini dapat menjadi solusi aplikasi sederhana yang bisa mengurangi
cara perhitungan dengan manual yang bisa mengakibatkan terjadinya human error.
Aplikasi digunakan untuk perhitungan mencari kebutuhan profil baja balok dan
kolom dengan penggunaan yang simple mudah dimengerti dan lebih efisien.
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Alinemen horizontal adalah proyeksi sumbu jalan pada bidang
horisontal. Alinemen horisontal dikenal juga dengan nama situasi jalan atau
trase jalan. Alinemen horisontal terdiri dari garis-garis lurus yang
dihubungkan dengan garis-garis lengkung. Garis lengkung tersebut dapat
terdiri dari busur lingkaran ditambah busur peralihan, busur peralihan saja
ataupun busur lingkaran saja
Pada era digitalisasi, kemajuan teknologi informasi yang sangat
pesat dan berbagai fasilitas yang disuguhkan dapat mengefisiensikan waktu,
tenaga, pekerjaan, menghemat biaya, dan masih banyak lagi.Dengan era
digitalisasi ini diharapkan pekerjaan dibidang teknik sipil dapat
terkondisikan dengan lebih efisien dan lebih baik lagi.
Dengan proposal ini, penyusun ingin memberikan bantuan dengan
mengembangkan aplikasi agar bisa memudahkan kesulitan yang dialami
oleh para pelaku dibidang teknik sipil. Dengan menggunakan bahasa
pemrograman python serta dengan dibantu beberapa software diharapkan
bisa mengurangi kondisi dimana pengulangan perhitungan akibat kesalahan
dari human error tersebut. Aplikasi ini memberikan kemudahan untuk
pengguna karena aplikasi ini merupakan aplikasi yang sederhana dan mudah
untuk dijalankan.

1.2 Rumusan Masalah


Bagaimana cara mengemas perancangan desain alinyemen horizontal tipe S-
C-S ke dalam aplikasi dengan mudah dan cepat?

1.3 Maksud dan Tujuan


Maksud pemberian tugas ini adalah untuk penerapan teori yang telah diterima
mahasiswa dari matakuliah Teknologi Bahan dan Metode Komputasi sehingga
mahasiswa dapat membuat aplikasi berbasih Phyton yang dapat membantu
mengetahui kekuatan beton yang akan diteliti.

Tujuan pemberian tugas ini adalah sebagai berikut:

Memobilisasi perhitungan desain alinyemen horizontal jalan sehingga para praktisi


Teknik sipil lebih mudah dan cepat dalan desainnya.

1.4 Luaran yang Diharapkan


Aplikasi ini daharapkan dapat mempermudah perhitungan dalam merancang
desain alinyemen horizontal tipe S-C-S secara otomatis dengan menggunakan
komputer sehingga kesalahan perhitungan yang seringkali terjadi saat dilakukan
perhitungan manual dapat diminimalisir dan waktu penrhitungan dapat lebih cepat
prosesnya.

1.5 Kegunaan
• Untuk menghitung alinyemen horizontal jalan
• Untuk menghemat waktu pengerjaan dan meningkatkan efisiensi
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Gambaran Lingkungan
Dalam perencanaan pembangunan jalan seringkali memperhitungnkan alinemen
horizontal jalan. Alinemen horizontal adalah proyeksi sumbu jalan pada bidang
horisontal. Alinemen horisontal dikenal juga dengan nama situasi jalan atau trase
jalan. Alinemen horisontal terdiri dari garis-garis lurus yang dihubungkan dengan
garis- garis lengkung.

Terdapat beberapa jenis alinemen horizontal jalan, jenis yang kami pilih
untuk dibuatkan program adalah Spiral-Circle-Spiral (SCS). Dalam perhitunganya
jenis ini merupakan jenis yang paling rumit perhitunganya yang jika dilakukan
dengan manual sering kali terjadi kesalahan manusia atau human error. oleh karena
itu kami buat program ini guna minimalisir kesalahan dan meningkatkan efisiensi
ketika melakukan perhitungan.

2.1 Analisis Peluang Pasar


Program perhitungan alinyemen horizintal secara komputasi saat ini
memerlukan spesifikasi perangkat komputer yang cukup besar sedangkan aplikasi
yang kami buat dapat dijalankan pada prangkat yang lebih rendah spesifikasinya
yang mana prangkat tersebut dapat lebih mudah dibawa seperti notebook bahkan
smartphone sehingga aplikasi ini dapat digunakan secara lebih praktis. Oleh karena
itu kami meyakini bahwa kami mampu bersaing dengan kompetitor lain.
BAB III
METODE DAN PEMBAHASAN
3.1 Metode
Untuk mentode sistem tersebut kami menggunakan SDLC waterfall. Berikut
adalah bagan SDLC yang kami gunakan :

Requirements
analysis

desain

developmen

testing

maintenance

3.2 Pembahasan

1. Requirements Analysis
Pada tahap ini pengembang sistem diperlukan suatu komunikasi yang
bertujuan untuk memahami software yang dibutuhkan pengguna dan batasan
software. Informasi ini biasanya dapat diperoleh melalui wawancara, survey atau
diskusi. Tahap ini merupakan tahap perancangan software yang dibuat. Rancangan
software yang akan dibuat kami uraikan pada Sitemap gambar berikut
MULAI

Keseluruhan Data

R(jari jari lengkung lintasan), e (elevasi) normal,e


(elevasi) max,v (kecepatan rencana),Ls (Panjang
Lengkung Peralihan),d (jarak),∆1(sudut Peubah),lebar
jalan

Menghitung Ꝋs

Menghitung P

tidak Jika nilai P < 0.25 maka dapat di

Desain dengan S-C-S

Ya

Desain lengkung S-C-S

Menghitung K,Es,Ts, Ꝋc,Lc,L

Selesai

2. Design
Pada proses ini kami mengubah kebutuhan-kebutuhan yang dihasilkan dari
proses analysis system dan software menjadi representasi ke dalam bentuk
prototype atau tampilan software sebelum nantinya masuk ketahap pemrograman
atau coding.
3. Development
Pada tahap ini terjadi proses menerjemahkan perancangan desain ke bentuk
yang dapat dimengerti oleh mesin, dengan menggunakan kode kode bahasa
pemrograman. Kode program yang dihasilkan masih berupa modul-modul kecil
yang nantinya akan digabungkan pada tahap berikutnya.
4. Testing
Di tahap ini dilakukan penggabungan modul-modul yang sudah dibuat dan
dilakukan pengujian ini dilakukan untuk mengetahui apakah software yang dibuat
telah sesuai dengan desainnya dan fungsi pada software terdapat kesalahan atau
tidak.
5. Maintenance
Pada tahap ini software yang sudah jadi dijalankan serta dilakukan
pemeliharaan. Pemeliharaan termasuk dalam memperbaiki kesalahan yang tidak
ditemukan pada langkah sebelumnya. Pemeliharan software merupakan tahap yang
bertujuan untuk jangka panjang. Pada tahap ini juga terdapat tahap pengembangan
aplikasi untuk memastikan aplikasi sesuai dan berguna seperti yang harapkan dicita
– citakan sebelumnya
BAB IV
BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya


Tabel 4. 1 Anggaran Biaya Kegiatan
Jenis Harga
NO Material Kuantitas Jumlah Sub Total
Pengeluaran Satuan
Peralatan Laptop 1 15.000.000 15.000.000 15.000.000
1
Penunjang Wifi 1 350.000 350.000 350.000
Bensin 200.000 200.000 200.000
2 Transportasi
Konsumsi 5 25.000 2.000.000 2.000.000

4.2 Jadwal Kegiatan


Tabel 4. 2 Jadwal Kegiatan
Bulan Penanggung
No Jenis Kegiatan
1 2 3 Jawab
1 Desain Produk Ilham Eka
2 Administrasi Perkantoran M Diaz
3 Pemrograman Nur Agung
4 Pemasaran M Khaidar
5 Pembuatan Laporan Alberaldo

Anda mungkin juga menyukai