Anda di halaman 1dari 5

Reservoir Non-konvensional

TUGAS 4
RESERVOIR NON
KONVENSIONAL

Resume Pengembangan Persamaan Material


Balance CBM Reservoir

Nama : Dita Indah Sari


NIM : 191910801007
Kelas : A

PROGRAM STUDI TEKNIK PERMINYAKAN


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS JEMBER
2021

1
Pengembangan Persamaan Material Balance CBM Reservoir

Material Balance merupakan metode yang fundamental dalam menentukan gas-in-place dan
profil produksi dari sebuah lapangan gas. Pada reservoir gas non-konvensional, selain
tersimpan pada pori batuan, gas juga tersimpan secara adsorpsi pada mikropori batuan. Hal
inilah yang membedakan dengan material balance gas konvensional reservoir.
Secara umum, konsep material balance untuk reservoir gas unconventional dapat dinyatakan
sebagai berikut :

Gp=∆ [ Gas∈cleats ] + ∆[Gas Adsorbed ]

King telah menurunkan persamaan umum material balance yang paling komprehensif dan
menyeluruh untuk reservoir gas non-konvensional. Metode material balance yang
dikembangkan oleh King mengikutsertakan elemen – elemen sebagai berikut :
1. Gas yang tersimpan pada cleats
2. Gas yang teradsorpsi pada mikropori
3. Kompresibilitas air & formasi
4. Water influx dan produksi air
King merumuskan persamaan material balance-nya sebagai berikut (penurunan selengkapnya
pada lampiran) :

Dimana :

Dan

Seidle memodifikasi persamaan material balance dari King. Seidle mengubah prosedur
penentuan gas- in-place yang dianggapnya seringkali menghasilkan error. Metode material
balance yang dikembangkan oleh Seidle mengambil asumsi sebagai berikut

1. Pada prosedur perhitungan gas in place, diasumsikan konstan


2. Kompresibilitas air & formasi diabaikan
3. Tidak ada water influx

Jensen-Smith mengembangkan persamaan material balance untuk reservoir gas non-


conventional dengan menganggap bahwa gas yang tersimpan pada cleats memiliki kontribusi
yang sangat kecil sehingga dapat diabaikan. Jensen-Smith mengembangkan persamaan
kesetimbangan materi dengan mengikutsertakan elemen adsorpsi saja. Persamaan
kesetimbangan materi Jensen-Smith adalah sebagai berikut dapat dilihat pada persamaan
Lampiran

Persamaan material balance untuk gas konvensional

Persamaan kesetimbangan materi untuk conventional gas adalah sebagai berikut :

Jika water influx diperhitungkan :

Jika kompresibilitas air dan formasi diperhitungakan, maka HCPV akan berkurang sehingga :

Sehingga persamaan material balance menjadi :


King menyederhanakan persamaan dengan asumsi :

Sehingga persamaan kesetimbangan materi menjadi :

Komponen Adsorpsi

Konsentrasi gas yang teradsorpsi pada tekanan tertentu digambarkan oleh Langmuir sebagai
berikut :

Sehingga material balance untuk sistem adsorpsi dapat diturunkan sebagai berikut :

(Catatan : Persamaan material balance diatas adalah persamaan yang digunakan dalam
perhitungan gas in place metode Jensen-Smith.)
Dari kedua penurunan persamaan diatas maka dapat diturunkan persamaan material balance
untuk gas non- konvensional sebagai berikut :

King menyederhanakan persamaan dengan asumsi :

Sehingga persamaan material balance King menjadi :

Anda mungkin juga menyukai