Anda di halaman 1dari 32

KISI-KISI SOAL PAS

Mata pelajaran : IPA Bentuk soal/tes : Pilihan Ganda dan Essay


Kelas/smester : VII/1 (Satu) Jumlah soal : 40
Alokasi waktu : 120 Menit Penyusun soal : Nur Sehasari Dewi ,S.Pd

Level
N Bentu No.
Kompetensi Dasar IPK Materi Indikator Soal Kogniti
o k soal Soal
f
1 2 3 4 5 6 7 8
1 3.1 Menerapkan Menyebutkan Objek IPA dan Disajikan bebrapa C2 MC 1
konsep pengukuran contoh gejala alam pengamatannya contoh gejala alam Mots
berbagai besaran biotik dalam biotik dan abiotik,
dengan penyelidikan IPA siswa diminta memilih
menggunaan contoh yang termasuk
satuan standar dari gejala biotik
(baku)
Menghitung hasil Pengukuran Disajikan tabel hasil C4 MC 2
pengukuran pengukuran waktu HOTS
dengan dengan menggunakan
menggunakan alat stopwatch, siswa
ukur waktu diminta menyimpulkan
hasil pengukuran
stopwatch tersebut
Menghitung hasil Pengukuran Disajikan gambar hasil C4 MC 3
pengukuran pengukuran dengan HOTS
dengan alat ukur menggunakan
mistar mistar , siswa
Level
N Bentu No.
Kompetensi Dasar IPK Materi Indikator Soal Kogniti
o k soal Soal
f
diharapkan dapat
menghitung hasil
dari pengukuran
tersebut

Melakukan Pengukuran Disajikan gambar C3 MC 4


pengukuran neraca dengan MOTS
besaran massa menggunakan beban,
dengan alat ukur siswa dapat
yang sering menentukan
dijumpai dalam kesetimbangan
kehidupan sehari- bebannya
hari

Menentukan Besaran pokok Disajikan tabel C3 MC 5


besaran turunan besaran pokok, MOTS
beserta sataun satuan dan alat ukur,
dan alat ukurnya siswa dapat
menentukan
pasangan besaran,
satuan dan alat ukur
yang sesuai
berdasarkan satuan
internasional (SI)
Level
N Bentu No.
Kompetensi Dasar IPK Materi Indikator Soal Kogniti
o k soal Soal
f
Menghitung hasil Mengukur Disediakan gambar C3 MC 6
pengukuran Besaran turunan balok , siswa dapat MOTS
besaran turunan menghitung volume
benda beraturan
dengan benar
Menghitung Satuan Baku dan Siswa dapat C4 Essay 36
konversi satuan Tidak baku menghitung konversi HOTS
satuan dari besaran
massa, waktu dan
luas

2 3.2 Mengklasifikasikan Menyebutkan Klasifikasi Siswa dapat C1 MC 7


makhluk hidup dan tujuan klasifikasi Makhluk Hidup menyebutkan tujuan LOTS
benda berdasarkan makhluk hidup dari klasifikasi
karakteristik yang makhluk hidup
diamati Menjelaskan ciri- Klasifikasi Siswa dapat C2 MC 8
ciri makhluk hidup Makhluk Hidup menjelaskan tujuan LOTS
berkembangbiak makhluk hidup
berkembang biak

Menjelaskan ciri- Pertumbuhan dan Siswa dapat C3 MC 9


ciri mahluk hidup perkembangan menentukan MOTS
tumbuh dan tanaman pernyataan yang tepat
berkembang tentang pertumbuhan
dan perkembangan
tanaman
Level
N Bentu No.
Kompetensi Dasar IPK Materi Indikator Soal Kogniti
o k soal Soal
f
Mengklasifikasikan Ciri- Siswa mampu LOTS MC 10
mahluk hidup ciri/karakteristik mengklasifikasi
berdasarkan makhluk hidup makhluk hidup
persamaan cirri berdasarkan
yang diidentifikasi persamaan ciri yang
diidentifikasi, misalnya
kelompok monera,
protista, fungi, plantae
dan mamalia.
Menyebutkan Taksonomi pada Disediakan urutan C3 MC 11
urutan takson pada tumbuhan takson, siswa dapat MOTS
tumbuhan menentukan urutan
takson pada
tumbuhan dari tingkat
tertinggi keterendah
dengan benar

Menyebutkan Tumbuhan dikotil Disajikan pernyataan C3 MC 12


contoh tumbuhan dan monocotil tentang contoh MOTS
berkeping dua tumbuhan dikotil dan
( dikotil) monokotil, siswa
diminta menentukan
kelompok tumbuhan
dikotil
Level
N Bentu No.
Kompetensi Dasar IPK Materi Indikator Soal Kogniti
o k soal Soal
f
Menentukan ciri- Tumbuhan Berbiji Disajikan data tentang C3 MC 13
ciri tumbuhan Terbuka dan ciri-ciri tumbuhan, MOTS
berbiji terbuka Tertutup siswa dapat
(gymnospermae ) menentukan ciri-ciri
tumbuhan berbiji
terbuka (
Gymnospermae )
Menyebutkan Hewan Siswa dapat C1 MC 14
contoh hewan Vertebrata dan menentukan contoh LOTS
avertebrata avertebrata hewan yang termasuk
dalam jenis
avertebrata

Menjelaskan Mikroskop Siswa dapat C2 MC 15


fungsi mikroskop menjelaskan fungsi MOTS
mikroskop

Menjelaskan Tumbuhan Siswa dapat C2 Essay 37


perbedaan monokotil dan menjelaskan MOTS
tumbuhan dikotil perbedaan tumbuhan
monokotil dengan monokotil dengan
tumbuhan dikotil tumbuhan dikotil
Level
N Bentu No.
Kompetensi Dasar IPK Materi Indikator Soal Kogniti
o k soal Soal
f
3 3.3 Memahami konsep Menentukan Zat padat, cair Disajikan gambar C3 MC 16
campuran dan zat gambar partikel zat dan gas partikel zat, siswa MOTS
tunggal ( unsur dan dapat menentukan
senyawa), sifat fisika gambar partikel zat
dan kimia, gas
perubahan fisika dan
kimia, dalam
kehidupan sehari-
hari

Menjelaskan ciri- Zat padat, cair Disajikan beberapa C2 MC 17


ciri suatu zat dan gas pernyataan tentang MOTS
ciri-ciri suatu zat,
siswa diminta untuk
memilih ciri-ciri yang
tepat untuk zat padat
sesuai pernyataan
tersebut
Menentukan Unsur, Senyawa Disajikan tabel C3 MC 18
pasangan unsur dan Campuran tentang unsur, sifat MOTS
dengan lambang dan lambangnya,
dan sifat unsur Siswa dapat
yang sesuai menentukan
pasangan unsur yang
Level
N Bentu No.
Kompetensi Dasar IPK Materi Indikator Soal Kogniti
o k soal Soal
f
sesuai dengan
lambang dan sifat
unsur tersebut.
Menentukan Molekul senyawa Disajikan Gambar C3 MC 19
contoh senyawa beberapa contoh MOTS
yang termasuk senyawa, siswa
kedalam molekul diminta menentukan
senyawa contoh yang termasuk
dari molekul senyawa

Menentukan sifat Sifat kimia dan Disajikan sifat-sifat C3 MC 20


kimia dan fisika fisika zat suatu zat, siswa MOTS
suatu zat dapat menentukan
sifat kimia emas
berdasarkan sifat-
sifat zat tersebut
Menentukan Perubahan kimia Disajikan beberapa C3 MC 21
perubahan kimia dan fisika hasil percobaan MOTS
dan fisika suatu tentang perubahan
zat kimia dan fisika
dalam kehidupan
sehari-hari, siswa
dapat menentukan
perubahan fisika
dari percobaan
tersebut
Level
N Bentu No.
Kompetensi Dasar IPK Materi Indikator Soal Kogniti
o k soal Soal
f
Menyebutkan Larutan Asam Disajikan beberapa C2 MC 22
contoh bahan- dan Basa contoh bahan- LOTS
bahan bersifat bahan rumah
basa dalam tangga yang sering
kehidupan sehari- dijumpai dalam
hari kehidupan sehari-
hari, siswa diminta
menyebutkan
bahan-bahan
tersebut yang
bersifat basa
Menentukan Perubahan wujud Disajikan gambar C3 MC 23
perubahan wujud zat skema perubahan MOTS
zat wujud zat, siswa
dapat menentukan
perubahan wujud
zat yang termasuk
melepaskan kalor
4 3.4 Menganalisis Menghitung Suhu dan Dengan C4 MC 24
konsep suhu, konversi satuan perubahannya menggunakan HOTS
pemuaian, kalor, pada termometer rumus pada skala
perpindahan kalor,
termometer, siswa
dan penerapannya
dalam kehidupan diharapkan dapat
sehari-hari menghitung
termasuk konversi suhu
mekanisme Fahrienheit
Level
N Bentu No.
Kompetensi Dasar IPK Materi Indikator Soal Kogniti
o k soal Soal
f
menjaga menjadi skala
kesetabilan suhu Reamur
tubuh pada
manusia dan
Menentukan titik Alat pengukur Disajikan informasi C3 MC 25
hewan
tetap bawah pada suhu mengenai titik tetap MOTS
skala celcius (Termometer) atas dan titik tetap
bawah sebuah
skala termometer,
siswa dapat
menentukan ciri-ciri
skala thermometer
celcius
Menjelaskan Alat Pengukur Siswa dapat C2 Essay 38
kelebihan dan Suhu menjelaskan LOTS
kekurangan zat kelebihan dan
cair pengisi kekurangan alcohol
termometer sebagai zat cair
pengisi termometer
Menjelaskan Pemuaian Siswa dapat C2 MC 26
peristiwa-peristiwa menjelaskan MOTS
pemuaian dalam mengapa
kehidupan sehari- pemasangan kabel
hari listrik harus
dipasang kendur.
Level
N Bentu No.
Kompetensi Dasar IPK Materi Indikator Soal Kogniti
o k soal Soal
f
Menyimpulkan Pemuaian Siswa dapat C4 MC 27
bentuk suatu menyimpulkan HOTS
bimetal jika bentuk bimetal
koefisien muai yang terjadi dari
panjangnya hasil pemuaian dua
diketahui buah logam
tembaga dan besi
jika kedua koefisien
muai panjang
tembaga dan besi
diketahui

Menghitung muai Pemuaian Siswa dapat C4 MC 28


panjang suatu menghitung HOTS
benda pertambahan
panjang suatu
benda jika suhu
awal, kenaikan
suhu dan panjang
mula-mula benda
diketahui
Level
N Bentu No.
Kompetensi Dasar IPK Materi Indikator Soal Kogniti
o k soal Soal
f
5 3. 5. Menganalisis Menjelaskan Kalor dan Siswa dapat C2 MC 29
konsep suhu, perpindahan kalor pengaruhnya menjelaskan LOTS
pemuaian, kalor, secara konveksi contoh
perpindahan kalor, perpindahan kalor
dan penerapannya secara konveksi
dalam kehidupan Menyelesaikan Kapasitas kalor Dengan C4 MC 30
sehari-hari soal-soal dengan menggunakan HOTS
termasuk menggunakan rumus kapasitas
mekanisme rumus kapasitas kalor ( Q =m. C.∆t
menjaga kalor (Q =M. C.∆T ) ,siswa dapat
kesetabilan suhu ) menghitung salah
tubuh pada satu besaran jika
manusia dan besaran yang lain
hewan diketahui
Menghitung kalor Kalor dan Siswa dapat C4 Essay 39
jenis zat perubahan wujud menghitung kalor HOTS
zat jenis zat yang
diketahui jika
besaran yang lain
ditentukan

Menyebutkan Sifat isolator Siswa dapat C1 MC 31


contoh bahan- bahan menyebutkan LOTS
bahan yang bahan-bahan yang
memiliki sifat memiliki sifat
isolator isolator.
Level
N Bentu No.
Kompetensi Dasar IPK Materi Indikator Soal Kogniti
o k soal Soal
f
6 3.6. Memahami Menyebutkan Siswa dapat C1 MC 32
konsep energi, kelompok bahan Energi dan menyebutkan LOTS
berbagai sumber makanan yang perubahannya bahan makanan
energi, dan perubahan mengandung yang mengandung
bentuk energi dalam protein protein
kehidupan sehari-hari Menjelaskan Perubahan energi Siswa dapat C2 MC 33
termasuk fotosintesis perubahan bentuk menjelaskan LOTS
energi ke energi perubahan bentuk
yang lain energi yang terjadi
pada pegas yang
diregangkan
Menentukan zat- Fotosintesis Disajikan skema C3 MC 34
zat yang dihasilkan reaksi kimia MOTS
pada proses fotosintesis, Siswa
fotosintesis dapat menentukan
peran cahaya
matahari pada
proses fotosintesis
tersebut
Menyimpulkan Fotosintesis Disajikan tabel C5 MC 35
hasil percobaan hasil pengamatan HOTS
Sach pada proses percobaan Sach
fotosintesis pada proses
fotosintesis, siswa
diminta untuk
menyimpulkan
Level
N Bentu No.
Kompetensi Dasar IPK Materi Indikator Soal Kogniti
o k soal Soal
f
hasil percobaan
tersebut
Fotosintesis Siswa dapat Essay 40
menjelaskan reaksi
terang dan reaksi
gelap pada proses
fotosintesis
Soal PAS Ganjil kelas 7

1. Perhatikan beberapa gejala alam berikut ini!

1. Di Desa Sembalun terjadi tanah longsor.


2. Tali putri jika disentuh daunnya mengatup.
3. Gunung Agung meletus
4. Tumbuhan lebih condong tumbuh kearah cahaya.

Gejala alam biotik terdapat pada nomor

a. 1 dan 3 c. 1 dan 4

b. 2 dan 4 d. 2 dan 3

Jawaban : C ( biotik gejala alam makhluk hidup , abiotic gejala alam benda tak hidup )

2. Perhatikan hasil pengukuran waktu di bawah ini!

Hasil pengukuran stopwatch di atas menunjukkan waktu yang ditempuh oleh pelari pertama
dan pelari kedua dengan jarak tempuh yang sama. Waktu total dari kedua pelari adalah ….

A. 56 sekon C. 67 sekon

B. 76 sekon D. 65 sekon

Jawaban : D ( Waktu total = (18 + 47) sekon = 65 sekon )


3. Perhatikan gambar berikut!

Panjang balok yang diukur dengan mistar adalah ….

A. 1,5 cm B. 2,0 cm

C. 2,5 cm D. 3,0 cm

Jawaban : B , Panjang balok = (6,5 – 4,5) cm = 2,0 cm

4. Perhatikan hasil pengukuran berikut!


Apabila neraca dalam keadaan setimbang, maka besar massa benda P adalah ….

A. 1.300 gram

B. 1.200 gram

C. 280 gram

D. 100 gram

Jawaban : A , massa benda P = massa benda Q

massa benda P = (1200 + 80 + 20) gram, massa benda P = 1.300 gram


5.

Jawaban : D , ( besaran turunan = gaya N alat ukut dynamometer , massa jenis = kg/m3 ;alat ukur hydrometer,
votensial meter = volt ; voltmeter )

6. Perhatikan gambar berikut!

Hasil pengukuran volume batu (P) adalah….

A. 18 ml

B. 19 ml

C. 20 ml

D. 21 ml

Jawaban : A , Volume batu (P) = (40 – 22) ml = 18 ml


7. Tujuan dari klasifikasi makhluk hidup adalah ….
A. mempermudah pengenalan makhluk hidup
B. memilih makhluk hidup yang dapat dimakan
C. menentukan asal-usul makhluk hidup
D. memberikan nama pada setiap makhluk hidup

Jawaban : A

8.

Jawaban : A

9. Perhatikan gambar berikut!

Ciri-ciri makhluk hidup berdasarkan gambar adalah ….

A. bergerak

B. tumbuh dan berkembang

C. memerlukan makan

D. berkembang biak

Jawaban : B
10. Perharikan gambar beberapa hewan berikut!

Hewan yang termasuk golongan arthropoda (hewan berbuku-buku) ditunjukkan oleh gambar ….

A. (1) dan (4) B. (1) dan (3)

C. (2) dan (3) D. (2) dan (4)

Jawaban : B

11. Urutan tingkatan takson mulai dari paling banyak persamaan hingga yang paling sedikit persamaan adalah …

A. Kingdom – Phylum – Class – Ordo- Familia – Genus – Spesies

B. Kingdom – Divisi – Ordo – Class – Familia Genus – Spesies

C. Spesies – Genus – Familia- Class – Ordo – Divisi – Kingdom

D. Spesies – Genus – Familia- Ordo – Class – Phylum– Kingdom

Jawaban : A
12. Berikut ini merupakan ciri-ciri tumbuhan:
1. bunga kelipatan 4 atau 5
2. pertulangan daun menyirip atau menjari
3. memiliki empulur pada pusat akar
4. pertulangan daun sejajar
5. akarnya berkambium
Berdasarkan data di atas, tumbuhan dikotil memiliki ciri-ciri yaitu …..
A. 1, 2, dan 4
B. 1, 2, dan 5
C. 1, 3, dan 4
D. 2, 3, dan 4
E. 2, 4, dan 5
Jawaban :
Ciri-ciri tumbuhan dikotil, yaitu:
1. bunga kelipatan 4 atau 5
2. pertulangan daun menyirip atau menjari
3. akarnya berkambium
4. akar lembaga tumbuh menjadi akar tunggang
5. berkas pembuluh angkut bertipe kolateral terbuka
Jawaban: B
13. Perhatikan pernyataan berikut!

(1) Mempunyai bunga yang sesungguhnya

(2) Memiliki akar tunggang

(3) Memiliki daun yang kaku dan sempit

(4) Biji terletak di dalam buah

(5) Tidak menggugurkan daunnya

Ciri-ciri tumbuhan biji tertutup ditunjukkan oleh nomor ….

A. 1, 2 dan 3 B. 1 dan 4

C. 2, 3 dan 4 D. 3 dan 4
Jawaban : C

14. Perhatikan data berikut!

1. Katak 4. Kura-kura 7. Belalang

2. Burung 5. Bintang laut 8. Siput

3. Ikan 3. Capung 9. Laba-laba

Sesuai data di atas, yang merupakan kelompok hewan vertebrata adalah ….


A. katak, capung, dan siput

B. laba-laba, kura-kura, dan katak

C. burung, ikan, dan kura-kura

D. ikan, bintang laut, dan belalang

Jawaban : C

15. Diafragma memiliki fungsi sebagai ….


a. pemutar lensa objektif
b. mengatur banyaknya cahaya yang mengenai preparat
c. menggerakkan bagian optik
d. tempat preparat yang diamat
Jawaban : B

16. Perhatikan gambar!

Jika suatu zat berubah wujud sehingga partikel penyusunnya berubah seperti gambar 1 menjadi gambar 2 maka contoh
peristiwa perubahan wujud yang sesuai dengan gambar adalah …
a. es krim yang mencair
b. kapur barus menguap
c. air yang mendidih
d. pegembunan air pada pagi hari

Jawaban : A
17. Perhatikan sifat-sifat zat berikut!
(1) Volume tetap
(2) Susunan partikel sangat teratur
(3) Bentuk berubah sesuai wadahnya
(4) Jarak antar partikelnya sangat berjauhan
(5) Partikel sangat sulit meninggalkan kelompok

Sifat-sifat zat padat terdapat pada nomor….


A. (1), (3), dan (4)
B. (1), (2), dan (5)
C. (2), (3), dan (5)
D. (3), (4), dan (5)

Jawaban : B

18. Diketahui beberapa materi sebagai berikut.

(1) air (2) besi

(3) cuka (4) udara

(5) oksigen (6) kuningan

Di antara materi-materi di atas, yang tergolong unsur adalah ….

A. (1) dan (3) B. (2) dan (4)

C. (2) dan (5) D. (2) dan (6)

Jawban : C
19. Perhatikan gambar berikut!

Pasangan gambar yang merupakan molekul senyawa adalah ….

A. (1) dan (3) B. (1) dan (4)

C. (2) dan (3) D. (2) dan (4)

Jawaban : D

20. Emas memiliki sifat-sifat berikut.

1. Mempunyai titik lebur 1.063ºC.

2. Mempunyai titik didih 2.850ºC.

3. Tidak mudah mengalami korosi

4. Memiliki daya hantar panas 317 J/s m K

Pernyataan di atas yang termasuk sifat kimia dari emas adalah ….


A. 3 B. 4

C. 1 dan 2 D, 2 dan 3

Jawaban : A,

Sifat yang dapat diamati ketika reaksi kimia terjadi pada suatu zat, antara lain mudah berkarat, mudah terbakar,
perubahan pH, dan beracun.

21. Perhatikan beberapa data hasil percobaan berikut!

(1) Logam dipanaskan akan membara

(2) Garam dibuat dengan cara mencampurkan asam dengan

(3) Air dipanaskan akan menguap

(4) Besi dibiarkan ditempat terbuka akan korosi.

Berdasarkan data tersebut yang termasuk perubahan fisika adalah …

A. (1) dan (2)

B. (2) dan (3)

C. (1) dan (3)

D. (3) dan (4)

Jawaban : C
22. Perhatikan bahan berikut
1. . Pasta gigi
2. Tomat
3. Amoniak
4. Natrium hidroksida
5. Jus lemon
Tentukan bahan yang bersifat asam
a. 1 dan 2 c. 2 dan 3
b. 1 dan 5 d. 2 dan 5

JAWABAN : D

23.

Jawaban : B

24. Sanji ingin mengetahui panas tubuhnya dalah ukuran Reamur, namun hanya memiliki termometer Fahrenheit.
Setelah diukur, ternyata suhu badan Sanji mempunyai besaran 97°F. Bantulah Sanji untuk mengetahui suhu
tubuhnya menggunakan proses konversi ….
a. 28,89 o R C. 40,89 o R
b. 20,29 Ro D. 40,20 o R
Jawaban : A ( 4/9 ( 97 – 32 ) = 28,89
25. Perhatikan pernyataan berikut!
1. menggunakan zat muai raksa ( Hg)
2. setiap 1 skala itu menunjukkan suhu 1 derajat celcius.
3. skala ukurannya hanya 0 – 100 0C

Pernyataan tersebut merupakan ciri-ciri dari ...


A.termometer fahrenheit
B. termometer klinis
C. termometer calsius
D. termometer Reamur

Jawaban : C

26. Perhatikan gambar transmisi listrik jarak jauh berikut!

Pemasangan kabel listrik pada dibuat kendor bertujuan agar…..


A. Pada cuaca dingin, kabel listrik tidak putus
B. Pada keadaan panas kabel listrik dapat diputus
C. Tidak menyusut ketika dialiri arus listrik
D. Pada siang hari kabel listrik cepat memuai

Jawaban : A
27. Pada suatu percobaan, dua bimetal I dan II tersusun oleh tiga jenis logam 1, 2, 3. Ketika dipanaskan kedua bimetal
melengkung dengan arah tampak seperti gambar. Berdasarkan data tersebut, empat orang
siswa memberikan pendapat sebagai berikut :

Pendapat yang benar disampaikan oleh siswa …


A. A dan B
B. A dan D
C. B dan C
D. C dan D
JAWABAN : CC
28.

JAWABAN : B
29.

Jawaban : A

30.

JAWABAN : D

31. Benda-benda yang termasuk isolator listrik adalah …


A. tembaga dan seng
B. tembaga dan porselin
C. mika dan seng
D. mika dan porselin

JAWABAN : D
32. Bahan makanan berikut yang semuanya mengandung protein adalah …

A. telur, bayam, ketela pohon

B. pisang, bayam, ikan

C. beras merah, kacang hijau, ketela pohon

D. ikan, hati ayam, kacang Panjang

Jawaban : D

33. Ketika sebuah pegas direntangkan dengan tangan kemudian dilepas kembali, maka perubahan energi yang terjadi
adalah….
A. Energi mekanik menjadi energi kinetik
B. Energi potensial menjadi energi kinetik
C. Energi kinetik menjadi potensial
D. Energi mekanik menjadi energi potensial
JAWABAN : B

34. Perhatikan reaksi kimia pada proses fotosintesis berikut!

Peran cahaya dalam proses tersebut adalah ….

A. memecah senyawa H2O B. membentuk senyawa C6H12O6

C. mengikat CO2 dan H2 D. mengubah CO2 menjadi O2

JAWABAN : A
35. Perhatikan tabel hasil pengamatan berikut!

Berdasarkan hasil pengamatan tersebut, dapat disimpulkan bahwa ….

A.daun yang tertutup kertas alumunium melakukan fotosintesis

B. daun yang tidak tertutup kertas alumunium melakukan fotosintesis

C. fotosintesis memerlukan oksigen dan air

D. fotosintesis mengghasilkan karbondioksida

Jawaban : B
36. Hituglah konversi besaran pokok dan turunan berikutn :
a. 300 gram ….. hectogram
b. 2 ½ jam …. Menit
c. 0,5 m2 …. Cm 2

JAWABAN :
a. 300 : 100 = 3 Hg
b. 2 ½ x 60 = 150 menit
c. 0,5 x 10000 = 5000 cm2

37. Buatlah table perbedaan monokotil dan dikotil ….


Jawaban :

38. Sebutkan kelebihan alcohol sebagai pengisi thermometer….


1. Alkohol harganya murah dan mudah mendapatkannya di pasaran.
2. Alkohol dapat mengukur suhu yang sangat rendah, sebab titik beku alkohol -130oC
3. Alkohol lebih teliti, sebab untuk kenaikkan suhu yang sangat kecil ternyata alkohol mengalami perubahan volume yang besar.

39. ketika diberikan kalor 50 kj suhu suatu zat naik sebesar 2oC . jika massa zat tersebut 55,56 kg massa kalor jenis
adalah….j/kgoc
jawaban :
C = Q / m. ∆t
C = 50.000 / 55,56 . (2OC) = 449,96 j/kgoc
40. apa yang dimaksud dengan reaksi terang dan gelap pada peristiwa fotosintesis ….
JAWABAN :
reaksi terang (karena memerlukan cahaya) dan reaksi gelap (tidak memerlukan cahaya tetapi memerlukan karbon
dioksida). Reaksi terang terjadi pada grana (tunggal: granum), sedangkan reaksi gelap terjadi di dalam stroma

Anda mungkin juga menyukai