Anda di halaman 1dari 18

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PRODI DIPLOMA III KEBIDANAN


POLTEKKES KEMENKES PANGKALPINANG TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Nama mata kuliah : Komunikasi dalam Praktik Kebidanan


Kode Mata Kuliah : Bd. 5.009
Jumlah kredit/ T-P-K : 2 SKS ( 1T, 1P)
Penempatan : Semester I
Jumlah minggu pertemuan : 14 minggu pertemuan
Dosen : Ayu Febri Wulanda, MKM (AF)
Marlina Santi, M.Kes (MS)

A. Deskripsi MK
MK ini memberikan kemampuan pada mahasiswa tentang konsep komunikasi efektif,
komunikasi intra personal, interpersonal dan massa, pemahaman diri, membina
hubungan baik, observasi verbal non verbal, mendengar aktif, bertanya efektif,
pengambilan keputusan dalam memberikan asuhan kebidanan.

B. CAPAIAN PEMBELAJARAN PROGRAM STUDI (PROGRAM LEARNING OUTCOME)


Sikap Umum :
1. Bekerja sama dan memiliki kepekaan social serta kepedulian terhadap masyarakat
dan lingkungan.
2. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan agama dan kepercayaan serta
pendapat atau temuan orisinal orang lain
3. Menghargai martabat perempuan sebagai individu yang memiliki hak-hak, potensi,
privasi, keragaman budaya / etnik dan keyakinan/ agama.

Keterampilan umum : Mampu bekerja sama, berkomunikasi teknis dan procedural dalam
pekerjaannya

Pengetahuan Khusus :
1. Menguasai konsep umum, prinsip dan Teknik komunikasi efektif lintas budaya pada
substansi kesehatan perempuan, ibu dan anak kepada klien dan masyarakat.
2. Menguasai konsep, prinsip dan Teknik komunikasu terapeutik pada substansi
kesehatan perempuan, ibu dan anak kepada profesi lain yang relevan.

Keterampilan Khusus: Mampu berkomunikasi teknis dan procedural secara verbal dan
non-verbal dengan perempuan, keluarganya dan masyarakat, serta teman sejawat untuk
meningkatkan kesehatan perempuan, ibu dan anak.

C. CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH (COURSES LEARNING OUTCOME)


1. Menjelaskan konsep komunikasi dan konseling dalam praktik kebidanan
2. Menguraikan Prinsip prinsip Hubungan antara manusia
3. Menjelaskan konsep diri dan Pemahaman diri
4. Menjelaskan kerampilan dasar Komunikasi dan konseling
5. Mengidentifikasi strategi Pengambilan keputusan dalam konseling
6. Mengidentifikasi strategi membantu dalam pengambilan keputusan klien
7. Menjelaskan Konsep dasar komunikasi dan konseling
8. Menjelaskan komunikasi interpersonal termasuk konseling
9. Menjelaskan komunikasi efektif
10. MelaksanakanKeterampilan inti KIP/K
11. Melaksanakan keterampilan komunikasi dalam kegiatan kelompok

D. SUBSTANSI KAJIAN
1. Konsep komunikasi dan konseling dalam praktik kebidanan
2. Prinsip prinsip hubungan antara manusia
3. Konsep diri dan Pemahaman diri
4. Kerampilan dasar Komunikasi dan konseling
5. Strategi Pengambilan keputusan dalam konseling
6. Konsep dasar komunikasi dan konseling
7. Komunikasi efektif
8. Komunikasi interpersonal termasuk konseling
9. Strategi membantu dalam pengambilan keputusan klien
10. Keterampilan inti KIP/K
11. Keterampilan komunikasi dalam kegiatan kelompok

E. STRATEGI
Pembelajaran akan dilakukan dengan strategi student active learning. Dosen akan
mendorong dan memfasilitasi mahasiswa untuk aktif mencari dan menemukan berbagai
konsep yang harus dikuasai. Untuk memenuhi kondisi tersebut, ada 4 kegiatan utama
yang akan dilaksanakan dalam perkuliahan:
1. Presentasi (penyajian) materi oleh dosen. Dosen mempresentasikan materi di 2-3
kali pertemuan pertama. Materi yang dipresentasikan adalah kontrak kuliah, garis
besar keseluruhan konsep/materi yang akan dipelajari dalam satu semester.
Pembagian tugas (individu dan kelompok) juga diinformasikan dan disepakati pada
pertemuan ke-1 sampai dengan ke-2. Pada setiap diskusi kelas dosen juga
mempunyai kewajiban untuk menyajikan paparan sebagai klarifikasi Adan sekaligus
penguatan terhadap konsep/materi yang dibahas dalam diskusi kelas.
2. Penugasan. Mencakup penugasan membuat paper kelompok, membuat resume
perkuliahan dan tugas studi kasus.
3. Diskusi kelas. Setiap kelompok mendapat kesempatan untuk presentasi paper
kelompok dalam diskusi kelas. Pada setiap akhir diskusi kelas, dosen harus
memberikan presentasi untuk mengklarifikasi materi yang dibahas dalam diskusi.
4. Praktikum di laboratorium. Dosen dan instruktur akan melakukan simulasi dan
demonstrasi pada setiap kompetensi yang akan dicapai. Mahasiswa dibagi menjadi 5
kelompok dan berpraktik di laboratorium sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.

F. URAIAN BEBAN STUDI (meliputi T dan P)


Perhitungan untuk T: 1 sks
– Kegiatan belajar tatap muka 50 menit / mgg/ semester:
1 SKS x 50 menit x 14 mgg = 700 menit/ 14 mgg= 50 menit / minggu =
1 jam /minggu
– Kegiatan belajar mandiri dengan penugasan terstruktur 60 menit/ mgg/ semester
1 SKS x 60 menit x 14 mgg = 840 jam/ 14 mgg= 60 menit/minggu =
1 jam /minggu
– Kegiatan belajar mandiri 60 menit / mgg/ semester=
1 SKS x 60 menit x 14 mgg = 840 jam/ 14 mgg= 60 menit / minggu =
1 jam/minggu

Perhitungan untuk P: 1 sks


– Kegiatan belajar tatap muka 100 menit / mgg/ semester:
1 SKS x 100 menit x 14 mgg = 1400 menit/ 14 mgg= 100 menit/mgg =
2 jam/ minggu
– Kegiatan belajar mandiri 70 menit / mgg/ semester
Perhitungan jam Praktik kelas =
1 SKS x 70 menit x 14 mgg = 980 jam/ 14 mgg= 70 menit/mgg =
1 jam/mgg
Total jam MK Komunikasi dalam praktik kebidanan = 6 jam/ mgg selama 14 minggu
efektif (diluar UTS dan UAS)

G. TAGIHAN
Ada 3 tugas (sebagai tagihan) yang harus dikerjakan dan diserahkan oleh
mahasiswa, selama mengikuti perkuliahan, yaitu:
1. Membuat paper kelompok. Kelas dibagi kedalam 10 kelompok. Setiap
kelompok ditugaskan untuk membuat paper tentang topik tertentu. Topik diambil
dari daftar substansi kajian yang telah ditetapkan. Paper disajikan dalam diskusi
kelas. Petunjuk penulisan paper lebih detail dapat dilihat pada lampiran.
2. Melakukan roleplay dan simulasi. Setiap kelompok ditugaskan untuk
melakukan roleplay tentang komunikasi efektif dan terapeutik kegiatan kelompok.
Tugas dan pedoman disosialisasikan di awal perkuliahan.
3. Membuat resume perkuliahan. Pada setiap akhir pertemuan kuliah, mahasiswa
ditugaskan membuat resume singkat, tentang konsep/materi yang diperolah
pada pertemuan tersebut. Resume menggunakan format yang telah ditetapkan,
dan dikirim melalui email, paling lambat 24 jam dari waktu akhir perkuliahan.
Petunjuk pembuatan resume lebih detail dapat dilihat pada lampiran

H. PENILAIAN
Aspek-aspek yang akan dinilai untuk menentukan nilai akhir dalam perkuliahan adalah:
1. Ujian Tengah Semester 20%
2. Ujian Akhir Semester 30%
3. Tugas
 Mandiri 10%
 Terstruktur 10%
4. Praktek 20%
5. Softskill 10%

I. PERATURAN (TATA TERTIB)


1. Mahasiswa hadir dalam perkuliahan tatap muka minimal 80% dari jumlah pertemuan
ideal. Setiap mahasiswa harus aktif dan partisipatif dalam perkuliahan.
2. Dosen dan Mahasiswa tiba di kelas atau secara virtual (media online) tepat waktu
sesuai dengan waktu yang ditetapkan/disepakati.
3. Ada pemberitahuan jika tidak hadir dalam perkuliahan tatap muka.
4. Selama perkuliahan berlangsung, HP dalam posisi off atau silent.
5. Meminta izin (dengan cara mengangkat tangan atau menulis pada kolom chat
dimedia online) pada saat perkuliah dilaksanakan secara virtual pada saat jika ingin
berbicara, bertanya, menjawab, meninggalkan kelas atau keperluan lain.
6. Saling menghargai dan tidak membuat kegaduhan/gangguan/kerusakan dalam kelas
ataupun pada saat secara virtual melalui media online.
7. Tidak boleh ada plagiat dan bentuk-bentuk pelanggaran norma lainnya.
J. SUMBER (REFERENSI)
1. MNH. (2002). Modul Pelatihan Keterampilan KIP/K
2. Corey G. ( ). Teori dan Praktek konseling dan Psikoterapi
3. Tannes D. ( ). Seni Komunikasi efektif (Membangun Relasi dengan Gaya
Percakapan)
4. Jalaludin Rahman, Psikologi Komunikasi 1986
5. Gunarsih S. ( ). Konseling dan Psikoterapi
6. Anwar A. ( ). Ilmu Komunikasi
7. Flint C. ( ). Sensitive Midwifery
8. Komunikasi therapeutik
9. Patricia Web, Health promotion and patience education
10. A proffesional guide, Chapman and Hall 1994
11. Sumber lain yang mendukung
K. RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN

TEORI: 1 SKS

Tatap Waktu Kemampuan Bahan Kajian Bentuk Pembelajaran Kriteria Nama Dosen
Muka AKhir yang dan Waktu (T, TT, TM) Penilaian
Ke diharapkan

Ke I Senin, 9 Menjelaskan  Kontrak Perkuliahan Ceramah, dan diskusi Instrumen Ayu Febri W, MKM
Agustus 2021 konsep  Konsep komunikasi dan konseling 50’/T x1 kali (50 menit) Rubrik/
komunikasi dan dalam praktik kebidanan secara daring melalui penilaian
konseling dalam 1. Pengertian komunikasi unjuk kerja
ZOOM Meeting
praktik kebidanan 2. Unsur-unsur komunikasi
3. Komponen komunikasi Mencari Literatur 60’/TT x
1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning

(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
terkait melalui buku
maupun internet untuk
kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)

Ke II Senin, 16 Menjelaskan Lanjutan Konsep komunikasi dan Ceramah, dan diskusi Presentasi Ayu Febri W, MKM
Agustus 2021 konsep konseling dalam praktik kebidanan 50’/T x1 kali (50 menit) dan Laporan
komunikasi dan 1. Proses komunikasi secara daring melalui Diskusi
konseling dalam 2. Faktor yang mempengaruhi
ZOOM Meeting
praktik kebidanan komunikasi
3. Bentuk komunkasi
Mencari Literatur 60’/TT x
1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning

(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
terkait melalui buku
maupun internet untuk
kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)

Ke III Senin, 23 Menguraikan Prinsip-prinsip hubungan antar Ceramah, dan diskusi Presentasi Ayu Febri W, MKM
Agustus 2021 Hubungan antara manusia : 50’/T x1 kali (50 menit) dan Laporan
manusia 1. Pengertian hubungan antar secara daring melalui Diskusi
manusia
VILEP
2. Tujuan hubungan antar
manusia
Mencari Literatur 60’/TT x
3. Teknik-teknik hubungan antar
manusia 1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning

(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
terkait melalui buku
maupun internet untuk
kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)

Ke IV Senin, 30 Menjelaskan Konsep diri dan pemahaman diri Ceramah, dan diskusi Interaksi Ayu Febri W, MKM
Agustus 2021 konsep diri dan 50’/T x1 kali (50 menit) dalam
Pemahaman diri secara daring melalui komunikasi
efektif
ZOOM Meeting Laporan
skenario
Mencari Literatur 60’/TT x
1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning

(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
terkait melalui buku
maupun internet untuk
kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)
Mendiskusikan konsep diri
dan pemahaman diri

Ke V Senin, 6 Sept Menjelaskan 1. Pengertian keterampilan dasar Ceramah, dan diskusi Presentasi Ayu Febri W, MKM
2021 keterampilan Komunikasi dan konseling 50’/T x1 kali (50 menit) dan Laporan
dasar Komunikasi 2. Perbedaan Komunikasi dan secara daring melalui Diskusi
dan konseling konseling
VILEP

Mencari Literatur 60’/TT x


1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning
(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
terkait rumor dan fakta
tentang ibu dan anak
melalui buku maupun
internet untuk kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)

Ke VI Senin, 13 Mengidentifikasi 1. Strategi Pengambilan Ceramah, dan diskusi Interaksi Ayu Febri W, MKM
Sept 2021 strategi keputusan dalam konseling 50’/T x1 kali (50 menit) dalam KIP/K
Pengambilan 2. Pemberian informasi efektif secara daring melalui Laporan
keputusan dalam skenario
ZOOM Meeting
konseling
Mencari Literatur 60’/TT x
1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning

(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
perbedaan komunikasi dan
konseling melalui buku
maupun internet untuk
kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)

Ke VII Senin, 20Sept Mengidentifikasi 1. Saat-saat sulit dalam Ceramah, dan diskusi Presentasi Ayu Febri
2021 strategi penerapan KIP/K 50’/T x1 kali (50 menit) dan Laporan Wulanda, MKM
Pengambilan 2. Kesulitan saat konseling secara daring melalui Diskusi
keputusan dalam
VILEP
konseling
Mencari Literatur 60’/TT x
1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning

(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
terkait melalui buku
maupun internet untuk
kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)

Ke VIII UTS (Ujian Tengah Semester) 27 Sept 2021


Ke IX Senin, 4 Okt Mengidentifikasi 1. Upaya untuk mengatasi kesulitan Ceramah, dan diskusi Interaksi Marlina Santi,
2021 strategi dalam pengambilan keputusan 50’/T x1 kali (50 menit) dalam KIP/K M.Kes
Pengambilan secara daring melalui Vilep Laporan
keputusan dalam skenario
konseling Mencari Literatur 60’/TT x
1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning

(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
terkait melalui buku
maupun internet untuk
kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)

Ke X Senin, 11 Okt Menjelaskan Konsep dasar komunikasi dan Ceramah, dan diskusi Instrumen Marlina Santi,
2021 Konsep dasar konseling 50’/T x1 kali (50 menit) Rubrik/penil M.Kes
komunikasi dan secara daring melalui aian unjuk
konseling kerja
ZOOM Meeting

Mencari Literatur 60’/TT x


1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning
(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
konsep dasar komunikasi
dan konseling melalui
buku maupun internet
untuk kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)

Ke XI Senin, 18 Okt Menjelaskan Komunikasi efektif Ceramah, dan diskusi Instrumen Marlina Santi,
2021 komunikasi efektif 50’/T x1 kali (50 menit) Rubrik/penil M.Kes
secara daring melalui aian unjuk
kerja
VILEP

Mencari Literatur 60’/TT x


1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning

(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
komunikasi efektif melalui
buku maupun internet
untuk kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)

Melakukan role play


komunikasi efektif
Ke XII Senin, 25 Okt Menjelaskan Komunikasi interpersonal termasuk Ceramah, dan diskusi Instrumen Marlina Santi,
2021 komunikasi 50’/T x1 kali (50 menit) Rubrik/penil M.Kes
konseling
interpersonal secara daring melalui aian unjuk
termasuk kerja
ZOOM Meeting
konseling
Mencari Literatur 60’/TT x
1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning

(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
terkait melalui buku
maupun internet untuk
kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)

Ke XIII Senin, 1 Nop Mengidentifikasi 1. Strategi membantu dalam Ceramah, dan diskusi Instrumen Marlina Santi,
2021 strategi membantu pengambilan keputusan klien 50’/T x1 kali (50 menit) Rubrik/penil M.Kes
dalam 2. Teori dalam pengambilan secara daring melalui aian unjuk
pengambilan keputusan klien kerja
VILEP
keputusan klien 3. Faktor yang mempengaruhi
4. Tipe pengambilan keputusan
Mencari Literatur 60’/TT x
1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning

(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
terkait melalui buku
maupun internet untuk
kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)

Ke XIV Senin, 8 Nop Melaksanakan Keterampilan inti KIP/K Ceramah, dan diskusi Instrumen Marlina Santi,
2021 Faktor penghambat KIP/K 50’/T x1 kali (50 menit) Rubrik/penil M.Kes
Keterampilan inti
aian unjuk
KIP/K secara daring melalui kerja
ZOOM Meeting

Mencari Literatur 60’/TT x


1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning

(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
terkait melalui buku
maupun internet untuk
kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)

Ke XV Senin, 15 Nop Melaksanakan 1. Keterampilan komunikasi dalam Ceramah, dan diskusi Instrumen Marlina Santi,
2021 keterampilan kegiatan kelompok 50’/T x1 kali (50 menit) Rubrik/penil M.Kes
komunikasi dalam 2. Perilaku Komunikasi secara daring melalui aian unjuk
kegiatan kelompok 3. Faktor-faktor yang kerja
VILEP
mempengaruhi keefektifan
kelompok
Mencari Literatur 60’/TT x
1 kali (60 menit)/ Self
Directed Learning

(Membuat powerpoint
mengenai bahan kajian
terkait melalui buku
maupun internet untuk
kemudian
dipresentasikan/Small
Group discussion, pada
pertemuan ini)

Ke XVI Ujian Akhir Semester (UAS) 22 Nop 2022

PRAKTIK: 1 SKS

Tatap Waktu Kemampuan Bahan Kajian Bentuk Pembelajaran Kriteria Nama Dosen
Muka AKhir yang dan Waktu (T, TT, TM) Penilaian
Ke diharapkan

Ke I Senin, 9 Menjelaskan  Kontrak Perkuliahan  Praktik, dan tanya  Ketepatan Ayu Febri W, MKM
Agustus 2021 konsep  Konsep komunikasi dan konseling jawab P100’/pX 1 kali = contoh
komunikasi dan dalam praktik kebidanan (100 menit) secara obyek yang
konseling dalam 1. Pengertian komunikasi dipilih
daring melalui ZOOM
praktik kebidanan 2. Unsur-unsur komunikasi Kualitas
Meeting
3. Komponen komunikasi presentasi
 Presentasi (70 menit)
visual, oral
dan
kerjasama

Ke II Senin, 16 Menjelaskan Lanjutan Konsep komunikasi dan  Praktik, dan tanya Presentasi Ayu Febri W,
Agustus 2021 konsep konseling dalam praktik kebidanan jawab P100’/pX 1 kali = dan Laporan MKM
komunikasi dan 1. Proses komunikasi (100 menit) secara Diskusi
konseling dalam 2. Faktor yang mempengaruhi
daring melalui ZOOM
praktik kebidanan komunikasi
3. Bentuk komunkasi Meeting
 Presentasi(70 menit)

Ke III Sabtu, 23 Menguraikan Prinsip-prinsip hubungan antar  Praktik, dan tanya Presentasi Ayu Febri
Agustus 2021 Hubungan antara manusia : jawab P100’/pX 1 kali = dan Laporan Wulanda, MKM
manusia 1. Pengertian hubungan antar (100 menit) Diskusi
manusia
 Presentasi(70 menit)
2. Tujuan hubungan antar
manusia secara daring melalui
3. Teknik-teknik hubungan antar ZOOM Meeting
manusia

Ke IV Senin, 30 Menjelaskan Konsep diri dan pemahaman diri  Praktik, dan tanya Interaksi Ayu Febri
Agustus 2021 konsep diri dan jawab P100’/pX 1 kali = dalam Wulanda, MKM
Pemahaman diri (100 menit) komunikasi
efektif
Presentasi(70 menit)
secara daring melalui
ZOOM Meeting
Ke V Senin, 6 Sept Menjelaskan 1. Pengertian keterampilan dasar  Praktik, dan tanya Presentasi Ayu Febri
2021 keterampilan Komunikasi dan konseling jawab P100’/pX 1 kali = dan Laporan Wulanda, MKM
dasar Komunikasi 2. Perbedaan Komunikasi dan (100 menit) Diskusi
dan konseling konseling
Presentasi(70 menit
secara daring melalui
ZOOM Meeting

Ke VI Senin, 13 Mengidentifikasi 1. Strategi Pengambilan Praktik, dan tanya jawab Interaksi Ayu Febri W,
Sept 2021 strategi keputusan dalam konseling P100’/pX 1 kali = (100 dalam KIP/K MKM
Pengambilan 2. Pemberian informasi efektif menit) Laporan
keputusan dalam skenario
Presentasi(70 menit)
konseling
secara daring melalui
ZOOM Meeting

Ke VII Senin, 20 Mengidentifikasi 1. Saat-saat sulit dalam  Praktik, dan tanya Presentasi Ayu Febri W,
Sept 2021 strategi penerapan KIP/K jawab P100’/pX 1 kali = dan Laporan MKM
Pengambilan 2. Kesulitan saat konseling (100 menit) Diskusi
keputusan dalam
Presentasi(70 menit)
konseling
secara daring melalui
ZOOM Meeting

Ke UTS ( Ujian Tengah Semester) 27 Sept 2021


VIII
Ke IX Senin, 4 Okt Mengidentifikasi 1. Upaya untuk mengatasi kesulitan  Praktik, dan tanya Interaksi Marlina Santi,
2021 strategi dalam pengambilan keputusan jawab P100’/pX 1 kali = dalam KIP/K M.Kes
Pengambilan (100 menit) Laporan
keputusan dalam skenario
Presentasi(70 menit)
konseling
secara daring melalui
ZOOM Meeting
Ke X Senin, 11 Okt Menjelaskan Konsep dasar komunikasi dan  Praktik, dan tanya Instrumen Marlina Santi,
2021 Konsep dasar konseling jawab P100’/pX 1 kali = Rubrik/penil M.Kes
komunikasi dan (100 menit) aian unjuk
konseling kerja
Presentasi(70 menit)
secara daring melalui
ZOOM Meeting
Ke XI Senin, 18 Okt Menjelaskan Komunikasi efektif  Praktik, dan tanya Instrumen Marlina Santi,
2021 komunikasi efektif jawab P100’/pX 1 kali = Rubrik/penil M.Kes
(100 menit) aian unjuk
kerja
Presentasi(70 menit)
secara daring melalui
ZOOM Meeting
Ke XII Senin, 25 Okt Menjelaskan komunikasi interpersonal termasuk  Praktik, dan tanya Instrumen Marlina Santi,
2021 komunikasi jawab = (100 menit) Rubrik/penil M.Kes
konseling
interpersonal  Presentasi(70 menit) aian unjuk
termasuk kerja
secara daring melalui
konseling
ZOOM Meeting

Ke Senin, 1 Nop Mengidentifikasi 1. Strategi membantu dalam  Praktik, dan tanya Instrumen Marlina Santi,
XIII 2021 strategi membantu pengambilan keputusan klien jawab P100’/pX 1 kali = Rubrik/penil M.Kes
dalam 2. Teori dalam pengambilan (100 menit) aian unjuk
pengambilan keputusan klien kerja
Presentasi(70 menit)
keputusan klien 3. Faktor yang mempengaruhi
4. Tipe pengambilan keputusan secara daring melalui
ZOOM Meeting

Ke Senin, 8 Nop Melaksanakan Keterampilan inti KIP/K  Role play (100 menit) Instrumen Marlina Santi,
XIV 2021 Faktor penghambat KIP/K  Diskusi (70 menit) Rubrik/penil M.Kes
Keterampilan inti
secara daring melalui aian unjuk
KIP/K kerja
ZOOM Meeting

Ke Senin, 15 Nop Melaksanakan 1. Keterampilan komunikasi dalam  Role play (100 menit) Instrumen Marlina Santi,
XV 2021 keterampilan kegiatan kelompok  Diskusi (70menit) Rubrik/penil M.Kes
komunikasi dalam 2. Perilaku Komunikasi secara daring melalui aian unjuk
kegiatan kelompok 3. Faktor-faktor yang kerja
ZOOM Meeting
mempengaruhi keefektifan
kelompok
Ke Ujian Akhir Semester (UAS) 22 Nop 2021
XVI

Mengetahui, Pangkalan Baru, Agustus 2021


Ketua Jurusan Kebidanan Koordinator Mata Kuliah,

Neng Ayu Rosita, SST, M.Kes Ayu Febri Wulanda, SST, M.KM
NIP. 198001082012122001 NIP. 198302032010122001

Anda mungkin juga menyukai