Anda di halaman 1dari 9

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN SITI KHADIJAH PALEMBANG

PROGRAM STUDI D III KEBIDANAN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


MATA KULIAH KODE RUMPUN MK BOBOT (SKS) SEMESTER TANGGAL PENYUSUNAN
Komunikasi dalam praktik Mata Kuliah Utama 2 (1T, 1P) 2 (dua) 01 Maret 2023
kebidanan
OTORISASI Dosen Penanggung Jawab Mata Kuliah Bagian Akademik Ketua Program Studi

Dr. Rina Puspita, SST.,M.Kes Era Mardia Sari, SST.,M.Kes Anur Rohmin, SST.,M.KM

Capaian Pembelajaran (CP) CPL-PRODI


SIKAP
Menghargai martabat perempuan sebagai individu yang memiliki hak-hak, potensi dan privasi.
PENGUASAAN PENGETAHUAN
Mengetahui konsep konsep komunikasi efektif yang berkaitan dengan siklus reproduksi perempuan sehingga dapat memberikan informasi yang
tepat dalam melakukan ashan kebidanan ditatanan pelayanan kesehatan dan komunitas.
KETRAMPILAN UMUM
1. Mampu memecahkan masalah pekerjaan dengan sifat dan konteks yang sesuai dengan pelayanan kebidanan, didasarkan pada pemikiran logis,
inovatif, dan bertanggung jawab atas hasilnya secara mandiri.
2. Mampu bekerja sama, berkomunikasi, dan berinovasi dalam pekerjaannya.
KETRAMPILAN KHUSUS
Mampu berkomunikasi efektif dan terapeutik dengan perempuan, keluarganya, dan masyarakat, serta teman sejawat untuk meningkatkan kesehatan
perempuan, ibu, dan anak.

CP-MK
1. Mahasiswa mampu menguasai konsep dasar komunikasi dan konseling
2. Mahasiswa memahami prinsip-prinsip hubungan antar manusia
3. Mahasiswa mampu memamami dan melakukan komunikasi efektif
4. Mahasiswa mampu memahami konsep komunikasi interpersonal termasuk konseling
5. Mahasiswa mampu memahami konsep dalam menentukan strategi membantu pengambilan keputusan klien
6. Mahasiswa mampu menguasai menerapkan strategi membantu dalam pengambilan keputusan klien
7. Mahasiswa mampu melaksanakan keterampilan inti KIP/K
8. Mahasiswa mampu menerapkan Keterampilan komunikasi Interpersonal
9. Mahasiswa mampu menerapkan Keterampilan komunikasi dalam kegiatan kelompok
10. Mahasiswa mampu menerapkan Keterampilan komunikasi dalam kegiatan kelompok massa
Deskripsi Singkat Mata Mata kuliah ini merupakan matakuliah yang ada dalam program studi yang setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa akan mampu menjelaskan tentang
Kuliah komunikasi efektif. Bahan kajian pada mata kuliah ini adalah tentang konsep umum dan prinsip komunikasi, tekhnik komunikasi efektif dan komunikasi
terapuetik. Pelaksanaan pembelajaran menggunakan metode kuliah, tutorial, praktikum laboratorium dan penugasan mandiri. Penguasaan mahasiswa dievaluasi
dengan penilaian formatif dan sumatif serta nilai tugas.
Materi Pembelajaran/Pokok 1. Konsep dasar komunikasi dan konseling
Bahasan 2. Prinsip-prinsip hubungan antar manusia
3. Komunikasi efektif
4. Konsep komunikasi interpersonal
5. Konsep dalam menentukan strategi membantu pengambilan keputusan klien
6. Keterampilan observasi
7. Ketrampilan membina hubungan baik. Sikap dan perilaku dasar yang dibutuhkan
8. Mendengar aktif
9. Komunikasi Intepersonal dan intrapersonal
10. Komunikasi kelompok
11. Komunikasi massa
Pustaka Utama
1. Alma, Buchari. 2010. Kewirausahaan. Bandung : Alfabeta
2. Suryana. 2013. Kewirausahaan Edisi 4. Jakarta: Salemba Empat
Pendukung
1. Anoraga, Panji. 2007. Pengantar Bisnis Pengelola Bisnis Dalam Era Globalisasi. Jakarta: Rineka Cipta
2. Dr. Suliyanto. 2008 .Studi Kelayakan Bisnis Pendekatan Praktis. Yogyakarta: Penerbit Andi.
3. Johan , Suwinto . 2011 .Studi Kelayakan Pengembangan Bisnis .Yogyakarta : Graha Ilmu
4. Saiman, Leonardus. 2009. Kewirausahaan Teori, Praktek, dan Kasus-kasus. Jakarta: Salemba Empat
5. Suryana. 2006. Kewirausahaan pedoman praktis: Kiat dan Proses Menuju Sukses. Salemba Empat
Media Pembelajaran Perangkat Lunak: Perangkat Keras:
Web LCD, Projektor, whiteboard
Team Teaching 1. Dr. Rina Puspita,SST.,M.Kes (PJ) (RP)
2. Elvina Indah Syafriani, SST.,M.Keb (EIS)

Rencana Pembelajaran Pertemuan

Minggu Ke- Sub-CP-MK Bahan Kajian (Materi Metode Estimasi Waktu Pengalaman Belajar Kriteria Penilaian dan Dos
(Sebagai Ajar) Pembelajaran Mahasiswa Indikator en
Kemampuan
Akhir yang
Diharapkan)
1 Mahasiswa Konsep dan bentuk Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit  Meringkas kembali Kriteria: kelengkapan, RP
T. Senin, 6 diharapkan komunikasi dan konseling : jawab dan  Belajar terstruktur 1x60 menit materi Konsep dan ketepatan dan penguasaan
Maret 2023 mampu a. Pengertian komunikasi  Belajar mandiri 1x60 menit bentuk komunikasi Indikator: kelengkapan materi
diskusi ringkasaan, ketepatan
b. Unsur-unsur komunikasi dan konseling
08.00-08.50 menguasai c. Komponen komunikasi menjelaskan dan penguasaan
WIB konsep dasar d. Proses komunikasi tentang materi Konsep dan
komunikasi dan e. Faktor komunikasi bentuk komunikasi dan
konseling f. Bentuk komunikasi konseling
P. Selasa, 7
Maret 2023
11.50.14.40
WIB
2 Mahasiswa Prinsip-prinsip hubungan Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit  Meringkas Kriteria: kelengkapan, RP
T. Senin, 13 diharapkan antar manusia : jawab dan  Belajar terstruktur 1x60 menit kembali materi ketepatan dan penguasaan
Maret 2023  Belajar mandiri 1x60 menit prinsip-prinsip
mampu a. Pengertian hubungan diskusi Bentuk nontes: penulisan
antar manusia hubungan antar
08.00-08.50 memahami makalah, dan presentasi
b. Tujuan hubungan manusia
WIB prinsip-prinsip  Memahami kelompok
antar manusia
hubungan antar prinsip-prinsip
P. Selasa, 14 c. Teknik-teknik Indikator: kelengkapan materi
manusia hubungan antar hubungan antar ringkasaan, ketepatan
Maret 2023
manusia manusia menjelaskan dan penguasaan
11.50.14.40
WIB tentang materi.
3 Mahasiswa Komunikasi efektif : Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit  Meringkas Kriteria: kelengkapan, RP
T. Senin, 20 diharapkan a. Pengertian jawab, diskusi  Belajar terstruktur 1x60 menit kembali materi ketepatan dan penguasaan
komunikasi efektif  Belajar mandiri 1x60 menit komunikasi
Maret 2023 mampu dan kelompok Bentuk nontes: presentasi
b. Unsur-unsur dalam efektif
memamami dan bermain peran  Praktik 1x100 menit kelompok
membangun  Memahami dan
08.00-08.50 melakukan (role play)  Praktik Mandiri 1x70 menit
komunikasi efektif melakukan
WIB komunikasi Tugas : Indikator: kelengkapan materi
c. Bermain peran komunikasi
Role play komunikasi efektif ringkasaan, ketepatan
P. Selasa, 21 efektif efektif menjelaskan dan penguasaan
Maret 2023 tentang materi komunikasi
11.50.14.40 efektif
WIB

4 Mahasiswa dapat Komunikasi Interpersonal Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit Meringkas kembali Kriteria: kelengkapan, RP
T. Senin, 27 memahami / Konseling (KIP/K): jawab, diskusi  Belajar terstruktur 1x60 menit materi komunikasi ketepatan dan penguasaan
Maret  Belajar mandiri 1x60 menit interpersonal Bentuk nontes: penulisan
konsep a. Pengertian KIP/K dan kelompok  Praktik 1x100 menit makalah dan presentasi
202308.00- b. Faktor penghambat
komunikasi bermain peran  Praktik Mandiri 1x70 menit kelompok
08.50 WIB KIP/K
interpersonal (role play) Tugas : Memahami Indikator: kelengkapan materi
c. Bermain peran Role play komunikasi ringkasaan, ketepatan
P. Selasa, 28 termasuk komunikasi
Maret 2023 interpersonal interpersonal menjelaskan dan penguasaan
konseling tentang materi komunikasi
11.50.14.40
WIB interpersonal
5 Mahasiswa Teori dalam pengambilan Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit Meringkas kembali Kriteria: kelengkapan, RP
diharapkan keputusan klien jawab dan  Belajar terstruktur 1x60 menit materi konsep dalam ketepatan dan penguasaan
T. Senin, 3  Belajar mandiri 1x60 menit menentukan strategi
mampu a. Faktor yang diskusi Bentuk nontes: penulisan
April 2023 membantu
memahami mempengaruhi makalah dan presentasi
pengambilan pengambilan
08.00-08.50 konsep dalam kelompok
keputusan keputusan klien
WIB menentukan  Praktik 1x100 menit
b. Tipe pengambilan  Praktik Mandiri 1x70 menit Indikator: kelengkapan materi
strategi Menganalisa strategi
keputusan Tugas : ringkasaan, ketepatan
membantu membantu menjelaskan dan penguasaan
Role play pengambilan keputusan.
P. Selasa, pengambilan pengambilan tentang materi konsep dalam
4 April 2023 keputusan klien menentukan strategi
keputusan klien
11.50.14.40 membantu pengambilan
WIB keputusan klien.
6 Mahasiswa a. Ketrampilan Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit Meringkas kembali Kriteria: kelengkapan, RP
T. Senin, 10 diharapkan observasi jawab dan  Belajar terstruktur 1x60 menit materi ketrampilan ketepatan dan penguasaan
April 2023 b. Tingkah laku verbal  Belajar mandiri 1x60 menit observasi
mampu diskusi Bentuk nontes: penulisan
c. Tingkah laku
08.00-08.50 menerapkan Melakukan observasi makalah dan presentasi
nonverbal
WIB ketrampilan tingkah laku verbal kelompok
d. Pengamatan obyektif
observasi kepada dan nonverbal
dan penafsiran  Praktik 1x100 menit Indikator: kelengkapan materi
P. Selasa, klien, teman
11 April  Praktik Mandiri 1x70 menit ringkasaan, ketepatan
2023 sejawat dan Tugas : menjelaskan dan penguasaan
11.50.14.40 masyarakat Role play keterampilan observasi tentang materi ketrampilan
WIB dengan baik. observasi.

7 Mahasiswa a. Definisi membina Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit Meringkas kembali Kriteria: kelengkapan, RP
T. Senin, 17 diharapkan hubungan baik jawab dan  Belajar terstruktur 1x60 menit materi. ketepatan dan penguasaan
April 2023 mampu b. Perilaku dasar dalam  Belajar mandiri 1x60 menit
diskusi Melakukan praktik. Bentuk nontes: makalah hasil
menerapkan membina hubungan
08.00-08.50 diskusi dan presentasi
ketrampilan baik (SOLER)
WIB kelompok
membina c. Perilaku respon
hubungan baik, positif mendukung
sikap dan terciptanya hubungan Indikator: kelengkapan materi
perilaku dasar baik  Praktik 1x100 menit ringkasaan, ketepatan
P. Selasa, yang dibutuhkan d. Pujian dan dukungan  Praktik Mandiri 1x70 menit menjelaskan dan penguasaan
18 April kepada klien, Tugas : tentang materi.
2023 Role play pujian dan dukungan
teman sejawat
11.50.14.40
dan masyarakat
WIB
dengan baik

8 UTS
25 April
2023
9 Mahasiswa ketrampilan mendengar Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit Meringkas kembali Kriteria: kelengkapan, EIS
T. Senin, 1 diharapkan aktif kepada klien, teman jawab dan  Belajar terstruktur 1x60 menit materi. ketepatan dan penguasaan
Mei 2023 mampu sejawat dan masyarakat  Belajar mandiri 1x60 menit
diskusi Melakukan praktik. Bentuk nontes: jurnal, hasil
menerapkan dengan baik
08.00-08.50 telaah dan presentasi kelompok
ketrampilan
WIB mendengar aktif  Praktik 1x100 menit Indikator: kelengkapan materi
kepada klien,  Praktik Mandiri 1x70 menit ringkasaan, ketepatan
P. Selasa,
2 Mei 2023
teman sejawat Tugas : menjelaskan dan penguasaan
11.50.14.40 dan masyarakat Role play mendengar aktif tentang materi.
WIB dengan baik

10 Mahasiswa Keterampilan komunikasi Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit Meringkas kembali Kriteria: kelengkapan, ketepatan EIS
T. Senin, 8 diharapkan intrapersonal jawab, diskusi,  Belajar terstruktur 1x60 menit materi. dan penguasaan
Mei 2023  Belajar mandiri 1x60 menit Bentuk nontes: makalah hasil
mampu dan praktek Melakukan praktik. diskusi dan presentasi kelompok
08.00-08.50 melaksanakan Indikator: kelengkapan materi
keterampilan inti ringkasaan, ketepatan
WIB
 Praktik 1x100 menit menjelaskan dan penguasaan
KIP/K tentang materi.
P. Selasa,  Praktik Mandiri 1x70 menit
9 Mei 2023 Tugas :
11.50.14.40 Role play komunikasi
WIB interpersonal
11 Mahasiswa Ketrampilan komunikasi Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit Meringkas kembali Kriteria: kelengkapan, EIS
T. Senin, 15 diharapkan kelompok jawab, diskusi  Belajar terstruktur 1x60 menit materi. ketepatan dan penguasaan
Mei 2023 mampu dan praktek  Belajar mandiri 1x60 menit
Melakukan praktik. Bentuk nontes: makalah hasil
melaksanakan  Praktik 1x100 menit diskusi dan presentasi
08.00-08.50
WIB keterampilan inti  Praktik Mandiri 1x70 menit kelompok
KIP/K Tugas :
Role play komunikasi kelompok Indikator: kelengkapan materi
ringkasaan, ketepatan
P. Selasa, menjelaskan dan penguasaan
16 Mei 2023 tentang materi.
11.50.14.40
WIB

12 Mahasiswa Komunikasi massa Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit Kriteria: kelengkapan, EIS
T. Senin, 22 diharapkan jawab, diskusi,  Belajar terstruktur 1x60 menit Meringkas kembali ketepatan dan penguasaan
Mei 2023  Belajar mandiri 1x60 menit materi.
mampu dan praktek Bentuk nontes: makalah dan
08.00-08.50 melaksanakan  Praktik 1x100 menit Melakukan praktik. presentasi kelompok
WIB keterampilan inti  Praktik Mandiri 1x70 menit
KIP/K Tugas : Indikator: kelengkapan materi
Role play komunikasi massa ringkasaan, ketepatan
menjelaskan dan penguasaan
P. Selasa, tentang materi.
23 Mei 2023
11.50.14.40
WIB

13 Mahsiswa 1. Komunikasi pada Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit Meringkas kembali Kriteria: kelengkapan, EIS
T. Senin, 29 mampu remaja jawab, diskusi,  Belajar terstruktur 1x60 menit materi. ketepatan dan penguasaan
Mei 2023  Belajar mandiri 1x60 menit
melakukan dan praktek Melakukan praktik. Bentuk nontes: makalah hasil
komunikasi pada 2. Komunikasi pada
08.00-08.50 diskusi dan presentasi
macam-macam calon ibu kelompok
WIB
klien 3. Komunikasi pada  Praktik 1x100 menit Indikator: kelengkapan materi
bumil  Praktik Mandiri 1x70 menit ringkasaan, ketepatan
P. Selasa, Tugas : menjelaskan dan penguasaan
30 Mei 2023 Role play komunikasi pada tentang materi.
11.50.14.40 remaja, calon ibu dan bumil.
WIB

14 6. Komunikasi pada Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit Meringkas kembali Kriteria: kelengkapan, EIS
T. Senin, 5 bufas & busui jawab, diskusi,  Belajar terstruktur 1x60 menit materi. ketepatan dan penguasaan
Juni 2023  Belajar mandiri 1x60 menit
dan praktek  Praktik 1x100 menit Melakukan praktik. Bentuk nontes: makalah hasil
7. KIE pada Akseptor
08.00-08.50 KB Presentasi Hasil Diskusi diskusi dan presentasi
WIB  Praktik Mandiri 1x70 menit kelompok
Tugas : Role play komunikasi bufas,
P. Selasa, busui, akseptor KB Indikator: kelengkapan materi
6 Juni 2023 ringkasaan, ketepatan
11.50.14.40 menjelaskan dan penguasaan
WIB tentang materi.

15 8. Komukasi pada Ceramah, tanya  Tatap muka 1x50 menit Meringkas kembali Kriteria: kelengkapan, EIS
T. Senin, 12 wanita jawab, diskusi,  Belajar terstruktur 1x60 menit materi. ketepatan dan penguasaan
Juni 2023  Belajar mandiri 1x60 menit
klimakterium/men dan praktek  Praktik 1x100 menit Melakukan praktik. Bentuk nontes: makalah hasil
08.00-08.50 opause Presentasi Hasil Diskusi diskusi dan presentasi
WIB  Praktik Mandiri 1x70 menit kelompok
9. Komunikasi pada Tugas :
wanita dengan Role play Komukasi pada wanita Indikator: kelengkapan materi
gangguan klimakterium/menopause dan ringkasaan, ketepatan
P. Selasa, menjelaskan dan penguasaan
kesehatan dengan gangguan kesehatan tentang materi.
13 Juni 2023
11.50.14.40 reproduksi reproduksi.
WIB

16 UJIAN AKHIR SEMESTER

Rincian Jam Praktikum:


RP : 8 x JP Praktikum
EIS : 7 x JP Praktikum

NB.
1. Jika Jadwal bertepatan dengan Hari Libur Nasional, harap koordinasikan dengan sipen mata kuliah untuk mengganti pertemuan di hari lain.
2. Untuk Pengaturan Materi dan Pembagian Kelompok Praktikum diserahkan kepada penanggung jawab mata kuliah

“ Tak ada penyakit yang tak bisa disembuhkan kecuali kemalasan. Tak ada obat yang tak berguna selain kurangnya pengetahuan” -Ibnu Sina
“Kuliah adalah saat paling indah sebelum dihantam pahitnya dunia kerja, komunikasi yang tepat adalah kuncinya”- Rp

Anda mungkin juga menyukai