Anda di halaman 1dari 2

JUDUL KTI 2021

1. Adriana Nur Rabbani (P27820319004)


1) Studi kasus tingkat kepatuhan diet penderita kolesterol pada usia pra lansia di Ds. Tiron, Kec/kab.
Madiun
Coment :
- Studi kasus tingkat kepatuhan diet penderita hiperkolesterolemia pada usia pra lansia di Ds. Tiron,
Kec/kab. Madiun
- pikirkan indicator untuk hiperkolesterolemia…. Dibuktikan dengan apa
- pikirkan apakah respondennya lebih dari 10

2)Studi kasus gambaran kualitas tidur buruh Pabrik SAI di Kota Madiun
Coment : Tidak bermakna bagi keperawatan, hanya berguna bagi pabrik/buruh.

3)Studi kasus dukungan suami kepada ibu yang mengalami baby blues syndrome pasca melahirkan di Ds.
Tiron Kec/kab. Madiun
Coment :
Setuju untuk diteliti

2. Aliyah Nur Rahma (P27820319009)


1) Studi Kasus Perilaku Mahasiswa yang Terlambat Menstruasi di Prodi DIII Keperawatan Sutopo
Surabaya
Coment:
- pikirkan indicator perilaku dan cara menilai perilaku

2) Studi Kasus Pola Makan pada Anak-anak yang Mengalami Obesitas di Ds. Durungbedug, Kec. Candi,
Kab. Sidoarjo
Coment :
- setuju diteliti

3) Studi Kasus Tingkat Pengetahuan Anak Usia Sekolah Tentang Minum Air Putih di Ds. Durungbedug,
Kec. Candi, Kab. Sidoarjo
Coment :
- Kurang bermakna bagi keperawatan dan tidak boleh meneliti tk pengetahuan.

3. Nora Yoshiana (P27820319041)


1) Studi Kasus Perilaku Mengatasi Kekambuhan Alergi pada Remaja di Kecamatan Sawahan Surabaya
Coment :
- pikirkan jumlah respondennya apakah bisa minimal 10
- Alergi terhadap apa ? harus fokus

2) Studi Kasus Pengaruh Pemberian Air Putih Setelah Bangun Tidur pada Lansia Penderita Hipertensi di
Kecamatan Sawahan Surabaya
Coment :
- cari literature yang pasti tentang manfaat air putih
- terlalu besar area penelitian (Kecamatan), fokuskan di RT /RW/ Kelurahan/desa.
- baik untuk diteliti

3) Studi kasus pengaruh pengharum aromaterapi terhadap remaja putri yang mengalami nyeri haid
dikelurahan pakis surabaya
Coment :
- Studi kasus pengaruh dampak pengharum aromaterapi terhadap pada remaja putri yang mengalami
nyeri haid dikelurahan pakis surabaya
- setuju untuk diteliti.

4. Rieke Hajar Febrianti (P27820319045)


1)studi kasus tingkat ansietas keluarga yang salah satu anggota keluarganya menderita covid -19 dengan
isoman di Perumahan Bhumi Marinir, Surabaya
Coment :
-kalau masih ada respondennya…. Bisa diteliti.
2)studi kasus sikap dan perilaku masyarakat dalam pencegahan covid-19 di perum bhumi marinir,
Surabaya
Coment :
- pikirkan indicator sikap dan perilaku dan cara menilai sikap, perilaku
- Bisa diteliti

3) Studi kasus persepsi masyarakat terhadap penerimaan vaksinasi covid-19 di perum bhumi marinir,
Surabaya
Coment :
- setuju diteliti

5. Irine Firmani Putri (P27820319072)


1) Studi Kasus Gambaran kadar kolesterol dengan kebiasaan merokok pada perokok aktif di Wilayah
Kelurahan Babatan Surabaya
Coment :
- bisa diteliti

2) Studi Kasus Upaya pencegahan komplikasi hipertensi dengan perilaku keaktifan mengontrol tekanan
darah pada penderita hipertensi di Wilayah Kelurahan Babatan Surabaya
Coment :
Bisa diteliti

3) Studi Kasus Perilaku Ibu dalam Peningkatan Kemampuan Toilet Training dengan Kontrol Enuresis pada
Anak usia Toddler (3-5 tahun) di Wilayah Kelurahan Babatan Surabaya
Coment :
- Bisa diteliti

6. Susiyati Dwi Anggraeni (P27820319093)


1. Studi Kasus Mekanisme Koping pada remaja putri di UPT SMPN 28 Gresik dalam menghadapi
menarche
Coment :
Sudah ada yang meneliti.

2. Studi Kasus Personal Hygiene pada remaja putri saat menstruasi di UPT SMPN 28 Gresik
Coment :
Sudah ada yang meneliti.

3. Studi kasus penerapan perilaku hidup bersih dan sehat untuk mencegah terjadinya cacingan pada
anak di UPT SDN 93 Gresik kelas 3-4
Coment :
Bisa diteliti

7. Yana Alfiana Putri S (P27820319098)


1) Studi kasus tingkat stress pada mahasiswa tingkat 2 D3 Keperawatan Sutopo Surabaya dalam proses
belajar mengajar di masa pandemi covid-19
Coment :
Jawaban sudah jelas tidak perlu diteliti

2) Studi kasus perilaku menggosok gigi pada anak usia 6-12 tahun dengan karies gigi di Kelurahan Ploso
Kecamatan Tambaksari Surabaya
Coment :
Bisa diteliti

3) Studi kasus pengaruh kepatuhan minum obat anti hipertensi pada lansia penderita hipertensi
terhadap stabilitas tekanan darah di Kelurahan Ploso Kecamatan Tambaksari Surabaya
Coment :
Bisa diteliti

Anda mungkin juga menyukai