Anda di halaman 1dari 25

Case 05 :

MediSys Corp.
The IntensCare
Product Development Team

1. Arief Nugrahadi Kuncoro 2. Niken Tiyannanda Mardareta 3. Rohandi


CONTENT

OVERVIEW ANALISIS TEORI REKOMENDASI


- Pengenalan Medisys Corp. - KA 08 : - Kesimpulan
- Pemaparan Kasus Effective Group & Teams - Saran
- YG11 :
Team Leadership
OVERVIEW
MEDISYS
● Produsen alat medis di AS, didirikan th 2002,
memiliki1.750 pekerja
● Pendapatan mencapai $ 400 juta di tahun
2008
● Memiliki budaya kewirausahaan dan
pemikiran inovatif
● Mengembangkan, memproduksi, dan
menjual sistem pemantauan medis untuk
rumah sakit
● Dua produk pertamanya:
- Sistem pemantauan khusus paru
- Sistem pemantauan khusus ginjal
● Agustus 2009 berencana meluncurkan
IntensCare, sistem pemantauan pasien jarak
jauh untuk unit perawatan intensif di RS.
Cara Kerja IntensCare
Collect Data Profil Pasien
mengumpulkan data memunculkan profil
pasien di unit kesehatan individu
perawatan intensi masing-masing pasien

01 02 03 04

Database Paramedis
mempostingnya ke mengirimkan pesan
database elektronik email ke dokter dan
yang terintegrasi perawat yang terlibat
dalam perawatan
pasien
Kasus yang Dihadapi
Kinerja Menurun Resiko Finansial
01 - Tim tidak fokus
04 Perusahaan telah menginvestasikan $ 20,5
- Problem di bagian desain dan juta dalam sistem baru Intenscare dapat
pengembangan software berdampak kerugian yang besar

Kompetitor Ketidaksiapan
02 Dua pesaing besar masuk ke dalam pasar
utama MediSys dengan produk yg serupa. 05 Tanggal rilis Intenscare dipercepat namun produk
masih blm selesai desain, pengujian klinis, dan
jadwal produksi. Selain itu tidak dibuatnya desain
modular menjadi masalah utama.

Target Tim tidak Efektif


Pimpinan yang baru menerapkan sistem paralel
03 untuk pengembangan produk bernama "tim inti” 06 Terdapat permasalahan internal antar
pekerja, tim, dan atasan dalam pelaksanaan
yang terdiri dari bagian Litbang, Pemasaran & proyek ini
Penjualan, R&D, Desain Perangkat Lunak,
Regulasi, dan Produksi. Ia mendesak IntensCare
rilis sebelum Agustus 2009.
IntensCare Team!

Valerrie Merz Jack Vogel


(M-Marketing) (SM-
Production)

Bret O’Brien
Art Beaumont
(SM-
Aaron Gerson (Presiden
Engineering)
(M-R&D) Direktur)

Dipesh
Karen Baio
Mukherjee
(Regulatory
(M-Software
Affairs)
Design)
Masalah dalam Tim Inti

Jack Fogel Valerie Merz Bret O’Brien


(SM-Production) (M- Marketing) (SM-Engineering)
- Fokus: detail prdouksi - Fokus: anggaran & - Fokus: kecukupan
- Pendekatannya hanya pemasaran SDM
teknis membatasi - Kurangnya informasi, - Menentang proposal
pemahaman ttg tdk bs bekerja modularisasi
pemasaran maksimal

Dipesh Mukherjee Aaron Gerson Karen Baio


(M-Software) (Scientist) (Regulatory Affairs)
- Fokus: masalah di - Fokus: tim - Fokus: memenuhi
India pengembang software standar kualitas &
- Memilih mensubkon - Meyakini regulasi industri
kan software kesuksesan - Mjd public enemy
pendekatan produknya karena perannya
Issue

Internal Eksternal

Team :
Management: Teknis:
Pasar:
o Tidak saling
o Perubahan percaya o Desain &
2 kompetitor
pola kerja pengembang
besar masuk
o Fokus tujuan an software
dg produk yg
o Pengelolaan masing2
sama
waktu & o Spesifikasi
karyawan o Menghindar unit & baterai
dari konflik
o Desain
o Individualis modular
ANALISIS TEORI
4 Kriteria dari Sebuah Grup

1 2 3 4
Two or more freely Collective Norms Collective Goals Common Identity
interacting individuals
Model Pengembangan Grup
Team : The Next Step of Group
The Three Cs to
Become Team
Player
Committed Collabrative

Competent
Task interdependence
Ketergantungan Antar Anggota Tim

POOLED
Pengumpulan. Contoh : tim penjualan

SEQUENTIA
Berurutan/linier. Contoh : Proses manufaktur/tim perakitan PC

RECIPROCAL
Timbal balik. Contoh : tim Rekrutmen

COMPREHENSIVE IntensCare

Proses dan pengujian komperehensif. Contoh: Tim Product Develoimpent


Type Of Teams

Work Project Cross-Functional Self-Managed Virtual


Teams Teams Teams Teams Teams

IntensCare
Leadership Behaviors Needed in
Cross-functional Teams

01 02
Envisioning Organizing
Membantu tim memahami Membuat jadwal target,
tugas mereka, mendorong menganalisa progress kinerja,
ide kreatif dan strategi mengkoordinir pemecahan masalah
inovatif dan pengambilan keputusan

04
External Spanning
03
Social Integrating
Memanantau dan mencari tau Mendorong trust & kerjasama
kebutuhan eksternal, anggota, bersikap terbuka &
mempromosikan keunggulan tim, toleransi, menengahi konflik &
dan menjalin hubungan eksternal menemukan solusi
Skills Required for Leading
Cross-functional Project Teams

mampu mengkomunikasikan masalah teknis dengan Technical


anggota yg berbeda latar belakang fungsi expertise

mampu merencanakan dan mengatur kegiatan, Project


memilih anggota yang memenuhi syarat, dan management
menguasai tentang keuangan. skills
mampu memahami kebutuhan dan nilai anggota,
Interpersonal
memengaruhi, menyelesaikan konflik, dan
membangun kekompakan. skills

mampu memecahkan masalah kompleks, dan


Cognitive
memahami bagaimana cara mengkoordinasikan
fungsi yang berbeda untuk keberhasilan proyek. skills
mampu membentuk koalisi dan mendapatkan
Political
sumber daya, bantuan, dan persetujuan dari TOP
manajemen dan pihak terkait. skills
The 3 Cs of Effective Teams

CHARTERS AND STRATEGIES COMPOSITION CAPACITY

Proses berbagi informasi dan “Right Man in the Right Kemampuan adaptasi untuk
pengambilan keputusan Place” merespon tuntutan terhadap
(teamwork) tim
Characteristics of High-Performing Teams
IntensCare
Characteristic Description
Teams

interdependence created by empowering,


1. Shared leadership -
freeing up, and serving others.

an environment in which all team members


2. Strong sense of accountability feel as responsible as the manager for the -
performance of the work unit

a sense of common purpose about why the


3. Alignment on purpose -
team exists and the function it serves

4. Open communication a climate of open and honest communication -

belief that member actions and intentions


5. High trust focus on what’s best for the team and its -
members

6. Clear role & operational defined individual member responsibilities and


-
expectations team processes

resolution of conflicts as they arise, rather


7. Early conflict resolution -
than avoidance or delay

8. Collaboration cooperative effort to achieve team goals -


Form & Build Trust

Three Forms of Trust Building Trust

1. Contractual Trust: Trust of character 1. Communication: Tell the truth


2. Communication Trust: Trust of disclosure 2. Support: Be available and approachable
3. Competence Trust: Trust of capability 3. Respect: Delegation and actively listening
4. Fairness: Give credit and recognition
5. Predictability: Keep promises
6. Competence: Enhance credibility
REKOMENDASI
1. Tim IntensCare merasa target yg ditetapkan tidak
realistis

2. Mekanisme review progress tidak diatur jelas

3. Perubahan cara kerja menjadi fungsional sehingga


menyebabkan belum terbangun trust di dalam tim

KESIMPULAN 4. Project Manager belum bisa merangkul seluruh


anggota tim dan masih mementingkan ego sectoral

5. Terdapat masalah teknis dalam pengembangan


software

6. Titik kritis project adalah belum adanya desain


modular
7. Anggota tim cenderung bersifat individualis
SARAN

1. Satukan visi misi tim sebelum project dimulai


2. Improvement programs, management systems,
and structural & functional forms
3. Bangun trust antar anggota tim
4. Tingkatkan kemampuan Project Leader
5. Pengembangan software lebih baik dikerjakan
tim internal (tidak perlu di-outsource di India)
6. Akomodasi usulan produk bersifat modular
7. Berikan kompensasi atas output yang
dihasilkan oleh tim bukan masing-masing
individu
Thanks!
Do you have any questions ?

Anda mungkin juga menyukai