Anda di halaman 1dari 14

RPP Pasangan KD 3.4/4.

Lampiran 1

Instrumen Tes Pengetahuan untuk melanjutkan ke UKB berikutnya

UKB 1
1. Bila harga kue Rp50,- jumlah kue yang diminta 10 buah.
Bila harga naik menjadi Rp60,- jumlah kue yang diminta menjadi 8 buah.
Carilah:
a. Fungsi permintaannya
b. Gambarkan grafik atau kurvanya
c. Bila fungsi permintaan sudah diketahui, tentukanlah berapa Q (jumlah kue
yang diminta) bila P (harga) = Rp90,-
2. Pada saat harga Jeruk Rp. 5.000 perKg permintaan akan jeruk tersebut
sebanyak  1000Kg, tetapi pada saat harga jeruk meningkat menjadi Rp. 7.000
Per Kg permintaan akan jeruk menurun menjadi  600Kg,  buatlah fungsi
permntaannya?
3. Diketahui fungsi permintaan Qd = 40 – 4P. Buatlah kurva permintaannya!

UKB 2
1. Pada saat harga salak Rp Rp 500,- perbuah salak terjual sebanyak 100 buah,
dan pada saat harga salak Rp 550,- salak terjual lebih sedikit sedikit menjadi
80 buah.
Carilah:
a. Besar koefisien elastisitasnya! ( skor 7 )
b. Jenis Elastisitasnya! ( skor 3 )
2. Apa yang dimaksud dengan;
a. Equilibrium Price ( skor 5 )
b. Ceteris Paribus ( skor 5 )
3. Diketahui fungsi permintaan suatu barang Qd = - 3P + 30 dan fungsi
penawaran Qs = 3P – 15. Titik keseimbangan yang diperoleh dari fungsi-fungsi
tersebut yaitu…
4. Pada saat harga barang Rp 100 jumlah permintaan 20 unit, kemudian harga
naik menjadi Rp 150, jumlah permintaan akan turun menjadi 15 unit. Maka
elastisitas permintaannya sebesar…

UKB 3
1. Tempat bertemunya penjual dan pembeli dengan transaksi dilakukan penjual
hanya dengan membawa contoh barang adalah pengertian dari ....
a. pasar nyata
b. pasar abstrak
c. pasar persaingan sempurna
d. pasar monopoli
e. pasar oligopoli
2. Dalam pasar persaingan sempurna, harga pasar akan ....
a. mengarah sama dengan biaya produksi
b. tidak terpengaruh biaya produksi
Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending
RPP Pasangan KD 3.4/4.4

c. tidak ada hubungannya dengan biaya produksi


d. diatur dan ditentukan pemerintah
e. mengarah lebih rendah daripada biaya produksi

3. Harga ditentukan oleh mekanisme pasar. Bentuk pasar yang dimaksud


adalah ....
a. pasar persaingan sempurna
b. pasar monopoli
c. pasar oligopoli
d. pasar monopolistik
e. pasar persaingan tidak sempurna
4. Ciri-ciri pasar monopoli, antara lain adalah ....
a. harga ditentukan oleh pemerintah
b. memiliki barang substitusi
c. harga ditentukan oleh produsen
d. terdapat diferensiasi barang
e. harga ditentukan oleh pembeli/konsumen
5. Pasar monopolistik mempunyai ciri ....
a. barang homogen/sejenis
b. harga ditentukan mekanisme pasar
c. terdapat banyak produsen/penjual
d. konsumen diberi kebebasan penuh
e. setiap barang memiliki kekhasan sendiri
6. PT KAI adalah salah satu contoh pasar monopoli. Monopoli PT KAI diperoleh
dari ....
a. hak paten
b. alam
c. lisensi pemerintah
d. menguasai bahan baku
e. kartel
7. Kurva permintaan pada pasar oligopoli biasanya berbentuk ....
a. naik
b. turun
c. horizontal
d. vertikal
e. patah
8. Di bawah ini yang bukan manfaat dari pasar modal adalah ....
a. membentuk perluasan produksi perusahaan
b. mengurangi terjadinya idle mone
c. membantu perusahaan memperoleh modal
d. meningkatkan produktivitas dana
e. menurunkan kemampuan pembiayaan pembangunan
9. Bursa tenaga kerja di Indonesia ditangani oleh ....
a. Dinas perdagangan
b. Dinas perindustrian
c. Dinas tenaga kerja
d. Dinas transmigrasi
e. Dinas pekerjaan umum
10.Berikut ini yang bukan dampak negatif oligopoli adalah ....
a. inefisiensi produksi
Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending
RPP Pasangan KD 3.4/4.4

b. eksploitasi konsumen
c. eksploitasi karyawan
d. keuntungan normal
e. harga sulit turun

11.Tempat dimana penjual dan pembeli berhubungan satu dengan yang lain, baik
secara langsung maupun tidak langsung dan dalam daerah mana pertukaran
terjadi, disebut....
a. Pasar
b. Swalayan
c. Toko
d. Bursa
e. Toserba
12.Perhatikan pernyataan berikut !
1). Pembentuk nilai harga
2). Penghasil barang
3). Mencari laba
4). Pendistribusian
5). Promosi
Pernyataan diatas yang termasuk fungsi pasar adalah....
a. 1,2, dan 3
b. 1,2, dan 5
c. 1,3, dan 4
d. 1,4, dan 5
e. 3,4, dan 5
13.Berikut yang bukan ciri-ciri pasar persaingan sempurna adalah...
a. barang yang diperjual belikan bersifat homogen
b. jumlah penjual dan pembeli banyak
c. harga ditentukan oleh permintaan dan penawaran
d. adanya keleluasaan masuk atau keluar pasar
e. distribusi produk relatif lancar
14.Suatu bentuk pasar dimana hanya ada beberapa perusahaan, sedangkan
jumlah pembeli banyak, disebut....
a. Pasar monopoli
b. Pasar monopsoni
c. Pasar oligopoli
d. Pasar monopolistik
e. Pasar oligopsoni
15.Terjadinya penemuan dan penerapan teknologi baru yang sangat pesat. Hal
tersebut karena adanya persaingan yang ketat, sehingga munculah motifasi
untuk berlomba dalam bidang produksi.
Pernyataan diatas merupakan kebaikan....
a. Pasar oligopoli
b. Pasar oligopsoni
c. Pasar monopoli
d. Pasar monopolistik
e. Pasar persaingan sempurna
II. Selesaikanlah soal-soal berikut ini!
1. Sebutkan bentuk-bentuk pasar persaingan tidak sempurna!

Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending


RPP Pasangan KD 3.4/4.4

2. Apa perbedaan utama pasar persaingan sempurna dengan pasar


monopolistik?
3. Apakah dampak negatif dari adanya pasar oligopoli?
4. Jelaskan kebaikan dan keburukan pasar monopoli dan pasar persaingan
sempurna!
5. Jelaskan mengapa pada pasar persaingan sempurna dan pasar monopoli
konsumen sama-sama tidak punya pilihan lain dalam membeli barang!

Lampiran 2

Rubrik Penilaian Keterampilan

a. Lembar Pengamatan Sikap


No Aspek yang dinilai 3 2 1 Ket

1 Menunjukkan rasa syukur dalam rangka pemenuhan


kebutuhan
2 Menunjukkan kemampuan dan keterampilan belajar
dan melakukan proses belajar yang efektif
3 Menunjukkan sikap ketekunan dalam melakukan
pengamatan dan diskusi
4 menunjukkan ketekunan dan tanggungjawab dalam
belajar dan bekerja baik secara individu maupun
berkelompok

b. Lembar pengamatan sikap (ranah guru)


No Aspek yang dinilai 4 3 2 1 Ket
1 Menunjukkan rasa syukur dalam rangka
pemenuhan kebutuhan
2 Menunjukkan sikap jujur dalam mengikuti
proses kegiatan belajar, baik penyelesaian
tugas individu maupun kelompok dan saat
proses ulangan harian.
3 Menunjukkan sikap disiplin dalam mengikuti
proses kegiatan belajar, baik penyelesaian
tugas individu maupun kelompok.
4 Menunjukkan ketekunan dan tanggung
jawab dalam belajar baik secara individu
maupun kelompok

c. Rubrik Penilaian Sikap


N Aspek yang dinilai Rubrik
o
1 Menunjukkan rasa syukur dalam 4. Sudah menunjukkan rasa
rangka pemenuhan kebutuhan syukur dengan ekspresi
setuju bekerja keras dan
bertanggung jawab dengan
sumber daya yang ada, mis:
3. berhemat, rajin.
Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending
RPP Pasangan KD 3.4/4.4

Belum secara eksplisit


menunjukkan rasa syukur
dengan ekspresi setuju
bekerja keras dan
2. bertanggung jawab dengan
sumber daya yang ada, mis:
berhemat, rajin.
Kurang secara eksplisit
menunjukkan rasa syukur
1. dengan ekspresi setuju
bekerja keras dan
bertanggung jawab dengan
sumber daya yang ada, mis:
berhemat, rajin.
Tidak menunjukkan rasa
syukur dengan ekspresi
setuju bekerja kerasdan
bertanggung jawab dengan
sumber daya yang ada, mis:
berhemat, rajin
2 Menunjukkan sikap jujur dalam 4. Siswa tidak pernah
mengikuti proses kegiatan kedapatan berlaku curang
belajar, baik penyelesaian tugas baik dalam pembuatan
individu maupun kelompok dan 3. tugas ataupun ulangan.
saat proses ulangan harian. Siswa pernah kedapatan 1x
berlaku curang baik dalam
2. pembuatan tugas ataupun
ulangan.
Siswa pernah kedapatan 2x
1. berlaku curang baik dalam
pembuatan tugas ataupun
ulangan.
Siswa sering kedapatan
berlaku curang baik dalam
pembuatan tugas ataupun
ulangan.
3 Menunjukkan sikap disiplin 4. Siswa tidak pernah
dalam mengikuti proses terlambat masuk kelas,
kegiatan belajar, baik memakai seragam dengan
penyelesaian tugas individu sangat baik sesuai dengan
maupun kelompok. pedoman tata tertib
3. sekolah, selalu rajin
mengumpulkan tugas.
Siswa pernah kedapatan 1x
terlambat masuk kelas,
memakai seragam dengan
2. baik sesuai dengan
pedoman tata tertib
sekolah, sering rajin
mengumpulkan tugas.
Siswa pernah kedapatan 2x
Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending
RPP Pasangan KD 3.4/4.4

terlambat masuk kelas,


1. kurang memakai seragam
dengan baik sesuai dengan
pedoman tata tertib
sekolah, kurang rajin
mengumpulkan tugas.
Siswa sering terlambat
masuk kelas, tidak memakai
seragam dengan baik sesuai
dengan pedoman tata tertib
sekolah, tidak rajin
mengumpulkan tugas.
4 Menunjukkan ketekunan dan 4. Siswa selalu
tanggung jawab dalam belajar rajinmengumpulkan tugas,
baik secara individu maupun menyimpan dengan sangat
kelompok baik hasil-hasil tugas
maupun ulangan harian,
3. rajin membuat catatan
pribadi.
Siswa cukup
rajinmengumpulkan tugas,
2. menyimpan dengan baik
hasil-hasil tugas maupun
ulangan harian, rajin
membuat catatan pribadi.
1. Siswa kurang
rajinmengumpulkan tugas,
menyimpan kurang baik
hasil-hasil tugas maupun
ulangan harian, rajin
membuat catatan pribadi.
Siswa tidak
rajinmengumpulkan tugas,
tidak menyimpan dengan
sangat baik hasil-hasil tugas
maupun ulangan harian,
rajin membuat catatan
pribadi.

d. Lembar Penilaian Diskusi


Jumla
Nil Ke
Aspek Pengamatan h
ai t
skor
Nama Mengha
No Mengkom
Siswa Tole rgai Pre
Kerja unikasika Keak
rans pendap sent
sama n tifan
i at asi
pendapat
teman

Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending


RPP Pasangan KD 3.4/4.4

Keterangan Skor:
4: Baik sekali
3: Baik
2:Cukup
1: Kurang
Nilai = ∑ skor perolehan X 100
Skor maksimal
KRITERIA NILAI:
A = 80 -100 : Baik sekali
B = 70 -79 : Baik
C = 60 -69 : Cukup
D = < 60 : Kurang

e. Lembar Penilaian Produk


Menilai laporan tentang konsep dasar ilmu ekonomi melalui mind map.

No Nama Kreativita Kerapian Disipli Konse Nilai Ket


siswa s n p Nilai

Keterangan Skor
Masing-masing kolom diisi dengan kriteria :
4 = Baik sekali
3 = Baik
2 = Cukup
1 = Kurang
Nilai = ∑ skor perolehan X 100
Skor max

KRITERIA NILAI:
A = 80 -100 : Baik sekali
B = 70 -79 : Baik
C = 60 -69 : Cukup
D = < 60 : Kurang

f. Lembar penilaian produk (hasil analisis dari artikel setiap siswa)


Nama Siswa
:
No Absensi :
Kelas :
Nama Produk
:
Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending
RPP Pasangan KD 3.4/4.4

No. Aspek yang dinilai Skor 1 - 10


1 Pemilihan artikel / produk yang dibuat  
2 Proses pembuatan produk  
a. Persiapan  
b. Pencarian data  
3 Hasil Produk  
a. Bentuk produk  
b. Sistematika (pembahasan materi
yang runtut)  
c. Kaidah bahasa  
d. Isi  
e. Sumber data  
 Skor max :
Total Skor 8

g. Penilaian
Skala Nilai
No. Aspek yang Dinilai
1 2 3 4
1. Hasil Identifikasi
2. Akurasi Analisis
3. Materi Presentasi
4. Penampilan
Total Nilai
Keterangan:
• Sempurna: 4 • Kurang Sempurna: 2 – 3 • Tidak Sempurna: 1

Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending


RPP Pasangan KD 3.4/4.4

Lampiran 3

DIskusi Kelompok
1. Kalian membentuk kelompok
2. Masing-masing kolompok beranggotakan 5-6 siswa
3. Bagilah kelompok anda menjadi dua peran, terdiri dari kelompok pembeli dan
penjual
4. Penjual dan pembeli melakukan kegiatannya pada hari raya Idul Fitri
5. Kemudian diskusikan dengan kelompok anda faktor-faktor apa yang
memengaruhi permintaan dan penawaran mereka secara kritis dan aktif
6. Tunjuk salah satu anggota kelompok anda untuk mempresentasikan hasil
diskusi.
7. Kelompok lain memberi tanggapan tentang hasil dari presentasi kelompok
yang mempresentasikan hasil diskusinya.

Latihan soal 1
1. Pada saat harga Jeruk Rp. 5.000 perKg permintaan akan jeruk tersebut
sebanyak  1000Kg, tetapi pada saat harga jeruk meningkat menjadi Rp. 7.000
Per Kg permintaan akan jeruk menurun menjadi  600Kg,  buatlah fungsi
permntaannya?
2. Diketahui fungsi permintaan Qd = 40 – 4P. Buatlah kurva permintaannya!

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi UKB 1


No Pertanyaan Ya Tidak
1. Apakah kalian telah memahmi pengertian
permintaan dan penawaran?
2. Apakah kalian telah memahmi faktor-faktor
yang memengaruhi permintaan dan
penawaran?
3. Dapatkah kalian menjelaskan pengertian
permintaan dan penawaran?
4. Dapatkah kalian menyebutkan faktor-faktor
Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending
RPP Pasangan KD 3.4/4.4

yang memengaruhi permintaan dan


penawaran
5. Dapatkah kalian menjelaskan hukum
permintaan dan penawaran?
6. Dapatkah kalian menjelaskan kurva
permintaan dan penawaran
7. Dapatkah kalian mengkitung fungsi
permintaan dan penawaran

soal cek penguasaan materi UKB 1


Bila harga kue bolu Rp 400,- jumlah kue yang ditawarkan 8 buah. Bila harga kue
naik menjadi Rp 500,- jumlah kue yang ditawarkan 12 buah.
Carilah:
a. Fungsi penawarannya! ( skor 5 )
b. Jumlah permintaan kue jika harganya Rp 700,-! ( skor 5 )

Ilustrasi UKB 2

Amatilah gambar di atas!

1. Apa yang dilakuakn orang-orang tersebut!


2. Apakah gambar di atas sudah bisa menunjukkan terbentuk harga pasar /
keseimbangan
3. Jelaskan pendapat anda!

Latihan soal UKB 2


Kegiatan Belajar 1
Harga Jeruk per Jumlah Jeruk yang Jumlah Jeruk
kg Diminta (kg) yang Ditawarkan
Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending
RPP Pasangan KD 3.4/4.4

(kg)
Rp 4.000 500 200
Rp 6.000 400 250
Rp 8.000 300 300
Rp 10.000 200 350
Rp 12.000 100 400
Dari table di atas, tentukan titik keseimbangannya!

Kegiatan Belajar 2
1. Pada saat harga salak Rp 400,- perbuah, toko A menawarkan salak sebanyak
100 buah, dan pada saat harga salak Rp 440,- perbuah, toko A menawarkan
salak lebih banyak menjadi 120 buah.
2. Pada saat harga salak Rp Rp 500,- perbuah, toko A menawarkan salak
sebanyak 100 buah, dan pada saat harga salak Rp 550,- perbuah, toko A
menawarkan salak lebih sedikit menjadi 80 buah.

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi UKB 2


No Pertanyaan Ya Tidak
1. Apakah kalian telah memahami pengertian
harga keseimbangan?
2. Apakah kalian telah memahami elastisitas
permintaan dan penawaran?
3. Dapatkah kalian menjelaskan pengertian
harga keseimbangan?
4. Dapatkah kalian menyebutkan jenis-jenis
elastisitas permintaan dan penawaran?
5. Dapatkah kalian menjelaskan elastisitas
permintaan dan penawaran?
6. Dapatkah kalian menghitung harga
keseimbangan?
7. Dapatkah kalian menghitung elastisitas
permintaan dan penawaran?

Cek Penguasaanmu terhadap Materi Elastisitas

Bila harga kue bolu Rp 400,- jumlah kue yang ditawarkan 8 buah. Bila harga
kue naik menjadi Rp 500,- jumlah kue yang ditawarkan 12 buah.
Carilah:
c. Elastisitas penawarannya! ( skor 5 )
d. Jenis Elastisitasnya ( skor 5 )

TTS UKB 3
Across
2. Harga Eceran Tertinggi…
6. Tempat mengenalkan produk baru dan melakukan promosi
merupakan peran pasar bagi…
8. Hanya ada satu penjual dan tidak ada industri yang memproduksi
produk substitusi yang mirip, sehingga tidak ada yang menyaingi.
Pernyataan di atas merupakan pengertian pasar…
Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending
RPP Pasangan KD 3.4/4.4

10. Kata "masyarakat" sendiri berakar dari kata dalam bahasa Arab
yaitu…
11. Suatu struktur pasar di mana hanya terdapat beberapa produsen
yang menghasilkan barang-barang yang bersaing. Merupakan
pengertian dari pasar…

Down
1. Bebas dari campur tangan sehingga harga ditentukan oleh tarik
menarik permintaan dan penawaran, merupakan kebaikan dari
pasar persaingan…
3. Pasar merupakan tempat untuk memperoleh data yang dapat
dipergunakan sebagai bahan dalam menganalisis situasi pasar,
seperti pergerakan harga sehari-hari maupun pada saat-saat
tertentu (menjelang hari raya atau saat hari besar lainnya). Hal ini
merupakan peran pasar bagi…
4. Pasar dapat dijadikan tempat oleh produsen untuk
memperkenalkan (memasarkan) hasil produksi mereka.
Pernyataan ini merupakan fungsi pasar sebagai…
5. Sarana mengetahui trend barang- barang yang beredar di pasar
merupakan peran pasar bagi…
7. Perantara yang menyalurkan produk dari pabrikan (manufacturer)
ke pengecer (retailer) adalah…
9. Tempat bertemunya pembeli dan penjual melalui proses
permintaan dan penawaran untuk mengadakan transaksi jual beli
barang atau jasaadalah pengertian dari…

Soal ajar UKB 3


1. Sebutkan cara yang dilakukan penjual pada pasar persaingan sempurna
dalam menarik minat pembeli mengingat barang yang ditawarkan
bersifat homogen.
2. Jelaskan mengapa pada pasar persaingan sempurna dan pasar
monopoli konsumen sama-sama tidak punya pilihan lain dalam
membeli barang!
Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending
RPP Pasangan KD 3.4/4.4

3. Mengapa dalam pasar monopolistik dapat memacu kreativitas


produsen?
4. Mengapa dalam pasar monopolistik pembeli tidak mudah berpindah ke
produk lain?
5. Sebutkan contoh pasar persaingan sempurna yang ada di sekitarmu!

Game UKB 3
1. Berkumpulah dalam kelompok masing-masing
2. Setiap kelompok akan ditunjuk secara urut oleh guru untuk memilih
dan menjawab dari 16 pertanyaan yang telah disediakan guru
3. Pertanyaan yang tidak terjawab dilempar ke kelompok lain yang bias
menjawab pertanyaan tersebut
4. Begitu seterusnya secara urut sampai pertanyaan habis
5. Kelompok yang mampu membentuk garis vertikal/diagonal/vertikal 3
kolom secara urut adalah kelompok pemenangnya

1 2 3 4
5 6 7 8
9 10 11 12
13 14 15 16

Refleksi UKB 3
1. Apakah kalian senang melakukan pengamatan di pasar? Mengapa!
2. Jika ‘ya’ apa yang membuat kalian senang? Jika ‘tidak’ mangapa hal itu
terjadi?
3. Makna apa yang dapat kalian ambil ketika berada di pasar?

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi UKB 3


No Pertanyaan Ya Tidak
1. Apakah kalian telah memahami pengertian
pasar?
2. Apakah kalian telah memahami jenis-jenis
pasar?
3. Dapatkah kalian menjelaskan jenis-jenis
pasar?
4. Dapatkah kalian mengemukakan
pengamatan tentang pasar secara lisan?
5. Dapatkah kalian mengemukakan
pengamatan tentang pasar secara tertulis?

Cek Penguasaanmu terhadap Materi Pasar UKB 3


1. Bagaimana keberadaan pasar persaingan sempurna dalam kenyataannya
di masyarakat? Beri penjelasan!
Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending
RPP Pasangan KD 3.4/4.4

2. Identifikasikan monopoli apa saja yang terdapat di masyarakat!


3. Jelaskan ciri-ciri pasar persaingan sempurna!
4. Gambarkan pasar persaingan sempurna yang menunjukkan rugi
minimum beserta penjelasan yang diperlukan!
5. Gambarkan pasar persaingan monopoli yang menunjukkan rugi
minimum beserta penjelasan yang diperlukan!
6. Berikan penjelasan tentang diferensiasi produk dalam pasar persaingan
monopolistik!
7. Mengapa dalam pasar oligopoli terjadi kurva permintaan yang patah
(kinkerd demand curve)!
8. Berikan tiga contoh jenis pasar yang tergolong dalam pasar oligopoli!
9. Identifikasi ciri-ciri pasar persaingan sempurna dan pasar monopoli!
10.Coba kamu amati lingkungan sekitarmu tentang kegiatan ekonomi yang
menunjukkan adanya pasar! Identifikasikan kegiatan pasar tersebut dan
klasifikasikan jenis pasar tersebut ke dalam kelompok pasar persaingan
sempurna ataukah pasar persaingan tidak sempurna!

Ekonomi Kelas X_Sem.1/Elfira R/SMAN 1 Gending

Anda mungkin juga menyukai