Anda di halaman 1dari 30

PROSES

SOSIALISASI
PANDEMI COVID-
19 DAN PROSES
PEMBELAJARAN
ILMU TAJWID

IAIN SYEKH NURJATI CIREBON


SYAMSUL MAARIP
8/2/2021
LAPORAN INDIVIDU

PROSES SOSIALISASI PANDEMI COVID-19 DAN PROSES PEMBELAJARAN ILMU TAJWID

DESA SINARGALIH KECAMATAN LEMAHSUGIH KABUPATEN


MAJALENGKA

Laporan ini disusun untuk memenuhi tugas KKN-DR

Dosen Pembimbing : Arif Abdul Haqq, S.Si., M.Pd

Disusun oleh: Syamsul Maarip

Nim: 1808303012

JURUSAN FILSAFAT AGAMA

FAKULTAS USHULUDDIN ADAB DAN DAKWAH

IAIN SYEKH NURJATI CIREBON

2021
KATA PENGANTAR

Puji Syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya,
sehingga laporan Kuliah Kerja Nyata dari Rumah (KKN-DR) di desa Sinargalihkecamatan Lemahsugih
kabupaten Majalengka dapat terselesaikan sesuai yang telah direncanakan. Laporan ini disusun sebagai
salah satu syarat untuk menyelesaikan mata kuliah KKN yang ada dalam kurikulum yang wajib ditempuh
oleh mahasiswa IAIN Syekh Nurjati Cirebon menjelang akhir semester VI.

Penulis berharap semoga laporan ini dapat memberikan manfaat. Selain itu, dapat menambah
wawasan atau ilmu pengetahuan dengan mengetahui sedikit banyaknya tentang desa Majalengka. Studi
lapangan dan laporan ini dapat terselesaikan karena dukungan, arahan dan bantuan dari berbagai pihak.
Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terimakasih kepada:

1. Rektor IAIN Syekh Nurjati Cirebon yang telah memberikan izin untuk penyelengaraan mata
kuliah Kuliah Kerja Nyata dari Rumah.
2. Ketua panitia dan seluruh anggota panitia penyelenggara kuliah kerja nyata darirumah yang
telah memberikan banyak pengarahan dan pembekalan tentang penyelengaraan Kuliah Kerja
Nyata dari Rumah (KKN-DR).
3. Arif Abdul Haqq, S.Si., M.Pd Selaku Dosen Pembimbing Lapangan yang telah banyak
memberikan arahan, bimbingan dan nasihat selama pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata dari
Rumah (KKN-DR).
4. Jajaran perangkat Desa Sinargalih serta pihak-pihak terkait
5. Orang tua dan keluarga tercinta
6. Kepada teman-teman kelompok 94 yang selalu member semangat dan kerjasam, sehingga Studi
Lapangan berjalan lancar.

Apabila dalam penulisan laporan ini ada kekurangan, penulis mengharapkan kritik dan saran dari
berbagai pihak dari kesempurnaan laporan ini. Mudah-mudahan laporan ini memberi manfaat.

i
Cirebon,8 Agustus 2020

Penulis

ii
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR i

DAFTAR ISI iii

BAB 1 PENDAHULUAN

A. Latar Belakang 1
B. Rumusan Masalah 2
C. Sasaran KKN 2
D. Tujuan Pengabdian 2

BAB II RENCANA KEGIATAN

A. Kondisi Objektif 3
B. Program dan Kegiatan 4
C. Pendekatan, Metode dan Teknik 3

BAB III PELAKSANAAN dan HASIL PENGABDIAN

A. Deskripsi Pelaksanaan Kegiatan 6


B. Hasil Kegiatan 9
C. Evaluasi 9

BAB IV PENUTUP

A. Kesimpulan 10
B. Rekomendasi 10

LAMPIRAN… ........................................................................................................................ 11

iii
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Kuliah kerja nyata (KKN) merupakan salah satu mata kuliah wajib yang harus ditempuh oleh
seluruh mahasiswa yang menginjak semester 6 akhir di IAIN Syekh Nurjati Cirebon. Pada tahun ajaran
2020/2021 mahasiswa IAIN Syekh Nurjati Cirebon melaksanakan KKN dirumah masing-masing, hal
ini dikarenakan bencana yang bertarap internasional masih dalam kondisi pandemi covid-19 kemudian
pemerintah juga menerapkan kebijakan pembatasan yang dinamakan PPKM, sehingga KKN kali ini
bertemakan Kuliah Kerja Nyata dari Rumah ( KKN-DR). Sedikit gambaran mengenai COVID-19?
Menurut situs WHO, virus corona adalah keluarga besar virus yangdapat menyebabkan penyakit pada
hewan atau manusia. Pada manusia corona diketahui menyebabkan infeksi pernafasan mulai dari flu
biasa hingga penyakit yang lebih parah seperti Middle East Respiratory Syndrome (MERS), dan Severe
Acute Respiratory Syndrme (SARS).
Kuliah kerja nyata dari rumah (KKN-DR) merupakan suatu bentuk pengabdian kepada masyarakat
yang harus dilakukan oleh Mahasiswa yang berada di desa itu sendiri. Bertujuan agar mahasiswa
mengetahui problematika, harapan, dan apa-apa saja yang berkaitan dengan desa. Pelaksanaan kuliah
kerja nyata, diharapkan dapat meningkatkan empati mahasiswa dan dapat memberikan solusi atau
pemecahan terhadap permasalahan, kebutuhan, atau kondisi yang ada di masyarakat.
Sebagai bagian dari sivitas akademik, baik secara pribadi maupun kelompok, secara langsung
maupun tidak langsung, mahasiswa harus mampu menjaga citra dan menjunjung nilai-nilai luhur
institusi. Oleh karena itu, dalam upaya membantu memecahkan permasalahan yang ada, perlu
mengedepankan etika akademik, nilai dan norma serta etika sosial di masyarakat.
Pada tanggal 7 Juli 2021 penulis melaksanakan kuliah kerja nyata dari rumah (KKN-DR) di
lingkungan Desa Sinargalih kecamatan Lemahsugih Kabupaten Majalengka sebagai wilayah kegiatan
studi lapangan penulis juga ingin menyampaikan maaf karena sebelum tanggal 7 penulis sedang
menyelesaikan kursus di kediri sehingga telat mengikuti KKN-DR ini. Pada kesempatan ini penulis
laporan ingin mengabdikan diri pada masyarakat untuk berbagi ilmu pengetahuan yang didapat
dibangku kuliah. Diantaranya mengadakan pembelajaran Agama khususnya untuk anak-anak dan
pembelajaran mengenai toleransi terhadap pengidap covid 19 pada maasyarakat di Desa Sinargalih
sehingga anak-anak mendapatkan pengetahuan dan penambahan mengenai keagamaan dan masyarakat
juga dapat terdukasi. Selain itu, membantu pengajaran Perihal keagamaan penulis juga mengadakan
kegiatan yang sifatnya produktif dan positif.

B. Rumusan Masalah
1
Dari berbagai uraian diatas, dapat ditarik beberapa rumusan masalah yang akan penulis
rangkum diantaranya adalah sebagai berikut:
1. Bagaimana meningkatkan dan memhami karakter masyarakat sehingga muncul inovasi dan mengoptimalkan
potensi desa?
2. Bagaimana cara meningkatkan kesadaran terhadap Covid-19 masyarakat?
3. Bagaimana meningkatkan kualitas keagamaan dalam hal ini ilmu tajwid di kalangan anak-anak?

C. Sasaran KKN-DR
Studi lapangan yang dilaksanakan dari tanggal 7 sampai dengan 31 Juli 2021 oleh mahasiswa IAIN
Syekh Nurjati Cirebon adalah sebuah kegiatan yang mengajarkan mahasiswa untuk peduli dengan
masyarakat luas. Adapun sasaran KKN-DR yang dilaksanakan oleh penulis laporan, diantaranya:
1. Masyarakat desa Sindargalih, Kecamatan lemahsugih, Kabupaten Majalengka
2. Anak-anak di Blok Cieurih, Desa Sinargalih, Kecamatan lemahsugih, Kabupaten Majalengka

D. Tujuan Pengabdian
Studi lapangan yang dilaksanakan dari tanggal 7 sampai dengan 31 Juli 2021 oleh mahasiswa IAIN
Syekh Nurjati Cirebon adalah sebuah kegiatan yang mengajarkan mahasiswa untuk peduli dengan
masyarakat luas.
Berikut merupakan tujuan yang dilaksanakan dari pelaksanaan kegiatan KKN-DR ini, diantaranya:
1. Menbetahui, meningkatkan dan memhami karakter masyarakat sehingga muncul inovasi dan
mengoptimalkan potensi desa.
2. Meningkatkan kesadaran terhadap Covid-19 masyarakat.
3. Meningkatkan kualitas keagamaan di kalangan anak-anak khususnya dalam ilmu tajwid.

2
BAB II

RENCANA KEGIATAN

A. Kondisi Objektif

Desa Sinargalih merupakan salah satu dea di kecamatan Lemahsugih Kabupaten majalengka.
Wilayah ini berbatasan dengan bantarujeg di sebelah utara dan kalapadua di sebelah selatan. hampir
80% penduduknya dalah bermata pencaharian petani yakni 692 kepala keluarga bermata pecaharian
petani dan 241 kepala keluarga bermata pecaharian buruh tani. Adapun komoditas unggulan petani
desa sinargalih adalah tembakau. Masyarakat sendiri sudah tidak ambil pusing karena sudah terdapat
pabrik tembakau murni yang terdapat di desa sinargalih dengan resmi.

Adapun kondisi masyarakat keagamaan semua penduduk beragama islam. Sehingga banyak
sekali tempat peribadatan. Yakni terdiri dari satu mesjid desa dan 24 mushola. Di sinargalih juga
terdapat 5 pesantren yang tersebar di lima dusun. Selain itu tedapat 3 madrasah diniyah di desa
tersebut. Adapun yang menarik dari sisi sosial keagamaan adalah sangat minim pendidikan kegamaan
untuk anak anak. Rata rata metode yang digunakan masih menggunakan metode yang bisa dikatakan
sudah cukup usang. Tentu aja ini akan sangat berpengaruh terhadap perkembangan anak anak.

Kecamatan lemahsugih merupakan kecamatan yang cukup waspada terhadap pencegahan Covid-
19. Terlebih majalengka termasuk dalam daerah zona merah. Alhasil perlu ada edukasi terhadap
masyarakat yang telihart masih menghiraukan aturan-aturan terkait pencegahan covid. Hal ini terlihat
dari masyarakat yang belum taat melaksanakan prokes. Kemudain dikuatkan juga oleh pernyataan
kepala desa pada saat di wawara bliau menagtakan : “Desa sinargalih ini sangat sulitt untuk
pencegahan covid dikarenakan covid ini menjauhkan masyarakat dari kebiasaan desa yang guyub
dan gotong royong”.
B. Program dan Kegiatan
Setelah melaksanakan observasi dan wawancara dengan masyarakat lingkungan Sinargalih, maka
tersusunlah rencana program kegiatan yang diharapkan akan berjalan sebaik-baiknya. Rencana kegiatan
merupakan sebuah langkah awal untuk melakukan tahapan kegiatan yang harus dilaksanakan dari suatu
proram kerja yang disesuaikan dengan potensi, kondisi dan permasalahan yang telah diuraikan
dirumusan masalah yang ada di masyarakat lingkungan Sinargalih. Dari beberapa pertimbangan, maka
terbentuklah program. Adapun jadwal kegiatan yang dilaksanakan selama pelaksanaan studi lapangan
sebagaiberikut:

3
No Masalah/Potensi/ Kegiatan yang akan
Harapan/Kebutuhan dilakukan

1. Refleksi sosial ➢ Memberikan surat penngantar


terhadap kepala desa setempat.
➢ Wawancara dengan kepala desa
➢ Wawancara dengan tokoh
masyarakat dalam berbagai
kesempatan seperti shalat berjamaah
dll.
➢ Observasi langsung terhadap pelaku
ekonomi dan berbagai lapisan
masyarakat
2. Kurangnya pemahaman terkait prokes dan ➢ Memberikan edukasi awal terhadap anak anak
Covid 19. terkait pentingnya menjaga kesehatan di saat
pandemi
➢ Memberikan kegiatan kegiatan yang
bermanfaat di saat isolasi mandiri
➢ Olahraga yang dapat dilakukan untuk menjaga
vitalitas tubuh.
➢ Memberikan sosialisasi dan pelatihan
pembuatan hand sanitizer alami.
3. Peningkatan kualitas ilmu tajwid bagi anak ➢ Melaksanakan pengajian bersama setiap setelah
anak ashar dan setelah maghrib
➢ Memberikan nadzoman sunda tentang hukum
ilmu tajwid.

4
C. Pendekatan, Metode dan Teknik Pelaksanaan Kegiatan

a. Pendekatan Kegiatan

Dalam melaksanakan kegiatan Kuliah kerja nyata dari rumah (KKN-DR) telah
direncanakan sebuah pendekatan sosial terhadap objek kegiatan lingkungan Di desa Sinargalih
adlah sebagai berikut
1. Wawancara
Wawancara adalah proses tanya jawab lisan dimana dua orang atau lebih bertatap
muka secara fisik untuk mengetahui tanggapan, pendapat, dan motivasi seseorang
terhadap suatu obyek. Wawancara juga dapat digunakan untuk menggali masa lalu
seseorang serta rahasia kehidupannya. Selain itu, wawancara juga dapat pula dipakai
sebagai cara pengumpulan data dengan jalan tanya jawab sepihak yang dikerjakan dengan
sistematis dan berlandaskan kepada tujuan pengabdian.
2. Observasi
Observasi merupakan pengumpulan data atau keterangan yang harus dijalankan
dengan melakukan usaha-usaha pengamatan secara langsung ke tempat yang akan
diselidiki. Tujuannya ialah mencari informasi tentang kegiatan yang berlangsung untuk
kemudian dijadikan objek kajian penelitian. Menurut Cartwright yang dikutip dalam
Haris Herdiansyah mendefinisikan sebagai suatu proses melihat, mengamati dan
mencermati serta merekam perilaku secara sistematis untuk suatu tujuan tertentu.

b. Metode Kegiatan

Metode Kegiatan kuliah kerja nyata dari rumah (KKN-DR) di Lingkungan Desa
Sinargalih Kecamatan lemahsugih kabupaten Majalengka yaitu:

• Metode Ceramah
Metode Ceramah yaitu pengajar menjelaskan langsung secara lisan kepadaanak-
anak yang menjadi objek kegiatan mengenai materi yang sedang diberikan

4
seperti ketika dalam pembelajaran mengaji (misal: dalam pembelajaran mengenai
perbedaan pengucapan huruf-huruf hijaiyah yang hampir sejenis seperti pada huruf
Dal dan huruf Dzal ketika pembelajaran mengaji).
• Metode Humanistik
Metode tersebut yaitu teori yang berorientasi pada aspek kemanusiaan yang
mengedepankan bagaimana memanusiakan manusia (dalam hal ini peserta
pengajian), dengan harapan mereka mampu mengembangkan potensi dirinya.
• Metode Active Learning
Metode Pembelajaran aktif yang secara harfiah dapat diartikan sebagai konsep
pembelajaran yang melibatkan siswa secara aktif baik fisik, psikis maupun
emosinya dalam proses pembelajaran. Namun di sini penulis juga meyadari
bahwa minimnya pemahaman terkait metode pembelajaran sehingga agak sulit
melakukan kegitan tersebut.

c. Teknik Pelaksanaan Kegiatan


Teknik kegiatan pada saat pelaksanaan kuliah kerja nyata dari rumah dengan
menggunakan sosialisasi dan praktek. Yaitu dengan memberi informasi terkait kegiatan yang
akan dilakukan selama satu bulan kedepan disertai prakteknya.

5
BAB III

PELAKSANAAN & HASIL PENGABDIAN

A. Deskripsi Pelaksanaan
Pelaksaan kegiatan kuliah kerja nyata dari rumah (KKN-DR) mahasiswa IAIN Syekh
Nurjati Cirebon berlangsung dari tanggal 7 Juli hingga 31 Juli 2021 dilakukan dengan ntiga tahap
yang pertama adalah tahap persiapan yang kedua adalah tahap pelaksanaan dan yang ketiga dalah
tapah evaluasi. Adapun penjelasanya adalah sebagai berikut:
1. Tahap Persiapan
a. Tahap Observasi
Adapun kegiatan yang pertama dilakukan tepat dimulai pada tanggal 7 Juli yaitu survey
langsung kepadadi desa sinargalih. Survey ataupun observasi merupakan salah satu cara untuk
mengetahui situasi dan kondisi yang ada di masyarakat. Kegiatan ini harus dilakukan oleh
mahasiswa karena selama hari kedepanya Penulis akan mengabdikan diri kepada masyarakat
setempat. Adanya sebuah survey bertujuan untuk mengetahui data atau suatu kondisi yang berada
dimasyarakat, karena data atau keterangan yang diperoleh sangat berpengaruh akan keberhasilan
suatu pelaksanaan kegiatan kuliah kerja nyata (KKN). Namun penulis menyadari karena
keterlambatan dan terdapat urusan yang pelu dilaksanakan alhasil survey tersebut hanya
dilaksanakan dengan apa adanya.

b. Sosialisasi

Pada pelaksanaan kuliah kerja nyata dari rumah (KKN-DR) selain kegiatan survey, penulis
juga melakukan kegiatan sosialisasi. Sosialisasi dilakukan guna memberitahukan terkait rencana
kegiatan KKN yang akan dilaksanakan di lingkungan desa sinargalih. Khususnya di daerah
cieurih.daintaranya adalah kegiatan silaturahmi ke kepala desa dan kepala dusun, kemudian
sosialisasi kepada tokoh masyarakat.

2. Pelaksanaan Program

. Kegiatan ini dilakukan selama satu bulan diantaranya adalah penyuluhan mengenai
kondisi sekarang yakni pademi sebagai dasar pemahaman pelaksanaan KKN yand dibuat
daring dan sebagai aturan main kedepanya. Kemudia peningkatan kualitas pemahaman terkait
keagamaan terutama ilmu tajwid yang sangat sering terlewatkan dalam hal keagamaan.

Dalam pelaksanaanya banyak kegiatna yang dilakukan dan itu diluar perencanaan. Bahkan
penulis menambahkan program safari ke tempat tempat strategis yang menunjang
perekonomian masyarakat. Hal ini dilakukan dalam upaya mendekatkan diri tehadap
lingkungan masyarakat dan memahami latar belakang mata pecaharian masyarakat.

6
Untuk lebih mempermudah bagaiman program dilaksanakan berikut penejlasan yang akan
di peperkan berdasarkan taber berikut :

a) Kegiatan Sosialisasi
Bentuk Kegiatan N : Sosialisasi
1. Waktu
1 Pelaksanaan : 7-10 Juli 2021
2. Volume Kegiatan : 3x
3. Jumlah Jam : 3 Jam
4. Biaya : -
5. Lokasi : Kantor Desa Sinargalih dan Kediaman Kepala desa
Sinargalih
6. Sasaran : Kepala desa dan Masyarakat setempat
7. Tujuan : Menjelaskan program kerja mahasiswa selama ber-
KKN di Desa Dawuan. Sekaligus memperkenalkan
diri dan memberi imformasi bahwa selam sebulan
akan ada mahasiswa KKN dari IAIN Cirebon yang
akan ber-KKN di Desa Sinargalih.
8. Kendala : Sulit ditemui karena sibuk
9. Cara Mengatasi : Menyesuaikan waktu
10. Hasil : Mendapatkan izin dari pejabat desa ataupun tokoh
masyarakat.
11. Deskripsi Kegiatan : Kegiatan ini berlangsung dalam sehari pada tanggal 7
Juli 2021 untuk memberikan atau menyerahkan surat
pengantar KKN-DR kepada kepala Desa dan ketua
DKM.

b) Program Peningkatan Kewaspadaan terhadap Covid-19


Bentuk Kegiatan N : Sosialisi dan pelatihan
1. Waktu
1 Pelaksanaan : 10-20 Juli 2021
2. Volume Kegiatan : 3x
3. Jumlah Jam : 2 Jam
4. Biaya : -
5. Lokasi : Kediaman Kepala desa
6. Sasaran : Masyarakat setempat

7
7. Tujuan : Meningkatkan kewaspadaan terhadap pandemi,
kemudian memberikan pemahaman dasar terhadap
program yang akan dilaksanakan depanya.
8. Kendala : Sulit Masyarakat kurang mematuhi protokol
kesehatan sehingga tidak dilaksanakan di tempat
umum
9. Cara Mengatasi : Dilaksanakan di tempat yang relatif jauh dari
keramaian
10. Hasil : Memberikan pemahaman dasar dalam tarap dasar
terkait covid 19 dan memberikan sosialisasi terkait
pembuatan hand sanitizer alami.
11. Deskripsi Kegiatan : Kegiatan ini berlangsung dalam kurun waktu tersebut
diatas dan dilaksanakan scara berkala. Di mulai dari
pemahaman covid dasar dan dilanjut dengan
sosialisai makser dan pembuatan hand sanitizer
alami.

c) Kegiatan mengajar ilmu tajwid


Bentuk Kegiatan N : Mengajar ilmu Tajwid
1. Waktu
1 Pelaksanaan : 7-30 Juli 2021
2. Volume Kegiatan : 23x
3. Jumlah Jam : 1 Jam
4. Biaya : -
5. Lokasi : Mushola Dusun Sukaluyu desa Sinargalih
6. Sasaran : Anak anak
7. Tujuan : Memberikan pemahaman awal bahwa ilmu tajwid
merupakan dalah datu hal terpenting yang perlu
difahami disamping pan ilmu keagamaan lainya.
8. Kendala : Kurangnya media pembelajaran dan metode qur’an.
Sehingga pembelajaran terpatok pada metode PPTQ
9. Cara Mengatasi : Mematangkan dan memperluas jaringan serta
metodePPTQ sehingga tidak membosankan dan
menjaga semangat anak-anak
10. Hasil : Anak anak memahami pengertian ilmu tajwid dan
menguwasai makharijul huruf. Namun masih sedikit
hukum bacaan yang tersampaikan

8
11. Deskripsi Kegiatan : Kegiatan ini berlangsung dalam kurun waktu tersebut
diatas dan dilaksanakan scara berkala. Kegiatan ini
dilaksanakan scara berkala sehingga setiap hari dapat
dilakukan kemudian menyesuaikan jadwal yang
sudah tertera.

B. Hasil Kegiatan
Selama pelaksanaan KKN-DR, mahasiswa memperoleh banyak pengalaman tentang kegiatan
yang harus dilaksanakan di lingkungan desa sinargalih dan etika bermasyarakat yang baik dan
benar. Adapun ahsil secara keseluruhan kegiatan KKN-DR ini adalah kesadarn masyarakat bahwa
covid-19 harus di waspadai bukan ditakuti.

Selain dari pada itu pemhaman terkait pencegahan ini juga menjadi penting. Kemudian di
samping itu penulis tidak lepas dari tujuan awal yakni peningkatan kualitas keagamaan masyarakat
terutama dalam hal ilmu tajwid. Sebagaimana dijelaskan di awal masyarakat desa sinargalih sangat
kental dengan keagamaanya. Namun perihal tajwid bisa dikatakan masih kurang. Sebagaimana pa
Amir dosen PPTQ sering katakan, kurang lebih intinya sebagi berikut “Banyak yang bisa agama
di masyarakat namun hal ilmu tajwid kita masih kurang”. Namun dengan segala upaya dan
pengetahuan pada saat di kampus akhirnya penulis bisa sedikit membagikan ilmu tajwid terhadap
anak-anak setempat. Meskipun tidak banyak penulis juga menyadari banyak kekurangan yang perlu
diperbaiki.

C. Evaluasi
Perihal evaluasi pada KKN-DR ini penulis menyadari bahwa faktor dari kelalaian tersebut
tidak datang dari luar namun maslah pribadi penuklis sendiri yang belakangan ini sungguh sulit.
Namun penulis tidak dapat meninggalkan tugas dan wewenang serta dukungan dari berbagai pihak.

Adapun faktor pendukung dari berjalanya KKN DR ini adalah dosen pembimbing yang
senantiasa memberikan kelonggaran dan arahan kepada saya yang telat melaksanakan KKN-DR
ini. Semoga hal ini dapat mejadi maklum. Kemudian Faktor Kedua Terbukanya masyarakat desa
sinargalih dengan program program yang disediakan alhasil penulis dapat mejalankan KKN-DR
dengan Lancar. Kemudian yang terakhir adalah

Namun selain faktor pendukung terdapat juga kendala. Dintaranya adalah pelaksanaan KKN-
DR dan PPL yang berbarengan. Sehingga membuat fokus mahasiswa terbagi. Namun hal ini dapat
di antisipasi dengan berbagai solusi diantaranya membuat sistemn PPL yang bergilir sehingga tidak
menyita waktu yang cukup banyak. Kemudia kendala yang Kedua adalah sulitnya mendapat
perhatian dari pemuda desa setempat. Karena dunia pemuda mungkin sudah berbeda terutama
terkait maslah materi. Namun demikian penulis masih menyimpan satu solusi yakni untuk
9
mendapatkan simpati pemuda adalah dengan menggunakan relasi cinta. Hal ini belum dicoba
namun nampaknya akan berhasil.

10
BAB IV

PENUTUP

A. Kesimpulan
Kuliah kerja nyata (KKN) merupakan salah satu mata kuliah wajib yang harus ditempuh
oleh seluruh mahasiswa yang menginjak semester 6 akhir di IAIN Syekh Nurjati Cirebon. Pada
tahun ajaran 2020/2021 mahasiswa IAIN Syekh Nurjati Cirebon melaksanakan KKN dirumah
masing-masing, hal ini dikarenakan bencana yang bertarap internasional masih dalam kondisi
pandemi covid-19 kemudian pemerintah juga menerapkan kebijakan pembatasan yang dinamakan
PPKM, sehingga KKN kali ini bertemakan Kuliah Kerja Nyata dari Rumah ( KKN-DR). Penulis
melaksanakan KKN-DR di desa sinargalih Kec. Lemahsugih kabupaten Majalengka. Desa
lemahsugih merupakan desa dengan julah mayoritas penduduknya bertani tembakau. Dengan
konsisi georafis yang cukup hangat sehingga mebuat tanaman ini cocok. Perihal keagamaan desa
sinargalih cukup antusias. Namun jika dilihat dari sisi lain desa ini sangat minim kewaspadaanya
terhadap Covid 19. Hal ini mebuat penulis merancang program sebagai katalisatir keduanya.

Sosialisasi COVID 19 Menjadi pilihan poenuslis sebagi langkah awal memasuki gerbang
masyarakat supaya tidak mendapat penolakan dari desa setempat. Kemudia memasuki tahap
perbaikan pembelajaran ilmu tajwid. Hal ini membuat semuanya berjalan lancar dan Alhamdulillah
membuahkan hasil diantaranya. Meningkatnya kewaspadaan terhadap Covid 19, yang kedua
masyarakat mempunyai keahlian terkait pembuatan hand sanitizer, dan tentunya generasi
kedepanya akan menjadi generasi qur’ani dengan pemahaman ilmu tajwid yang benar.

Penulis juga menyadari bahwa tidak ada yang sempurna namun penulis sudah melakukan
apa yang bisa dilakukan.
B. Rekomendasi
Penulis juga menyadari bahwa di lingkungan desa sinargalih belum terlalu ketat perihal
penerapan protokol kesehatan. sehingga hal ini perlu menjadi sorotan. Dengan kebijakan
pemerintah yang begitu banyak sehingga pemerintahan desa sendiri kewalahan menghadapi
masyarakat. Sehingga penulis merekomendasikan kepada pihak desa untuk berinovasi dengan
media yang ada dan tidak berfokus pada pembangunan infrastuktur.

11
Lampiran I : Biodata
Nama : Syamsul Maarip

Tempat Tnggal Lahir : Majalengka 25 Juli 2000

Jurusan : AFI

Kelompok : 94

Fakultas : Ushuludin Adab dan Dakwah

Tempat KKN : Desa Sinargalih kec. Lemahsugih Majalengka\

DPL : Arif Abdul Haqq, S.Si., M.Pd

Alamat E-Mail : Syumus27@gmail.com

Lampiran II : Link Medsos dan Foto Kegiatan


Link Medsos
https://www.instagram.com/tv/CRylioZDp5T/?utm_medium=copy_link
Proses kegiatan sosialisasi dan survey

Proses pembuatan Hand sanitizer Alami

12
Proses menyiapkan bahan media tanam dan apotik hidup

Proses pembelajaran

Diskusi dengan teman perihal kegiatan KKN-DR

Kegiatan Penhyerahan Kenang Kenangan 13


Kegiatan akhir KKN-DR sekaligus penutupan

14
Lampiran III : Artikel
Urgensi Ilmu Tajwid dan Penerapanya

Sebagaimana kita ketahui bahwa Pengertian Tajwid menurut bahasa adalah: memperindah
sesuatu. Sedangkan menurut istilah, Ilmu Tajwid adalah pengetahuan tentang kaidah serta cara-cara
membaca Al-Quran dengan sebaik-baiknya. Tujuan ilmu tajwid adalah memelihara bacaan Al-
Quran dari kesalahan dan perubahan serta memelihara lisan (mulut) dari kesalahan membaca.
Belajar ilmu tajwid itu hukumnya fardlu kifayah, sedang membaca Al-Quran dengan baik (sesuai
dengan ilmu tajwid) itu hukumnya Fardlu ‘Ain.
Sebagai umat islam kita menyadari bahwa membaca Al-Qur’an alah sesuatu yang sangat
penting apalagi jika kita mampu memahami dan mengamalkan isi kitab suci tersebut. Ilmu tajwid
dalam sejarah alqur’an terus mengalami perkembangan bahkan dari imam ke imam terdapat banyak
sekali pengaruh yang mempenngaruhinya. Namun terlepas dari itu terdapat garis ilmu tajwid yang
sangat jelas yakni batasan dalam memperundah bacaan dan pemenuhan setiap hak dan mustahaknya
huruf.
Namun dewasa ini dengan gelombang hijrah yang menggebu gebu di kalangan muda
membuat ilmu tajwid yang biasanya menjadi prioritas di pesantren-pesantren Al-qur’an mulai
disepelekan. Jika melihat dari sisi hukumnya memang mempelajari ilmu tajwid adalah fardlu kifayah
atau wajib bersama, namun penerapanya harus diterapkan masing masing. Dengan demikian penulis
akan sedkit menajabarkan urgensi terkait pentingnya ilmu tajwid.
Uergensi ilmu tajwid yang pertama adalah menghindari perubahan makna dan hilangnya
huruf Al-Qur’an. Sebagaimana kita ketahui bersama membaca Al-Quran adalah sumber keberkahan
namun bukan keberkahan yang akian kita tuai di saat kita membaca Al-quran dengan salah. Imam
Ibrohim Ma’mun Nawawi Mengatakan dalam Nadzomanya “Man Lam Yujawwidil Qur ana
Atsimu” Artinya barang siapa membaca Al-quran tanpa menggunakan Ilmu tajwid maka berdosalah
orang tersebut.
Kedua, urgensi ilmu tajwid sebagaimana pengertianya adalah untuk memperindah bacaan
Al-Quran. Terlepas dari suara yang kita miliki dengan menggunakan ilmu tajwid senantiasa akan
memperbaiki intonasi dan jenis suara kita. Dengan demikian bacaan akan tetap terasa indah dan
benar.
Kesimpulanya kita tahu bersama betapa pentingnya ilmu tajwid bagi kita sebagi umat islam.
Yakni untuk menjauhkan kita dari dosa dan salah dalam membaca Al-Quran dan memperindah
bacaan pada saat membaca Al-Qur’an.

15
Lampiran IV : laporan pekanan
Laporan Pekan I

LAPORAN PEKANAN KEGIATAN KKN-DR 2021

Nama Mahasiswa : Syamsul Maarip


NIM :1808202012
Kelompok :94
Lokasi Rumah : Desa Sinargalih Kecamatan Lemahsugih Kabupaten Majalengka
Nama DPL : Arif Abdul Haqq, S.Si., M.Pd
Link video : https://www.instagram.com/p/CRvt8bXD-li/?utm_medium=copy_link

NO HARI/TANGGAL KEGIATAN HASIL HAMBATAN SOLUSI


1 Senin / 05-07- Memberik Anak anak - -
2021 an memahami
pemahama tentang definis
n tentang perbedaan dan
keberagam cara
an kepada menyikapinya
anak anak
2 Selasa/06-07- Mengajar Anak anak Anak anak kurang Membuat sistem
2021 anak anak memahami sifat serius dalam hafalan yang menarik
tentang di para rosul menghafal bagi anak anak
kitab
tauhid
3 Rabu/ 07-07- Gotong Meskipun diluar Tanaman yang Meminta kepada
2021 royong dari rancangan kurang beragam warga untuk
dengan program tapi menyumbangkan
masyarakat masyarakat tanaman hiasnya
menanam sangat terbantu
tanaman
hias di
mesjid
4 Kamis/ 08-07- Mengajar Mendapatkan Media peraga Membuat alat peraga
2021 di informasi yang masih
madrasah, tentang covid 19 kurang.
diselangi
materi
pemahama
n dasar
virus covid
5 Jum’at/ 09-07- Gotong Membuat balai Pemahaman Meningkatkan
2021 royong desa sebagai tentang alat pemahaman
mensterilk sentra kegiatan pembersih yang masyarakat tentang
an balai warga menjadi tepat cara mensterilkan
desa lebih bersih tempat
6 Sabtu/ 10-07 - Membuat Membuat net Alat alat Menyediakan anggran
2021 sarana dan bola plastik alakadarnya untuk penyediaan alat
olahraga
untuk anak 16
anak
7 Minggu/11-07- Mengunju Mengetahui pola - -
2021 ngi pusat aktivitas
perekonom masyarakat
ian dalam
masyarakat menjalankan
(industri mata pecahariian
tembakai
Murni)

Tanda tangan mahasiswa,

Syamsul Maarip

17
Pekan III

LAPORAN PEKANAN KEGIATAN KKN-DR 2021

Nama Mahasiswa : Syamsul Maarip


NIM :1808202012
Kelompok :94
Lokasi Rumah : Desa Sinargalih Kecamatan Lemahsugih Kabupaten Majalengka
Nama DPL : Arif Abdul Haqq, S.Si., M.Pd
Link medsos : https://www.instagram.com/tv/CRozxvCj-eN/?utm_medium=share_sheet

NO HARI/TANGGAL KEGIATAN HASIL HAMBATAN SOLUSI


1 Senin / 12-07- Membersih Menjamin - -
2021 kan karpet kehigeanisan
mushola tempat belajar
dan berjamaah
2 Selasa/13-07- Mengikuti Mengetahui pola Hanya sebagian Melakuakn
2021 petani perekonomian petani yang masih pendekatan lebih dekat
memanen masyarakat terbuka terhadap dengan petani
cabai mahasiswa
3 Rabu/ 14-07- Penyuluha memahami Belum bisa Memperluas jaringan
2021 n toleransi bagaimana harus menyentuh sosial
terhadap berinteraksi lapisan
pengidap dengan orang masyarakat yang
covid yang terpapar lebih luas
dengan aman
4 Kamis/ 15-07- Mengajar Mendapatkan Media peraga Membuat alat peraga
2021 di informasi yang masih
madrasah, tentang covid 19 kurang.
diselangi
materi
pemahama
n dasar
virus covid
5 Jum’at/ 16-07- Merawat Menstimulan - -
2021 kebersihan masyarakat
jalan untuk menjaga
Dusun kebersihan
6 Sabtu/ 17-07 - Kunjungan Mengetahui -
2021 industri mata pecaharian
bakpia di salah satu RT
rumahan
7 Minggu/19-07- Meninjau Belajar - -
2021 agrowisata mengenai
di tanaman dan
perkebuna perkebunan
n kopi dan sehingga
teh menjadi objek
sugihwang wisata
i 18
Tanda tangan mahasiswa,

Syamsul Maarip

19
Laporan Pekan IV

LAPORAN PEKANAN KEGIATAN KKN-DR 2021

Nama Mahasiswa : Syamsul Maarip


NIM :1808202012
Kelompok :94
Lokasi Rumah : Desa Sinargalih Kecamatan Lemahsugih Kabupaten Majalengka
Nama DPL : Arif Abdul Haqq, S.Si., M.Pd
Link medsos : https://www.instagram.com/p/CRmGj3HjfMH/?utm_medium=share_sheet

NO HARI/TANGGAL KEGIATAN HASIL HAMBATAN SOLUSI


1 Senin / 19-07- Pembuatan Pengetahuan - -
2021 media tentang kualitas
tanam media tanam
untuk untuk tumbuhan
tanaman
herbal
2 Selasa/20-07- Membantu Pola pembagian - -
2021 masayarak daging merata
at dalam
pengelolaa
n hewan
qurban
3 Rabu/ 21-07- Pemahama Pengetahuan - -
2021 n tajwid tentang hukum
dasar hukum tajwid
4 Kamis/ 22-07- Pelatihan Hand sanitizer - -
2021 bersama untuk digunakan
ibu ibu masyarakat
membuat
hand
sanitizer
scara alami
5 Jum’at/ 23-07- Peningkata Memberikan Kurangnya media Menguasa beragam
2021 n kualitas pemahana iqlab pembelajaran macam metode
bacaan dan contoh sehingga
tajwid bacaanya menggunakan
anak anak metode belajar ala
PPTQ
6 Sabtu/ 24-07 - Kunjungan Mengetahui -
2021 industri mata pecaharian
bakpia di salah satu RT
rumahan
7 Minggu/25-07- Meninjau Belajar - -
2021 agrowisata mengenai
di tanaman dan
perkebuna perkebunan
n kopi dan sehingga
teh menjadi objek 20
sugihwang wisata
i
Tanda tangan mahasiswa,

Syamsul Maarip

21
Laporan Pekan V

LAPORAN PEKANAN KEGIATAN KKN-DR 2021

Nama Mahasiswa : Syamsul Maarip


NIM :1808202012
Kelompok :94
Lokasi Rumah : Desa Sinargalih Kecamatan Lemahsugih Kabupaten Majalengka
Nama DPL : Arif Abdul Haqq, S.Si., M.Pd
Link Medsos :
https://www.instagram.com/tv/CRrRWkFDnKG/?utm_medium=share_sheet

NO HARI/TANGGAL KEGIATAN HASIL HAMBATAN SOLUSI


1 Senin / 26-07- Peningkata Sinergi dalam - -
2021 n pembangunan
silaturahmi sektor ekonomi
dengan masyarakat
aparatur
pemerintah
an desa
2 Selasa/27-07- Bersama Evaluasi proses - -
2021 anak anak pengajian dan
melihat sosialisasi
kembali
proses
pembelajar
an selama
sebulan
kebelakang
3 Rabu/ 28-07- Evaluasi Mengetahui - -
2021 pembelajar kelemahan dan
an tajwid kelebihan dalam
belajar
4 Kamis/ 29-07- Pembuatan Memberi - -
2021 video edukasi
tutorial teknologi
power terhadap pegwai
point desa
5 Jum’at/ 30-07- Bersama Memahami Sedikitnya Menguasa beragam
2021 anak anak potensi diri, pemahaman macam metode
belajar dalam berkarya tentang psikologi
mengaktua seni, sastra dan sehingga analisis
lisasi diri literasi dirasa kurang
tepat
6 Sabtu/ 31-07 - Mengadak Sebagai bentuk -
2021 an perpisahan
perlombaa
n
tradisional
a bersama 22
anak anak
dan, dan
para ibu
7 Minggu/01-07- Persiapan Melakukan - -
2021 untuk silaturahmi
acara dengan tokoh
penutupan masyarakat dan
aparat desa.

Tanda tangan mahasiswa,

Syamsul Maarip

23

Anda mungkin juga menyukai