Anda di halaman 1dari 4

MAKALAH

LARANGAN PERKAWINAN DALAM ISLAM

UNTUK MEMENUHI TUGAS MATA KULIAH HUKUM ISLAM

Disusun oleh:

Kelompok 7

A.Muh.Irfan Darmawan 11000120140310


Ester Naftali 11000120140351
Muhammad Rafi Khansha Pratama 11000120140453
Gloria Rosaria Pangalinan 11000120140494
Ardhian Irfan Hakim 11000120140526

UNIVERSITAS DIPONEGORO

ii
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI..................................................................................................ii

KATA PENGANTAR...................................................................................iii

BAB I : PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang..................................................................................1


1.2 Rumusan Masalah.............................................................................2

BAB II : PEMBAHASAN

2.1 Larangan Bersifat tetap…………………………………………….4


2.2 Larangan Bersifat Sementara ………………………………….…..5
2.3 Syighar……………………………………………………………..7
2.4 Mut’ah…………………………………………………………………...8
2.5 Muhalil/tahlil…………………………………………………………...9

BAB III: PENUTUP

3.1 Kesimpulan………………………………………………………10

DAFTAR PUSTAKA…………………………………………………….iv

iii
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-
Nya sehingga kami dapat menyelesaikan tugas makalah yang berjudul “Larangan
Perkawinan dalam Islam ” ini tepat pada waktunya.

Adapun tujuan dari penulisan makalah ini adalah untuk memenuhi tugas Bapak
Dr. Drs. Agus Sarono, M.H. pada mata kuliah Hukum Islam. Selain itu, makalah
ini juga bertujuan untuk menambah pemahaman terkait Larangan Perkawinan
Dalam Islam bagi para pembaca dan juga penulis.

Kami mengucapkan terima kasih kepada Bapak Dr. Drs. Agus Sarono, M.H.
selaku dosen pengampu mata kuliah Hukum Islam yang telah memberikan tugas
ini sehingga dapat menambah pengetahuan dan wawasan kami.

Kami menyadari, makalah yang kami tulis ini masih jauh dari kata sempurna.
Oleh karena itu, kritik serta saran yang membangun akan kami terima dengan
lapang dada demi kesempurnaan makalah ini

Semarang, 5 Mei 2021

Tim Penulis
iv

Anda mungkin juga menyukai