Anda di halaman 1dari 3

Contoh Format Analisis RPP

No Pertanyaan Deskripsi Hasil Analisis Saran Perbaikan


1 Apakah RPP Yang Iya, Dalam RPP Terrmatik Terpadu Pada Pembelajaran
Dianalisis Merupakan Berfungsi Untuk Memandu Guru Ditambahkan Nilai-Nilai
RPP Termatik Dalam Mengaitkan Berbagai Karakter Yang Sesuai
Terpadu? Jelaskan! Konsep Muatan Mata Pelajaran Ruang Lingkup Indikator
Melalui Berbagai Aktifitas Atau Aktifitas
Pembelajaran. Untuk itu Pembelajaran Yang
pemelajaran tematik terpadu Direncanakan.
diyakini sebagai salah satu model
pengajaran yang efektif. Model
pembelajaran ii mampu mewdahai
dan menyentuh secara terpadu
dimensi emosi, fisik dan akademik.

2 Apakah RPP Sudah Iya, sesuai permendikbud nomor Untuk Membuat RPP
Memuat Semua 22 tahun 2016 Komponen Sudah Tertuang Dalam
Komponen Minimal Pembelajaran Dirancang harus Permendikbud Nomor 22
Seperti Yang Tertuang Dalam Bentuk Silabus Dan Rencana Tahun 2016 Yang
Dalam Permendikbud Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Dimana Harus Wajib
Nomor 22 Tahun 2016 Yang Mengacu Pada Standar Isi. Mencantumkan
Tentang Standar Penyusunan Silabus Dan RPP Penguatan Pendidikan
Proses? Jelaskan! Disesuaikan Dengan Pendekatan Karakter (PPK), Literasi
Pembelajaran Dan Penguatan Dan Kemampuan
Pendidikan Karakter (PPK). Berpikir Serta Kreatif

3 Apakah Rumusan KI Iya, Dalam Perturan Permendikbud Berdasarkan


Dan KD Sudah Sesuai Nomor 24 Tahun 2016 Perkembangan Dan
Dengan Permendikbud Menjelaskan Bahwa Kompetensi Kebutuhan Pendidkan,
Nomor 24 Tahun 2016 Inti (KI) Pada Kurikulum 2013 Saat Ini Diperlukan
Tentang Kompetensi Merupakan Tingkat Kemampuan Perbaikan Kompetensi
Inti Dan Kompetensi Pencapaian Standar Kompetensi Inti (KI) Dan Kompetensi
Dasar Pelajaran Pada Kelulusan Yang Harus Dimiliki Oleh Dasar (KD) yang
Kurikulum 2013? Para Peserta Didik Untuk Setiap mengakomodasikan
Jelaskan! Tingkatan Kelas. Sedangkan prinsip-prinsip untuk
Dengan Kompetensi Dasar (KD) memperkuat proses
Merumus Kemampuan Dan Materi pembelajaran.
Pembelajaran Minimal Harus
Dicapai Peserta Didik Dalam Mata
Pelajaran Tertentu. Pada Tiap-Tiap
Satuan Pendidikan Yang
Berhubungan Dengan Kompetensi
Inti (KI).
4 Apakah Rumusan IPK Iya. Indikator pencapaian Guru wajib
Dan Tujuan kompetensi (IPK) merupakan meningkatkan kompeten
Pembelajaran Sudah pernyataan tertulis sebagai siswa temasuk
Sesuai Dengan penanda atau kriteria ketercapaian keterampilan dalam
Permendikbud Nomor KD tertentu yang meliputi aspek merumuskan IPK.
103 Tahun 2014 sikap pengetahuan dan Keterampilan tersebut
Tentang Pembelajaran keterampilan. kriteria itu antara merupakan modal dasar
Pada Pendidikan Dasar lain berupa perubahan perilaku, bagi guru dalam
Dan Pendidikan respon siswa sebagai cermianan menyusun RPP yang baik
Menengah Dan ketercapaian kemampuan yang di dan sistematis.
Permendikbud Nomor tuntut KD. IPK dirumuskan dengan
22 Tahun 2016 menggunakan kata kerja
Tentang Standar operasional yang dapat diobservasi
Proses? Jelaskan! sesuai permendikbud nomor 103
tahun 2014, rumusan IPK
mencakup dua unsur yaitu tingkat
kompetensi dan materi yang
menjadi media pencapaian
kompetensi
5 Apakah Pada Kegiatan Iya, Model-model pembelajaran Model pembelajaran
Pembelajaran Telah yakni : yang diharapkan dapat
Menerapkan 1. Pendekatan keilmuan atau menginspirasi Guru
Pendekatan/Model Saintifik antara lain : dalam mendesain
Pembelajaran a. Mengamati pembelajaran. Guru juga
Tertentu? b. Tanya jawab dapat mencari dan
Jika Ya, Sebutkan c. Mengumpulkan data menggunakan model
Pendekatan/Model d. Mengolah data pembelajaran lain yang
Pembelajaran Yang e. Mengomunikasikan atau dirasa lebih sesuai dan
Dimaksud! menyampaikan hasil data mampu mengoptimalkan
2. Pembelajaran berbasis masalah peserta didik.
( problem-Based learning)
3. Pembelajaran berbasis
proyek/kegiatan ( Project-
Based Learning)
4. Pembelajaran mencari
Informasi ( Inauiry-Discovery)
6 Apakah Contoh RPP Iya, Dalam pengintegrasian dapat Guru dan Siswa
Sudah berupa pemaduan kegiatan kelas, diharapkan melakukan
Mengintegrasikan luar kelas, luar sekolah di evaluasi untuk
Kecakapan Abad XXI masyrakat, pemaduan kegiatan meningkatkan
- Penguatan intrakurikuler, kokurikuler dan kemampuan berpikir
Karakter ekstrakurikuler, pelibatan keluarga, dalam membangun
- Literasi masyarakat pedalaman dan gagasan atau ide-ide.
- 4C Dan HOTS perluasan yang bias berorientasi
Jika Ya, Tunjukan Pada pada pengembangan karakter
Bagian Mana? siswa di Sekolah atau diluar
Sekolah
7 Apakah RPP Sudah Iya. Dalam proses penilaian hasil Seorang guru dituntut
Memuat Teknik belajar peserta didik diperlakukan tidak hanya mampu
Penilaian Yang Tepat metode atau teknik yang perlu untuk membuat
Untuk Masing-Masing diperhatikan dan disiapkan. Agar penilaian hasil belajar
Aspek (Sikap, tujuan pembelajaran dapat peserta didik, tetapi
Pengetahuan Dan tercapai karena dengan aspek mampu mengaplikasikan
Keterampilan)? penilaian sikap, pengetahuan dan dan menggunakan
Jelaskan! keterampilan digunakan akan instrument penilaian
memberikan informasikepada guru tersebut.
terhadap keadaan dan prestasi
yang dicapai oleh peserta didik.
Contohnya guru dapat
mengembangkan berupa penilaian
jenis tes dan non tes, penilaian
berbasis kelas, penilaian kinerja
dan juga penilaian fortopolio.
8 Apakah Instrumen Iya. Instrument penilaian dalam Diharapkan guru dapat
Penilaian Untuk konteks penilaian sikap, meningkatkan
Masing-Masing Aspek pengetahuan dan keterampilan kompetensi peserta didik
(Sikap, Pengetahuan yang dimunculkan oleh peserta dalam sikap spiritual
Dan Keterampilan) didik dinilai dengan teknik yakni dengan
Sudah Lengkap Dan observasi atau diamati oleh guru pembentukan siswa yng
Sesuai? Jelaskan! sebagai referensi dari sikap yang beriman dan bertakwa.
dinilai. Bentuk penilaian observasi Kemudian meningkatkan
dilakukan secara sikap social yang dapat
berkesinambungan dengan membentuk peserta
menggunakan indera baik secara didik yang berakhlak
langsung dan tidak langsung yakni mulia, mandiri dan
menggunakan instrument yang bertanggung jawab.
berisi sejumlah indicator perilaku
yang diamati.
9 Apakah Media/Alat, Iya . Media Pembelajaran adalah Guru harus menjadi
Bahan Dan Sumber sesuatu yang menjadi perantara professional disaat
Belajarsudah Sesuai untuk menyampaikan pesan atau adanya media
Dengan Kebutuhan mengkomunikasikan sesuatu yang pendidikan sekarang ini.
Pembelajaran? dapat merangsang pikiran, Agar berperan sebagai
Jelaskan! perasaan, perhatian, dan kemauan perangsang belajar dan
siswa untuk belajar. Media dapat menumbuhkan
pembelajaran alat dan bahan yang motivasi belajar siswa.
diajarkan misalnya alat music yang
mengiringi siswi bisa bernyanyi.
Sedangkan sumber belajar bukan
hanya ada pada guru, tetapi
sumber belajar juga bias kita
dapatkan dari konten internet yang
positif, bku, dan cerita rakyat.

Anda mungkin juga menyukai