Anda di halaman 1dari 7

TARIF PELAYANAN JASA

BARANG ANTAR PULAU


DEFINISI PELAYANAN JASA BARANG
01 ANTAR PULAU
JENIS TARIF PELAYANAN JASA
02 BARANG ANTAR PULAU

03 PERHITUNGANNYA
KOMPETENSI DASAR
1. Mendeskripsikan tariff jasa barang kegiatan antar pulau

01 2.
3.
Mengidentifikasi tariff jasa barang kegiatan antar pulau
Menjelaskan tariff jasa barang kegiatan antar pulau
4. Menganalisis tariff jasa barang kegiatan antar pulau

02 MATERI PEMBELAJARAN
tariff jasa barang kegiatan antar pulau

03 INDIKATOR/OUTCOME
menjelaskan, tariff jasa barang kegiatan antar pulau
jenis tarif untuk:
a. barang yang sesuai bentuk dan sifatnya memerlukan penanganan secara umum;
b. barang khusus yang karena sifat dan ukurannya memerlukan penanganan khusus
antara lain kayu gelondongan, barang curah, rel, dan ternak;
c. barang berbahaya yang karena sifat, ciri khas, dan keadaannya dapat membahayakan
jiwa manusia dan lingkungan yang dapat berbentuk bahan cair, bahan padat, dan
bahan gas; dan
d. kendaraan beserta muatannya yang diangkut kapal Ro-Ro.

Muatan kapal (cargo)


merupakan objek dari pengangkutan dalam sistem
transportasi laut, dengan mengangkut muatan sebuah
perusahaan pelayaran niaga dapat memperoleh pendapatan Struktur tarif angkutan barang dengan:
dalam bentuk uang tambang (freight) yang sangat a. kekhususan jenis barang;
menentukan dalam kelangsungan hidup perusahaan dan b. bentuk kemasan;
membiayai kegiatan di pelabuhan. c. volume atau berat barang; dan
d. jarak atau waktu tempuh.

Golongan tarif angkutan barang di perairan berdasarkan:


a. jenis barang yang diangkut;
b. jenis pelayanan;
c. klasifikasi; dan
d. fasilitas angkutan
o barang umum; FORMULASI PERHITUNGAN TARIF
o peti kemas;
biaya pokok per SDUM per mil (Rp/SDUM-mil) diperoleh dari
o curah kering;
hasil perhitungan antara Biaya total dibagi dengan Produksi total;
o curah cair;
o kendaraan; Biaya total dihitung berdasarkan dihitung biaya penuh
o gas; dan
o ternak.

pelayanan
umum dan Tarif dasar diperoleh dari hasil perhitungan BIAYA POKOK Per SDUM (Satuan Dasar Unit Muatan) per mil
pelayanan pada faktor muatan (load factor) minimal 70 % ditambah margin keuntungan 10%.
khusus antara
lain penggunaan
reefer container Tarif jarak diperoleh dari hasil perkalian antara tarif dasar dikali jarak koefisien pada masing-
masing kelompok jarak.

Golongan barang : o berdasarkan sifat barang


a. jarak sid 50 mile = 1,50; a. jarak sid 50 mile = (50 mile x 1.50) = 75 mile;
 jenis barang yang diangkut; meliputi barang umum,
barang yang mengganggu,
b. jarak 51 sid 200 mile = 1,30; b. jarak 51 sid 200 mile = «75 mile) + (Jarak-50» x 1.30);
 jenis pelayanan c. jarak 201 sid 400 mile = 1,10; c. jarak 201 sid 400 mile = «270 mile) + (Jarak-200» x 1.10);
 klasifikasi; dan dan barang berbahaya;
o berdasarkan ukurannya d. jarak 401 sid 600 mile = 1,05; d. jarak 401 sid 600 mile = «490 mile) + (Jarak-400) x 1.05);
 fasilitas angkutan e. jarak 601 sid 800 mile = 1,00; e. jarak 601 sid 800 mile = «700 mile) + (Jarak-600) x 1,00);
antara lain over dimension;
dan f. jarak 801 sid 1.000 mile = 0.90; f. jarak 801 sid 1.000mile = «900 mile) + (Jarak-800) x 0,90);
o berdasarkan sifat g. jarak lebih dari 1.000mile = 0.85 g. jarak > dari 1.000mile = «1.080 mile) + (Jarak-1000) x 0.85);
penanganannya antara lain
project cargo dengan
ukuran dan bentuk khusus

fasilitas angkutan
unimoda dan
multimoda
Satuan Dasar Unit Muatan (SDUM)
satuan unit produksi yang digunakan untuk menghitung produksi jasa
angkutan penumpang laut dalam negeri, 1 (satu) SDUM setara dengan 1
(satu) penumpang kelas ekonomi.

trayek
• Satuan Dasar Unit Muatan (SDUM) adalah satuan unit produksi yang
Tarif dasar

Cargo Cargo digunakan untuk menghitung produksi jasa angkutan penumpang laut
dalam negeri, SDUM per mil.
jarak balik brgkt
• SDUM setara dengan 1 penumpang kelas ekonomi.

Jenis muatan • Untuk menghitung produksi jasa angkutan penumpang laut dalam
negeri, diperlukan indeks konversi produksi angkutan agar produksi
setiap kelas penumpang dan barang dapat memiliki satuan yang sama
sehingga perhitungan produksi bisa dihasilkan dengan akurat dengan
standar yang sama.

Dengan bentuk yang menutup semua bagian agar dapat


melindungi barang di segala cuaca, kontainer ini biasa digunakan
untuk mengirimkan barang barang yang berbahan kering
01
Tuliskan definisi dari barang dan golongannya

02 Perhitungan tariff berdasarkan SDUM apa itu SDUM

03 Tuliskan Indeks produksi angkutan

04
jika ada muatan 50 Ton atau M3 general cargo, maka
hitunglah SDUMnya adalah.

Anda mungkin juga menyukai